NovelToon NovelToon
Ilove 100 Kg

Ilove 100 Kg

Status: sedang berlangsung
Genre:Trauma masa lalu / Karir / Persahabatan / Fantasi / Cinta Seiring Waktu / Cewek Gendut
Popularitas:64
Nilai: 5
Nama Author: bidadari

- Berawal dari benci -

Akhh!
"Lo, kalau jalan pakai mata! "
"Maaf, kak "
"Ck, cewek gendut kaya lo mending pergi deh dari sini! "
" Baik ka! "
"Gendut amat sih! "


- berakhir di pelaminan -

"Apa nikah sama dia?, what! "
" Dewa bangun! "
" Akh, mama dewa ngga bisa nikah sama dia! "
" Harus bisa! "



- love 100 kg -

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon bidadari, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Bagian 22 Iri dengki

Aira, misuh-misuh setelah mengetahui sang kaka sedang diet dan sedang menguruskan badannya. Aira menghampas bongkongnya di atas. ranjang empuknya, ia melipat kedua tangannya lalu menaruhnya, di Dada nya

"Gue, ngga bisa tinggal diam! . Gue ngga mau dia cakep gue ngga mau dia lebih dari gue!, dia harus gendut! " Ujarnya penuh kebencian. Ia mengeluarkan ponselnya, yang berada di kantung piyama nya. Lalu menyalakan nya

Dengan bete, ia berselancar di dunia maya — tetiba maniknya. Jatuh kepada salah satu postingan di instagram, membuat dirinya tergerak untuk membaca postingan dari akun yang tidak ia kenal. "𝗧𝗲𝗿𝗻𝘆𝗮𝘁𝗮, 𝗴𝗶𝗻𝗶 𝘆𝗮 𝗸𝗶𝘁𝗮 𝗯𝗶𝘀𝗮. 𝗣𝗶𝗻𝗱𝗮𝗵𝗸𝗮𝗻 𝗹𝗲𝗺𝗮𝗸 𝗸𝗶𝘁𝗮 𝗸𝗲 𝗹𝗲𝗺𝗮𝗸 𝗼𝗿𝗮𝗻𝗴 𝗹𝗮𝗶𝗻.. 𝗛𝘂𝗵 𝗷𝗮𝗱𝗶 𝗻𝗴𝗴𝗮 𝘂𝘀𝗮𝗵, 𝗿𝗶𝗯𝗲𝘁-𝗿𝗶𝗯𝗲𝘁 𝘂𝗻𝘁𝘂𝗸. 𝗢𝗹𝗮𝗵𝗿𝗮𝗴𝗮 𝗱𝗶𝗲𝘁𝘁! " Aira tersenyum. Tetiba ia teringat oleh aura, ia segera mengirim pesan di akun tersebut.

@uknowname

𝘏𝘢𝘪𝘪, 𝘢𝘬𝘶 𝘣𝘰𝘭𝘦𝘩 𝘵𝘢𝘶 𝘯𝘨𝘨𝘢 𝘨𝘪𝘮𝘢𝘯𝘢 𝘤𝘢𝘳𝘢𝘯𝘺𝘢?

𝘗𝘪𝘯𝘥𝘢𝘩𝘬𝘢𝘯 𝘭𝘦𝘮𝘢𝘬𝘬𝘶, 𝘬𝘦 𝘣𝘢𝘥𝘢𝘯 𝘬𝘢𝘬𝘢𝘬𝘶?

𝘉𝘰𝘭𝘦𝘩 𝘵𝘢𝘩𝘶?

𝘖𝘩, 𝘢𝘬𝘶 𝘢𝘬𝘢𝘯 𝘣𝘦𝘳𝘪 𝘵𝘢𝘩𝘶. 𝘉𝘪𝘴𝘢 𝘬𝘪𝘵𝘢 𝘣𝘦𝘳𝘵𝘦𝘮𝘶?.. 𝘉𝘦𝘴𝘰𝘬?

𝘉𝘢𝘪𝘬!

𝘚𝘩𝘢𝘳𝘦 𝘭𝘰𝘤𝘢𝘵𝘪𝘰𝘯 𝘯𝘺𝘢 𝘺𝘢

𝘉𝘢𝘪𝘬!

Aira, menghampas bobot tubuh nya. Di ranjangnya ia tersenyum licik kala membayangkan sang kaka yang beratnya semakin bertambah, " Gue ngga bakal, biarkan lo turun berat badannya! "Ujar aira sembari menutup matanya,

Bunga tersenyum manis, kala kedua tangan dewa membuka kan helm yang membentengi kepala. Bunga " Dah! " Ucap dewa seraya menaruh helm miliknya, yang di pakai bunga tadi di motornya. "Makasih, ya bang! " Sahut bunga sembari merapikan anak rambutnya yang nakal. Keluar-keluar dari ikatan rambutnya, "sama-sama, mending lo masuk kelas sana " Cakap dewa. Bunga menatap dalam dewa lalu mengangguk kan kepalanya " Oh ya, kenapa lo ngga bareng aura aja? " Tanya bunga penasaran

"Terus lo sama siapa? " Sahut dewa bunga menepuk pelan bahu dewa, " Gue, bisa mandiri!... Gue ngga mau orang nganggep kita yang ngga-ngga padahal, gue sama lo cuman teman aja!. Ngga lebih " Ungkap bunga sembari berjalan menjauhi dewa, yang masih menatap gadis cantik tersebut.

Entah, kenapa setiap perkataan gadis tersebut membuatnya tenang nyaman. Dewa tersenyum melihat gadis cantik yang sekarang, bahunya sedang di rangkul sama Agatha.

Tanpa sepengetahuan, kedua gadis itu dan dewa di atas atap sekolah ada enam mata yang mengawasi mereka, Salah satu sosok itu menghela napas berat, satu sosoknya langsung menepuk bahu temannya itu.

" Sabar syad, gue tahu lo suka sama bunga tapi ngga usah sad kaya gini bro! " Ujar satu sosok yang ternyata itu. Alex ia merangkul bahu irsyad di sebelah, lelaki tersebut ada ilona yang hanya menggeleng kan kepalanya. "Kalau, lo suka sama dia perjuangkan!. Gue jadi makcomblang lo! " Seru ilona

Irsyad hanya tersenyum getir, melihat kelakuan dua teman nya yang sukanya jadi mak comblang. " Ya deh, seterah! " Sahut irsyad " Tapi, bukannya kemarin bunga. Suka banget ya main kuda? " Tanya Ilona tetiba ia ingat dengan cerita, bunga kemarin saat telefonan sama dia. Alex mengerutkan dahinya " Maksud lo apa?, lo main kuda sama bunga? " Tanya alex dengan suara penuh keingin tahuan.

"Ya, kemarin gue sama bunga emang. Sempat main ke perternakan dia bahagia banget " Sahut irsyad tersenyum lebar. Namun tidak sampai di mata ia langsung, menatap ilona dengan tatapan penasaran. " Kenapa, lo bisa tahu na? Padahal kan. Gue ngga bilangin lo sama siapapun? " Tanya irsyad ilona langsung berkata " Bunga, telefon gue!.. Sama ini postingan instagram nya bunga lah! " Ilona langsung memberikan, ponselnya yang dimana ada postingan instagram bunga.

Yang dimana, di postingan tersebut fotonya dan irsyad yang sedang menunggangi kuda mereka masing-masing. Irsyad tersenyum lebar kala membaca, caption tersebut " **兄さん、一番!** (𝘖𝘯𝘪𝘪-𝘴𝘢𝘯, 𝘪𝘤𝘩𝘪𝘣𝘢𝘯!) "

"Bunga, itu emang pinter banget sih bahasa Jepang gue jadi minder " Cakap ilona saat. Caption yang tercantum bahasa jepang, " Artinya abang yang terbaik, bukan sih? "Tanya alex yang sedikit ragu, " Hmm, iya " Sahut ilona

"Gila, sih bunga pinter banget kalau soal bahasa! " Puji Alex membuat irsyad tersenyum " Calon istriku tuh! "

"Mimpi "

"Emang! "

"Amin;! "

1
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!