NovelToon NovelToon
Key Lin Tumbuh Di Bumi Barat

Key Lin Tumbuh Di Bumi Barat

Status: sedang berlangsung
Genre:Dosen / Mafia
Popularitas:5.5k
Nilai: 5
Nama Author: Jauhadi

Tanah yang di jadikannya sandaran. Key Lin hidup di dunia yang bukan miliknya. Keras, dan penuh penindasan. Keadilan bagaimana mungkin ada? Bagi bocah yang mengais makanan dari tempat sampah. Apa yang bisa dia sebut sebagai keadilan di dunia ini?
Dia bukan dari sana. Sebagai seorang anak kecil bermata sipit penjual koran di barat, apakah di akan selamat dari kekejaman dunia?

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Jauhadi, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Bab 19 Lukisan Tante. [Key Lin Tumbuh di Bumi Barat

Shoe menelisik dengan perasaan gugup, dia sungguh tertarik dengan lukisan yang tengah berada di tangannya.

Di saat dia fokus dengan hal yang di lakukan. Seorang yang baru saja masuk ke dalam toko mengambil lukisan wanita cantik itu dari Shoe.

"Alex, aku sedang melihat kenapa kau ambil? " Tanya Shoe pada Alex yang mendengus tak peduli.

Bukannya menanggapi Shoe, Alex justru malah bertanya pada Key Lin yang sedang memandang Alex dengan dingin.

"Kau membongkar kotakku?" Tanya Alex dengan agak ketus. Dia seperti tak suka Key mengambil dua lukisan itu.

"Kau tidak di penjara?" Tanya Key balik, dan membuat Shoe membungkam mulut anak kecil itu.

Alex mendelik dengan mata melotot tak percaya. Sungguhan adiknya menanyakan itu? Apa dia benar-benar tak peduli apakah Alex pulang atau tidak?

"Apa maksud pertanyaanmu?" Tanya Alex tak percaya dengan sikap adiknya yang dingin. Dia benar-benar tidak habis pikir dengan Key Lin yang seolah tak peduli dengan Alex Lin Ferguson.

Apa Key sungguhan tak peduli pada keadaan kakaknya?

Alex berbalik pergi ketika Key tidak ingin mengatakan sepatah katapun. Dia jengah, tidak ingin kembali menatap wajah adiknya. Sambil menutup pintu toko, telat ketika tidak ada pengunjung yang datang atau berada di dalam toko.

Key Lin diam mematung, dia mengerti sikap Alex pada Key. Dia tahu betul sikap kakaknya, dan ingin kakaknya tahu jika Key akan baik-baik saja, meski tanpa Alex. Tapi di sisi lain Key sadar, Alex adalah anak satu-satunya milik Frederick.

Shoe menganga menatap kepergian Alex. Dia tak bisa berkata-kata dengan sikap Alex barusan. Dia memang tidak mendengar apa yang Key katakan. Tapi dari sikap Alex pada Key, sudah terlihat jelas jika Alex marah sekali, di sebabkan ucapan Key.

Apa yang Key katakan sampai Alex semarah itu? Apakah begitu serius?

Sementara Shoe dengan spekulasi miliknya sendiri, Isabella mendekati Key. Wanita paruh baya itu mengelus kepala Key.

"Ada apa tante?" Tanya Key setengah berbisik.

"Kamu sudah tahu rupanya." Ujar Isabella pada Key.

Shoe yang tidak tahu apa-apa soal hal yang Key, dan ibunya bicarakan pun memutuskan untuk pergi menjauh.

Dia tidak ingin menjadi seorang yang mengilhamkan cap gadis bodoh di hadapan ibunya, karena ingin duduk bersama, dan mendengar ucapan Ibunya, dan Key.

Mungkin itu percakapan serius? Atau pembicaraan seperti biasa soal candaan, dan sekolah, juga toko?

Shoe pergi menata barang, tidak ingin tahu apa yang dua orang itu bicarakan. Dia tidak ingin tahu juga percakapan mereka. Apa lagi setelah melihat ekspresi wajah ibunya.

Sesudah Shoe pergi, Isabella, dan Key Lin tidak berbicara satu patah katapun.

Hanya suara para pelanggan yang mulai berdatangan ke toko yang terdengar setelahnya. Shoe tak mengerti dengan percakapan ibunya, dan Key Lin. Apa mereka memang hanya berkata satu dua kali lalu diam? Memangnya dia bakal mengerti.

Key Lin tahu jika Shoe mengawasi dia. Andai Shoe tahu apa yang Key katakan pada Alex, apa Shoe akan tetap baik pada Key? Key bukanlah anak laki-laki yang bertingkah seperti bocah seusianya. Shoe pasti juga tahu itu.

Yang tidak di ketahui Shoe adalah kejadian kemarin, dan tadi pagi yang Alex alami. Shoe pasti tidak tahu itu. Jika dia tahu dia tidak akan sempat tersenyum pada Alex, bagaimana juga Alex adalah sahabat terbaik Shoe. Dia akan sangat khawatir dengan Alex, meski Alex bersalah atau tidak.

Key mengatakan hal seperti itu ke Alex tadi, hanya semata-mata ingin tahu apakah kakaknya tahu sesuatu soal kematian preman itu atau tidak. Dan ternyata dari reaksi itu dia bisa menyimpulkan. Alex tahu segalanya, dia mungkin tidak membunuh preman itu. Tapi dia tahu siapa yang membunuh pria itu.

Kenapa Alex menutupinya dari polisi? Apakah orang itu penting bagi Alex? Siapa? Kenapa Key tidak tahu? Banyak rahasia yang Alex rahasiakan dari Key Lin. Namun bukan berarti bocah kecil yang jenius itu tidak tahu.

1
R-Mr.Ne
btw gue kadang like kadang gak, sinyalnya susah, dan agak jelek.
R-Mr.Ne
Robert masih gengsi sama Alex, padahal udah palak Key aja gak sungkan, masa sungkan sama temen sendiri /Skull/
Ma Xixi (Heler).
kata pertama om Frederick udah bagus manggil anaknya pakai panggil nak, alias boy, akhirnya tetep beramah tamah juga /Joyful/
↳。˚ 🖇️')auh∆di♪♪⁠┌┘⁠♪: Ramah bukan? Wkwkwk
total 1 replies
Ma Xixi (Heler).
ramah banget om /Chuckle/
R-Mr.Ne
semoga Key baik-baik saja
R-Mr.Ne
apa Alex sebetulnya melindungi Key dari sesuatu?
⚖️Teͥ🆁eͣsͫa🦐♚⃝҉𓆊
mulai baca
🐈𝐀⃝🥀Ida Nur ✧༺♥༻
bismillah mulai baca
R-Mr.Ne
secuek itu Key Lin sama nyawa ayah kandungnya /Drowsy/
R-Mr.Ne
renggang banget Thor.
↳。˚ 🖇️')auh∆di♪♪⁠┌┘⁠♪: Wah, iya juga ya
total 1 replies
R-Mr.Ne
promosi novelmu yang sudah ku baca
R-Mr.Ne
promosi novelmu yang sudah kubaca
R-Mr.Ne
jadi key Lin sudah tahu semuanya?
R-Mr.Ne
itu pasti ibunya Shoe
Ma Xixi (Heler).
Update Now !!
Ma Xixi (Heler).
bokapnya waktu muda ganteng juga beng
Ma Xixi (Heler).
woooooooo cakep kali Maknya Alex
Ma Xixi (Heler).
Ėmir ini mencurigakan, jangan bilang dia musuh di balik selimut?
N_O
Hallo
Akumanusiabaikhati
Semangat Minnnn
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!