NovelToon NovelToon
PERJALANAN HIDUP JIA LI

PERJALANAN HIDUP JIA LI

Status: sedang berlangsung
Genre:Anak Genius / Murid Genius / Dokter Genius / Cinta pada Pandangan Pertama / Identitas Tersembunyi / Perperangan
Popularitas:39.6k
Nilai: 4.9
Nama Author: inda

Kisah seorang putri mahkota yang di buang sesaat di lahirkan karena ada yang bilang jika putri mahkota itu adalah monster.

Setelah di buang ia di temukan oleh seorang jendral besar yang tidak memiliki anak
dan di beri nama Guangyi Jia Li


Dia hidup dengan limpahan kasih sayang yang justru keberadaan Jia adalah sebuah anugra, ia terlahir untuk menjadi seorang ratu yang akan memimpin perdamaian dunia.

ikuti kelanjutan kisahnya, yuk baca

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon inda, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Bab 13 keputusan Jia

"Jadi bagaimana Jia'er, apa kau mau menjadi ratu ku, tenang saja aku tidak minta sekarang untuk kita menikah tapi setelah ini selesai aku akan datang bersama keluarga ku untuk melamar Jia'er pada ayah dan ibu" ucap Shan yuan meyakinkan Jia

Jia terdiam dia berpikir jika dia menikah bagaimana dengan ayah dan ibunya, ia tidak mau meninggalkan ayah dan ibunya jauh dari dirinya.

Shan yuan yang seperti mengerti apa yang di khawatir kan oleh Jia pun berbicara.

"Jia'er soal ayah dan ibu, kita bisa mengajak mereka untuk tinggal di kekaisaran kita, kita buatkan ruang untuk mereka disana jika mereka Tidka mau tinggal di istana, jadi Jia'er tidak jauh dari ayah dan ibu, bagaimana?" ucap Shan yuan memberi solusi dari pikiran Jia

Jia yang mendengar itu pun tersenyum lalu loncat kedalam pelukan Shan yuan lebih tepatnya dalam gendongan Shan yuan seperti koala di tubuh kekar Shan yuan

Mendapatkan serangan mendadak membuat Shan yuan kaget setelah itu iya tersenyum sangat lebar.

"Apa ini tanda setuju dari mu sayang" ucap Shan yuan

"Iya asal Gege tidak punya istri lain dan tidak jauh dari keluarga Jia akan mau, tapi maaf untuk saat ini Jia belum mencintai Gege karena ini hal baru bagi Jia jadi tidak semudah itu lagian Jia masih kecil jadi belum tau apa itu cinta jadi apa Gege mau menunggu itu semua" ucap Jia dengan senyumnya

Mendengar kejujuran Jia Shan yuan pun tersenyum bahagia, dia sangat mengweti dengan posisi Jia bagaimana. Jadi dia tidak akan menuntut Jia dengan Jia mau menerimanya saja ia sudah sangat bahagia.

"Baik Gege mengerti dan akan menunggu Jia'er sampai tau apa itu cinta dan menerima Gege di hati Jia'er sepenuhnya" jawab Shan yuan lembut

"Terima kasih Gege, yang pasti Jia nyaman saat berada di dekat Gege" ucap Jia dengan senyum manisnya dan di sambut senyuman tulus dari Shan yuan

"Baiklah sayang Gege mengerti dan terima kasih" ucap Shan yuan sembari mencium kening Jia lalu memeluk Jia dalam gendongan ya.

"Terima kasih juga Gege sekarang turunkan Jia, karena Jia mau pulang ke beskem ayah pasti mencari karena kami akan menyerang musuh malam ini" ucap Jia membuat Shan yuan kaget

"Sayang itu berbahaya jika menyerang malam ini" ucap Shan yuan

"Hehehe, Gege jangan khawatir Jia akan membuat mereka habis tak tersisa malam ini agar tidak ada korban jiwa bagi prajurit Jia bagaimana pun mereka memiliki keluarga yang menunggu mereka di rumah, jadi sebagai pemimpin mereka Jia harus bisa melindungi mereka semua" ucap Jia dengan serius

Shan yuan yang mendengar itu sangat bangga pada calon ratunya ini.

"Bai bagaimana jika Gege ikut dengan Jia, kita berdua saja datang kesana menghancurkan mereka" ucap Shan yuan memberi saran.

"Baik jika begitu ayo kita temui ayah agar ayah tidak khawatir, dan sekalian Gege mengenal ayah mertua Gege hehehe" ucap Jia sembari menggandeng tangan Shan yuan

Mendengar itu Shan yuan sangat bahagia, karena artinya Jia menerima dia dan mau mengenal kan. Nya pada sang ayah.

"Baiklah ayo kita temui ayah mertua" ucap Shan yuan dengan senyumnya.

mereka pun berjalan menuju beskem jendral Hui.

sampai sana banyak yang memperhatikan Jia dengan pria gagah yang sangat tampan.

"Ayah... Jia pulang" ucap Jia saat masuk ke tenda kediaman jendral Hui.

"Jia'er dari mana saja nak, dari tadi ayah mencarimu tapi .." Ucap jendral Hui terpotong saat melihat pria yang sangat tampan ada bersama putrinya.

"Jia'er siapa tuan ini... Tapi sepertinya ayah pernah bertemu dengannya siapa ya?" ucap Jendral Hui seperti mengingat sesuatu dan kebetulan sekali paman Yun datang ingin melapor sesuatu tapi saat melihat keponakannya berdiri dengan seorang pria yang sangat ia tau siapa itu pun kaget.

"Salam yang mulia kaisar Long, suatu kehormatan tempat kami di datangi anda apa ada masalah yang mulia hingga membuat anda datang kemari" tanya paman Yun kaget

"Apa kaisar long, maafkan hamba yang mulia hamba sudah tua yang sudah mulai berkurang ingatan nya" ucap jendral Hui merasa bersalah.

tiba tiba Shan yuan tersenyum, dan itu membuat ayah Hui dan paman Yun yang sangat tau bagaimana dinginnya kaisar long membuat mereka shock.

"Tidak perlu sungkan dengan ku,aku datang kemari bukan karena ada masalah tapi karena Jia'er, jadi tenang lah" jawab Shan yuan

"Benar ayah paman tenang saja, yuan Ge datang bersama Jia, ayah paman u tuk penyerangan malam ini biar Jia dan Yuan Ge saja, ayah dan paman. tunggulah disini saja, Jia tidak mau terjadi sesuatu pada kalian semua" ucap Jia

"Tapi nak" ucap ayah Hui

"Ayah mertua... Tenanglah Jia'er akan aku jaga dengan baik, tidak akan ku biarkan Jia'er terluka" ucap Shan yuan dan itu membuat ayah sangat shock

"Yang mulia maksudnya apa ayah mertua?" tanya ayah Hui dengan shock

"Maaf jika keadaan nya sangat tidak tepat untuk mengungkapkan ini semua, tapi karena ayah mertua sangat penasaran maka aku akan menjelaskan jika aku Shan yuan sangat mencintai Jia'er dan aku ingin Jia'er menjadi ratu ku kelak, aku Tidka meminta sekarang aku tau dia masih sangat muda maka aku akan menunggu nya siap tapi setelah peperangan ini selesai aku akan mengajak keluarga ku untuk melamar Jia'er agar hubungan kami jelas" ucap Shan yuan dengan tegas dan penuh keyakinan.

Melihat keterkejutan ayah dari wanita yang ia cintai Shan yuan pun mengerti.

"Ayah mertua aku sudah memikirkan semua, ayah akan pindah kekaisaran kami, agar tidak jauh dari Jia'er aku tau bagaimana pun Jia'er adalah putri kalian satu satunya tidak akan bisa jauh dari Jia'er karena itu aku akan membuatkan kediaman di kota ku agar ayah dan ibu bisa selalu dekat dengan Jia'er, kita akan bicarakan lagi masalah ini nati di waktu yang lebih tepat" ucap Shan yuan

Jendral Hui yang mendengar itu perasaanya campur aduk, ada raya bangga dan juga sedih.

Bangga melihat putrinya bisa menikah dengan lelaki baik yang sangat menyayangi putri nya dan menghormati dirinya tapi sedih melihat putri yang sangat ia sayangi akan menjadi istri orang tapi walau bagaimanapun sang putri akan tetap ikut suaminya, usia Jia akan semakin dewasa belum tentu ia akan mendapatkan jodoh yang lebih baik dari kaisar Shan yuan.

Bersambung

1
Evvy Sofia
bukan mentok thor, tapi mentotok/Sneer/
kaylla salsabella
lanjut thor 🥰❤️
Jhon Dhoe
Luar biasa
kaylla salsabella
lanjut thor 🥰🥰
Sribundanya Gifran
lanjut up lagi thor
Endangdaman
ruang apa rumah kak
Yurniati
tetap semangat terus thorr
Yurniati
semangat Jia selamat berjuang demi kedamaian,,,,,
terus lanjut update nya thorr
Sribundanya Gifran
lanjut thor
R@3f@d lov3😘
benar banget Jia 🙄 tunjukkan pada mereka 😏 yang membuang kamu waktu bayi siapa kamu sebenarnya
bby_ nienie
iya gak heran sih... kan zaman dulu tu masih kental atau percaya dgn benda² mcm ni
Yurniati
semangat terus thorr
Yurniati
terus lanjut update nya thorr
kaylla salsabella
lanjut thor semangat berkarya thor 🥰🥰
kaylla salsabella
lanjut thor 🥰🥰
Husni Mubarak
Luar biasa
Achmad Hilmi
Lumayan
Achmad Hilmi
Kecewa
Nora♡~
Tetap💪💪💪thor... lanjut ke bab2 seterusnya...
Maria Lina
janji ya thor awas gk bnyk bsk hu ku santet on line lo thor wkwk
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!