NovelToon NovelToon
Cinta Setelah Kehilangan

Cinta Setelah Kehilangan

Status: sedang berlangsung
Genre:Nikahmuda / Diam-Diam Cinta / Cinta pada Pandangan Pertama / Persahabatan
Popularitas:16.4k
Nilai: 5
Nama Author: Author_G

puncak tertinggi mencintai adalah mengikhlaskan, ketika kehilangan dan kita mengikhlaskan nya, percaya lah Allah pasti akan memberikan yang terbaik untuk kita.

itulah yang tengah dirasakan oleh Dinda, seorang gadis manis yang mana ia harus merelakan seseorang yang dia cintai untuk sahabat nya sendiri.

kesalahpahaman pun terjadi antara Dinda dan sahabat nya hingga membuat persahabatan mereka hancur.

akankah Dinda menemukan tambatan hati? dan apakah persahabatan Dinda bisa kembali membaik?

yuk mampir ke cerita author, semoga para readers suka ya🤗jangan lupa untuk, vote, like dan komen ya teman-teman 🙏

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Author_G, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Bagian 29

jam sudah menunjukkan pukul setengah delapan malam, terdengar suara mobil Aryan memasuki pekarangan rumah.

segera Dinda pergi ke depan untuk menyambut kedatangan Aryan.

Aryan tersenyum pada sang istri. "assalamu'alaikum sayang."ucap Aryan

"wa'alaikumsalam, mas."jawab Dinda sembari tersenyum

Dinda mencium punggung tangan Aryan begitu juga dengan Aryan, ia tidak pernah lupa untuk mencium kening istrinya.

kedua nya pun masuk ke dalam rumah, lalu duduk di sofa.

"bentar aku ambilkan minum dulu ya, mas."

"iya sayang. makasih ya."

Dinda mengangguk lalu ia pun pergi ke dapur, tak berselang lama, Dinda kembali sembari membawa segelas air putih.

"duduk sini sayang, aku mau ngomong sesuatu sama kamu.?"bisik Aryan sembari tersenyum yang sulit di artikan

"mau ngomong apa, mas? kok kelihatan nya serius banget?"tanya Dinda bingung sekaligus takut

"hehehe, sayang kalau aku minta hak aku nanti malam apa kamu sudah siap? kamu udah selesai kan datang bulan nya?"tanya Aryan pelan

Dinda merasa merinding dengan permintaan Aryan, berbagai pikiran menyelinap masuk di dalam otak nya. pernikahan mereka baru berjalan beberapa hari, kedua nya belum sempat melaksanakan malam pertama dikarenakan Dinda sudah beberapa hari ini, Dinda mendapatkan tamu bulanan.

"sayang."

"i-iya mas."

"gimana? apa kamu sudah siap? bolehkah kalau aku meminta hak ku nanti malam?"

"hak apa sih, mas?"tanya Dinda sembari tersenyum

"hmm kamu pasti tau lah apa maksud ku."

"aku beneran nggak tau tau lho mas."

"bikin cucu buat kedua mama dan papa serta ponak'an buat Kelvin sama Kevin."pekik Aryan

Dinda membulatkan matanya, ia takut jika orang lain mendengar nya.

"kalau mbok denger, gimana?"tanya Dinda panik

"nggak apa-apa, toh mbok juga udah pernah. Boleh kan sayang?"tanya Aryan dengan manja nya

"ins syaa Allah boleh, mas."ucap Dinda pelan. jantung nya terasa ingin lepas bagaimana tidak, Dinda bahkan tidak tau bagaimana rasanya malam pertama itu.

"Alhamdulillah, akhirnya."ucap Aryan senang

"terima kasih sayang, nggak usah khawatir. aku akan melakukan nya dengan penuh kasih sayang."ucap Aryan dengan senyum genit nya

"apa sih mas. udah mandi sana."ujar Dinda

"oke siap sayang."ucap Aryan sambil mencium kening Dinda"mandi dan dandan yang cantik ya sayang."bisik Aryan membuat bulu kuduk berdiri kemudian Aryan pergi menuju kamar.

sementara Dinda masih diam terpaku di atas sofa, ia membayangkan apa yang akan terjadi nanti malam. Dinda menyadari akan kewajiban sebagai seorang istri, ia harus melayani suami nya bukan lahir nya saja tapi juga batin nya, di agama Islam pun dijelaskan bahwa jika seorang istri tidak melayani keinginan suami nya maka dia akan berdosa besar.

...----------------...

selepas sholat dan makan malam. Dinda dan Aryan berdiri di balkon kamar. Aryan memeluk pinggang Dinda.

"mas, aku boleh tanya, nggak?."

"mau tanya apa sayang?"

"kalau nanti misal nya aku lebih dulu ninggalin kamu, kamu bakalan nikah lagi, nggak?"

"astaghfirullahaladzim, kok ngomong nya gitu?"ujar Aryan sembari melepaskan pelukannya dan menatap wajah Dinda

"kan aku cuma tanya mas."

"kamu nggak boleh ngomong kayak gitu."

"jawab dong, mas."

"harus ya?"

"iya mas."

"okay, jawaban nya adalah aku tidak akan menikah lagi."

"kenapa?"

"karena aku ingin ketemu kamu lagi di surga nya Allah."

Dinda terdiam mendengar jawaban dari Aryan.

"aku juga mau tanya dong, kalau aku yang lebih dulu ninggalin kamu, kamu nikah lagi nggak?"

"ih kamu mah contoh pertanyaan aku dech."

"jawab sayang."

"aku ikut mas lah, masa iya aku sendirian disini."

"lho kan ada mama sama papa."

"nggak mau mas, sekarang kan aku udah milik kamu kan, kalau kamu pergi aku juga mau ikut kamu, walaupun aku nggak tau bakal ketemu kamu lagi apa nggak disana. karena mungkin kamu masih bisa hidup tanpa aku mas tapi aku nggak bisa."ucap Dinda sedih

"tuh kan, jadi sedih. udah sayang nggak boleh sedih-sedih tau. ins syaa Allah kita akan selalu sama-sama."

Dinda mengangguk lalu ia kembali bertanya."hmm, satu lagi dech. misal nya nih, aku ketahuan selingkuh kamu bakalan ninggalin aku nggak, mas?"tanya Dinda

"lihat dulu selingkuh nya itu seperti apa, kalau masih bisa diperbaiki ya aku akan perbaiki, kamu sendiri kalau aku ketahuan selingkuh kamu gimana sayang."

"hmm, kata mama dua kesalahan yang tidak bisa dimaafkan dari laki-laki adalah yang pertama perselingkuhan yang kedua menyakiti baik lahir maupun batin. karena kedua itu real dilakukan secara sadar jadiiiiiii kalau kamu selingkuh aku akan ninggalin kamu."jawab Dinda

"sadis banget sayang. memang benar ya perempuan itu selalu benar."ucap Aryan gemes

"hehehe. jadi masih mau selingkuh, mas?"

"nauzubillah, jangan sampai ya Allah."

tak lama terdengar suara adzan isya.

"ayo sayang kita sholat biar bisa kita mulai."ucap Aryan sembari memandang Dinda dengan senang nya

"ih kamu mah, aku takut mas."

"nggak usah takut sayang nanti aku pelan-pelan kok."ucap Aryan

"awas aja ya."ancam Dinda

"iya sayang, udah ayo sholat nggak baik lho nunda-nunda sholat."

kedua nya pun segera mengambil wudhu dan langsung melaksanakan sholat. tak lupa pula sehabis sholat kedua nya menadahkan kedua tangan untuk memohon ampun dan berdoa kepada sang khalik.

selepas sholat kedua nya juga tidak lupa untuk berdoa sebelum mereka melakukan hubungan suami istri.

doa nya seperti ini :

Allahumma jannib naassyyaithaana wa jannibi syaithoona maa razaqtanaa"

Artinya:

"Dengan menyebut nama Allah, Ya Allah, jauhkanlah kami dari gangguan setan dan jauhkanlah setan dari rezeki yang Engkau anugerahkan kepada kami."

kemudian baru lah mereka melakukan sesuatu seperti anjuran dalam Islam. btw itu doa nya author ambil dari google ya. hehehe (apa yang terjadi di antara mereka, author tidak tau ya readers karena author belum menikah.😁😁) tapi inti nya Aryan sudah mendapatkan hak nya. hehehe

"terima kasih ya sayang sudah menjaga nya untuk aku."bisik Aryan

Dinda pun tersenyum karena bisa membuat Aryan bahagia.

"ya Allah semoga ini bisa menjadi pahala untuk Dinda karena sudah melayani suami Dinda. terima kasih karena sudah menjaga Dinda dan kehormatan Dinda."batin Dinda

"maaf ya sayang, sakit ya?"

"sakit lah mas, tapi ins syaa Allah nggak apa-apa."jawab Dinda pelan karena nafas nya masih belum kumpul akibat ulah Aryan malam ini

"hehehe tidur ya sayang, besok kan mau mandi dulu sebelum sholat subuh."bisik Aryan

Dinda pun memejamkan mata nya, tak lama kemudian Dinda dan Aryan pun terlelap. malam ini benar-benar malam yang bahagia bagi pasangan pengantin baru ini.

...----------------...

suara alarm sudah menunjukkan pukul empat pagi, Aryan terbangun, ia pun membangunkan Dinda karena sebelum sholat subuh mereka harus mandi terlebih dahulu.

"sayang bangun yuk, mandi. bentar lagi sholat subuh." bisik Aryan lembut sambil mencium pipi Dinda

"iya mas."jawab Dinda serak-serak khas orang bangun tidur

namun saat Dinda ingin bangun ia merasakan sakit di bagian bawah tubuh nya, baru lah ia ingat apa yang terjadi tadi malam.

"kenapa sayang."tanya Aryan khawatir

"sakit mas."lirih Dinda

"ya Allah, maaf ya sayang."ucap Aryan merasa bersalah

"nggak apa-apa kok mas, cuma sakit dikit aja kok."jawab Dinda tersenyum namun hal itu tetap membuat Aryan khawatir

"hei, aku nggak apa-apa kok mas, aku mandi duluan ya."ucap Dinda yang berusaha untuk menenangkan Aryan

Bersambung

1
Girl lạnh lùng
Ceritanya bikin aku terbuai sejak bab pertama sampai bab terakhir!
Akbar Cahya Putra
Keren banget bro, aku terhanyut dalam cerita ini!
Bea Rdz
Langsung kebawa suasana.
Mưa buồn
Sumpah, gue ketagihan sama cerita ini, ngeri banget!
Su kem
Ini adalah cerita yang akan aku rekomendasikan kepada teman-temanku!
☘☘☘yudingtis2me🍂🍋
Keren! Bagus banget ceritanya.
pine
Thor, saya ingin tahu apa yang terjadi selanjutnya!
Daisy
Membuatku terinspirasi.
lyPoppy
Kocak banget, ngakak ga ketulungan
Talklesswinmore
Gak bisa berhenti! Pagi siang malam cuma baca ini terus!
Bianca Garcia Torres
Mendebarkan! 😮
Nia Achelashvili
Makin penasaran nih!
Legato Bluesummers
Ini novel asyik banget thor, keep going!
Ryoma Echizen
Bikin kesemsem berat sama tokoh utamanya.
Jenny Ruiz Pérez
Bikin susah move-on, semoga cepat update lagi ya thor!
La Otaku Llorona <33
Perjuangan karakternya menginspirasi banget. Ayo lanjutkan, thor!
Nấm 🍄kaka🍄
Ceritanya bikin saya ketagihan, gak sabar mau baca kelanjutannya😍
Aerilyn Bambulu
Buat merenungkan hidup.
Kuririn
Next chapter nya apa cuma mimpi belaka? T.T
rhn fidiah
Asik banget!
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!