NovelToon NovelToon
Membalas Hinaan Dengan Kesuksesan

Membalas Hinaan Dengan Kesuksesan

Status: tamat
Genre:Tamat / Balas Dendam / CEO / Wanita Karir / Keluarga / Slice of Life / Menjadi Pengusaha
Popularitas:533.1k
Nilai: 4.7
Nama Author: Mbak Ainun

Widia Ningsih, gadis berusia 21 tahun itu kerap kali mendapatkan hinaan. Lontaran caci maki dari uanya sendiri yang bernama Henti, juga sepupunya Dela . Ia geram setiap kali mendapatkan perlakuan kasar dari mereka berdua . Apalagi jika sudah menyakiti hati orang tuanya. Widi pun bertekad kuat ingin bekerja keras untuk membahagiakan orang tuanya serta membeli mulut-mulut orang yang telah mencercanya selama ini. Widi, Ia tumbuh menjadi wanita karir yang sukses di usianya yang terbilang cukup muda. Sehingga orang-orang yang sebelumnya menatapnya hanya sebelah mata pun akan merasa malu karena perlakuan kasar mereka selama ini.

Penasaran dengan cerita nya yuk langsung aja kita baca....

Yuk ramaikan ....

Update setiap hari...

Selamat membaca....

Semoga suka dengan cerita nya....

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Mbak Ainun, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Bab 16

"Kurang ajar, tunggu saja pembalasanku!"Batinnya.

"Cepat seret mereka keluar!" perintah Widi pada bodyguard nya.

"Lepaskan aku! Widi!"

"Hei, jangan sentuh aku! Aku bisa jalan sendiri, lepaskan!"

Henti dan Dela berontak tak terima di paksa bekerja, karena mereka belum makan siang. Widi dan bodyguardnya tidak perduli dengan rintihan Henti dan Dela.

Brukk!

"Aw! Sakit banget!"

"Aduh! Kurang ajar kalian!" Henti langsung berdiri dan ingin menampar Widi. Sayangnya, bodyguard Widi cepat menghalangi Henti.

"Minggir!" bentak Henti seraya mendorong tubuh 2 bodyguard.

"Sudahlah ua, jangan mencari masalah lagi. Masih untung aku ringankan hukuman untuk kalian!" ucap Widi dengan malasnya menghadapi dua manusia yang pernah menghinanya.

Henti dan Dela menatap tajam ke arah Widi, entah apa yang di rencanakan Ibu dan anak itu secara diam-diam.

Kebetulan sekali tetangga Henti lewat di depan, dari kejauhan warga sangat penasaran dan melihat gerak-gerik sudah tidak asing lagi.

"Ibu-Ibu lihat itu, bukannya itu Widi?"

"Iya, itu Widi deh sepertinya. Tapi, Widi lagi berbicara sama siapa ya, kelihatannya sangat serius?"

"Tapi dua orang itu siapa, yang lagi membersihkan sampah di depan rumah mbak Nia?"

"Kalau dilihat dari belakang mirip Mbak Henti sama Dela."

"Ah nggak mungkin deh kalau itu Mbak Henti sama anaknya, kan Ibu-Ibu tahu sendiri Mbak Henti orangnya seperti apa?"

Tidak disangka tebakan Mereka pun benar, Henti pun tidak mengetahui jika temannya berada di belakangnya, refleks Henti sedikit ke sampingnya. Lantas membuat teman Henti terkejut melihat dirinya yang tengah membersihkan tumpukan sampah, buru-buru mereka menyamperin Henti.

"Mbak Henti!"

Seketika Henti langsung menoleh ke arah sumber suara tersebut yang diikuti oleh Dela dan Widi. Betapa terkejutnya Henti melihat sosok orang yang memanggil dirinya, lantas saja membuat dirinya buru-buru bersembunyi dari pandangan temannya.

"Mau kemana Mbak Henti?" pekik Ai temannya Henti.

Henti pun menghentikan langkahnya begitu mendengar suara temannya, ia berdiri mematung membelakangi teman-temannya. Salah satunya membalikkan badan Dela untuk memastikan jika dugaan mereka itu salah.

"Astaga, benarkan ini Dela!"

Deg!

"Sialan, kenapa mereka ke sini semua sih! Mau di di simpan dimana wajah aku."Batinnya.

"Mbak Henti!" ucap Ai menepuk bahu Henti. Sontak Henti melotot melihat temannya.

"Lho, ada Nak Widi ternyata?"

"Hehe iya Bu, apa kabar? Sudah lama ya kita gak ketemu," jawab Widi dengan lembut sembari memancarkan senyuman indah dengan teman-temannya Henti.

"Eh iya ya Nak, Alhamdulillah kabar baik, gimana kabar orang tua kamu sekarang?" tanyanya lagi

"Alhamdulillah Ibu dan Bapak sehat."

"Alhamdulillah, sekarang kamu cantik banget ya." goda teman Henti yang paling melihat Widi yang sekarang.

"Ah biasa saja sih Bu," jawab Widi dengan tersipu malu.

"Beneran loh, oh iya sekarang kamu kerja di mana? Apa betul kamu kerja di sebuah perusahaan sejahtera?"

Seketika Henti dan Dela terkejut mendengar ucapan tetangganya, mereka tidak tahu selama ini pekerjaan Widi.

"Mah, perusahaan itu kan baru resmi beberapa tahun yang lalu?" bisik Dela

"Iya ya, Mamah juga baru tahu sama perusahaan itu. Kenapa kamu gak kerja di sana saja?" tanya Henti dengan berbisik.

"Boleh kali masukin anak Ibu ke perusahaan itu," coleknya dengan baik, ia tidak ingat dengan kejahatannya yang pernah dilakukan pada orang tua Widi.

Ibu-Ibu pun berdemo meminta tolong pada Widi untuk memasukkan pekerjaan anaknya. Namun Widi tidak menggubrisnya, ia berpamitan pulang karena ada urusan yang harus di selesaikan.

"Yah, padahal cuma minta tolong saja."

"Iya, udah keburu pulang lagi hm."

"Ngaco deh kalian, jelaslah Widi kagak mau bantuin. Kan kita pernah jahat sama orang tuanya!"

Sontak membuat mereka merasa malu pada Widi ketika dimintai pekerjaannya, dengan perlahan mereka menoleh ke arah Henti yang tengah berdiri diam karena menahan malu pada teman-temannya.

Widi membalas dengan senyuman manisnya saja, Mereka pun yakin Widi bukan orang sembarangan. Berbeda dengan dahulu kala, yang menjadi topik utama di perkumpulan mereka.

.

.

.

Di rumah Widi. Kedua orang tuanya berencana ingin membuka usaha agar tidak terlalu bosan yang selalu berdiam diri di rumah, mereka juga ingin memiliki aktivitas selagi tubuh masih sehat.

"Bu, apa gak bosan selalu di rumah terus?" tanya Wendi ingin tahu pendapat istrinya.

"Bosan sih, tapi kan kita selalu di ajak Widi jalan-jalan pak." jawab Nia dengan santai.

"Iya tahu, maksudnya aktivitas lain gitu Bu,"

"Maksud Bapak mau kerja gitu?" tanya Nia heran seraya mengerutkan keningnya, Wendi mengangguk kepalanya dengan pelan.

"Memangnya mau kerja apa untuk seusia kita ini pak?" Nia pun terkejut mendengar pengakuan suaminya.

Kebetulan sekali Widi lewat di depan mereka, berhubung Widi baru pulang kerja Wendi memberi perintah untuk anaknya agar cepat membersihkan dirinya.

Tidak berlangsung lama akhirnya Widi sudah selesai mandi, dan ia langsung duduk di hadapan orang tuanya karena sudah menunggu sejak tadi.

"Ada apa Pak? Tumbenan menyuruh Widi buru-buru mandi," tanya Widi penasaran

"Kamu sIbuk nggak, Nak?"

"Enggak Bapak, langsung saja Bapak butuh apa?" jawab Widi dengan lembut seraya menatap ke arah Ibunya.

"Ibu juga tidak tahu apa yang Bapak inginkan," sambung Nia yang paham dengan tatapan anaknya sembari melirik ke arah Wendi.

"Hm. Bapak bosan Nak kalo di rumah terus," ucap Wendi dengan tertunduk.

"Bosan kenapa pak? Kan di rumah ini Bapak bebas mau ngapain aja," bingung Widi dengan ucapan Bapaknya.

"Bapak ingin membuka usaha."

"Wah, bagus itu Pak. Bapak mau buka usaha apa, biar Widi yang mengaturnya." Widi tersenyum bahagia.

"Itu dia Bapak bingung." Wendi sambil mencari ide untuk usahanya.

"Gimana kalo kita jualan Bubur sumsum aja, pak? Kan Bubur sumsum buatan Ibu enak lho," saran Widi

"Ide yang bagus!" ucap Wendi sembari melirik ke arah istrinya yang sedang tersipu malu.

1
Nor Azlin
berapa banyak si mantan nya si Danis ini yah ...bukan nya yang hari itu juga mantanya si Danis yang hamil anak rakan kerja mereka berdua yah ...ini datang lagi yang namanya si siren ini deh selepas ini sispa lagi nama nya santi ,Rani ,Julia banyak banget deh😁😁😁 yang penting thor jangan terjadi apa2 sama widi juga calon anak nya deh ...berhubung dia udah seperti ini jangan tinggal diam yah tuntaskan ssmpai akar umbi nya sekali kalau perlu berikan racun yang sama buat nya biar si siren tau rasa ...kalau perlu hantar aja ke laut lepas deh bukan nya kaum nya ada di laut juga tu😂😂😁😁 nama siren adik beradik dengan sirena kan ...lanjutkan thor
Yanti Susilawati
pemeran cewenya lemah...jdi males baca
Yanti Susilawati
si Widi bloon mau"nya nyium kaki ga punya harga diri banget
Cut Dini
Thor typo,Bu Nia ciuman dr pingsan
Annisa Rahman: iya kk harusnya siuman
total 1 replies
syska
Luar biasa
Duda Fenta Duda
tensi gua baca nya thor
Nor Azlin
si Nia ini terlalu bagik banget deh orang udah terang2angan mempunyai niat enggak baik masih aja di ledanin aja ...jadi orang iru biar jangan mengandalkan kesabaran aja deh sekali2 itu dibalas aha omongan yang tidak bermutu itu deh ...sampai bila kalian harus bersabar kayak gitu hinan deni hinaan yang kalian dapat mujur kalian berdua suami isteri tidak tinggal di warung bubur sumsum itu deh kalau tidak bukan hanya warung yang terbakar berangkali kalian berdua mati di bakar api deh ...jadi manusia itu berpikiran lebih kedepan lagi janfan asik kena tindas aja kayak kalian ini mengemis pada mereka aja deh ....cukup sudah dari si widi iru masih kecil sampai widi udah menikah & kaya raya pun masih aja kalian kena tindas jangan demi menjaga nama baik & tali persudaraan membuat kalian madih menunduk kepala ...buat apa menhaga tali persaudaraan lagi denfan mereka ini enggak ada guna nya lho datang minta maaf katanya namun masih aja mulut pedas bagai cabe rawit aja ...semoga selepas ini tidak ada lagi penindasan yang keluarga mu dspat yah Nia wendi nya ..lanjutkan thor
Nor Azlin
sekaya apa di kamu & keluarga mu itu yah paling2 cuman cukup pakai cukup makan aja deh segitu nya masih belagu deh dasar orang kurang waras deh kalian ini yah ...bisa2 nya menghina orang miskin yah apa kalian udah benar ni kaya nya kayak apa yah ck ck ck ck dasar orang enggak waras ni ...semoga kalian nikmat aja keombongan kalian sementara keluarha widi sukses berniaga kalian masih ditempat yang sama menghina orang tampa melihat seperti apa kehidupan yang mereka jalani yah dasar orang iri ...lanjutkan thor
Nor Azlin
Kecewa
Nor Azlin
sangat bagus ceritanya aku suka penuh dengan pengajaran hidup yang ada di dunia nyata...author sangat pintar & bijak sana kerana udah menggabungkan kisah masyarakat yang ada di dunia nyata pada kenyatan nya memang ada pembully & juga wanita malam begitu juga tetangga yang julid ...semoga sukses selalu thor
Nor Azlin
Buruk
Nor Azlin
pebasaran juga ni bukan nya si Dela dipecat yah apa aku yang keliru disini yah heemmm...lanjutkan thor
Nor Azlin
betul tu nasih aja mengingatkan akan tali persaudaraan ibu nya itu deh ...terlalu lembut menghadspi manusia seperti mereka yang rugi kamu sama keluarga mu ...ingat nama baik keluarga mu itu udah di fitnah merata2 di sosmad deh yang buruk nama kedua orang tua mu juga kamu sendiri ...memaafkan orang biarlah setimpal dengan kelakuan nya tapi ini udah menyangkuti maruah diri mu sama orang tua mu lho ...semoga kedepan nya bisa lebih tegas baik Nia windi atau widi sendiri biar orang lain tidak mengambil kesempatan terhadap kalian lagi ...lanjutkan thor
Nor Azlin
jangan kasih ampun ni orang udah lama mereka ini brrmain kotor deh ...saudara tidak saudara kerana kelakuan ini terlalu merugikan kamu sama keluarga mu & nama baik kalian semua yang menjadi buruk ...penjarakan aja biar kapok ni kerana udah mencemari nama baik keluarga mu lho...banyak sekali kamu & keluarga mu memaafkan kesalahan yang mereka perbuatkan pada keluarga mu kali ini jangan ada impati atau simpati & jangan berbelas kad8han kerana dia bude mu sekaligus kakak ibu mu kerana tidak ada keluarga yang memfitnah keluarga nya sendiri kalau mereka baik hati anggap aja mereka orang luar deh ...lalau ibu mu berbaik hati terhadsp nya jadi kamu jangan sesekali mengasihani nya kerana makin dibiarkan makin menjadi2 deh ...lanjutkan thor
Nor Azlin
tetangga kayak mereka seram banget kalau ada dekat2 rumah aku yah pada kepo semuanya bukan hanya itu tapi mereka juga ada ketua grupi nya sendiri deh ....dengan cepat aja berita yang dibawakan tersebar kemana2 yah...kenapa juga tidak ada yang benaran yah di persekitar tempat mereka tingggal yah...membahaskan tentang agama enggak papa lagi ini membincangkan tentang kehidupan orang lain lagi ...apa kehidupan mereka udah berkecukupan atau banyak uwang gitu yah fenhan seenak jidat mereka bergosip tentang orang lain tetangga kayak gini ni harus di jauhi agar kehidupan kita lebih aman tenteram yah ck ck ck bukan nya mendalamkan ilmu agama malah bergosip yang enggak benar tentang kehidupan orang lain ...lanjutkan thor
Lhya Amryhen Rahma Nurul
Luar biasa
Ahsin
dsr tolol gak ada pintar2nya pemeran wanita
Ahsin
bkin emosi bacanya pemeran wanita bego SDH direndahkn kok masih santai
Rea Ana
diluar Nurul
Luluk Maslahah
cerita nya GK jelas
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!