NovelToon NovelToon
Mertua Egois Dan Suami Hebatku.

Mertua Egois Dan Suami Hebatku.

Status: sedang berlangsung
Genre:Mafia / Pelakor / Cinta Seiring Waktu / KDRT (Kekerasan dalam rumah tangga)
Popularitas:7.2k
Nilai: 5
Nama Author: Ashara Yas

Tidak ku sangka, Suami ku yang di kenal dingin dan angkuh ternyata memihak padaku.

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Ashara Yas, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Chapter 14

Di kediaman keluarga Sanjaya.

Jam sudah menunjukkan pukul 17:00 sore.

keadaan di ruang keluarga yang ada di kediaman Sanjaya ada beberapa orang pria dewasa sedang berbincang-bincang, dan akhirnya jatuh ke perdebatan yang membuat seseorang marah dan sangat emosi karena apa yang dia inginkan tidak di terima oleh sang tuan rumah.

"Maaf, 'Anda tidak bisa memaksakan kehendak anda untuk memutuskan hubungan antara putra saya dengan putri anda tuan! Celah tuan Danil Sanjaya yang tidak terima atas apa yang tuan Morgan minta.

"Kita sudah menjalin kerjasama cukup lama sobat. "Ayolah, 'apa kau tidak kasian melihat putriku? Apa bagusnya gadis desa itu, putriku lebih cantik, menawan, kaya, dari keluarga terpandang. "Sedangkan gadis itu hanya dari desa terpencil dan tidak memiliki apa-apa, 'Apa itu pantas menyandang gelar menantu Sanjaya!. Ejek tuan Morgan.

Tuan Danil Sanjaya berusaha menahan amarahnya pada sahabatnya, yaitu tuan Morgan Hiller, yang sudah lama menjalin kerjasama. Dengan perusahan yang di pimpin Kevin Sanjaya saat ini. Tuan Danil mencoba menjelaskan pada sang sahabat agar menerima semua keputusan darinya.

"Apa kau buta Sanjaya! Bentak tuan Morgan yang tidak terima dengan keputusan dari sang sahabat.

"Putriku hampir gila hanya karena putra sialan mu itu! maki tuan Morgan yang saat ini sudah benar-benar emosi dan tidak dapat menahan amarahnya, apa lagi saat melihat putri satu-satu miliknya terluka atau mengalami depresi. Ayah siapa yang tega melihat putrinya menderita apa lagi hanya karena seorang pria yang sangat di cintainya.

"Cukup! Bentak seorang pemuda yang baru saja memasuki pintu utama dengan seorang gadis yang ada dalam gendongannya.

Dengan langkah tegapnya Kevin membawa seorang gadis dalam gendongannya, berjalan melewati ruang tamu berjalan menaiki anak tangga yang menuju lantai atas.

Dengan langkah besarnya Kevin meletakkan tubuh sang gadis di atas tempat tidur dan di dalam kamar sudah ada sang sahabat yang siap membantu sang gadis.

"Diamlah di sini. "Sampai aku menyuruhmu keluar, apa kau paham!? Ucap Kevin dengan nada suara dingin.

"Aku paham tuan. Ucap Keira dengan nada takutnya, apa lagi tadi Kevin sempat membentak seseorang dengan nada kasarnya.

Setelah membantu sang gadis Kevin dengan cepat berjalan keluar dari dalam kamar Keira menuju pintu keluar.

dengan langkah tegapnya Kevin berjalan menuruni anak tangga menuju ruang keluarga.

"Aku rasa Kevin juga sama dengan mu sobat, buta akan gadis hina dari desa itu." ejek tuan Morgan pada sang tuan Danil.

"Cukup, 'Tuan Morgan Hiller. "Anda tidak berhak menghina orang tua saya, apa lagi dengan calon istri saya! Ucap Kevin dengan nada dinginya, rahangnya kini sudah mulai mengeras menahan emosi yang sudah bergejolak di dadanya.

Hahahah...., "Kau berani membentak ku Vin? Hanya karena gadis hina itu!. dengan senyum mengejak tuan Morgan berusaha membuat Kevin sadar atas keputusan bodohnya.

"Kevin cukup!. Bentak nyonya Magdalena yang sedari tadi hanya diam tampa mau membantu sang suaminya untuk menjelaskan pada sahabat dan sekaligus rekan bisnisnya.

"Hanya karena gadis bodoh itu kau membentak tuan Morgan. "Apa kau sadar, gadis desa itu tidak pantas untuk dirimu nak! Pendidikan nya saja hanya Sekolah Dasar ( SD ) apa dia pantas menyandang gelar menantu Sanjaya!. dengan merayu sang anak nyonya Magdalena berusaha membujuk putranya agar dirinya tidak mengikuti saran dari sang suami

"Diam lah Magdalena! Akhirnya tuan Danil pun buka suara atas ikut campurnya sang istri, dan malah menyalakan putra mereka.

Nyonya Magdalena yang mendengar suara bariton dari sang suami akhirnya bungkam, karena takut akan kemarahan sang suami.

"Vin, 'Apa kamu yakin ingin menikah dengan Keira? Tanya tuan Danil dengan nada suara lembutnya. Meminta penjelasan dari sang anak, karena sang papah tidak ingin putranya terpaksa menikah hanya karena memenuhi permintaan nya.

"Saya akan menerima semua keputusan jika Kevin lah yang menjawab semua pertanyaan dari saya!. Tegas tuan Morgan dan meminta penjelasan dari putra sahabatnya itu.

"Sebenarnya saya tidak ingin di antara kita ada permusuhan, karena itu saya minta kejujuran mu Vin! Jawab semua dengan jujur tampa berbohong, karena Pernikahan itu untuk masa depan mu! bukan untuk bermain-main.

"Mamah mohon jangan ada yang di tutupi Vin!. Mohon sang mamah agar Kevin mau mendengarkan penuturan dari sang mamah.

"Kevin menerima pernikahan ini bukan karena Kevin terpaksa mah, om Morgan. "Karena kevin menyukai gadis dari desa! Dan saya lah yang memilihnya untuk menjadi istri saya!" Jelas Kevin dan berjalan meninggalkan perdebatan itu untuk mengistirahatkan dirinya.

Hiks...., hiks...., "Apa aku sudah keterlaluan Tan! Sampai nyonya Sanjaya marah pada tuan muda. Dengan deraian air mata Keira merasa sakit karena sudah membuat hubungan orang tua dan anak rusak dan renggang hanya karena pernikahan paksanya dengan Kevin Sanjaya.

"Kamu gak salah Kei. 'Papah Danil benar telah memilih kamu untuk menjadi menantunya! Mungkin papah Sanjaya ada alasan nya makanya dia lebih memilih gadis dari desa dari pada gadis kota yang sombong itu!. jelas Tania dan memeluk tubuh sang sahabat yang bergetar hebat karena takut dan merasa sangat bersalah.

"Tapi Tan--

"Sudah, kamu jangan menangis lagi semua akan terjadi sesuai dengan keputusan papah Sanjaya.

"aku harap semua akan baik-baik saja?". Harapan batin Keira.

Malam pun tiba nyonya Magdalena dan suaminya tuan Danil Sanjaya sudah berada di meja makan dengan menunggu kehadiran putra kesayangan nya.

Tak..., tak...., langkah kaki Kevin saat menuruni anak tangga menuju lantai bawah, dengan gagahnya Kevin berjalan menuju di mana meja makan berada.

Nyonya Magdalena yang masih kesal dengan keputusan sang putra hanya menatap acuh pada sang putra yang sudah datang dengan langkah tegapnya.

"Kemarilah boy! Panggil tuan Danil saat melihat putranya sudah datang.

"Di mana gadis itu? Tanya Kevin dengan nada dinginya.

"Keira tidak ingin turun ke sini ka Kev!" jelas Tania yang sudah berani memanggil Kevin dengan sebutan ka.

"Kenapa? Tanya balik Kevin.

"Tapi tadi kaka yang meminta nya jangan keluar dari kamar sebelum kaka menyuruhnya!. Ucap Tania dan mendapat tatapan tajam dari sang nyonya besar.

Tampa basa-basi Kevin segera menyajikan makanan di dalam piring dan segelas air putih dan jus buah stroberi. Setelah menyajikan semua menu makan malam di piring, Kevin segera membawa makanan menuju kamar seseorang.

Dengan langkah besarnya Kevin berjalan meninggalkan ruang makan dan menaiki anak tangga menuju lantai atas.

Tuan Danil dan nyonya Magdalena hanya bisa menatap anak nya dengan tatapan yang sulit di artikan. Tania yang melihat Kevin membawa makanan menuju lantai atas pun tersenyum.

"Aku rasa anak itu sudah terkena pelet!?. Batin kesal nyonya Magdalena.

"Bagaimana ini, perutku sudah kelaparan. "Sementara tuan muda Kevin tidak memperbolehkan ku untuk keluar dari dalam kamar!. Dengan bermonolog sendiri Keira menyentuh bagian perutnya yang sudah berbunyi.

Tok..., tok...., "Apa aku bisa masuk? Tanya Kevin.

"Bukan nya itu suara tuan muda? Batin Keira.

"Pintunya tidak di kunci tuan! Jelas Keira yang kakinya masih merasakan sakit.

Klek..., "Bagaimana dengan kakimu!? tanya Kevin dengan nada dinginya.

Tunggu kelanjutannya ya di eps selanjutnya.

LIKE

KOMEN

UNSUBSCRIBE

VOTE

HADIAH

1
Abel_alone
update yg bnyk dong Thor
Yuni Ashara Silalahi: ok, di tunggu ya
total 1 replies
Rose.jiminpark
bagus
Mbr Tarigan
takdir anak yatim piatu akan diangkat Tuhan utk yg terbaik
Rose.jiminpark
lanjutkan tor
Rose.jiminpark
huaaaa akhirnya kepin sama keira menikah juga/Drool//Smile/
Rose.jiminpark
ternyata Kevin berhati malaikat🐭🥰sikapnya yg dingin hanya menutupi kebaikan nya saja ya
Rose.jiminpark
lanjut thor
Rose.jiminpark
gawat, apa Kevin diam2 menyukai selena
Rose.jiminpark
lanjut thor
Rose.jiminpark
lanjutkan up nya tor
Rose.jiminpark
bagus
Rose.jiminpark
double up thor ok
Rose.jiminpark
lanjut thor
LISA
Aq mampir Kak
LISA: Ya Kak..udh aq follow balik
Yuni Ashara Silalahi: semoga suka dengan karya ku ya.
total 3 replies
Rose.jiminpark
up thor
Rose.jiminpark
thanks tor udah up berapa eps sekaligus
Rose.jiminpark
lanjut up thor
Rose.jiminpark
bagus🥰💯💪
Rose.jiminpark
ditunggu up nya ya tor
Yuni Ashara Silalahi: di tunggu ya
total 1 replies
Rose.jiminpark
bagus ceritanya, lanjutkan tor
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!