NovelToon NovelToon
AKIBAT PERNIKAHAN DINI

AKIBAT PERNIKAHAN DINI

Status: sedang berlangsung
Genre:Single Mom
Popularitas:4.8k
Nilai: 5
Nama Author: maya ps

Bela tidak menyangka masa mudanya kini hancur karena ketahuan Hamidun sama guru dan kedua orang tua, membuat Bela harus terima kenyataan jika Bela harus diasingkan dikampung halaman kakek nya supaya keluarga tidak malu dengan kenyataan pahit yang dialami Bela, mampu kah Bela membesarkan anaknya seorang diri atau justru pacarnya datang untuk ajak nikah dan membuat Bela tidak merasakan hidup diasingkan dari lingkungannya lagi?

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon maya ps, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

BAB 3

Bela peluk Kakek dan Nenek nya saat tiba di kampung halaman Kakek dan Nenek nya, Bela nangis dalam pelukan Nenek nya meratapi nasibnya sekarang sebagai calon ibu tanpa punya pendamping hidup untuk membesarkan anaknya bareng.

"Sudah Nak ikhlas Nak, ini sudah terjadi dan ini akibat dari perbuatan kamu yang diam-diam melakukan kontak fisik sama pacar kamu." ucap Nenek nya Bela, sejujurnya kecewa cucunya harus hancur seperti ini karena kecerobohannya.

"Andaikan Boby tahu Bela pacaran tentunya Boby akan minta Bela putusin pacarnya, karena Boby tidak setuju Bela masih sekolah sudah punya pacar takutnya seperti ini menghancurkan pendidikan dan masa depannya, apa lagi pacarnya sekarang kabur entah kemana tidak bisa tanggung jawab." ucap Boby kecewa dan merasa gagal menjaga anaknya, sampai kondisi Bela seperti sekarang harus hamidun bahkan tidak bisa jaga Bela dengan baik.

"Sudah Ayah jangan merasa bersalah terus menerus semuanya sudah terjadi, sekarang kita fokus menjaga kandungannya Bela supaya tetap sehat dan melahirkan normal nanti." ucap Belva tidak ingin suaminya merasa bersalah terus menerus.

"Betul Boby sudah ikhlas kan dan sekarang fokus kita untuk menjaga Bela supaya bisa tetap sehat dan anak yang dikandungnya bisa berkembang dengan baik." ucap Kakek nya Bela tidak ingin menantunya merasa bersalah terus menerus.

Kakek nya Bela ajak Boby, Belva, dan Bela masuk kedalam rumah dan ke kamar yang akan ditempati Bela selama ada dikampung.

Bela tidak pernah membayangkan akan tinggal dikampung, kini harus tinggal di kampung selama mengandung dan melahirkan nanti harus tinggal di kampung selama beberapa tahun lamanya.

**

Bastian lemparkan batu kecil-kecil ke laut dengan emosi, tidak menyangka hubungannya bersama Bela selama ini harus menghancurkan masa depannya jika Bastian ketahuan sama orang tuanya Bela.

"Sial-sial kenapa harus ketahuan sih Bela mengandung, sekarang gue harus kemana tidak mungkin pulang ke rumah pasti akan dimarahin nyokap dan bokap, apa lagi disuruh nikah mana mau gue nikah diusia masih muda begini malu dong, tapi kalo pergi otomatis pendidikan gue harus berakhir dan tabungan juga tidak banyak lagi sial kenapa selama ini tidak pernah minta Bela pakai pengaman akhirnya begini kan jadinya sial-sial!" teriak Bastian penuh amarah, menyesal akan kecerobohannya yang tidak pernah minta Bela pakai pengaman sama sekali selama ini.

Bastian duduk dipasir meratapi nasibnya sekarang bingung mau kemana dan belum siap tinggal jauh dari orang tua, apa lagi Bastian tidak memiliki banyak uang untuk hidup sendirian diluar rumah.

**

Bela terima kegiatan yang diberikan Kakek nya selama tinggal di kampung halaman Kakek dan Nenek nya, demi menghindari pertanyaan dari orang-orang karena Bela tidak sekolah apa lagi usia kandungannya akan semakin berkembang nantinya.

"Kamu keluar rumah saat subuh dan magrib saja Cu, siram tanaman yang ada di rumah ini dan memberikan makan kambing dan ikan peliharaan kami, dijam segitu para tetangga tidak ada yang keluar rumah sama sekali jadi aman dari pertanyaan tetangga." penjelasan Nenek nya Bela cari aman dari pertanyaan para tetangga.

"Terserah Nenek saja, terus bagaimana dengan makanan untuk Bela dan kontrol kandungan Bela Nek setiap bulannya Nek?" tanya Bela penasaran.

"Kita pikirkan nanti saja kalo itu, tapi untuk bulan ini kamu tenang saja kita sudah bawakan beras tiga karung, ikan hidup cukup banyak yang bisa kamu dan Nenek Kakek makan setiap harinya, aneka cemilan dua kardus yang bisa kamu makan, air galon, aneka obat-obatan jika kalian sakit dan susu ibu hamil sudah kami siapkan jadi tidak ada alasan untuk ke supermarket jadi bisa sebulan ini dirumah saja kalian." ucap Boby sengaja siapkan semua kebutuhan Bela, supaya tidak merepotkan mertuanya karena Bela tinggal dirumahnya.

"Terimakasih Ayah sudah siapkan semuanya." lanjut Bela pasrah tidak menyangka kedua orang tuanya sudah siapkan segala kebutuhannya.

"Sama-sama Nak, semoga tinggal disini bisa hidup dengan tenang dan bisa fokus membesarkan anak kamu disini dengan baik iya, setiap jadwal kontrol kandungan kamu pasti kami akan kesini untuk temani kamu dan membawakan semua kebutuhan Bela, Nenek, dan Kakek." ucap Belva berusaha tenang tidak ingin nangis didepan Bela, karena Belva tahu yang lebih sedih dengan keadaan sekarang pasti Bela hidup diasingkan seperti sekarang apa lagi sudah putus sekolah otomatis jauh dari teman-temannya.

1
Yose Mari
selamat akhirnya nikah juga Bela sama Bastian
Sarmiyam Damanik
Kasian benget Bela
Lanjut thor...
Sarmiyam Damanik
Lanjutkan thor ..
Sarmiyam Damanik
Semangt Author...
Sarmiyam Damanik
Semoga Bastian segera berubah pikiran,menjadi calon ayah yg baik
Yose Mari
kasihan sekali kalian nda boleh berteman sama Bela karena kondisi Bela emang sih kondisi Bela bikin malu punya temen masih kecil sudah mengandung dan putus sekolah lagi
Yose Mari
anak manja disuruh masak iya begitu jadinya jijik lihat ikan hidup kasihan deh Bastian jadi dilema sekarang
Sarmiyam Damanik
Mantab Bela
Jangan mau ditindas
Lanjut thor ...
Sarmiyam Damanik
Lanjutkan author
Sarmiyam Damanik
Bastian oohh Bastian
Lanjut thor...
Yose Mari
semangat selalu ka nulisnya ceritanya seru dan sangat mendidik
Yose Mari
serapih rapihnya rahasia disembunyikan pasti akan ketahuan juga Bela untung na sahabat kamu pengertian jadi pada nda bully kamu beruntung sekali kamu Bela walaupun rahasia ketahuan tapi nda bikin sakit hati
Sarmiyam Damanik
Lanjut thor...
Sarmiyam Damanik
Mamanya Bastian tidak bisa mendidik anak dengan baik,uuhhj
Lajut thor...
maya puspitasa: terlalu dimanjakan ka makannya begitu jadinya setelah nikah masih aja dimanjain heran liatnya bikin gemes
total 1 replies
Yose Mari
makan buah langsung dari pohon nya lebih lezat dari pada beli di supermarket karena nda frez
Yose Mari
camer yang bagus tuh mendidik calon menantunya biar mandiri
Sarmiyam Damanik
Itulah akibat berbuat,tp tidak memikirkan dampak untuk kedepan.
Lanjut thor....
maya puspitasa: siap ka ditunggu aja ya next episode nya
total 1 replies
Sarmiyam Damanik
Semoga Bastian kurangi keegoisnnya
Lajut thor..
Semangat terus
maya puspitasa: makasih support nya ka
amin biar Bastian bisa jadi suami yang baik buat bela kasian punya suami super egois
total 1 replies
Yose Mari
jadi tukang jahit baju aja sekalian Bela lumayan kan uang na buat ditabung
Sarmiyam Damanik
Rasain Bastian,enakkan kelaparan..
Lanjutkan Autor....
maya puspitasa: siap ka
total 1 replies
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!