NovelToon NovelToon
Believe In Your Heart

Believe In Your Heart

Status: sedang berlangsung
Genre:Teen / Cintamanis / Teen School/College / Cinta Seiring Waktu / Persahabatan
Popularitas:2.7k
Nilai: 5
Nama Author: RizSlide

Bercertia tentang anak laki2 yang segala kelebihannya di sembunyikan oleh teman masa kecilnya

Ketika SMP mereka pun mulai berpacaran, namun selama hubungan mereka. Anak laki2 itu justru malah di perlakukan seperti babu.

Puncaknya ketika SMA, anak laki2 itu kerap kali di buat layaknya seperti anjing peliharaann yang selalu patuh dan menurut pada gadis teman masa kecilnya itu.

Namun, setelah sekian lama di posisi itu, anak laki2 itupun akhirnya merasa muak dan memutuskan gadis teman masa kecilnya itu.

Bagaimana kira2 kehidupan anak laki2 itu setelah putus dari teman masa kecilnya itu..?
Yuk simak ceritanya..

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon RizSlide, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Bab 26 : Orange..

Di akhir pekan..

Seiji terlihat sedang sibuk di studionya mempersiapkan rekaman untuk lagu keduanya, dia memilih sebuah lagu yang di request oleh seorang penonton di videonya yang pertama.

Dalam komentarnya penonton itu meminta Seiji menyanyikan sebuah lagu dari Seven Oops yang berjudul orange.

Itu adalah lagu yang santai namun memiliki arti yang mendalam, dan Seiji sudah mempersiapkan untuk mengcover lagu itu hari ini.

Tak lama kemudian Karin pun masuk ke studio sambil membawa minuman ringan dan beberapa camilan.

"Hmm? Kenapa camilannya banyak sekali..?" tanya Seiji

"Hmm? ibumu yang memintaku membawanya, dia bilang karena proses rekaman dan editing itu butuh waktu lama, dia tidak ingin kita kelaparan di bawah sini.." jawab Karin

"Ibu selalu saja begitu, padahal kalau kita lapar kan kita tinggal naik saja. Benar kan..?" kata Seiji

"Tapi ini bentuk dari perhatian ibumu kau tahu.." ucap Karin

"Iya, tentu aku tahu itu.." jawab Seiji

Akhirnya Karin telah membulatkan tekadnya untuk membantu setiap proses rekaman dan cover lagu yang di lakukan oleh Seiji.

Selain itu, Karin juga cukup di sukai oleh keluarga Seiji. Terutama oleh Kyoko, selain karena Karin adalah adik sahabatnya, itu juga karena Karin adalah gadis yang ceria dan juga baik.

Walau gaya berpakaiannya sedikit terbuka dan seksi, namun itu hanya sebatas gaya berpakaian yang dia sukai saja.

Karena seperti kita tahu, Dont judge a Book by its Cover.

Dan meski penampilannya terkesan seperti seorang Kogal, Karin adalah gadis baik, perhatian dan juga sangat ceria.

Yah walaupun kadang jadi suka malu2 kucing sih kalo di depan Seiji, wajarlah ya namanya juga remaja lagi jatuh cinta.

"Jadi kau sudah siap..?" ucap Karin

Karin kini sudah mempelajari beberapa hal tentang proses rekaman secara mandiri melalui video dan beberapa artikel.

Itu karena dia bersungguh2 ingin membantu Seiji dan berharap untuk selalu bisa bersamanya. Selain karena rasa cintanya, Karin juga kini menjadi tertarik dengan konten YT yang di kerjakan Seiji.

"Tentu, ayo kita mulai.." jawab Seiji dengan tenang

Seiji langsung menghadap ke layar besar di dinding yang menampilkan lirik lagu yang harus dia nyanyikan.

Sedangkan Karin sebagai operator duduk di depan komputer dan mulai menyalakan kamera dan musik pengiringnya.

...♪♫ Musik ♫♪...

...♪♫ Chiisa na kata wo narabete aruita ♫♪ (Berjalan dengan bahu yang beriringan)...

...♪♫ Nande mo nai koto de waraiai onaji yume wo mitsumeteita ♫♪ (Tertawa dalam tiap hal, memandang impian yang sama)...

...♪♫ Mimi wo sumaseba ima demo kikoeru ♫♪ (Bila kuperhatikan, masih terdengar hingga kini)...

...♪♫ Kimi no koe ORENJI-iro ni somaru machi no naka ♫♪ (Suaramu yang mengisi kota dengan hiasan cahaya berwarna oranye)...

..... ♪♫ .. ♪♫ .....

...♪♫ Kimi ga inai to hontou ni taikutsu da ne ♫♪ (Jika kau tak disini semuanya akan terasa muram)...

...♪♫ Samishii to ieba warawarete shimau kedo ♫♪ (Meski aku akan tertawa juga bila mengeluh kesepian)...

...♪♫ Nokosareta mono nando mo tashikameru yo ♫♪ (Tiap hal yang kau tinggalkan disini selalu ku pastikan)...

...♪♫ Kieru koto naku kagayaiteiru ♫♪ (Agar tidak hilang dan tetap bersinar)...

Pengambilan rekaman pertama pun selesai.

Mereka berdua kembali melihat ulang hasil rekaman, terlihat Seiji begitu halus membawakan lagu itu dengan nada dan gerakan yang cukup lembut.

"Gerakan ini bagus, terlihat seperti kau mendalami lagu ini sendiri.." ucap Karin sambil menatap ke layar

"Ah, aku sebenarnya juga suka lagu ini. Dan aku sedikit terbawa suasana dari alunan musiknya.." kata Seiji

"Itu bagus, kau bisa menggunakan gerakan2 seperti ini lagi kedepannya.." kata Karin

Mereka terus membahas hasil rekaman pertama dan menemukan beberapa kesalahan kecil.

"Kurasa ada baiknya kita mengulang bagian Reff pertama.." ujar Seiji

"Boleh.." jawab Karin

"Baiklah, ayo kita lakukan.." kata Seiji

Dia pun kembali mengambil posisi di hadapan kamera dan mikrofon sambil mengatur nafasnya.

Setelah musik bermula, Seiji menatap layar dan mulai menyanyikan ulang bagian Reff pertama nya.

...♪♫ Ameagari no sora no you na kokoro ga hereru you na ♫♪ (Bagai langit setelah hujan yang menyejukan hati ini)...

...♪♫ Kimi no egao wo oboeteiru omoidashitte egao ni naru ♫♪ (Teringat akan senyumanmu mengingatnya membuatku tersenyum)...

...♪♫ Kitto futari wa ano hino mama mujaki na kodomo no mama ♫♪ (Yang membuat kita tetap seperti anak kecil polos seperti dulu)...

...♪♫ Meguru kisatsu wo kakenukete iku sorezore no ashita wi mite ♫♪ (Menguatkan kita melewati musim yanh berganti menatap masa depan)...

Rekaman kedua pun selesai.

Setelah dirasa cukup bagus, mereka berdua pun duduk bersana di depan layar komputer dan saling bertukar pendapat ketika melakukan editing.

"Kurasa transisinya akan lebih bagus jika kita menggunakan tipe fade out dan fade in saja.." saran Seiji

"Kau benar, selipan2 clip animenya kita gunakan transisi seperti itu untuk mendalami lagu ini.." kata Karin

"Baiklah kalau begitu.." ucap Seiji

Selama beberapa jam mereka terus fokus editing dan bertukar pikiran tentang kegiatan cover lagu yang sedang mereka tekuni saat ini.

Bahkan Karin juga bercerita tentang dirinya yang mulai mempelajari beberapa teknik editing dan pengoperasian selama proses rekaman.

Itu membuat Seiji sedikit terkejut dan tidak menyangka kalau Karin melakukan itu untuk membantunya.

Seiji merasa sangat senang dan bersyukur ada Karin yang mau membantu dan menemaninya disini, selain suasana menjadi lebih ramai.

Karin juga membuat Seiji merasa tidak sendirian dan mendapat dukungan dari Karin yang membuatnya semakin bersemangat untuk memberi yang terbaik pada setiap karya mereka.

"Terima kasih Karin, aku benar2 beruntung memiliki mu disini bersamaku.." ucap Seiji seraya tersenyum

Mendapat respon seperti itu dari Seiji membuat Karin malu2 dan senang. Selain merasa bisa selalu bersama orang yang dia cintai, dia juga berharap kalau itu akan membawa hubungan mereka mencapai tahap selanjutnya.

Setelah selesai dengan proses rekaman hari itu mereka pun menghabiskan waktu dengan mengobrol dan berkumpul dengan ibu dan kakak Seiji di rumah.

"Itu benar, aku senang kau mau menerima putraku sebagai temanmu.." kata Reiko

"Aku juga senang berteman dengannya, dulu ku fikir dia adalah seorang introvert yang suka menyendiri. Tapi setelah tahu dia seperti ini, kurasa aku salah menilai dia sebelumnya.." ucao Karin

"Itu karena mantannya yang aneh itu, dia memberi banyak peraturan pada Seiji dan membuatnya tertekan.." kata Kyoko

"Kyoko, berhenti membahas tentang itu. Jika Seiji dengan nanti dia akan kembali murung lagi.." kata Reiko

"Ah benar juga.." ucap Kyoko

Mereka terus mengobrol membahas tentang Seiji dan perubahannya saat ini.

Seiji yang awalnya tidak memperhatikan mereka karena sibuk dengan ponselnya. Kini melihat kedekatan Karin dengan keluarganya membuat dia merasa semakin menyukai Karin.

Hanya saja, dia sepertinya masih malu2 atau ragu untuk mengungkapkan perasaannya pada Karin. Jadi dia memilih untuk mendekatinya secara perlahan dan membiarkan semuanya mengalir secara alami.

1
Queen Za 👠
hahaha
kukira cinta, ternyata permisi ya..
RizSlide: hehe bisa aja
total 1 replies
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!