NovelToon NovelToon
Kakekku

Kakekku

Status: sedang berlangsung
Genre:Identitas Tersembunyi
Popularitas:1.9k
Nilai: 5
Nama Author: perintis f

Seorang gadis yang mencari jati dirinya harus bertahan di dalam semua kebohongan yang nenek nya berikan. Hingga pada suatu saat semua pertanyaan yang selalu terngiang di pikiran nya terjawab. Dia mengetahui siapa ayah kandung nya di saat dia sudah berumah tangga.

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon perintis f, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

bab 2

Jam sudah menunjukan pukul 12 sian namun belum ada tanda tanda kedua orangtua linda pulang. Linda hanya ingin tau kemana mereka pergi dan kenapa mereka tega meninggal kan lisa sendirian di rumah.

Dan beberapa menit kemudian pak kasmin dan bu inah pun sudah pulang .

Tanpa mengucap salam pak kasmin berlalu pergi ke kamar nya.

"Bantuin ibu kamu, kasian dia ke beratan bawa barang banyak!, sama sekalian ambil baju sama ibu kamu itu buat kamu. Alhamdulilah bapak dapet rezeki tadi malem." ucap pak kasmin sebelum masuk kamar.

"Apa bapak juga belikan baju buat lisa?" tanya linda dengan hati hati. Sebab pak kasmin mudah emosi.

"Ngapain saya harus belikan barang buat dia? Memang nya siapa dia?" jawab pak kasmin yang langsung menutup pintu kamar nya rapat rapat. Memang seperti itu lah pak kasmin. Dia memang tidak pernah  mau repot, bahkan kerja pun dia tidak mau. Kata nya kalau ada istri kenapa harus suami yang kerja. Memang dasar ya pak kasmin.

"Tapi kan pak dia itu......! " ucapan nya terhenti kala mendengar suara ibu nya memanggil.

Gegas linda pergi keluar sambil menggendong lisa.

"Ibu gendong lisa aja biar aku yang bawa semua barang barang ini" ucap linda, lalu memberikan lisa pada ibu nya.

"Mmmm.... Bu boleh linda tanya sesuatu pada ibu? " tanya linda dengan hati hati.

"Boleh, mau tanya apa? "

"Kenapa ibu ninggalin lisa di rumah sendirian? "

"Kan kamu tau sendiri sikap bapak mu itu gimana, tadi bapak tiba tiba saja ngajak ibu ke pasar, terus kamu juga ibu tunggu lama sekali, jadi nya ibu tinggal saja dia di rumah sendirian. Toh dia juga gak papa kan? "

Jawab bu inah dengan santai nya, entah sejak kapan dia memang tidak terlalu suka dengan lisa.

"Bu kaya nya linda aja yang kerja deh bu, ibu urus aja lisa . Biar aku yang kerja! "

"Emang kamu mau kerja apa?, ibu gak mau ya tiba tiba kamu pulang bawa anak lagi atau lagi hamil lagi! "

"Astagfirulloh, ya ngga lah bu ga mungkin linda kaya gitu, linda juga masih punya iman! "

"Halah pake bawa bawa iman segala, nih kenyataan nya kamu tau tau aja udah bunting,. Masih aja ngelak" bu inah segera memberikan lisa pada linda dan berlalu pergi tanpa mengindahkan ucapan linda yang ingin bekerja.

"Krnapa ya semua orang banyak yang betpikir aku jual diri  padahal di sini aku juga termasuk korban. Ya tuhan dosa apa yang telah aku lakukan sehingga aku harus menghadapi semua ini" sesak rasanya dada linda, tidak ada yang mau mendengar apa yang dia ucapkan.

................

Waktu demi waktu telah berlalu, kini umur lisa sudah 2 tahun. Dan sampai sekarang pak kasmin masih tidaj pernah mau mengakui lisa sebagai cucu nya.

Hingga pada suatu hari linda sudah bertekad bulat ingin bekerja ke luar kota. Namun linda masih tetap bingung dia harus menitip kan lisa pada siapa?

Di saat linda sedang dalam ke bingungan tiba tiba pman nya datang. Entah apa tujuan paman nya kemari namun linda seolah di beri angin segar.

"Eh ada paman" linda datang menghampiri paman nya dan mencium punggung tangan paman nya.

"Bapak sama ibu ada lin?" tanya paman ali pada linda.

"Ada paman, bentar ya linda panggil kan dulu" jawab linda pada ali.

"Iya, ini anak kamu kan lin? " tanya ali lagi.

"Iya paman" lalu beralih pada anak nya "ibu masuk rumah dulu bentar ya, lisa tunggu dulu sini" lanjutnya.

Lisa hanya mengangguk. Bukan berarti lisa tidak dapat bicara! hanya saja dia memang jarang berbicara. Dia memang tipe anak yang pendiam.

"Bu, pak di luar ada paman ali"

"Ya sudah suruh dia masuk"

"Paman kata ibu masuk saja" ucap linda pada paman nya.

"Kamu juga ikut masuk ya, ada yang ingin paman sampai kan sama kamu" kata paman ali.

"Iya paman" lalu menuntun anak nya untuk ikut masuk. Walau pun dengan penuh ke bingungan namun linda tetap mengikuti saran paman ali.

Setelah semuanya kumpul di ruang keluarga, ali pun mengutarakan niat nya datang ke rumah pak kasmin.

"Begini bang, saya sudah dengar kalau linda ingin berangkat kerja tapi bingung menitip kan anak nya pada siapa. Jadi bagaimana kalau anak linda saya saja yang mengurus nya bang, kebetulan saya kan tidak punya anak perempuan! " ucap ali mengutarakan niat nya untuk mengurus lisa.

"Kalau abang sih terserah ibu nya saja, yang jelas saya izin kan anak itu ikut kamu. Bila perlu jngan bawa dia lagi ke sini! " ucap pak kasmin

Betapa terkejut nya linda mendengar ucapan pak kasmin. Apa sebegitu benci nya dia terhadap lisa? Samai secara tidak langsung dia ingin menyingkirkan lisa dari keluarga nya.

Tapi lisa bisa apa? Lisa juga sadar harus memberi nafkah anaknya.

"Baik lah lisa setuju, tapi kalau suatu saat lisa ingin pulang, linda mohon jangan halangi dia untuk pulang" linda memohon sambil menunduk karna sedih akan berpisah dengan lisa yang mungkin akan lama.

"Tentu saja, kapan pun dia ingin pulang paman tidak akan melarang nya untuk pulang, karna paman tidak punya hak untuk itu" ucap ali walau pun hati nya terasa berat dengan apa yang dia ucap kan.

"Terima kasih paman, maaf kalau linda harus merepot kan"

"Tidak papa, paman tidak merasa di repot kan sama sekali" lalu dia menatap lisa dengan sayang.

"Kalau begitu sekarang paman pamit pulang dulu ya, mungkin 2 atau 3 hari ke depan paman akan jemput kamu dan lisa"

"Baik lah paman, nanti linda akan memberi tau lisa secara perlahan. " meski berat tapi linda harus bisa menerim semua nya!.

Setelah kepergian ali, pak kasmin datang ke kamar linda untuk membicara kan lisa.

"Kenapa kamu malah berkata seperti itu? " tanya pak kasmin pada linda.

"Lisa juga berhak untuk kembali lagi ke rumah ini pak, kenapa sih sebegitu benci nya bapak sama lisa!? Sampai bapak tega membiarkan lisa tinggal jauh? "

Pak kasmin tidak menjawab, dia hanya menatap lisa yang tengah tertidur dan berlalu pergi begitu saja.

Linda hanya mampu geleng geleng kepala melihat pak kasmin yang tidak berbicara lagi..

......

2 hari kemudian, sesuai janji paman ali dia menjemput linda dan lisa di rumah nya menggunakan motor. Memang keadaan paman ali sederhana namun mampu membeli apa saja yang lisa inginkan.

Dan di sini lah lisa sekarang di rumah paman ali.

"Lisa jangan nakal ya, mama mau kerja dulu! nanti kalau pulang kerja pasti mama main lagi ke sini buat jenguk lisa ya!" walau sedih tapi linda harus tetap tegar.

"Iya ma" walau tak mengerti lisa tetap mengiyakan apa yang di katakan sang ibu.

Perlahan namun pasti akhir nya linda pergi dan berangkat kerja ke luar negeri hari itu juga.

1
Cliks Zuan
Kirain Kerja Diluar Kota Ternyata Diluar Negeri Yh Thor
introvert: ke luar negri tapi cuma 3 tahun aja
total 1 replies
Axelle Farandzio
Menghipnotis
menhera Chan
Aku jatuh cinta dengan ceritamu, tolong update sekarang juga!
Pøtåtø ÙwÚ
Takjub!
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!