NovelToon NovelToon
Gadis Cantik Kesayangan Bos Dingin

Gadis Cantik Kesayangan Bos Dingin

Status: tamat
Genre:Tamat / CEO / Anak Yatim Piatu / Teen School/College / Cinta Seiring Waktu / Bullying dan Balas Dendam
Popularitas:11.4M
Nilai: 4.7
Nama Author: Itsmebet

Mia,
gadis yatim piatu yang menerima perlakuan tak adil dari keluarga paman apalagi sepupunya. Dia di bully di Kampus dan di rumah.

Mia menyukai salah satu seniornya.. tapi bukan sambutan yang dia terima.

Mia akhirnya memilih menelan semua pahit yang menggerogoti mulutnya. dia bertekat akan kembali nanti membalas semua perlakuan dan hinaan yang datang kepadanya.

apakah nia akan menemukan kebahagiaan?

apakah ada pria yang mampu meluluhkan hatinya yang sempat keras ?


Mampukah seorang CEO dingin memeluk tubuh ringkih si gadis cantik yang menarik hatinya?


Ini karya kedua aku. semoga kalian suka ya..

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Itsmebet, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Spa bersama mama

Kabar dan rumor tentang bekerja sama nya perusahaan qq group dengan mw group akhirnya tercium media.

Tak hanya itu, banyak perusahaan juga yang merasa iri.. karena setau mereka Qq grouo hanya menerima perusahaan kompeten dari luar negeri saja.

Mw group menjadi perbincangan dan banyak di cari. apalagi setelah mia mengakuisisi perusahaan ini dan berganti nama.. berganti kepengurusan juga tentunya. banyak orang yang belum tau siapa kah orang di baik mw group yang bisa masuk ke dalam jajaran kerja sama QQ group.

Keluarga winata juga awalnya kaget. tapi, semakin ke sini. mereka juga biasa saja. toh tidak ada yang perlu di sombongkan. Itu semua hanya titipan.

Semenjak ke datangan edward yang tiba tiba saat itu. ternyata edward juga menyuruh rey meminta kontak david, memperjelas kontrak kerja sama mereka. hak dan kewajiban dan pertanggungjawaban masing masing.

Mereka juga sudah bertemu secara formal untuk membahas ini. semua di handle oleh rey dan david.

Lalu edward yang meminta kontak mia saat itu hanya alibi saja?

Dampak dari QQ group amat besar bagi mw group.

Bagaimana tidak, banyak perusahaan besar yang akhirnya menawarkan investasi dan kerjasama. karena mereka yakin, jika qq group turut campur tangan pasti akan untung berlipat lipat.

Mia dan david begitu sibuk akhir akhir ini. menikmati berkah dan keberuntungan yang tidak di peroleh siapapun. .

Selain itu, sesuai dengan janji mia dulu.

dia juga menajdi donatur tetap di yayasan papa.. juga melengkapi fasilitas rumah sakit yang sekarang di kendalikan oleh kak alex.

Walaupun awalnya keluarga winata bukanlah golongan bawah..

tapi semakin kesini.. kehidupan mereka bisa di katakan jauh lebih baik. jauh lebih sejahtra.

Yayasan winata sekarang juga semakin maju.. berkat promosi dan sokongan dari mia. Kehadiran mia mengubah hidup mereka begitu besar. baik di rumah juga di luar rumah.

Sore harinya.

"Mamaaaa" mia merebahkan kepala di pangkuan mama elina. sudah hal biasa mia menjadi manja pada keluarganya. setelah dia diterima dan diakui di publik.

Mama elina tersenyum dan mengelus lembut kepala mia.

"Capek ya sayang?" tanya mama kasihan. dia ingat dulu suaminya juga sering kelelahan mengurus bisnisnya. dan putrinya harus menanggung jawabi satu perusahaan yang semakin melebarkan sayap itu.

"Enggak ma.. " elak mia menenggelamkan kepala di pangkuan mama.

Mereka diam menikmati momen momen manis sore ini.

lalu.

"Bagaimana kalau besok kita ke salon.. mama pengen banget perawatan berdua bareng putri mama" tawar mama pada mia. mama merasa dengan spa dan perawatan lsin mia bisa sedikit rileks.

"Nanti mia kabarin kak david dulu ya ma" jawab mia masih nyaman di paha mama.

Besoknya.

Mia dan mama sedang di mall bersama.. awalnya mereka juga mengajak papa. Tapi papa menolak, karena pasti nanti dua perempuan kesayangannya itu akan sangat lama perawatan. papa gampang bosan.

Mia selalu begitu,

Sekarang keluarga winata juga punya grup keluarga di wa.. mia selalu aktif mengirim hal hal lucu di sana.. mempererat hubungan mereka.

Hampir semua hal mia kirimkan di sana.. dari masakan mama, foto foto pas mereka di rumah. supaya kak zian muncul dan cemburu hahaha.

Alex dan Zian selalu menjadi pembaca setia. Dua pria tampan ini merasa sangat beruntung punya adik yang cantik juga sangat pengertian.

Dengan pekerjaan zian dan alex yang lebih banyak di luar rumah, tentu mereka juga khawatir dengan keadaan mama dan papa. tak sempat bertanya kabar kadang kadang. pulang sudah lelah..

Mia, mengubah semua.

Mia yang sudah lama tidak punya orangtua seakan tau bahwa dua kakak tampannya pasti merindukan mama dan papa. makanya di grup wa itu, dia bisa mengirimkan foto foto mereka.. supaya dua pria hebat itu terobati sedikit rindunya.

Mia juga jika pulang dari kantor sangat jarang keluar untuk bermain.. dia lebih suka langsung pulang dan membuat kue bersama mama.

Di mall..

"Mia, mama biasanya di antar papa kesini.. ini langganan mama" ucap mama senang. mama begitu antusias spa bersama putrinya.

"Oke ma.. kita pesan dulu yaa" mia segera memesan room vip untuk mereka.. tentu semua di sponsori oleh mia. lebih tepatnya, mia memaksa.

Mia sesekali memotret momen momen bersama mama.. dan juga selfie. lalu di kirim ke grup.

"Silahkan nyonya elina.."

"Bersama.. ?" tanya salah satu pegawai salon. padahal mia sudah banyak di kabarkan di media.. apa mungkin wajahnya tidak begitu jelas ya

"Putri saya.." potong mama cepat,

"Oh iya, maaf nona.. silahkan ke sebelah sini" mereka di arahkan ke dalam.

Mia dan mama merilekskan tubuh dengan banyak perawatan dari badan, rambut sampai kaki dan kuku..

"Enak banget ya ma.. jadi ngantuk" ucap mia polos membuat mama terkekeh.

"Jangan sampai ketiduran sayang, kasian papa kesepian di rumah" canda mama membaut mereka tergelak.

***

"Kita makan dulu yok ma.. laper" ajak mia menggandeng mama ke arah satu restoran jepang.

Mereka memesan.

Cekrek!

"Biar pada iri ma.. biar kakak cepat pulang" ucap mia jahil, dia suka mengundang kecemburuan dua kakaknya di grup.

"Apa kita bawain buat papa juga ya ma?" tanya mia

"Boleh sayang, papa juga suka menu yang itu" tunjuk mama satu menu kesukaan papa.

tiba tiba,

Ting!

Satu pesan masuk, sepertinya itu dari kakak mia.

Tapi ternyata tidak.

"Nona mia.. apa anda sedang sakit? kenapa hanya asisten david yang mewakili MW group?"

itu edward.

Memang tadi mia sudah izin dan meminta kak david yang menghandle kerjaan satu hari ini. termasuk mengenai kelanjutan program kerja dengan QQ group.

Toh selama ini juga, lebih banyak kak david denga tuan rey yang terjun.. sedangkan mia dan edward hanya sebagai pengamat dan penilai.

Kalau di tanya, hubungan mia dan edward sebenarnya masih berdiri di tempat. tidak ada kemajuan..

Mia yang saat itu mendengar semua perlakuan edward tau bahwa edward peduli padanya..

tapi,

Edward juga tidak melakukan langkah selanjutnya.. jadi mia tidak ingin terlalu berharap. Hidup begini saja sudah sebuah keajaiban baginya.

Mia kadang bingung...

Dia yang tak pernah menjalin kisah asmara begitu bingung dengan keadaannya. di drama dan film yang dia tonton. jika ada yang menyukai kita mereka akan mengungkapkan nya dan seterusnya.

Mia kadang kadang merasa terbang, karena edward bisa dengan santainya menunjukkan perlakuan berbeda pada mia.

Tapi di satu sisi juga dia bingung. Mia dari dulu mengagumi edward, dan lebih jauh dia juga beruntung bisa bertemu dan berbincang langsung. mereka mulai dekat.

Hanya disitu. belum ada kelanjutannya.

Apakah sebatas ini? lalu katanya kalau edward menyukainya? atau mia yang terlalu percaya diri?

"Silahkan Nyonya.. Nona" makanan yang terhidang menghentikan pikiran pikiran mia. dia bingung harus menjawab apa. nanti sajalah setelah makan.. pikirnya.

BERSAMBUNG.....

1
Tri Utari Agustina
Rasakan mereka menyakiti Mia yang membalas Edwart
Tri Utari Agustina
Semoga Mia dan Edward berjodoh dan nikah
Diana Silaen
cowok gak tegas mati sajalah
Lia hardiansyah Lia
Luar biasa
Ulistian
dan edward ceo yang plonga plongo
Iiseu Sulatri
Luar biasa
Iiseu Sulatri
Biasa
Sulastri Chandra
Tulisannya enak di baca
ngabdul salah
Lumayan
Lilis Suryani
/Pray/sebelumnya tadi aku sebenarnya mau ngasih bintang 🌟🌟🌟🌟🌟
Lilis Suryani
Kecewa
Jua Ria
Luar biasa
Puspa Dewi kusumaningrum
Kpn kelanjutanny thoor
Tumiasih
menarik
Harni Suleman
Biasa
Harni Suleman
Kecewa
KaylaKesya
hahahaha🤣brubah
KaylaKesya
hahaha Rey lucu🤣
KaylaKesya
hahahaha kesian juga ya 🤣
KaylaKesya
hahahaha siapa yg butuh ni🤣
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!