NovelToon NovelToon
My Handsome Bodyguard

My Handsome Bodyguard

Status: sedang berlangsung
Genre:Cintapertama / Balas dendam dan Kelahiran Kembali
Popularitas:4.9k
Nilai: 5
Nama Author: ernila

"doorr..... suara tembakan beserta suara teriakan di iringi isakan dan tangisan menggema di sebuah mansion megah di pusat kota j.

" seorang anak kecil mengintip di balik pintu kamar nya dengan menutup mulut, tangannya mengepal kuat dengan mata nya yang sudah basah, " mami.. papi.... hiks hiks..
" liat saja, kalian semua akan mati di tanganku sendiri... " gumam anak kecil tersebut sebelum pingsan.

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon ernila, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

gagal bulan madu

" paginya arsh dan bella tengah bersiap-siap untuk pulang ke mansion mereka, niatnya ingin berbulan madu gagal seketika karena masalah di perusahaan bella yang tidak memungkinkan untuk dia tidak datang.

" aduh kok bisa sih, ahh.... pasti ada yang berkhianat padaku di perusahaan.... " kata bella pada arsh yang juga terlihat sedang memakai kemeja kerja nya.

" mungkin.... " jawaban singkat dari arsh membuat bella bingung.

" kakak marah??.... " tanya bella menatap ke arah arsh, namun arsh tidak menjawab juga tidak menatap ke arah nya sama sekali.

" bella berjalan ke arah arsh dan memeluk suaminya itu dengan erat, mulut nya terus mengeluarkan kata maaf dengan bersuara lirih, namun arsh melepaskan pelukan itu dengan kasar dan berlalu pergi dari hadapan bella begitu saja.

" aku tunggu di mobil.... " ujar arsh singkat, bella yang mendengar ucapan singkat dari orang yang baru jadi suaminya itu merasa ada yang aneh, dia takut kalau apa yang di mimpikan nya tadi malam malah jadi kenyataan.

" ngga... nggak mungkin.... " bella menggeleng-gelengkan kepala nya saat mengingat mimpi buruk nya tadi malam.

" dalam perjalanan arsh sama sekali tidak menanggapi celotehan bella yang terus saja mengajaknya bicara, entah kenapa setelah melihat video tadi malam, dia seakan sangat muak dan kesal melihat bella, rasanya dia sangat ingin membunuh bella sekarang juga, entah apa yang merasuki nya hingga dendam yang sebenarnya dulu hanya tertuju pada tuan gibran sekarang malah teralih kepada bella, mungkin karena wajah bella sangat mirip dengan wajah wanita yang ada di video yang di tonton nya tadi malam.

" kak..... kakak beneran marah hanya karena kita gagal bulan madu..??.... " tanya bella memegang tangan arsh, namun arsh langsung menepis tangan bella dengan kasar membuat bella sangat terkejut dengan sikap dingin dan kasar dari suaminya itu.

" maaf, aku hanya sedang banyak pikiran.... " ujar arsh setelah menyadari sikap nya yang terlalu berlebihan, padahal belum sampai 24 jam mereka menikah.

" belum saat nya arsh...., tinggal beberapa langkah lagi, baru kamu bisa membuat dia bertekuk lutut padamu . " gumam arsh dalam hati.

" akhirnya sepanjang perjalanan menuju ke perusahaan nya bella, mereka hanya saling diam, hanya suara motor dan mobil yang mengiringi perjalanan sunyi mereka kali ini.

" Entah pernikahan macam apa yang aku jalani ini.... " batin bella merasa nasibnya sekarang sudah tidak seperti bayangan nya waktu dulu.

" setelah menurunkan bella, arsh langsung menancap gas dan berlalu begitu saja dari hadapan bella yang menatap kepergian arsh dengan nanar, " tidak adakah keinginannya untuk mengucapkan satu kata saja padaku sebelum pergi... " batin bella yang ingin menangis, namun tepukan di punggung nya membuat dia sedikit terkejut dari lamunan nya.

" bell..... liat apa?.... " tanya celine yang kebetulan juga baru datang.

" aduh maaf ya, kemarin gw nggak bisa datang ke nikahan lu, ibu gw sakit soalnya.... " timpal celine merasa tidak enak karena tidak datang ke nikahan temannya itu, padahal alasan sebenarnya bukan karena ibunya sakit, tapi hanya saja dia tidak ingin bertemu dengan bryan nanti di nikahan temannya itu, karena dia yakin bryan akan berada di sana, mengingat dia adalah manager nya angel.

" iya cell, ngga apa-apa, btw gimana keadaan ibu lu?... " tanya bella yang juga khawatir akan keadaan ibu temannya itu yang sering kumat gilanya, ya memang ibunya celine odgj, dia di rawat di rumah sakit jiwa selama ini, kadang saat dia kumat akan penyakit nya, dia akan membantingkan dirinya sendiri ke tembok, kata celine sih, ibunya gila karena dulu ayahnya suka kdrt, makanya kalau kumat ibunya akan memukul dirinya itu layaknya seperti pukulan ayahnya waktu dulu, meskipun sekarang ayah celine sudah di penjara, namun sampai sekarang celine tetap tidak bisa dekat dengan lelaki manapun, dia terlalu takut untuk mencintai, dia takut kalau lelaki yang akan menjadi jodoh nya nanti sama kejamnya seperti ayahnya, mengingat cerita itu membuat bella bergidik sendiri.

" hmm.... nggak tahu bell, keadaan nya ya begitu aja terus, kadang baik kadang juga kumat, begitu aja terus, nggak ada perkembangan.... " jawab celine membuat bella mengerti.

" bell... sekarang kita harus gimana?... produk kita yang akan segera launching malah kena kasus plagiat, sumpah gw bingung, padahal itu baju lu sendiri yang desain, tapi kok bisa sama persis ya.... " ucap celine bingung.

" entah lah cell, pasti ada yang membocorkan nya, kamu nggak usah takut, aku akan membereskan ini semua... " ucap bella dengan sikap nya yang kembali tegas.

" di tempat lain, di mana ada seorang lelaki yang sedang duduk dengan santai di kursi kebesaran nya, sesekali dia bersenandung ceria seakan ada sesuatu yang terjadi hingga mampu membuat nya sebahagia ini.

" sebentar lagi semuanya akan selesai, dan sandiwara ini bakalan segera usai.... " ucap arsh saat melihat berita yang mampu membuat istri nya sekarang kalang kabut, berita di mana, SANG PEMILIK PT. ROSENDALE DI DUGA MELAKUKAN PLAGIAT TERHADAP PT. CINTA FASHION.

" bella... bella... bella... , sungguh sangat kasian... " gumam arsh apalagi saat telepon nya berbunyi dengan nama yang tertera di sana, sweetie.... itu semakin membuat senyumannya terlihat lebar.

" kau pasti butuh bantuan dari ku..... " gumam arsh setelah mengangkat telepon tersebut dan mendengar suara bella yang mengatakan kalau dia tidak bisa pulang malam ini karena ada banyak pekerjaan yang harus di selesaikan nya.

" apa?... kenapa dia tidak meminta bantuan ku?... " gumam arsh merasa kesal sampai membanting laporan di atas mejanya sampai berserakan, bima yang baru masuk ke dalam ruangan bosnya itu hampir saja terkena laporan yang di lempar oleh arsh.

" ada apa dengan pengantin baru itu, apa dia tidak dapat jatah tadi malam sampai ngamuk seperti ini.... " batin bima merasa aneh dengan sikap arsh.

"tuan kita dalam masalah.... " ujar bima membuat arsh kembali memijit keningnya karena merasa pening.

" ada apa? masalah apa?...

" tuan gibran berhasil mempertahankan 30 persen saham nya di perusahaan ini, dan dulu dia membeli sahamnya atas nama orang lain bukan namanya sendiri, makanya kita tidak ngeh tuan.... " ujar bima takut-takut...

" aahhhh.... dasar bodoh, 30 persen saham?... terus selama ini saat rapat pemegang saham siapa yang datang, kenapa kalian tidak mencari tahu itu.... " geram arsh semakin menggila membuat bima sangat takut.

" maaf.. tuan...., kami tidak tahu karena selama ini kan tuan gibran di penjara, jadi kami tidak tahu kalau ternyata tuan gibran sudah membeli saham kita atas nama orang lain... " jawab bima semakin membuat arsh emosi.

" jangan sampai saham nya semakin bertambah, aku tidak akan membiarkan nya... " geram arsh menonjok dinding di depannya.

1
Jihan Hwang
sepertinya ada udang dibalik batu nih...
mampir juga dikaryaku ya jika berkenan/Smile//Pray/
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!