NovelToon NovelToon
Perjodohan Terindah

Perjodohan Terindah

Status: tamat
Genre:Tamat / Perjodohan / Nikahmuda / CEO
Popularitas:345.6k
Nilai: 5
Nama Author: yuni saras

menikah muda menjadi mimpi buruk bagi dara gadis cantik yang baru saja lulus sma, karna perjodohan orang tuanya dia harus menikah diusia 18 th..

daniel pria matang dengan sejuta pesona mau tidak mau harus menerima perjodohan oleh orang tuanya karna di usia 29 th dia belum juga ada tanda tanda menikah..

bagaimana kisah dua anak manusia beda genarasi ini yuk baca selengkapnya...

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon yuni saras, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

eps 24

Dalam perjalanan menuju kekantor Daniel Dara terus saja menggerutukan kelakuan Daniel dan Siska ya berbicara seenaknya sendiri.

Bahkan dia sampai lupa dengan kedua sahabatnya yang ditinggal dikantin kampus.

'Kan gw jadi lupa tadi dari toilet mau nyulusin Vio sama Sisil ke kantin' gerutu Dara sambil menepuk jidatnya.Diapun mengabarinya lewat pesan singkat.

Sesampainya dikantor Dara lansung saja menerobos masuk keruangan Daniel, Saat didepan pintu yang sedikit terbuka dia mendengar suara ora seperti sedang marah, membuatnya berhenti dan menguping pembicaraan mereka.

'Akun sudah bilang sama kamu Monik, jangan pernah temuin aku lagi jika hanya membahas masalah pribadi. Diantara kita sudah selesai!' Kata Danil pada Monik

Beberapa menit yang lalu tanpa diduga Monik datang lagi kekantor Daniel, masih mencoba meluluhkan hati yang dulu untuknya itu.

membuat Daniel jengkel dibuatnya

'Nile aku mohon maafin kesalahanku, kita bisa memulainya lagi dari awal' ujar Monik dengan memelas

'Kamu harus tau aku kaya gitu karna disuruh sama mama, aku ditekan Niel' ujar Monik beralibi

'Kamu tau saat mamaku tau hubungan kita dia mentang habis habisan, karna menurutnya kamu gak pantas buat aku.

Mamaku mengancam akan menyakitimu kalo aku tidak menuruti semua keinginannya. Kamu harus tau aku sangat mencintaimu dulu samapai kini.' Ujar Monik mencoba mengambil hati Daniel dengan kebohongannya, diiringi dengan air mata palsunya.

Tapi Daniel tidak semudah itu dibohongi oleh Mantan kekasihnya itu.Karna dia sudah tau semua yang menjadi alasan Monik dulu mencampakannya.

Dan ketika sudah puas mendengarkan mereka berbicara Dara menerobos masuk tanpa mengetuk pintu dulu.membuat kedua manusia dalam ruangan itu mengalihkan pandangan mereka.

'Sayang kamu sejak kapan disini?' tanya Daniel yang sempat terkejut dengan kedatangan Dara takut jika istrinya itu salah paham namun sepertinya dugaannya salah, Dara terlihat biyasa saja bahkan sambil tersenyum.

Dara bukannya menjawab peetanyaan Daniel malah lebih fokus pda Monik yabg saat ini juga sedang menatapnya.

'Tante yang waktu itu dibutil moll kan?' tanya Dara sambil menunjuk Monik

Daniel yang mendengar panggilan Dara pada Monik bukannya heran malah tertawa kicil.Dia tau bahwa sang istri sedang dalam mode cemburu

'Eh kamu ngapin disini?' bukannya menjawab pertanyaanya Dara Monik malah balik bertanya sambil ikut menunjuk kearahnya.

'ini kan kantor suami aku, wajar dong aku disini' ujar Dara dengan santaniya.

Monik mengerutkan keningnya karna belum menyadari siapa suami dari lawannya itu.

'Kalian sudah saling kenal? tanya Daniel yang sejak tadi memperhatikan interaksi diantara keduanya.

'Ini lo sayang, tante ini yang aku bilang waktu di moll kemaren' ujar Dara sambil berjalan mendekati Daniel dan bergelayut manja dilengannya.

Monik yang melihat tingakah Dara membulatkan matanya lebar lebar kala menyadari bahwa Dara adalah kekasih Daniel atau lebih tepatnya istrinya.

'Niel jangan bilang cewe bar bar ini kekasih kamu?' tanya Monik yang seakan masih belum percaya.

'Bukan kekasih tapi lebih tepatnya istri tersayangnya, ya kan sayang ?' kali ini Dara yang menjawabnya denangan penuh penekanan.

dibalas anggukan oleh Daniel.

'Oya ngomong ngomong tante lagi ngapain kesini?' tanya Dara

'Bukan urusan lo, dan inget gw bukan tante lo!' ujar Monik

'Daniel aku pergi dulu, aku harap kamu mengerti semua yang aku katakan tadi, permisi' unar Monik dibalas anggukan oleh Daniel

Monik pergi karna males harus melihat kemesraan yang sengaja ditunjukan oleh Dara.

Bahkan saat Dara sengaja menyikangkan rambutnya Monik masih melihat dengan jelas tanda merah dilehernya yang belum sempat tertutupi.

'Jadi cewe bar bar itu istri Daniel, gw harus bisa rebut Daniel dari dia agar gw juga bisa memiliki apa yang dia punya' batin Monik sambil meninggalan kantor Daniel.

Diruangan Daniel setelah kepergian Monik Dara langsung memasang tampang marahnya pada Daniel.

'Siapa dia?' tanya pada Daniel dengan wajah judes

'Sini duduk dulu' ajak Daniel yang menarik tangan Dara agar duduk dipangkuannya.

'Dia cuma masa lalu Abang, dan gak sengaja kita terikat kontrak kerja sama.

Karena dia asistennya pak Roy' jelas Daniel yang mengerti mode cemburu sang istri.

'Emang tadi dia ngomong apa sama Abang?' tanya lagi meski sudah tau apa yang mereka bicarakan tapi Dara ingin melihat kejujuran dari suaminya itu.

'Dia minta buat balikan lagi' ujar Daniel dengan santainya.

Dara memutar tubuhnya dengan mata melotot kearah Daniel

'Tapi Abang gak tanggepin kok sayang, kan Abang sudah punya istri secantik dan muda lagi , dia lewat deh pokoknya' ujar Daniel sambil bercanda.

'Awas aja abang berani tanggepin dia aku bakak pergi dari Abang' ancam Dara

'gak akan sayang, percaya sama Abang ya' ujar Daniel sambil mengeratkan pelukannya pada Dara

Gara gara kedatangan Monik, Dara sampai lupa tujuan awalnya datang ke kantor Daniel bahkan saat ini mereka sedang makan siang bersama diruang kerjanya.

......................

terimakasih atas dukungannya semua.

maaf jarang up soalnya lagi sambil kerja, tapi diusahain up terus tiap harinya ya.

jangan lula

like

come

vote

terimakasih🙏🙏🙏

1
febby fadila
mantap thor lanjut
febby fadila
kayakx mereka cocok ni
yang satu cuek satunya cerewet
febby fadila
bagus mama santi klw nggak ada drama pasti anakmu daniel bakalan jd bujang lapuk/Grin/
febby fadila
aku mampir kak
Leni Hendrawati
bagus alur ceritanya
Ita Zarah
sip
Griselda Nirbita
dasar Monic wanita gak punya malu... sudah di tolak Daniel berkali-kali malah pantang menyerah...
Griselda Nirbita
oooh begono ceritanya
Griselda Nirbita
seorang mantan kah yg memanggil Daniel??? hmhmmh masa lalu hadir
Griselda Nirbita
ya ellahhh... mamanya Daniel pakai rayuan maut juga nihh agar anaknya mau di jodohkan
Griselda Nirbita
aku mampir kak
Suriyanti Jamaluddin
Lumayan
nana supriyatna
Luar biasa
Aurora
pasti Daniel mau jahil ni sama istrinya
Aurora
gaun malam yg sexi
Aurora
pasti mantan Daniel yg manggil
Aurora
Luar biasa
Aurora
bagus yg seperti ini daripada terlalu vulgar
Aurora
malam pertama mau di mulai
Aurora
semoga mereka cocok
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!