NovelToon NovelToon
Pernikahan Ke 2 Yang Di Restui

Pernikahan Ke 2 Yang Di Restui

Status: sedang berlangsung
Genre:CEO / Kaya Raya / Pihak Ketiga
Popularitas:3.2k
Nilai: 5
Nama Author: mommy fafa

kim Vincent adalah seorang CEO muda ternama di negara K, Vincent sukses di umurnya yang masih tergolong muda yaitu 26 tahun dan ia telah menikah dengan gadis pujaannya Kim Fafa, ia telah menyandang sebagai nyonya kim selama 2 tahun tapi belum juga di karuniai seorang anak dari pernikahannya

ada sebuah insiden saat Vincent diharuskan terbang ke negara I karena ada masalah dengan anak perusahaannya disana dan entah mau dikata takdir mempertemukannya dengan seorang gadis desa dan karena suatu hal ia harus menikahi gadis tersebut.

mau tau kelanjutannya mari kita baca >>>>

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon mommy fafa, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

chapter dua puluh empat

ting... suara notif dari ponsel membuat Vincent cepat-cepat mengecek siapa yang mengirim pesan malam-malam begini, mata Vincent terbelalak melihat isi pesan dari Johan memberitahu dirinya bahwa lokasi Fafa sudah di temukan

Vincent langsung turun dari ranjang berganti pakaian, setelah berganti pakaian Vincent mengambil kunci mobilnya di atas nakas ia melihat Lisa yang masih terlelap mengusap kepalanya pelan lalu pergi keluar rumah setelah meninggalkan pesan terlebih dahulu supaya Lisa tak bingung

Vincent mengendarai mobilnya seorang diri dengan kecepatan lumayan tinggi tak ada halangan karena jam masih menunjukkan pukul tiga pagi, masih terlalu dini hari untuk orang beraktivitas.

*

*

*

Di sisi lain Fafa tak bisa tidur memutuskan untuk membaca al-quran supaya mengantuk, lama kelamaan matanya mulai lelah dan memberat ia pin tertidur dengan al-quran di tangannya.

Adzan subuh berkumandang membangunkan Fafa dari tidurnya, setelah matanya terbuka sempurna Fafa pun beranjak ke kamar mandi ingin bersih-bersih lalu menjalankan kewajibannya sebagai Muslim

Setelah selesai Fafa pun ke luar kamar menuju dapur ternyata sudah ada bibi Hwan di sana sedang menyiapkan bahan-bahan untuk membuat sarapan.

" pagi bik.... "

" pagi Fafa... sudah bangun? apakah bisa tidur nyenyak tadi malam " dapat bibi Hwan lihat ada kantung mata samar di wajah Fafa makanya ia bertanya demikian

Fafa tersenyum dan menjawab " aman kok bik... "

tak mau membuat Fafa tidak nyaman bibi Hwan pun mengajak Fafa untuk masak bersama karena ia tau Fafa sangat suka sekali berada di dapur mengolah bahan masakan menjadi makanan yang lezat

sedang asik membuat sarapan terdengar ketukan pintu membuat Fafa dan bibi Hwan saling tatap bingung siapa yang pagi-pagi seperti ini datang bertamu

Fafa hendak membukakan pintu tapi di tahan bibi Hwan yang berjalan ingin membukakan pintu

Ceklek..... bibi Hwan tertegun melihat siapa yang datang seorang pria tampan berpenampilan agak berantakan dengan rambut acak-acakan hanya memakai kaos dan celana bahan lalu jaket kulit masih mengenakan sandal rumahan.

" pagi bik... maaf mengganggu pagi-pagi " ucap Vincent setelah memberi salam

" ah ya Vincent... " Bibi Hwan melihat ke dalam rumah

" oh ya silahkan masuk " bibi Hwan mempersilahkan Vincent masuk ke dalam rumah

" begini bik apa Fafa ada di sini " Vincent langsung memberitahu maksud kedatangannya

" iya dia ada di dapur sedang buat sarapan... Fafa aman di sini "

Vincent sungguh lega mendengar Fafa ada disini

" emm... maaf bibi mang tak tau apa masalah kalian kalau bisa segera selesaikan tidak baik jika di biarkan terlalu lama "

" baik bik... saya izin ke belakang menyusul Fafa " bibi Hwan menganggukkan kepalanya ia tak mau ikut campur urusan Fafa dan Vincent.

*

*

*

di tempat lain seorang wanita baru saja bangun dari tidurnya terlihat celingukan mencari seseorang, ia mengeryitkan dahi melihat sebuah note stiker di atas nakas

ia ambil dan baca isi pesanannya

Lisa maaf kakak keluar kota ada yang harus di urus, maaf tak membangunkan mu takut mengganggu

jadi suaminya pergi keluar kota, walaupun kecewa hanya di beritahu lewat pesan tapi Lisa memaklumi mungkin urusan Vincent sangat mendesak hingga buru-buru, ia masih bersyukur Vincent meninggalkan pesan agar ja tak khawatir.

☘️☘️☘️

segini dulu ya guys besok kita sambung lagi maaf dikit bgt coz author lagi dalam perjalanan

Oh ya fyi author klo minggu libur ya gak up

Bye guys makasih yg udah mampir jangan lupa like and komen ya... 😘😘

1
Hana Sopia
makin penasaran nih, semoga kehadiran nya Juan akan membuat fafa kembali bahagia lagi
Andriyani Calisa
wehh eonn lanjut gak klo Sampek gak lanjut aku buang nih hp
mommy fafa: sabar masih proses ya
total 1 replies
Andriyani Calisa
ape jangan² si Juan tuh mantan pacarnya Fafa 😌
mommy fafa: pokoknya tunggu chapter selanjutnya ya
total 1 replies
Andriyani Calisa
aku plos aku diem 🤭
Andriyani Calisa
bangke laki² gak peka Lo Vincent pengen tak cekik deh
Hana Sopia: bisa bisa udah kasih kejutan manis, langsung menjatuhkan nya seketika 🤜 ga punya hati banget sih 😡
mommy fafa: wehhh emosi kx 🙈
total 2 replies
Andriyani Calisa
siapa kah gerangan
Andriyani Calisa
Vincent klo Sampek Fafa hamil Lo harus perlakuin kek si Lilis itu
Andriyani Calisa
Mon mangap ini keknya authornya typo deh 🤣
mommy fafa: typo dimananya sayang itu kan bener maksudnya dg Farah tu dr. Farah
kan dr Farah tu dr keluarga Vincent jd Vincent panggil namanya aja
total 1 replies
Andriyani Calisa
Fafa 🥹
Andriyani Calisa
apakah si Lilis hamil
Andriyani Calisa
disatu sisi aku kasian Ama Lisa tapi Fafa kan istri pertamanya Vincent 🥺
Andriyani Calisa
annyeong aku baru muncul 🤣🤣
mommy fafa: wahhh kau durhaka baru muncul🤣
total 1 replies
Hana Sopia
kira kira siapa kah laki laki itu 🤔 makin penasaran sama kelanjutan nya 🥰 semangat terus author 🤗🤗💜
Hana Sopia
gereget banget deh 😫 sakit banget jadi Fafa🥹🥹 di tunggu kelanjutannya 🥹 semoga Fafa bisa mendapatkan kebahagiaan seutuhnya tanpa gangguan lisong 😠
Andriyani Calisa: ini keknya kau dendam bener Ama aku 🗿
mommy fafa: Sabar say sabar nanti ada saatnya kok Fafa bahagia
total 2 replies
Hana Sopia
ada apa dengan lisong 🤔
Andriyani Calisa: Weh lisonh Weh lisonh 😭
total 1 replies
Andriyani Calisa
🥰🥰🥰
Andriyani Calisa
🥰🥰🥰
Hana Sopia
di tunggu kelanjutannya lagi 😍😍
Hana Sopia
makin penasaran dengan kelanjutannya 🥹🥹
mommy fafa: di tunggu ya makasih udah mampir🥰
total 1 replies
Hana Sopia
🥹🥹🥹
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!