NovelToon NovelToon
Kakekku

Kakekku

Status: sedang berlangsung
Genre:Identitas Tersembunyi
Popularitas:1.9k
Nilai: 5
Nama Author: perintis f

Seorang gadis yang mencari jati dirinya harus bertahan di dalam semua kebohongan yang nenek nya berikan. Hingga pada suatu saat semua pertanyaan yang selalu terngiang di pikiran nya terjawab. Dia mengetahui siapa ayah kandung nya di saat dia sudah berumah tangga.

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon perintis f, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

bab 5

Hari ini linda sudah boleh pulang ke rumah nya, dengan aira yang di gendong bu inah.

"Alhamdulillah mas hari ini aku udah pulang, dan mulai besok kamu udah bisa jualan lagi." ucap linda.

Raja memang seorang ped🔄agang kecil. Mereka bertemu saat raja tengah berjualan.

"Mungkin aku jualan mulai lusa aja deh, besok kan mas mas mau ke sekolah buat daftarin lisa" ucap raja.

"Oh iya ya mas aku lupa, maaf ya mas jadi nya besok yang daftarin lisa jadi nya kamu" ucap linda dengan lesu.

"Iya ga papa ko, kan sekarang lisa juga anak nya mas. Jadi ga usah di pikirin ya" "sekarang mending kamu istirahat mumpung aira masih tidur.

Linda mengangguk pelan.

"Lisa besok kita ke sekolah ya!"

"Ngapain pah?" dengan bingung lisa bertanya.

"Besok kamu daftar sekolah, biar kamu bisa sekolah ya" ucap raja.

"Yang bener pah?"

"Iya, biar kamu bisa banyak teman juga."

"Asyik aku bisa sekolah" lisa berjingkrak dan melompat lompat saking senang nya. Kemudian menghampiri sang mamah. "Mah kata papah besok aku mau ke sekolah."

"Wah mamah juga ikut seneng kamu udah mau sekolah, tapi nanti jangan nakal di sekolah ya"

"Iya mah lisa janji ga akan nakal." janji lisa pada linda.

.........

Setelah semua nya selesai, lisa sudah mulai masuk sekolah. Karna jarak sekolah nya cukup dekat dari rumah jadi lah lisa berangkat sendiri ke sekolah.

Sesampai nya di sekolah lisa merasa iri pada teman nya yang lain, karna mereka di antar oleh orang tua nya sementara lisa hanya berjalan kaki sendiri.

"Hai, aku syila" ucap teman baru nya yaitu syila.

"Haai juga, aku lisa" perkenalan yang singkat namun mampu menjadikan mereka dekat.

"Ih nama kita hampir sama, jangan jangan kita temen lagi" ucap syila yang langsung tertawa renyah.

Syila memang anak yang ceria. Di dalam kelas hanya syila yang mau berteman dengan lisa, yang lain malah sengaja menjauhi lisa. Ada yang karna memang tidak suka dengan lisa, atau karna mereka cuek pada sekitarnya bahkan ada juga yang di larang ibu nya. Karna mereka tau siapa ibu dari lisa.

Mereka hanya beranggapan lisa adalah anak haram,

Padahal semua anak tidak ada yang haram, bahkan ada yang beranggapan lisa anak pembawa sial. Aneh sekali memang dunia ini, anak yang tidak berdosa malah menjadi korban.

Sepulang sekolah seperti tadi pagi lisa pulang sendiri, beruntung jarak dari sekolah nya dekat jadi lisa tidak takut pulang pergi sendiri.

"Assalammualaikum mah, lisa pulang!" lisa mengetuk pintu  namun tak ada jawaban dari dalam.

Karna tidak ada jawaban lisa pun masuk ke dalam rumah. Lalu dia mencari linda di kamar nya. Ternyata linda tengah tertidur bersama aira di atas kasur

Karns tidak mau mengganggu mamah dan adik nya, lisapun bergegas pergi ke dapur untuk makan. Sampainya di dapur lisa merasa kecewa karna tak ada makanan sedikit pun untuk dia makan. Diamelirik kulkas namun sama, di kulkas tidak ada makanan sama sekali. Yang akhir nya lisa hanya bisa menahan rasa lapar nya. Dia hanya mengambil air minum hanya untuk sekedar mengganjal perut nya dan berlalu pergi ke ruang tengah. Duduk di sofa dan tanpa sadar dia pun ke tiduran.

......

Lisa terpaksa bangun karna di rasa ada yang telah membangun kan nya. Dan benar saja itu ternyata linda yang membangunkan nya.

"Lisa kapan pulang?" tanya linda.

"Dari tadi mah" jawab lisa.

"Kenapa kamu ga bangunin mamah?" tanya mamah linda lagi

"Abis nya tadi aku liat mamah kaya nya capek banget, jadi aku gak mau ganggu mamah. Eh malah ke tiduran di sini.. Heheh" jelas lisa apa ada nya

"Maaf ya soal nya mamah ngantuk, capek banget semalam aira nangis terus". Ucap mamah linda.

" iya ga papa mah lisa ngerti ko" kata lisa lagi yang memang semalam dia mendengar aira terus saja menangis.

"Apa kamu sudah makan?" tanya linda yang di jawab gelengan kepala oleh lisa.

"Astagfirulloh, kenapa belum makan nak!".

"Di dapur tidak ada makanan sama sekali mah!"

"Ya allah mamah lupa, ya udah ayo kita makan dulu sebelum makanan nya basi. Kamudari pagi belum makan kan?" lagi hanya gelengan kepala yang lisa berikan.

"Ya sudah ayo makan dulu, biar sekalian mamah kasih tau kalau besok besok mamah ga ada atau ketiduran lagi kamu ga bakalan kelaparan. Soal nya nyimpen makanan nya bukan di bawah tapi di atas, kalau di bawah takut nya di makan kucing." jelas linda menjelaskan.

"Iya mah"

Di dapur linda sudah memberikan makanan bagian lisa yang belum di makan tadi pagi.

Lisa makan dengan lahap nya, sampai tak terasa makanan pun sudah habis.

"Alhamdulillah"

"Maaf ya gara gara mamah kamu jadi kelaperan"

"Ga papa ko mah, kan ga tiap hari aku kelaperan."

"Hmmm ngomong ngomong mamah boleh nanya ga?"

"Boleh, mau nanya apa?"

"Gimana hari pertama masuk sekolah?"

"Baik mah, malah aku seneng soal nya aku jadi punya temen. Namanya syila, dia orang baiiik banget mah. Diakasih aku makanan punya dia!" lisa bercerita dengan antusias.

"Oh ya, terus lisa kasih apa sama syila?" melihat anak nya sebahagia ini, linda pun ikut merasa bahagia juga.

"Ga kasih apa apa mah, lisa kan ga punya apa apa mah" lisa tertunduk sedih, sebab dia tidak bisa membalas kebaikan syila.

"Tadi lisa juga di ganggu sama anak cowok mah, merekabilang kalau lisa anak haram. Emangbener ya mah?" tanya lisa dalam keadaan masih tertunduk, dan tanpa terasa air mata nya jatuh berlinang mengingat kejadian tadi di sekolah nya. Karna memang ke banyakan teman teman lisa berasal dari lingkungan yang sama.

Jadi itu lah alasan linda tidak pernah mengizinkan lisa bermain di luar, karna takut dengan kejadian ini. Namun nyata nya tetap saja lisa mengalami hal seperti ini.

"Ga ko kata siapa anak mamah ini anak haram, di dunia ini ga ada yang nama nya anak haram. Semuanya sama, jadi kamu jangan berpikir kalau kamu anak haram ya!" lisa mengangguk walau sebenar nya di dalam hati nya dia masih bertanya tanya apa benar dia anak haram.

Di tempat lain, ada sepasang suami istri yang sedang berbincang di halaman rumah nya.

"Mas aku kangen lisa"

"Iya mas juga kangen lisa, rumah kita jadi sepi semenjak gak dia"

"Iya anak anak juga jarang ada di rumah, jadi makin kesepian."

"Apa kita datang ke rumah nya aja mas?"

"Boleh"

"Ya udah kamu siap siap dulu ya, biar mas yang nelpon anak anak buat ikut. Pasti mereka akan senang kita ajak ke rumah lisa!"

"Iya"

1
Cliks Zuan
Kirain Kerja Diluar Kota Ternyata Diluar Negeri Yh Thor
introvert: ke luar negri tapi cuma 3 tahun aja
total 1 replies
Axelle Farandzio
Menghipnotis
menhera Chan
Aku jatuh cinta dengan ceritamu, tolong update sekarang juga!
Pøtåtø ÙwÚ
Takjub!
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!