NovelToon NovelToon
HOT AFFAIR AT JUST ONE NIGHT

HOT AFFAIR AT JUST ONE NIGHT

Status: tamat
Genre:Tamat / One Night Stand
Popularitas:32.7M
Nilai: 4.9
Nama Author: zarin.violetta

Bertemu dengan Thor Robert, benar-benar mengubah seluruh kehidupan Lesca Bloom.

Malam kelabu itu membuat keduanya saling terikat hanya dalam waktu semalam sekaligus terpisah dalam waktu yang lama.

follow ig author @zarin.violetta

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon zarin.violetta, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Bab 18

LescaThor 18

"Aaaaahh ... Dasar pelacuuuur!!" teriak Joanne ketika Lesca mengirim fotonya bersama Thor di ranjang.

Joanne membanting barang-barangnya di kamar dan membuat kegaduhan di sana.

Pintu kamar Joanne terbuka.

"JOANNE!! Apa-apaan kau??!!" teriak Yohana -- ibu Joanne.

Joanne melihah ke arah sang mommy dan matanya menyalang marah.

"Ini semua gara-gara mommy dan daddy. Aku jadi tergantung pada pelacur itu!! Sampai kapan mommy akan menghukumku??!! Sampai fasilitasku dicabut??? Aku ingin menikmati masa mudaku tanpa terkekang lagi!!" teriak Joanne.

Lalu wanita itu keluar dari kamarnya dan berlari ke arah ruang tamu.

"JOANNE!! Kau mau ke mana? Ini sudah tengah malam!!" teriak Yohana.

Joanne nekat mengambil kunci mobil yang ada di dinding ruang tamu.

"Joanne!! Kembalikan kunci itu!! Kau dillarang menyetir!!" teriak Yohana dan mengejar Joanne yang semakin menjauh.

Joanne berlari kencang dan Yohana masih mengejarnya.

BRAK!!

Yohana jatuh karena tersandung oleh karpet yang ada di ruang tamu.

"JOANNE!!" teriak Yohana dan Joanne seakan tak mempedulikan sang ibu yang terjatuh dan berteriak memanggilnya.

"JOANNEEE!!" panggil Yohana lagi.

Joanne masuk ke dalam mobil dan menyalakan mesin mobil itu.

Wanita itu menginjak gas mobil dan pergi dari rumahnya.

Joanne akan menyusul Lesca ke resort milik Thor dan akan membuat perhitungan dengannya.

Thor dan Joanne baru saja putus kemarin dan Lesca sudah mendekatinya. Itu lah yang ada di pikiran Joanne.

Joanne mengumpat marah dan keras mengingat foto yang dikirimkan oleh Lesca tadi.

Lalu Joanne menelepon Lesca dan Lesca pun langsung mengangkatnya.

"Ada apa, Joanne?" tanya Lesca seakan tak terjadi apa pun.

"Kau gila, Lesca?? Kau menusukku dari belakang. Aku sangat menyukai Thor dan kau tahu hal itu. Lalu mengapa kau sekarang berbuat seperti itu padaku???" teriak Joanne histeris.

"Aku lah yang menyukai Thor terlebih dulu dan kau tahu hal itu, bukan? Kau melakukan hal itu untuk menyakitiku, Joanne?" tanya Lesca dengan tenang sembari menghisap rokoknya.

"Aku milik Thor sekarang dan kami sudah menikmati malam panas bersama. Aku sama sekali tak menggodanya. Tak seperti yang kau lakukan padanya. Aku tak perlu menggodanya untuk bisa tidur denganku di ranjangnya," lanjut Lesca yang membuat Joanne semakin naik pitam.

"Kita harus bertemu, Lesca. Bukankah kita bersahabat? Aku ingin kita meluruskan hal ini, oke?" sahut Joanne dengan nafas terburu-buru karena emosi tinggi.

"Baiklah, di mana kita bertemu. Aku juga ingin bertemu denganmu, Joanne. Aku tak mau persahabatan kita hancur karena hal ini," sahut Lesca tersenyum miring.

"Aku dalam perjalanan menuju ke resort. Kita bertemu di pantai saja, oke? Aku ingin membicarakan hal ini denganmu, Lesca. Please, jangan seperti ini karena aku tak bisa melihat Thor bersamamu. Kau sahabatku, Lesca," jawab Joanne.

"Baiklah, kita akan bertemu di pantai. Di ujung pantai yang keluar dari area resort. Aku tak ingin membuat keributan di resort jika kau kehilangan kontrol emosimu, Joanne," sahut Lesca.

"Ya, itu ide yang bagus. Kita bertemu di area luar resort saja. Kita harus bicara lebih dalam, Lesca," ucap Joanne.

Lalu Joanne menutup sambungan teleponnya dan melemparnya ke kursi di sebelahnya.

"BITCHH!!" umpatnya kasar.

"Aku tak akan melepaskanmu, Lesca. Kau mudah sekali dibodohi. Aku benar-benar akan membuatmu menderita kali ini. Kau belum mengenal siapa aku, Lesca!!" gumam Joanne geram.

1
Aena Wiratnaningsih
Luar biasa
Aena Wiratnaningsih
Lumayan
Siti Nur Hasanah
Luar biasa
marini
/Drool//Drool//Drool//Facepalm//Facepalm//Facepalm/
marini
/Joyful//Joyful//Joyful//Joyful/
marini
sempat2nya si Kenzo /Facepalm//Facepalm//Facepalm/
marini
/Facepalm//Facepalm//Facepalm//Facepalm/
marini
🤪🤪🤪🤣🤣🤣🤣
Mebang Huyang M
Luar biasa
marini
/Facepalm//Facepalm//Facepalm//Facepalm/
marini
Part bersama ortu pasti bikin nangis 😭😭😭😭
marini
Aduhhh nangis lagi aku thorrrr pdhl udh 2x baca ini tp tetep nangis 😭😭😭
ollyooliver🍌🥒🍆
sayang sekali gak ada masa" thor merawat lesca saat hamil dan drama ibu hamil atau suami didalammnya...jadi kurang menarik.
ollyooliver🍌🥒🍆
pemikiran dangkal..emng ibu dan keponakannya bukan wanita?

pemimpin bodoh😌
marini
aku udh selesai baca ini tp aku ulangin lg coz novel2nya keren2 ringan n tak membosankan 😍😍😍🥰🥰🥰
ollyooliver🍌🥒🍆
dah habis gitu aja?
ollyooliver🍌🥒🍆
akupun sama..cerjtanya kan berlatar luar negri, na sih thor juga dah rasa nikmatnya bercinta bersama lesca bahkan mungkin sebelum lesca trus mantan"nya juga bukan kaleng...ya kaliii gak pernah..meski ini cerita, ya kalau dibilang tdk itu sdh bertolak belakang sama cerita dan karakter thor sendiri jadi gak masuk akal kalau gak.
ollyooliver🍌🥒🍆
bukan karena sakit hati sama lesca..thor kan sdh melakukannya sejak dulu bahkan saat mengenal lesca. itu udah kelakuan me darah dagingnya..bermain" dengan wanita.
ollyooliver🍌🥒🍆
kenapa dia selalu tdk menjawab kalau lesca sdh bertanya ttg hubungan ranjangnya dengan mantan"nya..pdhl gw penasaran kalimat selanjutnya yg akan ditanggapi lesca
ollyooliver🍌🥒🍆
gak seru..harusnya disini thor yg memulai memperkenalkan istrinyaa sejak kemarin saat tau mantannya mulai bermunculan bahkan jika mereka tdk muncul..untuk membuktikan keseriusannya terhadap lesca bukan hanya soal given dan bercinta doang...dia harus mengambil tindakan karena konsekuensinya dari masa lalu bisa meghancurkan rumah tangganya. syukur" hanua datang sebagai mantan doang kalau punya anak dari bbrp mantannya🙃
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!