NovelToon NovelToon
Menjadi Putri ANTAGONIS Milik Duke

Menjadi Putri ANTAGONIS Milik Duke

Status: tamat
Genre:Romantis / Time Travel / Transmigrasi ke Dalam Novel / Tamat
Popularitas:190.8k
Nilai: 4.9
Nama Author: R3C2YMYFMYME

Alice Seraphia joy adalah siswi SMA kelas 12 yang bar bar,riang,dan suka menolong.

ia juga terkenal sebagai siswi yang suka bolos, terlambat dan suka membuat masalah yang jadi langganan guru BK dan OSIS juga menjadi langganan berdiri di depan bendera merah putih.

namun di balik itu dia juga siswi yang berprestasi dan memiliki banyak bakat non-akademik.

suatu hari dia membuat masalah dengan anak kepala sekolah yang membuat masalah dengannya yang membuat dia harus di hukum menghormati bendera lagi.

namun kali ini malah mengantarnya ke dunia lain di dalam novel yang baru selesai dia baca semalam dan parahnya dia masuk ke tubuh putri antagonis yang berakhir tragis karena mencelakai tokoh utama wanita yang di cintai Duke.

bagaimana kah perjalanan Alice di dunia novel untuk mempertahankan hidupnya?akankah Alice kembali ke dunia nyata atau malah.....
mari kita ikuti kisahnya.


jangan lupa like, coment, subscribe and beri penilaian.
love sekebooooonnnn buattt kalian semua🌳🌲🌴❤️❤️🌴❤

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon R3C2YMYFMYME, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

22

beberapa hari ini Alice begitu berubah di mata semua orang yang ada di istananya.

kini para pelajar tidak lagi takut-takut dengan Alice.

"hay semua bagaimana kabar kalian??"ucap Alice sambil membawa keranjang pakaian kotornya tak lupa dia juga menggunakan pakaian pelayan yang sama seperti pelayan yang lain.

"eehh tuan putri kenapa tian putri menggunakan pakaian pelayan?? itu tidak layak untuk tuan putri"ucap mereka

namun Alice tidak menjawab dan hanya tersenyum kecil saja, Alice berjalan menuju tempat pencucian Dan meletakkan pakaian kotornya di sana.

"kalau tidak layak Kenapa kalian layak memakainya? Hey dengarkan perintahku, Dan aku harap perintahku ini disebarkan untuk semua orang yang ada di istanaku terutamanya"ucap Alice.

"aku adalah manusia yang sama seperti kalian, hanya saja aku memiliki status yang berbeda dengan kalian. tetapi tolong jangan pandang statusku pandanglah diriku sebagai teman bagi Kalian semua, bahkan bisa kalian ini manggil namaku saja aku malah lebih bahagia"ucap Alice sambil mengedipkan sebelah matanya.

"ayo kembali kerjakan pekerjaan kalian, aku juga akan mencuci bajuku, selamat beraktivitas"ucap Alice sambil mulai mencuci bajunya sendiri.

"aaah tuan putri, sangat berubah"

"aku lebih menyukai Tuan Putri yang sekarang"

"dia bagaikan malaikat sesuai dengan tampilannya"

"oh dewa, terima kasih telah mengembalikan Tuan Putri yang begitu baik hati"

begitulah isi pikiran dari orang-orang yang ada di sana.

Di belakang istana tempat Alice tinggal, tiga orang sedang membicarakan sesuatu.

satu seorang perempuan dan duanya lagi seorang pria.

"Bagaimana pengamatanmu tentang dia??"ucap pria A.

"aku tidak begitu mengerti, dia begitu berubah"ucap wanita itu.

"hei apa kamu benar-benar sudah terkecoh?? hati-hatilah takut itu adalah triknya"ucap pria B.

"awalnya aku juga memikirkan hal seperti itu, tetapi tampaknya setelah menyelidikinya dia memang melakukannya dengan hati yang tulus"ucap wanita itu.

"aku tidak tahu harus bagaimana, dia begitu berubah semenjak kejadian itu. aku bingung apakah kita tetap membunuhnya atau bahagia dia karena telah bertobat"ucap Wanita itu.

"huff, kalau kamu tidak berani membunuhnya maka aku yang akan membunuhnya, anggap saja itu adalah tebusan dari apa yang ia lakukan kepada kita"ucap pria A.

"tapi dia...."

"Dia benar, aku tidak mudah untuk mendapatkan maaf dari kalian semua. terlebih apa yang telah aku lakukan kepada kalian di masa lalu. sayangnya aku tidak mengingat apa yang kuperbuat di masa lalu kepada kalian"ucap seseorang yang tak lain adalah Alice yang keluar dari balik tembok dengan mengunakan pakaian pelayan nya.

"namun aku tidak akan menyerah untuk meminta maaf pada kalian, Lillia,sir.Calean Doarnhart dan sir.Ronan Greystone"ucap Alice sambil menatap dengan senyuman manis di wajahnya kepada ketiga orang itu yang tak lain adalah Lillia pelayannya beserta dengan dua pengawal pribadinya.

"jadi ini trik mu untuk mengelabui kami?? sudah kuduga"ucap pria B yang tak lain adalah sir.Ronan Greystone.

"huh, mungkin itu yang kalian pikirkan. tapi aku melakukan apa yang ku sukai saja"ucap Alice.

"aku bersiap menerima tebusan atas kesalahan yang telah ku perbuat di masa lalu.Tetapi, tolong jangan ambilnya nyawa ku.Kalian tau kalau menyiksa orang itu harus membuat dia menderita sedikit demi sedikit kalau langsung di bunuh dia langsung tidak merasakan apa-apa"ucap Alice.

TBC

1
Alfa Kristanti
/Heart//Heart//Heart//Heart/
Ari Peny
bagus ceritanya gk bertele2
Ari Peny
sp sini eritanya bagus
dani
kok duke durian🤣🤣
dani
GK baruak sekalian neng🤣🤣
Risna Udi
terima kasih othor sudah memberikan karya yang menarik .
E H Mukti
Monyet bekantan 🤣🤣🤣🤣👌
Ari Peny
agak panjang awale
Ryu Jin
.
Nuraishah❤💚
👍🏻
Dewiendahsetiowati
terima kasih untuk ceritanya thor
Ersya Lutfhi
di tunggu karya baru nya ya thor♥️♥️♥️
Maharani Aulia
yey akhir nya selesai juga🤭
@Resh@
loh loh ngebut kali ini tiba ending😜😜
Wahyuningsih
loh loh loh thor kok udah tamat aj tpi gk ap2 sih endingnya happy d tnggu crita bru thor hrs lbih bahus dri ini sehdt sellu thor njga keshtn tetp 💪💪💪
Wiwin Ma Vinha
walah thor..kau mu cul 2x cuma tuk mengakhiri🤣🤣
R3C2YMYFMYME: haha🤭
total 1 replies
Wiwin Ma Vinha
👍👍👍
Wahyuningsih
lah katanya upnya bln desember 😔😔 tpi ampe ganti tahun thor gk up2 author sungguh mengecewkn 😭😭😭
Mie_ Dino
Baru mau bilang " lah tuberkulosis kah? " 😄🤭
aria
lanjut
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!