NovelToon NovelToon
Transmigrasi Mommy And Triplets

Transmigrasi Mommy And Triplets

Status: tamat
Genre:Tamat / Reinkarnasi / Time Travel / Anak Kembar
Popularitas:7.4M
Nilai: 4.7
Nama Author: Reiza Muthoharah

Seorang wanita yang memiliki kekayaan karena telah membangun sebuah perusahaan yang sudah di kenal di dunia.

Tetapi sayangnya kejayaan itu tidak berlangsung lama karena wanita itu mengalami pembunuhan oleh musuhnya.

Mungkin tubuhnya sudah mati tetapi jiwanya malah berpindah ke seorang tubuh seorang wanita yang memiliki anak kembar 3 dari seorang Kaisar yang mencampakkannya.

Apa wanita tersebut bisa mengubah takdirnya

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Reiza Muthoharah, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Apa Itu Renovasi?

Kalian tidak boleh tidur di sini sekarang tidur bersama mama sementara waktu sampai kamar kalian di renovasi." ucap Aleyza kepada ketiga anak kembarnya.

Elrick yang mendengarnya berlari mendekati Aleyza dengan tatapan bertanya.

" Apa itu renovasi?" tanya Elrick sambil memiringkan kepalanya.

Aleyza yang melihatnya tersenyum sebelum berjongkok di hadapan Elrick.

" Renovasi adalah pembangunan ulang atau perbaikan, biasanya sebuah situs yang memiliki makna historis." ucap Aleyza yang menjawabnya secara singkat.

" Aku tidak mengerti maksudnya?" tanya Elrick yang sama sekali tidak mengerti jawaban Aleyza.

Aleyza menghela nafasnya sepertinya dia terlalu memberikan jawaban yang sulit bagi anak usia 4 tahun lebih. Pastinya mereka tidak mengerti.

" Secara singkatnya bahwa kamar kalian akan di perbaiki. Jika Elrick mau kalian bisa memilih kamar sendiri dan memilih apa yang kalian inginkan." ucap Aleyza yang menjawabnya secara sederhana bisa di tangkap otak anak kecil.

Elrick yang mendengarnya kali ini mengerti matanya secara tiba-tiba berbinar begitu juga yang terjadi pada Alrick dan Adriana berjalan mendekati Aleyza.

" Apa Mama bersungguh-sungguh memberi kami kamar sendiri. Berarti Adriana bisa menyimpan boneka banyak-banyak?" tanya Adriana dengan mata berbinar penuh harap.

Aleyza melihatnya merasa gemas dengan sikap Adriana dan mengacak rambutnya dengan gemas. Begitu juga dengan Alrick dan Elrick dirinya tidak mau mereka saling iri memperebutkan sesuatu. Hal itu sama sekali tidak baik bagi perkembangannya di masa depan kelak.

" Tentu saja kalau begitu kalian harus segera tidur dan Mama akan membaca kalian sebuah cerita nanti." ucap Aleyza yang harus di angguk semangat oleh si kembar tiga.

Sampai di kamar Aleyza langsung membaringkan satu-satu si kembar ke atas ranjangnya dan membacakan mereka cerita tentang kisah fiksi yang ada di masa depan nantinya.

Selesai membaca cerita Aleyza melihat bahwa semua anak-anaknya tertidur. Aleyza menghentikan ceritanya dan melihat mereka dengan senyumannya tangannya bergantian mengelus pipi si kembar.

Tiba-tiba saja Aleyza meninttikan air mata nya mengingat masa lalunya sebagai Emily dimana dia harus kehilangan calon anaknya akibat mereka. Sebelum keluar Aleyza mencium kening mereka masing-masing.

" Aku sangat mencintai kalian jadi jika suatu hari nanti tahu tentang kebenarannya. Tolong jangan tinggalkan mama." ucap Aleyza sebelum keluar dari kamarnya.

Aleyza berjalan menuju ke ruang tamu sambil memegang sebuah lilin untuk penerangan. Mungkin ia harus memikirkannya bagaimana untuk memperbaiki kastil yang hampir hancur ini. Bahkan Aleyza bisa melihat tembok-tembok yang mulai retak hal itu membuatnya takut jika sewaktu-waktu anak-anaknya terluka akibat runtuhnya kastil ini.

Eli yang sudah menunggu Aleyza segera membungkuk hormat.

" Selamat malam, Yang Mulia. saya sudah menyiapkan teh untuk menenangkan anda." ucap Eli sambil memberikan Aleyza secangkir teh.

Aleyza menerimanya sebelum duduk di sofa sambil memperhatikan Eli yang masih setia berdiri.

" Apa kamu lakukan Eli silahkan duduk dan saya tidak menyukai bahwa ketika saya berbicara anda menatap saya." ucap Aleyza dengan dingin seperti biasa yang dilakukan semasa memimpin perusahaan.

Eli merasa aura yang kuat membuatnya tidak bisa membantah perintah Aleyza kemudian dia duduk di seberang nya sambil menatapnya.

Aleyza yang melihatnya tersenyum puas sebelum kemudian berbicara.

" Jadi ceritakan semua tentang apa yang terjadi selama 5 tahun ini dan sekaligus menceritakan Kaisar itu." ucap Aleyza dengan nada memerintah.

" Tapi, Yang Mulia. mengapa anda ingin saya menceritakannya apa ada sesuatu yang terjadi kepada anda?" tanya Eli khawatir melihat sikap majikannya yang seakan melupakan semuanya.

Aleyza yang mendengarnya seketika tubuhnya kaku.

" Sialan mengapa aku bisa ceroboh seperti ini. Ini sangat tidak bagus" batin Aleyza sambil memandang Eli.

Countine...

1
Yen Yen
Luar biasa
Nia Risma
sangaaattt menghibur dan seruuu
Nia Risma
moga aja mereka g ketemu sama kaisar oon ini lagi,,,
katanya cinta sama ratu tapi ada ngangkat selir dengan dalih balas Budi,,
sangat" bulshit
Nia Risma
g mencintai tapi bisa ada anak,,
apakah bersyandaaa
Saa
selir?
Keyila Azzahra
Luar biasa
Istri lipai:)
kacaw si
#ayu.kurniaa_
.
☪︎мαуѕнαѕα qυє፝֟єηzαඞ
langsung puas pembaca😆
Ryan Jacob
semangat Thor
Qillah julyan
wah..gw deg2an...
Qillah julyan
pertanyaan yg bodoh..sdh tau anak harama..mana bisa lah..
Qillah julyan
Lumayan
Qillah julyan
kaisar goblok..mau gw pites lehernya grrr
Sindy Sintia
anak selir yg jelas2 istri kaisar aja ga bisa jadi pangeran mahkota, apalagi dike riddle yg katanya anak haram
Sindy Sintia
banyak typo nya, tapi karena udah banyak judul yg aku baca jd lumayan ngerti memperbaikinya
Ririn Purwati
baca dulu
WA
ihhh jijik bangettt sama kaisarnya egois bangettt😡😡😠😠
Anonymous
keren
Sariyati Ati
Lumayan
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!