NovelToon NovelToon
RATU PENGUASA SELURUH DIMENSI

RATU PENGUASA SELURUH DIMENSI

Status: tamat
Genre:Fantasi / Petualangan / Tamat
Popularitas:1.1M
Nilai: 4.8
Nama Author: Ana Adiliya

Anaya Alexander adalah seorang Profesor muda yang hebat diabad 31 karena kepintaran nya yang diatas rata² Anaya sudah menjadi profesor diusia nya yang begitu muda yaitu 18 tahun, tidak hanya menjadi seorang profesor Anaya juga seorang ahli bela diri dan multi talenta. Anaya juga mengerti tentang hal-hal berbau racun ataupun obat tradisional maupun modern.

Anaya saat ini sedang melakukan sebuah penelitian yaitu sebuah pintu penghubung antar dimensi, apakah penelitian Anaya berhasil?, langsung simak saja cerita nya.

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Ana Adiliya, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

CHAPTER 20

"Saya benar-benar tidak menyangka bahwa Yang mulia mengetahui penyamaran yang saya lakukan dengan sangat mudah" ucap nya kagum, bagaimana pemuda itu tahu kalau Mo Da Xia adalah orang yang dimaksud oleh kaisar dan permaisuri terdahulu, tentu saja karena ia melihat kalung dimensi yang dikenakan Mo Da Xia, kalung yang hanya bisa dikontrak seseorang yang akan menjadi pemimpin kekaisaran Mawar hitam.

"Penyamaran mu sangat payah"

"Bukan dia yang payah tapi anda yang terlalu hebat Yang mulia" gerutu An Ming dengan pelan namun masih terdengar oleh pemuda disamping nya, membuat nya penasaran seberapa kuat kah calon ratu kekaisaran nya itu, kalau Mo Da Xia tidak usah ditanya dia sudah pasti mendengar gerutu An Ming karena pendengaran nya yang sangat tajam.

"Sudahlah, kalian berdua masuk kedalam dimensi terlebih dahulu, aku ingin beristirahat, dan kau" tunjuk Mo Da Xia pada pemuda didepannya.

"Aku akan menanyakan beberapa hal setelah pertandingan besok selesai" sambung nya.

"Baik Yang mulia" ucap mereka berdua bersamaan.

"Siapa namamu" tanya Mo Da Xia.

"Saya Minghu Yang mulia" jawabnya.

"Yasudah pergilah"

Setelah mereka pergi Mo Da Xia langsung membersihkan diri dan beristirahat setelah nya.

____________________

Keesokan harinya Mo Da Xia sudah bangun sangat pagi seperti hari sebelumnya dan mengganti pakaian nya menjadi hanfu yang ringan.

Mo Da Xia langsung melangkah menuju tengah tengah kediaman para murid dan berteriak membangun kan mereka, terkecuali para murid perempuan yang tidak mau ikut sebelum nya karena Mo Da Xia sudah memasang mantra sihir agar mereka tidak mendengar nya.

Mereka berlari seperti sebelumnya namun kali ini putaran mereka meningkat menjadi 15 putaran. Setelah selesai berlari Mo Da Xia langsung membersihkan dirinya dan sarapan pagi.

Saat ini Mo Da Xia tengah berjalan santai menuju ke tempat pertandingan, ia tidak ingin melesat dengan kekuatan nya karena ingin menikmati perjalanan.

Ketika sudah sampai ternyata pertandingan sudah dimulai dan Mo Da Xia mendengar seseorang memanggil namanya.

"Aku ingin menantang seorang gadis dari klan Mo yaitu Mo Da Xia untuk melakukan pertandingan hidup dan mati" teriak Mo Lan Lan ditengah tengah arena mengejutkan semua orang termasuk Para kaisar dan Raja beserta para keluarga bangsawan dan tentu saja ayah dari Mo Da Xia sendiri. Mereka memang hanya datang hari ini karena hari ini sudah penentuan untuk pemenang pertandingan.

Bisik bisik orang pun terdengar ah tidak lebih tepatnya berbicara dengan keras.

"Tidak ini bukan pertandingan melainkan penindasan" ucap salah satu peserta yang telah gugur.

"Ya kau benar meskipun Mo Da Xia itu hanyalah gadis sampah namun hal ini sungguh tidak benar" sahut peserta lainnya.

"Dia sungguh tidak memiliki hati ingin membunuh saudari sepupunya sendiri" ucap salah satu penonton.

Masih banyak ucapan ucapan yang terlontar dari semua yang menonton pertandingan hari ini, namun telinga Mo Lan Lan seolah tertutup oleh perasaan kesal dan marah nya pada Mo Da Xia.

"Aku menerimanya" teriak seorang gadis kecil dari belakang kerumunan membuat semua orang membuka jalan untuk nya.

Mereka yang melihat siapa yang berteriak dan apa yang diucapkan nya pun membelalakkan mata terkejut, "apakah ia mengantarkan nyawanya" batin mereka semua tidak menyangka dengan apa yang dilakukan gadis kecil yang mereka hina sebagai sampah selama ini.

Mo Da Xia melangkah menuju ke arena pertandingan dengan langkah tegas nya tak lupa aura yang selalu mengoar dari tubuhnya nya, Mo Da Xia menggunakan elemen air nya untuk menaiki arena pertandingan karena tempatnya memang lebih tinggi agar semua penonton dapat melihat dengan jelas.

Tak... bunyi sepatu Mo Da Xiamendarat ditengah tengah arena pertandingan.

Semua orang lagi lagi terkejut dibuatnya, bagaimana seorang sampah bisa memiliki elemen, bahkan ia terlihat sangat lihai dalam mengendalikan nya.

"Hahahaha, kau benar-benar akan menyerahkan nyawamu gadis jal*ng" tidak ada lagi kata adik sepupu yang keluar dari mulutnya, bahkan ia tidak segan mengucapkan kata jal*ng pada Mo Da Xia, namun Mo Da Xia tidak menanggapi nya sama sekali, sehingga beberapa detik kemudian.

"Pertandingan dimulai" teriak pembawa acara dengan langsung membunyikan lonceng tanda pertandingan dimulai.

Mo Lan Lan nampak mengeluarkan spirit best miliknya yaitu seekor serigala tingkat menengah dan menatap Mo Da Xia remeh.

"Hahaha, kau pasti tidak memiliki nya bukan" ucap Mo Lan Lan dengan nada mengejek nya, akan tetapi Mo Da Xia tidak menanggapi nya bahkan ia sedang terlihat melamun sekarang, sehingga membuat para penonton menatapnya kasihan, namun ada juga yang mengejek karena mereka merasa Mo Da Xia begitu sombong padahal ia tidak memiliki kekuatan sama sekali.

Sedangkan Mo Da Xia sebenarnya melamun bukan karena pasrah dengan keadaan, melainkan sedang berbicara dengan harimau nya.

"Lang apakah kau siap"

"Tentu saja Nona" ucap nya dengan antusias tidak sabar mencoba kekuatan barunya karena sudah naik tingkat menjadi tingkat misteri berkat berbagai pil dan herbal yang ada dikalung dimensi yang Mo Da Xia punya.

"Telanlah pil penekan aura didalam ruang penyimpanan obat dan racun" ucap Mo Da Xia agar harimau nya itu hanya terlihat di tingkat tinggi saja, entah apa yang ia rencanakan.

"Sudah Nona" ucap Lang dengan tidak sabaran.

"Keluarlah" perintahnya.

Sedangkan didunia nyata, Mo Lan Lan menatap Mo Da Xia kesal dan ingin menyerangnya karena tidak menanggapi setiap ucapan yang ia katakan, namun serangan yang ingin ia luncurkan terhenti ketika merasakan aura kuat yang tiba tiba terasa ditengah arena pertandingan, bahkan semua orang pun merasakan hal yang sama.

Rarrggggghhhh... Lang mengaum dengan keras ketika melihat Nona nya ingin diserang oleh Mo Lan Lan.

"Sp irit b est ti tingkat tinggi" ucap semua orang terkejut karena kedatangannya yang tiba tiba, siapa yang berhasil menaklukkan seorang spirit best tingkat tinggi itu pikir mereka, bahkan tingkat tengah saja sudah sulit di taklukkan. Mereka lebih terkejut lagi ketika melihat apa yang spirit best itu lakukan.

"Nona" ucap Lang menunduk memberi hormat pada Mo Da Xia.

.

Jangan lupa like komen dan vote yaa 🥰, oh ya sepertinya author cuman bisa double up hari ini mungkin besok besoknya baru bisa crazy up, kasih dukungan terus ya biar author tambah semangat 🥰

.

1
VIONA EKAPUTRIHASIBUAN
klo ga niat buat novel ga ush buat
中村造也: Tau apa km tentang sy? Dri awal emg niat tpi bnyk bgt yg menyamakan dn yg lainnya, sya cape ya demi keamanan mental mending ga saya lanjutin lgi. Km yg ga pernah buat novel ngapain komen dn gatau cape nya gmna mending gaush komen
total 1 replies
#ayu.kurniaa_
.
mommy lala
suka...
KEMALASARI ACHMAD
Luar biasa
Mary 1283
ingin manfaatin xia mimpi pengeran zhixing kalau bukan takdir benang merah!!!!?
⍣⃝🦋𝕰𝖑𝖑𝖊 ღೋ─⁰⁹─
tidak ada yg tidak mungkin paman iblis
⍣⃝🦋𝕰𝖑𝖑𝖊 ღೋ─⁰⁹─
masih penuh dgn teka teki
⍣⃝🦋𝕰𝖑𝖑𝖊 ღೋ─⁰⁹─
keberuntungan dan lainnya ada di tangan author /Chuckle/
⍣⃝🦋𝕰𝖑𝖑𝖊 ღೋ─⁰⁹─
seneng bgt liat ayah nya sangat menyayangi anaknya, walaupun keadaannya lemah
Qilla
sek sek Thor sebenernya Xie zuya Iki sopo seh?
Qilla
lha apa diruang dimensinya gag ada belati?
Nani Susilawati
waw cocok banget pisual nya
Diah Susanti
murid murid klan xie 🤨🤨🤨🤨
Diah Susanti
xie zuya iku sopo?
Purwanto Purwanto
👍👍
MARQUES
PADAHAL LAGI SERUNYA CERITA NYA MALAH DI BUAT GANTUNG JADI G SERU AUTHOR. KALAU BIKIN CERITA SAMPAI TUNTAS JANGAN MENGANTUNG GITU BANYAK PENONTON KECEWA GINI 🙏
MARQUES
naif sekali da xian
Ananda jaka Ideatama
kereeeen aku sangat suka genre seperti ini
lanjut thor
Althea Bella
semangat thor
sinta nurnaeni
keren
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!