NovelToon NovelToon
TAKDIRMU BERSAMAKU

TAKDIRMU BERSAMAKU

Status: tamat
Genre:Teen / Romantis / Tamat / perjodohan / cintamanis
Popularitas:2.2M
Nilai: 4.6
Nama Author: Roslaniar

Update setiap hari ya,,,,


Seorang gadis yang bernama Ratu Alisha Naransya dilahirkan dalam keluarga besar Naransya dimana seluruh keturunannya memiliki kecerdasan diatas rata-rata. Bagaimana kehidupan Ratu yang hanya memiliki kecerdasan yang standar ?? apakah Ratu bisa mensejajarkan dirinya dengan keluarga besarnya ataukah ia hanya menerima nasibnya??

Sebuah keluarga yang hangat dan penuh kasih sayang memilih Ratu sebagai jodoh untuk putranya sesuai dengan kesepakatan orang tua mereka semasa hidupnya. Apakah sang pria menerima Ratu yang jauh dari tipenya ??

Penasaran ?? Yuk cap cuss kepoin ceritanya

Jangan lupa dukungannya setiap chapter yak.

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Roslaniar, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

BAB 22

...Happy literasi beloved readers

...

Rafka dan Randy kemudian meninggalkan Ratu dan Samuel yang mulai melakukan pekerjaannya. Randy yang selalu melihat ke arah Ratu yang berpenampilan sebagai Queen memutar otaknya berusaha mengingat seseorang yang mirip dengan sorot mata milik Queen, hanya warna mata mereka yang berbeda.

‘Apa mungkin nona Queen memiliki saudara kembar ??’ gumam Randy sambil terus melangkah menuju ruangannya.

“Andhini, masuk ke ruanganku. “ titah Randy datar

“Baik pak. “ Andhini bergegas meninggalkan mejanya dan mengikuti asisten Randy.

“Bisa jelaskan kenapa anda mengingkari janji yang telah anda tanda tangani diatas materai ??” suara datar dan tatapan dingin Randy membuat Andhini merasa sesak.

“Maaf pak, kami baru bertemu setelah setahun berpisah dan kami benar-benar menikmati kebersamaan kami, jangankan menelepon bapak, mengabari orang rumah saja saya lupa pak. “ cicit Andhini pelan dan apa adanya.

“Bisa ceritakan di mana nona Ratu saat ini ?? Kamu pasti tahu kan cerita tentang bos kita dengan nona Ratu ??” pertanyaan Randy membuat Andhini kebingungan, ia bukan Alika yang punya seribu macam cara untuk mengelak.

“Ratu tidak menceritakan semuanya pak, dia hanya mengatakan jika membatalkan pertunangannya setelah itu Ratu menghilang dan baru minggu lalu menghubungi kami kemudian mengajak liburan, lumayan kan pak, liburan gratis di Paris pula. “ jawab Andhini tersenyum paksa.

‘Semoga pria datar ini percaya. ‘ doa Andhini dalam hati

“Boleh aku tahu dimana nona Ratu ??”

“Ratu selama menghilang tinggal di London, pak. “ jawab Andhini . Dirinya tak berbohong kan ? Memang betul selama menghilang sahabatnya itu tinggal di London dan pak Randy bukan menanyakan dimana Ratu saat ini. Pikir Andhini membenarkan ucapannya.

“Baiklah tapi suatu saat aku tetap akan menagih isi perjanjian kita ini.” Ucap Randy mengibas-ngibaskan kertas putih yang tertera tanda tangan Andhini dan Randy.

Andhini hanya bisa pasrah dalam hati ia menyesali keteledorannya, kenapa dirinya tidak membaca tulisan tersebut dan langsung menanda tanganinya.

“Masih ada yang bapak perlukan ??? jika sudah selesai, ijinkan saya menyelesaikan pekerjaanku. “ Andhini tak ingin menanggapi ucapan asisten Randy.

“Baiklah selesaikan pekerjaanmu dengan baik. Perusahaan tidak menggaji karyawannya untuk melakukan kesalahan. “ ucap Randy tajam

Walaupun dongkol mendengar ucapan Randy yang sama datarnya dengan bos besar mereka namun Andhini bisa apa, dirinya hanya sekretaris yang terkadang jadi kacung. Setidaknya hari ini ia mengetahui jika sahabatnya berkantor dekat dengannya dan sewaktu-waktu dirinya bisa bergosip ria seperti dulu. Mengingat hal itu Andhini tersenyum sendiri.

“Ngapain senyum-senyum sendiri ,,,” suara yang sangat Andhini kenal memaksanya mengangkat kepalanya.

“Eh, nona Queen ,,, ada yang bisa saya bantu ??? balas Andhini tersenyum kaku karena melihat asisten Randy berdiri di belakang Ratu.

Melihat reaksi Andhini yang seperti itu, membuat Ratu membalikkan badannya beruntung Andhini memberikan kode secara halus. Semakin lama kamu semakin pintar aja, Dhin.

“Maaf pak Randy karena mengganggu pekerjaan sekretarisnya. Saya ingin meminta tolong agar membuka lowongan pekerjaan untuk saya jadikan sekretaris. Atau sekretaris pak Randy aja buat saya sementara pak Randy bisa mencari sekretaris yang lain. “ begitu lancarnya Ratu berbicara sehingga membuat Randy sedikit curiga.

Sebelumnya Randy memiliki kecurigaan pada Queen dan Andhini yang kelihatannya saling mengenal namun segera ia tepis karena Andhini memang sangat pandai bergaul dan menyenangkan.

“Kita bicara di ruangan pak Rafka aja nona, sekalian dengan pak Samuel. “

“Kebetulan pak Samuel abadi ruangan pak Rafka, jadi sebaiknya pak Randy aja yang menyampaikan pada pak Rafka. Saya kembali ke ruang saya saja.” Ucap Ratu enggan bertemu dengan Rafka.

“Ada apa dengan nona Queen ,,,” ucap Randy pelan namun masih terdengar oleh Andhini

“Jangan terlalu di pikirkan pak, seorang model papan atas sekaligus desainer perhiasan terkemuka di di Eropa mungkin seperti itu, sering aneh-aneh. “ balas Andhini asal.

Randy kemudian berjalan menuju ruangan bos besarnya itu. Tanpa mengetuk pintu ia lalu mendorong pintu ruangan besar itu sambil tersenyum pada Samuel dan Rafka.

“Maaf mengganggu, tapi barusan nona Queen meminta seorang sekretaris untuk membantunya, hanya saja beliau tidak mengatakan syaratnya. Saya takut salah memilih orang. “ ujar Randy langsung pada intinya.

“Yang pasti harus orang yang bisa di percaya dan bisa membantunya dan satu lagi jangan yang cerewet karena adikku itu sangat membenci orang seperti itu. Adikku itu sangat keras kepala dan tidak mudah bergaul.” Balas Samuel setengah benar dan setengahnya lagi ngarang.

“Sebaiknya biarkan nona Queen yang langsung memilih sekretarisnya sendiri agar tidak terjadi kesalahan. “ Rafka ikut menimpali.

“Baik bos ,,, aku akan memanggil bagian HRD. Permisi bos, pak Samuel. “

Rafka dan Samuel hanya mengangguk sebagai balasan. Keduanya kemudian melanjutkan pembicaraan mereka yang sempat

💞💞💞💞

SELAMAT MENIKMATI DAN JANGAN LUPA DUKUNGANNYA

SATU DUKUNGAN SANGAT BERARTI BAGI OTHOR REMAHAN INI

LOVE YOU ALL

1
Lia Kiftia Usman
Luar biasa
Anonymous
ok
74 Jameela
rafka bego apa pura" bego
74 Jameela
ulet bulu gentayangan
Merry Merr
Luar biasa
74 Jameela
Bagus ceritanya kak
Iyank Nha Rully
Luar biasa
Sumarly Surono
emang benar samuel sebagian ngarang 😂😂
Santimehasari Nst
Luar biasa
Fajar Ayu Kurniawati
.
Anhy Salewa
ayo baikan
Anhy Salewa
dri pd sm. tristan yg celup sana celup sini
Anhy Salewa
Rafka pasti gantikan tristan
Heryta Herman
huuuuhh..entahlah....sifat manusia masing" tdk sama...
Heryta Herman
mereka semua tdk berada di situasi ratu...mereka thanya melihat dk tau rasanya... huuuuh...
Heryta Herman
nikmati hukumanmu rafka bodoh...
Heryta Herman
bagus samuel...orang sprti rafka ni harus di beri kata pedas untuk cairkqn otaknya yg beku bin bodoh
Heryta Herman
rasakan akibat kebodohanmu rafka...
Heryta Herman
akan semakin sulit kembali bila seorang wanita di sakiti berulang kali...
Heryta Herman
satu kata untuk rafka . sukurin...
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!