NovelToon NovelToon
Ayah Ku Membenci Ku

Ayah Ku Membenci Ku

Status: sedang berlangsung
Genre:Cintapertama / Diam-Diam Cinta / Cinta pada Pandangan Pertama / Mengubah Takdir / Keluarga / Persahabatan
Popularitas:4k
Nilai: 5
Nama Author: ayuwine

Bagaimana jika seorang anak bungsu perempuan,yang seharus nya mendapat kasih sayang penuh dari sang ayah,malah sebalik nya?
Dia adalah gendis,anak yang tidak di ingin kan oleh sang ayah,dia selalu mendapat perlakuan tidak adil dari sang ayah!
Karena memiliki kulit hitam manis,sehingga ayah nya menolak kelahiran sang bungsu



.Namun semuanya berubah setelah seorang erlangga datang di kehidupan gendis Yuk kitaa simak ceritanya mumgkin akan banyak menguras emosi para pembaca

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon ayuwine, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

05

Sinar mentari pagi sudah nyembul dari arah barat,cuaca hari ini sangat cerah.

namun berbeda dengan keadaan hati perempuan yang sedang duduk termenung di depan cermin rias nya.

dengan mata yang berkaca kaca,di kepalanya pun terus terngiang ngiang kejadian pagi kemarin.

pov gendis

hufttt kenapa harus tejadi kepadaku?ahh rasanya lelah sekali jika terus berada di rumah ini,kalau tidak ingat ibu aku sudah pergi dari rumah ini.

baiklah gendis semangat jalan mu masih panjang,jangan menyerah karena ayah.di luar sana masih banyak yang peduli kepadamu..

kemudian aku berdiri dari meja rias ku,aku sudah lama termenung di depan kaca,aku juga pagi ini tidak membantu ibu di dapur.

setelah mandi dan berdandan sedikit aku keluar kamar,niat ku ingin menemui ibu dan meminta maaf dengan kejadian kemarin pagi,saat hendak menuruni anak tangga tiba tiba kak amel berbicara dengan sedikit ketus

"suka banget ya kamu membuat ibu dan ayah berantem"

seketika aku menoleh sebentar dan pergi berlalu begitu saja,pagi pagi sudah bikin rusuh saja.

sengaja aku membiarkan begitu saja tanpa menengok ke arah nya lagi,entah bagai mana sekarang ekspresi muka nya aku tidak peduli..

"dis sudah mau berangkat sayang?"ucap lembut ibu ku yang langsung menghampiri ku di depan tangga,

"iya bu,maaf ya bu dengan kemarin,dan maaf tadi aku tidak membantu ibu memasak di dapur"ucap ku tidak enak hati,bukan nya aku kesiangan tapi aku malas bertemu dengan ayah,hatiku.masih sakit dengan kejadian kemarin.

"tidak papa sayang,maafkan ayah mu yah nak,yang sabar sayang,maaf kan ibu mu.yang tidak bisa berbuat apa apa" dengan mata berkaca kaca ibu menjawab

  aku menarik napas panjang lalu mengeluarkannya dengan sedikir kasar.

"sudahlah bu ini bukan salah ibu,dan berhenti meminta maaf atas nama ayah,ayah sesalah apapun dia tidak akan meminta maaf kepada gendis bu" aku tersenyum simpul kepada ibu,

"kalau begitu gendis berangkat ya bu,mungkin gendis akan pulang agak malam karena akan datang buku baru,gendis harus menata nya dahulu,gendis pamit ya bu doakan gendis semoga gendis sukses ,supaya ibu tidak tergantung kepada ayah terus" ucap ku tidak lupa mencium tangan ibu,dengan berlali kecil aku keluar rumah,aku tidak tega melihat wajah ibu yang sedang sedih begitu hatiku rasanya hancur..

pukul 1 siang kelas ku baru saja selesai,ada waktu sejam lagi untuk masuk kerja,aku harus semangat,sekarang aku harus membiayai kuliah ku sendiri aku tidak mau melibatkan ayah,walaupun itu sebenarnya tanggung jawab nya..

aku berjalan ke arah gerbang untuk menunggu angkutan umum,tapi aku sangat haus sebaik nya aku membeli dulu minum di minimarket depan sana ,sambil membeli cemilan juga.

aku belari kecil karena mengejar waktu mumpung angkutan umum nya belum lewat,

saat aku berlari aku tidak terlalu memerhatikan sekitar dan tiba tiba saja

BRUK...

Oh tidaaakk aku menabrak seseorang,dan aku pun terjatuh terduduk ,aku buru buru bangkit dan meminta maaf kepada seseorang yang aku tabrak ini

"ma...maaf ma...aaf.. aku tidak melihat mu tadi aku terburu buru"ucap ku sambil menunduk,aku tidak berani mengangkat kepalaku ,terlalu malu rasanya

"kamu.." ucap laki laki di depan ku,aku reflek mengangkat kepala ku,

betapa terkejut nya,dia adalah laki laki yang waktu itu,yang berada di rumah ayah.

sebenarnya siapa dia?apakah pacar kak amel?karena aku melihat nya sedang berduaan di ruang tamu waktu itu.

"kamu anak nya pak baskoro kan"ucap nya lagi,seketika aku terperanjat kaget lamunan ku buyar menguap entah kemana

"i...i..yaa.. om,eh pak eh.." aduh seketika aku gugup

"erlangga namaku panggil saja erlangga" ucap nya seketika. dia mengulurkan tangannya kepadaku ,aku reflek menatap nya ,sekian detik kami saling tatap namun aku tersadar aku sudah terlambat untuk bekerja.

aku tersentak kaget.

"maaf kan aku pak sekali lagi aku buru buru permisi,semoga hari mu menyenangkan" ucap ku dengan sedikit tergesa gesa dan berlali kecil ke arah angkutan umum yang kebetulan sudah datang,

di dalam angkutan umum aku menepuk jidat ku,aku lupa membeli minum astaga..

aku menoleh ke arah luar dari kaca jendela,aku masih melihat laki laki itu yang masih berdiri di sana dengan tatapan menatap aku,,aku buru buru memalingkan pandangan ku ke depan,aneh sekali kenapa dia aku jadi merasa takut..

akhir nya pekerjaan ku sudah selasai,cukup ramai hari ini dan aku sangat senang karena masih banyak muda mudi yang menyukai buku,

pukul 22:30 malam aku baru keluar toko ,sebenarnya aku takut ,seorang perempuan pulang begitu larut malam hari sendiran ,tapi tidak ada pilihan lain karena aku sangat membutuhkan pekerjaan ini.

saat aku menyebrang jalaan tiba tiba saja

TIIINN...TIIIN...

Suara mobil yang aku tidak kenal tiba tiba menuju ke arah ku,seketika jantungku berdetak kencang ,aku takut sekali bagai mana kalau itu adalah culik,atau begal,tapi aku tepis pikiran ku,aku hanya diam mematung memperhatikan mobil itu yang semakin mendekat

"kamu lagi" ucap nya sambil menyembulkan kepalanya di dalam kaca mobil.

reflek aku melotot sambil melihat ke arah nya

"sepertinya kamu ini kagetan ya?setiap bertemu dengan ku kamu selalu kaget!"ucap nya dengan kekehan kecil sambil membuka puntu mobil nya dan berjalan ke arah ku,

aku di buat melongo oleh laki laki satu ini,kenapa dia bisa ada di sini?apa dia mengikutiku?ah dengan cepat aku menggeleng kepalaku rasanya tidak mungkin,pria sekeren dia mengikutiku

"apa kamu juga hobi melamun?"ucap nya lagi,seketika aku menoleh kearah nya dengan sangat kikuk,aku baru pertama kali mengobrol dengan pria asing sekeren dia.

"emm kenapa anda bisa ada di sini ?" ucap ku dengan sedikit tergagap

"aku baru selesai pulang dari kantor,dan tidak sengaja melihat mu berjalan kaki sendirian di sini,sedang apa seorang perempuan jam segini belum pulang?"

aku hanya menganggukan kepa saja ,diam beberapa detik lalu aku menjawab

"aku baru pulang kerja di toko buku itu"tunjuk nya ke arah toko

"baiklah,bagaimana jika kita pulang bareng,walaupun tidak searah aku bisa mengantarkan mu"ucap nya tanpa berbasa basi

aku langsung melotot tidak percaya,pria sekeren ini mengajakku pulang bareng?oh astaga apa dia ingin pendekatan dengan adik ipar mungkin?ya aku pasti benar laki laki ini pacar nya kak amel makanya dia mendekatkan diri sebgai kakak kepadaku,ucap ku dengan mengangguk nganggukan kepala,

"kamu mengangguk?itu artinya setuju"tawarnya lagi

seketika aku salah tingkah,ternyata dia memerhatikan gelagatku oh astaga malu sekali.mau tidak mau aku mengiyakan saja lumayan ongkos gratis.

di dalam mobil tidak ada pembicaraan apapun,kami hanya fokus dengan pemikiran masing masing.

aku yang sedari tadi penasaran akhirnya bertanya

"emmm pak ,bagaimna nanti kalau kakak ku marah saat melihat anda mengantarkan saya?"

dia menoleh sekilas lalu menautkan alis nya,

"maksud mu?kakak mu siapa?" tanya nya dengan raut muka bingung

"loh ,bapak lupa kepada pacar sendiri" reflek ku yang langsung mendapat tatapan kaget dari pak erlangga

"apa maksud mu kakak mu yang bernama amel?"tanya nya.

"iya pak siapa lagi,bukanya itu pacar bapak dan bapak mengantarku supaya lebih dekat kepada keluarga kakak ku kan?"ucap ku dengan begitu yakinnya

seketika pak erlangga tertawa terbahak bahak,kenapa pria ini?aneh sekali,apa yang lucu?kenapa dia tertawa

"kamu pasti salah paham,saya waktu itu hanya meneduh di rumah pak baskoro karena hujan yang sangat lebat,dan kakak mu di suruh ayah mu menemani ku" jelasnya dengan masih tertawa cekikikan

astaga malu sekali,aku melotot mendengar penjelasan pak erlangga,jadi dia teman ayah ku?ah tapi masa iya,pak erlangga seperti masih muda masa berteman dengan ayah,aku benar benar bingung namun aku tidak ingin bertanya lebih dalam karna dia orang asing bagiku,

aku hanya diam tanpa menjawab penjelasan pak erlangga ,aku terlalu bingung harus menjawab apa.

cukup lama aku melamun hingga aku tidak sadar bahwa sekarang sudah berada di halaman rumah ku,

aku menoleh ke arah pak erlangga ,sungguh aku merasa kikuk dan malu sekarang,

"emm pak sudah sampai,terima kasih banyak pak"ucap ku dengan membuka pintu mobil tidak lupa aku menutup nya,saat aku berbalik ingin segera masuk kedalam rumah tiba tiba pak erlangga menghentikan langkah ku

"tunggu" dengan sedikit berteriak dia bersuara,seketika aku menoleh

"siapa namamu?aku sampai lupa menanyakan nama mu?" ucap nya lagi,sedikit kaget dia menanyakan namaku,namun karena ini sudah malam,dan aku juga sudah tidak ingin berlama lama di dekat nya mau tidak mau aku memberi tahu namaku

"gendis..gendis namaku pak"ucap ku dengan tergesa gesa aku berlali masuk kedalam rumah,biarlah aku di anggap tidak sopan atau kurang ajar sudah kepalang malu..

sudah berada di dalam rumah aku sedikit mengintip ke arah jendela rumah,sedikit kusibakan gorden dan betapa kaget nya dia melihat ku yang sedang mengintip ke arah nya,dia tersenyum sangat manis,manis sekali,,dengan cepat aku menutup gorden dan lari kedalam kamar,benar benar malu.....

1
Konny Rianty
bpk gendeng" beda² kan anak sendirii, kurang waras bpk si gendiss
ayu: terus ikuti kisah gendis ya kak/Kiss//Kiss/
total 1 replies
Ati Rohayati
Luar biasa
sacnia utsuma
ceritanya bagus kak. lanjutkan
Konny Rianty
thorrr" lanjutt bikin penasaran, bgs lh klo mau ketemu erlangga, biar nyahok tu bpk nya, klau erlangga emang cintaa sm gendis..
Konny Rianty
gendeng itu si amell" udh nggak punya maluuu, mdh² an cinta erlangga tuluss sm gendiss
Konny Rianty
kaciannn si gendis,mdh² an erlangga benar² mencintai gendiss
Rita Riau
banggain aja terus anak emas mu itu pak Baskoro, ntar yg emas jadi batu kali dan yg dianggap beban adalah berlian,,
Konny Rianty
mdh² an gendis jodoh nya erlangga thorrr
ayu: terimakasih sudah setia mengikuti perjalanan hidup gendis👋🥰🥰
total 1 replies
Konny Rianty
lanjutt thorrr" bgs cerita nyaa
Konny Rianty
semoga gendis jodoh nya erlangga thorrr" biar nyahok tuhh...si amel
Konny Rianty
thorrr" lanjut lagi thorr" sedih cerita nya" mdh² an gendiss & erlangga semakin mesraa
ayu: jangan lupa juga baca judul baru aku ya kak yang berjudul kupu kupu malam itu juga tidak kalah sedih👋🥰🥰🥰
total 1 replies
ayu
Luar biasa cerita nya keren
emili19
Kisahnya bikin meleleh hati, dari awal sampai akhir.
ayu: terimakasih sudah mampir/Kiss//Kiss/
total 1 replies
Celia Luis Huamani
Ayo thor update secepatnya, kita semua sudah tidak sabar untuk baca terus nih!
ayu: nanti malam di upadate ya❤️
total 1 replies
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!