NovelToon NovelToon
Jodohku Masa Laluku

Jodohku Masa Laluku

Status: sedang berlangsung
Genre:Cintapertama / Anak Yatim Piatu / Cinta pada Pandangan Pertama / Kehidupan di Sekolah/Kampus / Wanita Karir / Fantasi Wanita
Popularitas:2.1k
Nilai: 5
Nama Author: Ratri Larasati

Arsya adalah seorang gadis yang memiliki cita-cita menjadi seorang dokter yang hebat. Sejak dibangku SMP dia tertarik mempelajari ilmu kedokteran. Semangatnya yang tinggi dalam belajar menjadikan dirinya diterima di salah satu kampus kedokteran yang cukup terkenal di kota X. Namun justru jurusan kedokteran ini menyebabkan suatu trauma yang mendalam baginya sehingga dia harus mengubur mimpinya karena suatu kesalahan yang membuat dia dipertemukan dengan Dion laki-laki playboy yang cukup terkenal di kampus. Bagaimanakah kisah perjuangan Arsya mengubur mimpinya dan menjadi sukses di bidang yang berbeda? Bagaimana juga perjuangan Dion untuk mendapatkan Cinta Arsya? yuk simak novel kedua ku. dan jangan lupa untuk like dan subscribe.

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Ratri Larasati, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Bab 4

Hari masa orientasi mahasiswa baru Arsya sudah berakhir tinggal menunggu jadwal selanjutnya untuk mengikuti ospek di fakultas nya sendiri. Arsya bersama teman -temannya sudah mulai aktif kuliah sambil menunggu jadwal ospek jurusannya. Arsya berjalan sendiri menuju ke kelasnya tiba-tiba dia di hentikan oleh seseorang

" halo de. Ada kelas pagi ya?" ucap Rangga mendekat

" eh iya mas mas nya fakultas kedokteran juga?" tanya Arsya karena gedung ini khusus untuk mahasiswa kedokteran

" oiya kita lupa belum berkenalan kenalkan nama saya Rangga. Masih ingatkan dengan ku?" tanya mas Rangga

" hehehe aku agak lupa mas. maaf. Saya Arsya. " ucap Arsya dengan penuh senyum

" ok nggak papa kebetulan aku mahasiswa semester 5 de. kamu ada kelas dimana biar aku antar?" tanya nya lagi

" aku di ruang H15 kak. Nggak papa kok mas aku berani. " ucapku menolaknya

Dari belakang terlihat Dion berjalan menyusul Rangga dan Arsya.

"awas jangan ngobrol di jalan" ucap Dion sambil buru-buru

" ayo bro ada yang jelous nich" bisik Tio pada Rangga

" de saya duluan ya. Sampai bertemu kembali" ucap Rangga

" iya mas silahkan " ucap Arsya

Dion dan teman-teman nya berjalan menuju ke ruang kelas nya

" kenapa bro lho cemburu Rangga sudah lebih dulu mendekati cewek itu. " ucap Tio

"nggak kenapa juga gue harus cemburu. " ucap Dion

" Halo Dion sayang" ucap Amel mendekati kekasihnya lalu mencium Dion

" lepas apan sih? " ucap Dion tambah emosi

Selama perkuliahan berlangsung Dion menjadi tidak fokus. Entah kenapa dia selalu memikirkan Arsya. Dia tertarik pada gadis itu. Apakah benar Rangga sedang PDKT dengan tu cewek. Ini nggak bisa di biarkan gue harus mendapatkan cewek itu dulu.

Sedangkan Arsya sendiri dia tidak memikirkan cowok yang berusaha mendekati nya fokus dia adalah hanya ingin belajar agar menjadi dokter yang profesional. Dengan pribadi nya yang baik serta ringan tangan menjadi kan dia mudah untuk bergaul dengan siapapun. Bahkan dia juga pribadi yang cukup berani untuk seorang mahasiswa bahkan menegur orang yang berbuat salah itu pun di lakukan olehnya. Seperti yang terjadi tadi di kantin. Arsya melihat segerombolan mahasiswi sedang membuli seorang mahasiswi lain hingga dia menangis ketakutan. Arsya mengenal mahasiswi yang di bullly itu merupakan teman satu fakultasnya meskipun berbeda kelas tapi dia hafal betul. Arsya melihat cewek itu membentak-bentak Ica sambil mendorongnya hingga terjatuh bahkan cewek itu sampai melempari Ica dengan makanan hingga menyebabkan pakaian kotor. Entah masalah apa yang terjadi di antara mereka. Dengan segera Arsya menuju ke kerumunan itu.

" Astaghfirullah Ica kamu nggak papa?" tanya Arsya mendekati Ica

" ini ada apa kak kok sampai seperti ini?" tanya Arsya baik-baik

" waw... Ada yang mau jadi pahlawan kesiangan ternyata." jawab salah satu teman cewek itu

"mari bangun dulu. Duduk lah disini ( tunjuk Arsya) pada sebuah bangku. Teman saya ada salah apa kak?" tanya Arsya lagi

" salah dia karena duduk di bangku gue. " ucap Amel. Iya cewek -cewek itu adalah Amel dan gengnya

"kan masih banyak tempat yang lain kak. Kenapa harus di kotori seperti itu. " ucap Arsya membantah

" owhhh lho anak baru ya belum tau siapa gue. " bantah Amel

"iya aku memang anak baru dan tidak tau siapa kalian. Tapi perbuatan kalian sudah mempermalukan orang lain itu nggak benar. " ucap Arsya

" lho emang resek perlu di kasih pelajaran ni cewek. ( mendekati Arsy hampir menampar nya)

Tiba-tiba suara seorang laki-laki membuyarkan kerumunan

" ada apa ini?" ucap Dion

"ini sayang dia menempati tempat makan kita biasa nya. " ucap Amel manja

" ish males banget. ( memalingkan wajahnya). Udah yuk kita nyari tempat lain aja." ajakku pada teman-teman

" tunggu. " ucap nya tegas padaku

" gue belum membuat perhitungan pada lho yang kemarin nabrak gue. " ucap Dion penuh senyum

" sorry aku rasa tidak perlu perhitungan apapun karena aku lihat kakak tidak mendapatkan luka fisik apapun atas tabrakan tersebut. Dan seingatku, aku juga sudah minta maaf saat itu. " ucap Arsy berani

"yuk kita kembali ke kelas" ajak Arsya

Sepeninggalan Arsya Dion dan kawan-kawan nya geleng-geleng kepala menyaksikan baru kali ini Dion di abaikan oleh seorang cewek. Biasanya mereka akan dengan suka rela memberikan apapun agar bisa dekat dengan Dion CS seperti halnya si Amel ini

" waw keren....tinggi juga nyali tu cewek" ucap Tio

" Cewek yang unik." ucap Rangga

" lihat aja tunggu pembalasan dari gue. " ucap Dion

"Dah lah bro maklum dia masih maba belum tau siapa kita dan bagaimana kita?" ucap Satria menenangkan Dion. Karena dia tau kalau Dion sudah marah dia akan melakukan apapun untuk melampiaskan

" sayang aku ingin dia minta maaf padaku. Dan akan ku tunjukkan siapa aku sebenarnya." ucap Amel

" lho jangan ikut campur. Sana gue mau makan " ucap Dion seraya mengusir Amel

Kemudian mereka makan dengan tenang di kantin kampus. Sedangkan Arsya dan teman-teman nya memilih membeli makan di tempat lain dan membawa nya kembali ke kelas.

1
Yudha
terimakasih kaka. /Drool/
Lenty Fallo
keren thor lnjut upx 💪😍
Lenty Fallo
lanjut upx thor. smngttt 💪🙏😍
Lenty Fallo
ayooo thor smngtt upnya, sya suka ceritamu. bikin dion menyesal seumur hdpnya. 😍💪
Lenty Fallo: asiappp..jgn lama" upnya thor, penasaran aku dgn ceritamu 💪❤️
Yudha: terimakasih kak. tunggu kelanjutannya kak
total 2 replies
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!