NovelToon NovelToon
Cinta Pertama Jendral Perang

Cinta Pertama Jendral Perang

Status: tamat
Genre:Tamat / Cintapertama / Time Travel / Anak Genius / Cinta Seiring Waktu / Fantasi Wanita / Ruang Ajaib
Popularitas:1.4M
Nilai: 4.9
Nama Author: hofi03

Bagaimana ceritanya jika seorang perempuan yang berprofesi sebagai bos mafia paling berbahaya dan ahli racun, dan hidup nya sudah bersahabat dengan darah, harus berpindah jiwa ke dalam tubuh perempuan lemah dan naif?

Dia adalah Erika Alexander, tubuh yang Erika tempati adalah tubuh milik istri Jendral perang, yang memilih kabur dari kastil suami nya setelah orang tua nya meninggal, karena tertekan dengan orang-orang di sekitar nya yang selalu menyebut nya perempuan pembawa sial.

cuplikan

"Sialan!"

"Dasar bodoh!"

Erika yang jiwa nya masuk ke dalam raga istri naif jendral perang, tentu saja Erika sangat geram dengan sifat bodoh dan naif si pemilik tubuh.

"Mulai sekarang tidak ada lagi Felisha Agatha si perempuan bodoh itu, sekarang ini hanya ada Erika Alexander, yang akan menundukkan semua orang di bawah kaki nya," ucap Erika tersenyum miring.

"Berani menginjak harga diri ku, akan ku injak balik kepala nya," ucap Erika menyeringai.

Akan kah Jendral perang juga akan tunduk?

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon hofi03, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

KEMATIAN! KEHIDUPAN YANG NYATA

"Dan perintah kan pasukan B untuk mencari keberadaan Duches, bawa dia dalam keadaan hidup ataupun sudah tidak bernyawa!" titah Duke Oliver penuh perintah.

"Berani nya dia kabur dari kastil ku, kalau memang dia sudah bosan hidup, maka dengan senang hati aku akan mengabulkan keinginan nya," ucap Duke Oliver mengepal kan tangan nya.

Hey Om hati-hati kalau ngomong, nanti kemakan omongan nya sendiri, Author gak tanggung jawab loh😜

Lengah dikit Anda yang akan terbunuh oleh pesona bos mafia yang saat ini menempati raga Felisha Agatha.😎

"Di mengerti Duke," jawab Nathan tegas dan sopan.

Sebagai Duke, tentu saja sang jendral perang merasa harga dirinya di injak-injak, karena Felisha berani kabur, dengan masih menyandang status sebagai Duches Maximus.

"Maaf Duke, untuk apa anda mencari keberadaan Duches Felisha? Bukan kah hubungan Anda dan Duches ti-"

BRAK

Duke Oliver menggebrak meja kerja nya dengan keras, membuat Nathan dan Zion terlonjak kaget.

Aura ruang kerja Duke Oliver tiba-tiba menjadi dingin dan mencekam.

"Tutup mulut mu Zion, sebelum aku merobek nya!" ucap Duke Oliver dingin.

"Tapi-"

Nathan menginjak kaki Zion, melotot kan mata nya, menyuruh Zion untuk tidak membuka suara dan semakin menyulut emosi sang jendral.

"Diam bodoh," bisik Nathan geram.

"Apa salah ku," batin Zion.

"Maaf Duke," ucap Zion menunduk kan kepala nya.

"Lagian apa salah nya aku menanyakan hal seperti itu?" gumam Zion tidak merasa dirinya tidak salah.

"Lagian untuk apa juga Duke Oliver memerintahkan pasukan B untuk mencari keberadaan Duches Felisha, kalau ujung-ujungnya akan di abaikan dan di perlakukan buruk oleh orang-orang yang ada di duchy, biarkan saja Duches Felisha mencari kebagian nya di luar," gumam Zion merasa kasihan.

Dan sial nya gumaman Zion terdengar jelas di telinga Duke Oliver dan juga Nathan, terlebih di indra pendengaran Duke Oliver yang begitu tajam.

Seperti nya tangan kanan Duke Oliver itu benar-benar mancari mati.

"Dasar bodoh! Apa diri nya sudah bosan hidup," batin Nathan mengumpat.

Nathan sangat kesal dengan kebodohan teman seperjuangan nya itu, tidak jarang Nathan mendapatkan getah nya dari kebodohan Zion.

Wajah Duke Oliver sudah tidak enak di lihat, sang jendral mengepalkan tangan nya dengan rahang mengeras, aura membunuh menguar di dalam ruangan kerja sang jendral, membuat Zion dan Nathan tersedak.

Uhuk

SRING

"ZION!!!"

Teriak Duke Oliver dengan urat-urat leher yang menonjol, manarik pedang di pinggang nya.

Glek

"M-maaf Duke, jangan bunuh saya Duke!" teriak Zion melarikan diri.

Zion secepat kilat berlari ngacir keluar dari ruang kerja Duke Oliver, meninggalkan Nathan sendirian.

Zion tidak mau terkena amukan sang jendral, karena Zion masih ingin hidup, dirinya masih ingin menikahi kekasihnya yang entah kapan datang nya.

Oh jomblo toh😭

"D-duke, saya permisi keluar dulu," ucap Nathan berkeringat dingin.

Nathan sudah tidak kuat berada di satu ruangan dengan sang Jendral, yang saat ini sedang mengeluarkan aura membunuh nya, belum lagi pedang legendaris yang sudah membunuh ratusan ribu nyawa itu saat ini ada di tangan Duke Oliver.

Nathan tidak mau menjadi salah satu orang yang bersilaturahmi dengan pedang kematian milik sang jendral.

Dalam hati, Nathan mengumpati Zion yang sudah berani memancing kemarahan Duke Oliver, dan dengan kurang ajar nya Zion malah melarikan diri.

Ingatkan Nathan untuk menjual Kenzo dan menukar nya dengan anak ayam.

"Pergi!" Ucap Duke Oliver dingin.

"Saya permisi Duke," ucap Nathan sopan.

Tanpa di perintah dua kali, Nathan langsung berbalik pergi berjalan kearah pintu, untuk keluar dari ruang kerja Duke Oliver yang sangat menyesakkan.

Duke Oliver menghela nafas nya kasar, menyender kan kepalanya di sandaran kursi kerja nya.

Kedua tangan kanan tidak ada yang waras, selalu saja membuat diri nya naik darah, Andai saja kinerja mereka tidak kompeten dan bisa di andalkan, sudah sedari lama Duke Oliver mencincang tubuh Nathan dan Zion.

"Hades!"

Sosok bertubuh besar tiba-tiba muncul di depan Duke Olive, bersujud dengan hormat.

"Saya siap menjalankan semua perintah Anda lord," ucap Hades tegas.

"Apa perempuan itu masih hidup?" tanya Duke Oliver datar.

"Maaf Lord, beberapa hari ini saya sudah tidak merasakan Aura Duches Felisha," jawab Hades menunduk kan kepalanya.

"Jadi maksud kamu perempuan itu sudah meninggal?" tanya Duke Oliver dingin.

"Mohon maafkan hamba Lord," ucap Hades bersujud di depan Duke Oliver.

Sosok tinggi menyeramkan itu tidak berani menjawab pertanyaan Duke Oliver, karena Hades sendiri tidak yakin akan hal itu, tapi satu yang pasti Aura Duches Felisha tidak bisa Hades rasakan beberapa belakang ini.

"Pergi!" ucap Duke Oliver mengibaskan tangannya.

"Kematian! Itulah kehidupan yang nyata," ucap Hades.

Seketika makhluk hitam tinggi dan menyeramkan itu hilang dari hadapan Duke Oliver.

Duke Oliver memejamkan mata nya, mencoba berpikir apa yang di maksud dengan perkataan Hades tadi.

"Kematian! Itulah kehidupan yang nyata!"

Duke Oliver menghembuskan nafas nya kasar, otak pintar nya tiba-tiba tidak bisa berpikir, yang biasa nya selalu bisa memecah kah semua masalah, tapi kali ini otak tidak berguna, Duke Oliver belum bisa memahami apa yang di katakan Hades tadi.

"Sial"

Umpat Duke Olivera.

Hubungan pernikahan dirinya dengan Felisha memang tidak seperti hubungan suami istri pada umumnya.

Bahkan Duke Oliver dan Felisha pisah kamar dan pisah ranjang, dan hanya satu kali berhubungan suami istri, itupun karena Duke Oliver dalam pengaruh obat perangsang yang di berikan oleh salah satu putri bangsawan yang terobsesi ingin memiliki diri nya.

Dan dari kejadian itulah tanpa Duke Oliver sadari, benih nya tumbuh di rahim Duches Felisha.

   🍁🍁🍁🍁🍁🍁🍁🍁🍁🍁🍁🍁🍁

Di sisi lain Erika masih berada di ruang dimensi nya, menatap takjub semua yang ada di dalam ruang dimensi itu, segala sesuatu yang ada di dunia modern semua nya lengkap ada di ruang dimensi.

Tumpukan emas dan berlian bahkan sampai menggunung, berkilauan.

"Mahkluk kecil apa benar ini milik ku?" tanya Erika masih tidak percaya.

"Benar tuan rumah, Anda adalah pemilik ruang dimensi ini dan semua yang ada di sini adalah milik anda," jawab makhluk kecil penjaga ruang dimensi.

"Apa aku bisa mengambil beberap?" tanya Erika melihat-lihat koleksi senjata api yang tertata rapi.

Si bos mafia itu berdecak kagum melihat deretan senjata api, sisi gelap nya keluar, darah nya mendidih, ingin kembali merasakan seperti waktu Erika menjadi bos mafia.

"Anda bebas mengambil sesuka hati Anda Tuan rumah, bahkan Anda bisa mengambil semua nya, karena nanti barang yang anda Ambil akan kembali ada, tidak akan pernah habis," ucap si makhluk kecil bagai angin segar.

1
Fitri Winaza
cerita seru
Syakira Rebeka
😭😭😭😭😭 ktanya ada boncah thoor... ini aku tungguin dari pagi kok blm ada jg
Yanna Herman
Luar biasa
Adi kurniadi
suka dengan ceritanya kak
Amelya Ratulangi
Luar biasa
Lyza Yessy
ceritanya bagus buangeeett Thor 👍👍👍👍 trimakasih Krn adh membuat cerita yg bagus,otw bc novelmuvyg selanjutnya Thor
Nor Azlin
seru2 baca nya kok udah pada tamat😂😂😁😁 aku kira ada lagi sayang nya rasa baru aja baca udah tamat apa2 pun ceritanya seru deh engak bosan2 nya aku baca sampai tamat ...terimakasih yah thor udah berbagi cerita yang menarik buat di baca terkadang rasa tidak mau cerita nya tamat yah kerana rasa sekejap aja😁😁 sukses selalu thor semoga ada lagi ceritanya yang lagi seru yah ...lanjutkan thor
Paul
Luar biasa
Ulla Hullasoh
Terimaksih cerita yang sangat bagus. semoga ada cerita bagus lainnya ya Thor......
Nor Azlin
udah aku katakan sama2 mau enak nya sampai hamil malah kedua nya ingin menguras orang lain dasar menantu hantu sama bapak mertua hantu sama2 kutu yang ingin menghisap darah ...kalian pikir bisa mimpi jangan ketunggian deh si ikan nila takut nya nanti kamu malu sendiri deh ...masa bila si Duke bercinta dengan mu hadehh selepas perjamuan kerana Duke memenangi peperangan Duke sendiri menggila di istananya kemudian setelah sehat Duke nya ikut Erika ketempat nya sampai lah detik ini kamu kira hamil mu itu bisa menutup kebusukan mu mimpi deh ...ato Erika buktikan siapa yang salah dalam hal ini hempaskan topeng si ikan nila itu kalau perlu masak sambal cabe rawit aja deh dia ini biar tau rasa ...begitu juga bapak meretuanya itu biar dia tau tahta itu hasil dari kenurahan hati si Duke oliver yah ...lanjutkan thor
Warni Arni
😂
Warni Arni
😁
Warni Arni
🤣🤣🤣🤣🤣
Warni Arni
Hahahahahahhaha
Warni Arni
Hahahahhahahah
Warni Arni
Wahhhh😆
Warni Arni
Hahahahhahaha
Yusni
kok cepet bgt habisnya ...bonchap donk
Musdalifa Ifa
wow bagus
Romi Yati
giaplek gae lelucon ae erika ki.😂😂😂..dsaat tegang bca perang
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!