NovelToon NovelToon
Semalam Bersama Hidden Rich

Semalam Bersama Hidden Rich

Status: tamat
Genre:Tamat / Crazy Rich/Konglomerat
Popularitas:1.5M
Nilai: 4.9
Nama Author: nilam nuraeni

Di bully dan tiba-tiba masuk ke kandang macan yang lapar, membuat Elster harus melalui cinta satu malam dengan pria tak di kenal.

Entah sebuah musibah atau keberuntungan Elster menghabiskan malam panjang bersama, Glenn Mohan seorang bad boy di kampus nya.

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon nilam nuraeni, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Terbebas

"Sejak kapan kakak bisa berjalan?"

Tiara diam nampak bingung menjawab apa, hingga akhirnya dia memilih mendekati adiknya dan mulai menceritakan yang sebenarnya terjadi.

Elster mendengarkan cerita kakak nya, ada perasaan senang saat mendengar cara kakak nya berhasil berjalan.

Hingga akhirnya..

"Kakak kehilangan kesuc*an kakak oleh mantan kakak, sorry El. selama ini kakak bekerja sebagai pelac*r dan kakak__" Tiara tak bisa menjelaskan nya lagi.

Air matanya mengalir deras dari matanya, Tiara sangat merasa dirinya sangat kotor dan Elster yang melihat itu tak tega dia memeluk kakak nya.

"Sorry, kakak bukan kakak yang baik" ucap Tiara menangis.

"No, kakak adalah kakak terbaik ku, jangan katakan itu lagi" balas Elster.

Dia sangat terpukul dengan fakta kakak nya menjadi seorang pelac*r untuk uang, tapi Elster tak bisa mengatakan apa-apa karena sejatinya nasib nya tak lebih buruk dari kakak nya.

"Tuhan benar-benar adil, tapi kenapa kak Tiara yang aku anggap kakak yang paling sempurna melakukan pekerjaan hina itu, ya Tuhan..

kenapa ini terjadi" batin Elster ingin menangis untuk yang pertama kali nya.

Sedangkan di tempat lain..

Plakk..

Satu tamparan mendarat di pipi Queena.

"Dad!"

"Kau benar-benar membuat ku malu, apa yang kau lakukan itu sangat gila Queena!" geram Santoso pada putri nya.

Queena mengusap pipi nya santai, lalu menatap sebal Daddy nya.

"Daddy hanya cukup mengeluarkan ku dengan pengacara, apa susah nya" balas Queena yang saat ini di ruangan yang ada di kantor polisi.

"Mengeluarkan mu?" Santoso menatap tajam putri nya.

"Ya, aku tidak sudi di sini Dad. aku mau keluar" ucap Queena dengan wajah jijik nya melihat sekitar ruangan itu.

Santoso begitu geram dengan tingkah putri nya, ini bukan pertama kali nya Queena berurusan dengan kantor kepolisian, dulu saat Queena masih 15 tahun pun dia pernah melakukan perbuatan yang bisa di bilang kejahatan kriminal di usia dini.

Tapi dia putri nya, bagaimana pun sikap nya dia tidak bisa diam saja saat putri nya kesusahan.

"Dad, ku mohon kali ini sekali lagi aku mohon Daddy memahami ku" kata Queena merayu.

Seperti biasanya dia sangat yakin jika trik nya akan berhasil.

Huh..

"Daddy akan memikirkan nya" Santoso akhirnya memberikan keputusan.

"No, aku mah keluar sekarang! Daddy tau kan jika aku bermalam di sini tandanya aku akan menjadi mantan nafi, Daddy tak boleh melakukan hal itu pada ku! tidak boleh" teriak Queena menggila karena tak setuju dengan keputusan Daddy nya.

"Itu memang resiko mu, jadi jalani saja siapa yang menyuruh melakukan hal itu pada anak itu, seharusnya kamu bisa bersikap lebih baik lagi Queen" Santoso memberikan pengertian.

Tapi Queena tetap kekeh mau keluar malam ini, dan dia tak sudi bermalam di sel yang dingin dan banyak kecoa itu.

Dia mau tidur di kasur empuk nya, dan Queena juga tak sudi mendapatkan gelar napi, dia mau namanya bersih kembali seperti biasanya.

"Dad, hikss.. kenapa Daddy tega" Queena melakukan trik terakhirnya.

Queena hanya bisa mengandalkan air mata buaya nya, berharap jika Daddy nya akan bisa luluh dengan sandiwara nya.

Santoso yang melihat putri nya menangis akhirnya tak tega, dia pun berjanji akan melepaskan sang putri bagaimana pun caranya.

"Lihat saja Elster, kau akan mendapatkan balasan karena berani melamporkan ku" batin Queena yang kebencian nya pada Elster semakin meningkat.

.

.

"Sewa pengacara terbaik, jangan biarkan dia lolos" kata Glenn pada Reki.

"Aku tidak bisa, orang tua ku akan marah jika aku ketahuan menyewa pengacara" balas Reki.

Glenn yang mendengar itu diam, dia sangat tak suka dengan apa yang Queena lakukan pada Elster.

Sekalipun dia bajingan tapi dia tak pernah suka melihat wanita di jadikan bahan bullyan seperti itu, apa yang di lakukan Queena pada Elster menurutnya sudah di luar batasan kenakalan remaja.

"Kau mau kemana Glenn?" tanya Reki melihat Glenn yang naik ke motornya.

Glenn tak menjawab dan langsung meninggalkan bescamp dengan motor nya yang melaju dengan kecepatan yang tinggi.

Tak berselang lama Glenn sampai di rumah nya jam 3 dini hari, dia langsung masuk dan tak melihat siapapun karena memang sudah jam segini dan semua orang juga pasti sudah tidur, termasuk Daddy nya.

Pagi harinya..

Glenn bangun dan melihat jam yang sudah menunjukan pukul 11 siang, sial dia kesiangan.

Glenn langsung menelpon Daddy nya.

"Halo"

"Ada apa? Daddy sibuk"

"Aku butuh pengacara" Glenn langsung to the point.

"Untuk apa?"

Glenn diam, dan diam nya Glenn di pikir Daddy nya jika Glenn melakukan kesalahan.

"Jika kau mau apa-apa boleh saja, tapi bekerja kau harus bekerja"

Tut!

Glenn mematikan panggilan nya sepihak, dia mengumpat karena Daddy nya meminta nya bekerja sedangkan anak dari selingkuhan nya tidak.

"Cih, Daddy benar-benar menyayangi anak itu" geram Glenn kesal.

Glenn berniat mandi tapi dering ponsel nya membuat dia menghentikan langkah nya.

"Halo"

"Queen bebas"

"Apa! bagaimana bisa?"

"Dia menggunakan kekuasaan Daddy nya, dan teman-temannya juga sudah keluar bersamanya tadi malam"

Sial!

Sekali lagi Glenn mengumpat, dia mematikan panggilan nya sepihak lalu berjalan masuk ke kamar mandi nya karena kesal.

"Keadilan benar-benar tidak ada untuk orang miskin" kesal Glenn yang langsung menyalakan shower dan berdiri di bawah guyuran shower yang mengalir deras air nya.

🌹

Jangan lupa like coment and vote ya kak❤🤗🙏

1
Edi
ko mega ampe melahirkan si nangung
Ade Diah
good El
Ade Diah
Luar biasa
Ade Diah
bagus banget kereatif
Fina Fitriani
bagus Thor ceritanya... tapi ini ada kelanjutannya gak y? atau beda lagi ceritanya. ditunggu ya...😘👏💪
Tari Gunawati
seruuu
Muhammad iqbal
pengen taoi masih 17 tahun, hehe belom bisa nikah
Muhammad iqbal
ah jdi pengen bngt sayang nya umur ku baru 18 belom punya calon hehe, belom cocok nikah juga
suharwati jeni
hahaha....
suharwati jeni
daniel minta jourdy nikahi adiknya
suharwati jeni
sehat2 ya mamah n debaynya
anak keberapa thor?
Nilam Nuraeni: anak pertama kak
total 1 replies
suharwati jeni
elster benar.
klo ada orang, berarti orang itu akan melihat tubuhnya
suharwati jeni
2 2 nya emosian.
ke kanak²an
suharwati jeni
glen harus selesai dulu dgn queen, klo tidak kasihan egg akan kena dampaknya
suharwati jeni
glenn jangan mati.
aq ini glenn n elster bersatu n membina rumah tangga bersama egg
suharwati jeni
jourdy naksir elster
suharwati jeni
elster jujurlah ke glenn.
kasihan egg
suharwati jeni
elster terlalu berani ambil resiko.
ngeri
suharwati jeni
elster edan
suharwati jeni
jadi yg mrewani elster adalah glenn
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!