NovelToon NovelToon
Menjadi Wanita Impian

Menjadi Wanita Impian

Status: sedang berlangsung
Genre:Dikelilingi wanita cantik / Cinta pada Pandangan Pertama / Cinta Seiring Waktu / Cinta Murni / Enemy to Lovers
Popularitas:3.1k
Nilai: 5
Nama Author: Rasendriya Ramadhani

Dera adalah gadis dari keluarga sederhana. Bapak dan ibunya adalah pekerja. Dera mempunyai 2 adik perempuan. Bisa dibilang kehidupan nya lurus bagai jembatan yang kokoh. Dera termasuk anak yang berprestasi. Dia mempunyai perawakan tinggi untuk ukuran wanita asia tenggara, memiliki kulit putih bersih dan wajah yang cantik. Kehidupan Dera dilalui seperti air yang mengalir. Bahkan membosankan untuk sebagian orang. Pertengahan cerita hidupnya dimulai. Saat laki laki bernama Regan mulai masuk dan mengusik kehidupan tenang Dera. Kepribadian Regan yang sangat jauh berbeda dengan Dera muncul bagai hujan petir. Regan adalah sosok laki laki yang ceria, ugal ugalan dan mempunyai banyak sekali teman baik pria maupun wanita.
Ingin tahu bagaimana kisah lengkap mereka? yuk terus baca novel "Menjadi Wanita Impian".

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Rasendriya Ramadhani, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

CHAPTER 12

Hari yang dinanti tiba.

" Drrrt,,, Drrrt " bunyi hp Bagus malam itu.

" Assalamualaikum, sapa suara diseberang"

" Waalaikum salam" jawab Bagus. Dan jangan ditanya bagaimana rasanya hati Bagus , seperti banyak bintang di langit

" Hai Dera" kata Bagus .

" Ehm, maaf ganggu ya? " Tanya Dera.

" Enggak kok" kata Bagus.

" Ehmm, gini besok kamu ada acara ta?" Tanya Dera.

" Ngga kok, kenapa? " Tanya Bagus'.

" Itu rencananya besok aku mau ke kota Pahlawan sama Nindi ehmmm,,,, kalau kamu nggak sibuk, besok,,,,"

" Bisa,,,,,bisa " jawab

Bagus langsung memotong omongan Dera

" Jam berapa?" Kata Bagus

" Seperti kemarin. Kami naik kereta api. Sampai sana jam 10 an. Tapi kalau kamu repot ngga papa, aku sama Nindi naik online aja. Soalnya rencananya aku nginep di rumah Bude ". Kata Dera menjelaskan.

" Bisa Dera," besok aku jemput di stasiun ya'". Jawab Bagus. Sebelum Dera berubah pikiran

"Oke, makasih ya Gus, malam, assalamualaikum"

Dera mengakhiri pembicaraan.

Flashback

Di sore itu Nindi datang ke rumah Dera.

" Assalamualaikum, Dera,,,Dera ,." Panggil Nindi.

" Waalaikum salam" jawab Bapak

" Sore bapak, Dera nya ada? Tanya Nindi kepada bapak nya Dera sambil mencium punggung tangan bapak.

" Ada," masuk Nin" ajak bapak.

" Dera di kamar, langsung saja kesana" kata bapak.

" Iya pak permisi " pamit Nindi

" Assalamualaikum Dera' Nindi mengetuk pintu kamar Dera

"Waalaikum salam " jawab Dera.

"Masuk Nin" kata Dera

" Oke" jawab Nindi.

Sambil menutup pintu kamar.

" Gimana Nin kamu jadi cari informasi PTS di kota pahlawan?" Tanya Dera.

" Alhamdulillah jadi. Kamu gimana?" Tanya Nindi.

" Aku nunggu kamu. Kita berangkat bareng bareng biar enak, gimana?" Tanya Dera.

" Oke!" Rencana kapan?" Tanya Nindi

" Gimana kalau besok. Tapi kata bapak aku disuruh nginep di rumah bude. Kamu nggak papa nginep kalo nginep? Tanya Dera.

" Ehmm, ngga papa.kata bapak asal sama kamu ' kata Nindi.

" Oke, berarti ya" kata Dera.

" Terus kita ke sana naik kereta kayak kemarin ya? " Tanya Nindi

"Iya. Terus ke tempat bude naik online aja" kata Dera.

" Dera kenapa nggak minta jemput Bagus, kayak kemarin?" Tanya Nindi. Karena sebenarnya Nindi ingin Dera bisa lebih dekat dengan Bagus.

" Ehmm, aku ngga enak Nin, nanti merepotkan Dia". Kata Dera.

" Sudah kamu coba? " Tanya Nindi.

" Belum sih , cuma beberapa hari lalu Dia sudah menawarkan diri kalau mau ke kota Pahlawan Dia mau jemput " kata Dera

" Nah itu mau. Berarti Bagus bisa". Jawab Nindi memprovokasi Dera

" Kenapa ngga coba telp dan tanya". Kata Nindi

" Coba aja dulu Dera" kata Nindi lagi.

" Iya aku coba " jawab Dera.

Di malam setelah Dera menelpon Bagus. Di kamar Bagus.

" Drrt,,,,, drrrt " heh,,,, dimana dia sih? Katanya mau ikut! " Omel Bagus. Karena telpnya tak kunjung diangkat Ardi

Aku tinggal baru tahu rasa. " Omel Bagus.

Aku coba sekali lagi. Jika ngga diangkat, aku tinggal besok.

"Drrrt,, Drrrt" ganti hp Bagus yang berbunyi

" Ya hallo " jawab Bagus.

" Eit, santai bro!" Kata Ardi.

" Sorry tadi aku keluar sebentar. Hp di charge" jawab Ardi menjelaskan.

" Lo besok ikut ngga? Tanya Bagus'

" Kemana?" Tanya Ardi

" Jemput Dera ". Kalau nggak mau ikut ya udah. Tapi besok Dia sama Nindi,, kalau kamu,,,,,

" Ikuttt,,,!!" Teriak Ardi.

" Jam berapa?" Aku yang jemput kamu besok, oke!" Jawab Ardi, langsung memotong ucapan Bagus.

": Oke besok jemput aku jam 8. Telat aku tinggal!" Ancam Bagus.

" Turut,,, tuuut", suara dimatikan dari seberang.

" Dasar bocah gendeng!" Sungut Bagus.

Saat Bagus sedang santai di kamar nya. Beberapa waktu kemudian.

" Gussss,,,,,, Bagus,,,,,,,yuhuuu,,,,,,, !"" Teriak suara didepan rumah Bagus

"Waalaikum salam"

" Salam kampret !" Teriak Bagus

" He,,,, he ,,,,,, maaf "

" Assalamualaikum " jawab Ardi cengar-cengir.

" Ada apa Lo malam malam ke sini?" " Eh, ngapain Lo bawa tas ransel!" Tanya Bagus'

" Aku nginep malam ini" jawab Ardi sambil nyelonong masuk

"Hah!!! " " Maksud mu?"

Tanya Bagus'.

"Aku mau nginep,, biar besok ngga kamu tinggal,"jawab Ardi.

" Wong edan!" Sewot Bagus.

" He,,,, he namanya juga usaha." Jawab Ardi

" Lagian aku udah lama nggak main ke rumah mu"." Ngga ada orang Gus?" Tanya Ardi

" Aku sendiri, mama ke rumah eyang." Jawab Bagus.

" Kamu kesini bawa makanan ngga?" Tanya Bagus'.

" He,,, he ngga." " Pesen online aja ya." Sekalian ngobrol", " kangen aku sama kamu". Jawab Ardi

" Hih, najis!" Jawab Bagus.

Akhirnya sambil menunggu pesanan makanan mereka datang. Bagus dan Ardi nostalgia masa mereka dulu. Ardi dan Bagus berteman sejak SD karena mereka dulu bertetangga sebelum keluarga Ardi pindah karena mengikuti papa nya Ardi pindah kerja.

" Alhamdulillah, kenyang" kata Ardi

" Sudah yok tidur, biar ngga lepas subuh nya" ajak Bagus.

" Siap boss" kata Ardi

Mereka pun beristirahat untuk perjalanan esok pagi.

1
gadis semeru
cukup menarik
apa yang akan dilakukan dera y?
mampir jg dinovelq ya kak
salam satu ketikan
Ara Mae Alisoso Engbino
Siap baca lagi!
Kiyo Takamine and Zatch Bell
Pokoknya ini cerita wajib banget dibaca sama semua orang!❤️
Eulalia
Dialognya keren abis. 💬
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!