NovelToon NovelToon
Istri Kesayangan Tuan CEO

Istri Kesayangan Tuan CEO

Status: sedang berlangsung
Genre:CEO
Popularitas:66.4k
Nilai: 5
Nama Author: kembary

Alisha Putri Wijaya adalah gadis cantik, pintar,ramah dan juga taat beribadah salah satu mahasiswa semester akhir yang saat ini sedang sibuk membuat skripsi sambil bekerja part time di sebuah cafe yang cukup terkenal di kota X,dia tinggal di sebuah kos-an yg tak jauh dari kampus tempat dia kuliah.Alisha putri Wijaya dia adalah putri dari pasangan tuan Aditya Wijaya dan nyonya Anggi Wijaya mereka memiliki sifat yang baik,ramah dan juga taat beribadah mereka memiliki 2 org anak di mana alisha memiliki seorang kakak laki-laki yang saat ini bekerja sebagai polisi berpangkat Briptu yaitu Briptu Abimana Wijaya.

Bagas Alexander adalah pria tampan juga kaya raya dia seorang CEO sekali gus pemilik perusahaan Alexander grup,dia termasuk pria dingin dan kejam kepada siapa saja yang berani mengusik ketenangannya.Bagas Alexander merupakan keturunan dari tuan Kusuma Alexander dan nyonya Indri Alexander kedua orang tuanya terkenal dengan sikap baik dan dermawannya.

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon kembary, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

bab 6

Berbeda dengan di rumah sakit saat ini pak Kusuma sudah meminta supaya keluar dari rumah sakit, tapi dokter masih menyarankan untuk tetap di rawat karena kondisi pak Kusuma yang masih kurang stabil.

" Dok, apa saya tidak bisa di rawat jalan saja? tanya pak Kusuma

" Tidak bisa pak, karena saat ini kondisi bapak masih sangat kurang stabil jadi untuk menghindari hal-hal yang tidak di inginkan lebih baik bapak di rawat di sini dulu sampai kondisi bapak membaik." jawab dokter panjang lebar

" Tuh papa dengar sendiri kan apa kata dokter jadi papa harus banyak istirahat biar cepat pulih kalo papa mau pulang."ujar Bu Indri

Tiba-tiba pintu kamar inap pak Kusuma ada yang mengetuk dari luar, setelah mendapat izin dari dalam barulah orang itu masuk dan tak lupa mengucapkan salam

" Masuk." ujar Bu Indri

"Assalamualaikum, Selamat siang Tante,om gimana kabarnya,apa sudah sudah lebih baik? " tanya alisha , sambil berjalan masuk dan mencium tangan Bu Indri dan pak Kusuma dengan Taksim,ya Yang adalah alisha yang pagi tadi di telfon oleh Bu indri karena ada yang mau Bu Indri bicarakan

" Wa'alaikum salam nak." jawab Bu Indri dan pak Kusuma bersamaan

" Alhamdulillah kabar om sudah lebih baik,tapi dokter belum memperoleh om pulang pada hal om sudah ingin pulang."ujar pak Kusuma dengan suara yang masih lemas,tak lama ada orang yang masuk dan yang tak lain adalah Bagas yang baru saja pulang,sengaja memang Bagas pulang lebih awal karena ingin menemani sang mama menjaga papanya

" Gimana pak udah baikan belum? tanya Bagas

" Papa sebenarnya udah baikan gas, tapi dokter belum memperoleh papa keluar." ujar pak Kusuma

" Kata siapa papa sudah baikan orang kata dok kondisi papa tuh belum stabil jadi masih harus di rawat." selah Bu Indri

" Ya udah papa lebih baik banyak istirahat supaya cepat sembuh kalo memang papa mau cepat pulan."ujar Bagas yang sesekali melirik alisha

" Udah lama sha." tanya Bagas denga lembut

" Baru aja kok mas." ujar alisha sambil menunduk dan itu terus di perhatikan oleh Bagas dan kedua orang tua Bagas, mereka kagum dengan Alisha yang selalu menjaga pandangadari laki-laki yang bukan mahramnya

" Oh,iya itu yang kamu pegang apa sha ? tanya Bagas yang memperhatikan paper bag yang di tangan alisha

" Eh, hampir aja saya lupa,ini saya bawah makanan untuk Tante sama om takutnya belum makan siang." ujar alisha sambil menyerahkan paper bag tersebut

" Loh untuk mama sama papa aja yang kamu bawah kan terus saya nggak ada sha." ujar Bagas

" Kalo mas Bagas mau gabung aja lagian saya bawah banyak kok." ujar alisha yang msih terus menunduk, sedangkan kedua orang tua Bagas cuma memperhatikan tingkah Bagas yang lebih banyak bicara kalo ketemu alisha

" Ya udah Tante dan Bagas mau makan masakan kamu." ujar Bu Indri

" Yuk ma, kita coba masakan alisha." mengajak sang mama duduk i sofa untuk maka

" Kamu nggak sekalian ikut makan nak? tanya Bu Indri

" Tante saja sama mas Bagas,tadi saya sudah makan kok sebelum saya kesini." tolak alisha lembut, sofa Bu indri dan Bagas sedang menikmati makanan yang di bawah oleh alisha dengan begitu Lahap dengan memuji masakan alisha yang ps di lidah mereka yang katanya tak kalah sama masakan chef di restoran mahal

" Alisha ternyata kamu pintar masak nak?"tanya Bu Indri

" Alisha cuma bisa masak seadanya Tante." ujar alisha yang merendahkan

" Seadanya kamu bilang sedangkan masakan kamu ini enak banget loh ini,saya aja yang biasa makan sedikit ini sampai nambah 2 kali." ujar Bagas panjang lebar yang sangat jarang memuji masakan orang

" Iya Tante baru kali ini liat Bagas makan begitu Lahap pada hal kalo di rumah cuma makan sedikit aja tidak sampai nambah begitu." ujar Bu Indri membenarkan ucapan Bagas barusan

" Alhamdulillah kalo apa yang saya masak cocok di lidah Tante dan mas Bagas." ujar alisha bahagia karena masakannya di puji oleh Bu Indri dan Bagas apa lagi melihat ibu dan anak itu makan dengan lahap Sampai semua makanan ludes kecuali bubur untuk pak Kusuma yang memang belum makan karena pak Kusuma baru saja selesai makan bubu dari rumah sakit

" Oh,iya nak Tante boleh nanya tidak sama kamu? tanya Bu Indri

" Boleh Tante, emangnya Tante mau tanya apa?" tanya balik Alisha

" Kamu disini tinggal sama nak? " tanya Bu Indri yang pura-pura tidak tahu sedangkan Bagas dan pak Kusuma yang cuma pura-pura bertanya pun cuma diam saja tanpa ada maksud ikut dalam pembicaraan

" saya disini tinggal di kost sendiri Tante." jawab alisha

" Memang orang tua kamu dimana nak dan kamu berasal dari mana? tanya Bu Indri lagi

" Orang tua saya ada di kota S Tante kebutuhan sejak kecil ayah dan bunda saya pindah kesana setelah kakek dan nenek dari kedua orang tua saya meninggal mereka pindah ke kota S Samapi sekarang masih tinggal disana." jawab alisha menjelaskan awal keluarga mereka pindah ke kota S

" Kalo boleh tau kamu punya saudara atau kamu anak tunggal sha? " tanya Bu Indri seolah sedang bertanya tentang keluarga alisha

" Saya punya kakak laki-laki Tante yang kebetulan sekarang sudah bekerja menjadi polisi di kota S." ujar alisha

" Tante boleh tau nama orang tua kamu, soalnya kalo Tante liat muka kamu kok mirip sama teman Tante waktu mudah dulu? tanya Bu Indri penuh hati-hati seolah-olah di belum tau informasi tentang alisha pada hal di cuma mau alisha tinggal lama di sana

" Nama orang tua saya Aditya Wijaya dan Anggi Wijaya Tante." jawab alisha sambil menyebut nama orang tuanya

" Nama sama persis dengan teman Tante boleh tidak Tante liat fotonya.?" tanya Bu Indri yang masih pura-pura tidak tahu

" ini Tante foto orang tua saya." ujar alisha sambil menyerahkan hp nya untuk menunjukkan foto orang tuanya

" Ternyata benar mereka orang yang sedang Tante cari nak." ujar Bu Indri penuh semangat sambil berjalan kepada suaminya pada mereka sudah tau tapi Bu Indri dan pak Kusuma yang sudah punya niat untuk datang ke rumah alisha pun pura-pura bertanya karena ingin menjodohkan alisha dengan putranya.

Sebenarnya itu cuma alasan saja untuk menjodohkan saja karena mereka tau kalo putranya itu memiliki perasaan kepada alisha, tapi putranya takut kalo alisha menolaknya, jadi nanti mereka akan ke kota S untuk ketemu orang tua alisha sekalian menyampaikan niatnya untuk menjodohkan anak mereka.

1
Yani
Menantu kali thor 🙏
Rini Maryani
lanjut alisya semangat thooor
Yani
Lanjut thor ttp semangat 💪💪❤❤
Yani
Menantu idaman ya mmh Indri !
Yani
Tak tega kali thor 🙏
Rini Maryani
lanjut bagas semangat thooor
HARTINMARLIN
yang sabar ya Bagas 🤭🤭
Uswatul Khasana
lanjut
Rini Maryani
lanjut bu indri semangat thooor
Yani
Sabar Bagas 🤭
Yani
Luar thor 🙏
Yani
Dasar Bagas 😊
Rini Maryani
lanjt alisya semangat thooor
Rini Maryani
lanjut andra semangat thooor
Yani
Jadi ikut sedih dengan kata" ayah 😓😓😓
HARTINMARLIN
🥺🥺😭😭 jadi terharu aku nya karena ingat ke dua orang tua ku yang telah lama tiada 😭😭
HARTINMARLIN
akhirnya selesai juga acara nikahnya tinggal menunggu bulan madu lagi nih
Rini Maryani
lanjut ayah bunda semangat thooor
Rini Maryani
lanjut bagas semangat thooor
Hasnah Siti
story nya gak bertele² thorrrr....cepat bangettttt
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!