NovelToon NovelToon
Salah Memilih Jodoh

Salah Memilih Jodoh

Status: tamat
Genre:Tamat / Duda / Janda / Selingkuh / Ibu Pengganti / Anak Yatim Piatu / Cerai
Popularitas:8.2k
Nilai: 5
Nama Author: Emak Kam i

Salma menikah dengan Hendra dengan harapan akan mendapatkan kebahagiaan. Tetapi suami yang ia pilih memberikan luka yang mendalam.
Di saat Salma Elvira tengah melakukan aksi balas dendam, dia di pertemukan dengan Davin Mahendra duda beranak satu. " Menikahlah denganku, kalau kau tidak mau ?, jangan harap bisa bertemu putriku !."

Akankah seorang Salma Elvira meneruskan aksi balas dendam nya atau dia memilih hidup bahagia bersama Davin Mahendra membina rumah tangga yang sesungguhnya ?.

Yuk ikuti cerita selengkapnya!!!!!!

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Emak Kam i, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Makan Siang Bersama Kiandra

" Bagaimana kalau Salma ganti setiap hari menunya?. Supaya karyawan tempat Mbak Marda bekerja tidak merasa bosan. Nanti menunya ada lauk pauk, sambal , sayur dan rebusan.

Kerupuk dan buah sebagai cuci mulutnya. " Terang Salma menyampaikan idenya. " Wah mbak setuju dek, menurut mu enaknya pakai kotak nasi apa pakai Styrofoam?".

" Semuanya bagus mbak ". Jawab Salma apa adanya. Mbak Marda berpikir mempertimbangkan mana baiknya. " Pakai kotak saja dek, nanti berapa kotak jumlahnya. Mbak akan kirimkan ke kamu lewat pesan ya. Harga per kotak kita sudah deal ya? , sesuai yang kamu kirim ke mbak."

" Soalnya mbak harus membuat laporan, sebagai bukti pengeluaran kantor." Salma mengangguk setuju. " Ya sudah kalau urusan kita sudah sepakat, Mak duluan. Mbak tidak bisa pergi lama. Ngak enak dengan karyawan yang lain. Oh ya pesanan kamu biar mbak yang bayar."

Dengan cepat mbak Marda berdiri dari tempat duduknya, karena teringat ada pekerjaannya yang belum selesai. Siang ini sudah harus di serahkan dengan Jack Asisten Davin.

***

Sementara di restoran yang sama namun ruangan yang berbeda. Davin dan Jack serta Tuan Haka Moto, sedang berbicara tidak kalah serius. Jack menjelaskan kualitas bahan kain hasil produksi perusahaannya mereka. Salah satu perusahaan Davin bergerak di bidang pembuatan dasar batik.

Perusahaan bekerja sama langsung dengan penduduk pengrajin dari kota Solo. Jack dan Tuan Haka Moto, mereka berdua berbicara dengan serius. Tetapi tidak dengan Davin. Davin sibuk sendiri dengan pikirannya tentang wanita cantik yang ia lihat di parkiran. " Salma, nama yang cantik".

Davin tersenyum sendiri mengingat senyuman yang begitu manis nan menggoda. Rambut hitam yang melambai. " Tuan Davin" bisik Jack tepat di telinga kiri Davin. " Ha" , Davin terkejut dengan bisikan bagai roh halus.

Karena Jack berbicara sangat halus seperti angin lalu. Jack tidak enak dengan Klain mereka yang jauh-jauh datang ke Indonesia untuk berbicara masalah kerjasama yang akan mereka lakukan.

Setelah mendengarkan penjelasan dari Jack dan ditambahi penjelasan oleh Davin tentang kualitas bahan yang mereka tawarkan. "Baiklah Tuan Davin dan Asisten Jack Saya suka dengan kualitasnya. Nanti Asisten saya, yang akan menghubungi berapa banyak yang perusahaan saya butuhkan."

Setelah mencapai kesepakatan, mereka bertiga bersalaman. Tidak lama Tuan Haka Moto mendapatkan telepon dari seseorang yang Davin dan Jack tidak tahu. " Maaf Tuan Davin dan Asisten Jack saya duluan. Putri saya sudah menghubungi." Setelah mendapatkan telepon, Tuan Haka Moto berdiri dari kursinya.

Davin dan Jack ikut berdiri " semoga kerjasama perusahaan kita ini , bisa membuat perusahaan kita lebih maju lagi." Davin dan Jack mengaminkan di dalam hati.

***

  Jam sebelas siang di dalam ruangan kerja Salma, " tok, tok, tok. Masuk !". Pinta Salma dari dalam . Setelah mendapatkan izin dari yang punya ruangan. Boy berjalan masuk ke dalam, ia berdiri tepat di hadapan Salma.

 Salma mendongakkan kepalanya ke atas melihat siapa yang datang karena matanya fokus ke buku kecil yang berisi catatan menu makanan yang akan ia berikan ke perusahaan tempat mbak Marda bekerja. Menu Salma buat bergantian setiap harinya.

" Ada apa Boy?, Salma kembali menunduk setelah mengetahui siapa yang berdiri menjulang tinggi di depannya. " Itu kak, di depan ada seorang wanita paru baya dan seorang anak perempuan cantik mencari kakak."

Salma terdiam dari kegiatannya, ia berpikir "mungkinkah itu Kiandra?". Salma berbicara di dalam hati. Senyum indah langsung terbit di wajah cantiknya.

" Ayo Boy !, di mana orangnya?". Boy memundurkan posisi tubuhnya, memberikan Salma jalan keluar lebih dulu.

Salma celingak-celinguk mencari orang yang mencarinya, karena Boy izin ke dapur ada pekerjaan.

" Mama ", Salma menoleh ke sumber suara. Kiandra berlari ke arah Salma dengan gerakan slow motion. Salma berjongkok , merentangkan kedua tangannya. Menyambut kedatangan gadis kecil pencuri hatinya.

" Buk" Kiandra masuk ke dalam pelukan hangat Mama Salma. Salma membelai rambut panjang milik Kiandra . " Kenapa Mama tidak menjemput Kiandra sekolah kemaren?. Papa juga pulang terlambat lagi."

Adu Kiandra ke Salma. Mendengar perkataan dari gadis kecil pencuri hatinya, Salma tersenyum manis. Dia merasa menjadi orang yang berarti bagi seorang anak kecil yang sangat cantik.

***

   "Maafkan Mama ya sayang !, bagaimana kalau hari Minggu kita jalan-jalan ke mal?. Mama tunggu di sini. Sebagai permintaan maaf Mama ke Kiandra ."

Kiandra menoleh ke arah Omanya, Oma Kiandra yang sedang berjalan mendekati mereka berdua langsung tersenyum dan mengangguk. " Hore, Kiandra mau Ma."

Kiandra bertepuk tangan dengan senang. Dia membayangkan akan bermain seperti cerita teman-temannya. Bermain di temani oleh Mamanya, Kiandra sudah tidak sabar menunggu waktunya akan tiba.

" Ayo Tante !, kita makan siang dulu." Salma dan Kiandra berjalan dengan berpegangan tangan. Kiandra mengayunkan tangannya dengan sesekali melompat kecil. Karena suasana hatinya sangat bahagia.

" Sini sayang!" Salma mengangkat tubuh kecil Kiandra untuk duduk di kursi. Karena tinggi kursi lebih tinggi dari badan Kiandra . Oma Kiandra tersenyum manis, dia bahagia melihat cucunya yang selalu kesepian kini mendapatkan kebahagiaan.

Salma menoleh ke arah Boy , ia memberikan kode lewat sorot matanya. Boy yang berdiri tidak jauh dari posisi Salma dan Kiandra serta Oma.

Boy langsung berjalan menghampiri mereka bertiga dengan membawa buku menu." Tante pesan apa ? . Tante dan Kiandra harus mencoba menu makanan di rumah makan ini !". Oma Kiandra melihat buku menu, ia bolak-balik lembar demi lembar bukunya.

" Bingung Tante nak, kamu saja yang pilih !. Tante dan Kiandra tidak pemilih makanan."

Salma menyebutkan pesanan mereka, Boy mengangguk mengerti. Setelah mencatat pesanan Salma , Boy pergi ke belakang.

Tidak perlu butuh waktu lama, Boy sudah berjalan ke arah Salma dan yang lain. Ditemani dua orang satu laki-laki dan seorang perempuan.

***

" Silakan dinikmati Nyonya dan adik cantik !." Boy menoleh ke arah Salma , diberikan anggukan kepala oleh Salma.

Boy pergi meninggalkan meja makan bosnya, setelah izin dengan Oma dan Kiandra .

Kiandra melihat makanan yang tersaji di atas meja dengan mata berbinar. Melihat binar bahagia di mata Kiandra, " mau mama suapi sayang ?".

Kiandra langsung menoleh ke arah Omanya. Oma Kiandra mengangguk dengan tersenyum indah di wajah paru baya nya. " Mau ma', Salma melihat ke arah Kiandra " gadis kecil mama mau makan yang mana ?".

Kiandra melihat satu per satu makanan yang tersaji di atas meja makan. " yang ini dan yang ini ." Kiandra , menunjuk ayam goreng kremes dan sambal tahu putih goreng bumbu balado.

Salma mengambilkan apa yang Kiandra pinta. Salma juga meletakkan satu gelas air putih di depan Kiandra .

Mereka bertiga makan dengan tenang. " A a a" Kiandra kembali membuka mulutnya untuk, Salma menyuapi Kiandra kembali. Tidak terasa nasi di piring Kiandra dan Salma sudah kosong. Salma menyuapi dirinya dan Kiandra secara bergantian.

Bersambung....

1
Amelia
besok di lanjut lagi ❤️❤️❤️👍
Amelia: ok semoga sukses acara 👍❤️❤️
Emak Kam: terimakasih sudah mampir , maaf ceritanya gantung. sebulan ini sibuk ngurusin adik mau nikah 🙏
total 2 replies
Amelia
sampai sini dulu ❤️👍
Emak Kam: terimakasih 🙏
total 1 replies
Bilqies
aku mampir Thor
Emak Kam: makasih ya
total 1 replies
Amelia
waduh ada cinta terpendam, bakal seru nih🤭🤭
Amelia
bilang aja 1 bulan lagi biar kapok tuh😀😀
Amelia
hahahaha puas nya 😀😀
Emak Kam
benjol dong kepalanya 😁🙏
Amelia
getok aja tuh kepala keduanya 😀😀
Emak Kam
😁
Amelia
who' s ???🙄
Emak Kam
😁
Amelia
jahat banget tuh mulut
Amelia
keki tuh enggak di ladenin 😀😀
Amelia
siapa sih itu yang mulut nya ember
Emak Kam: terimakasih 🙏
total 1 replies
Emak Kam
🤗😘
Amelia
oh jadi ada dendam toh 😕😕
Amelia
dasar laki-laki t o l o l 🙏🙏
Amelia
hah uju bune gendek juga 😑😑
Amelia: sama"❤️❤️❤️
Emak Kam: makasih ya udah mampir
total 2 replies
Amelia
tuh di manfaatin, so poor salma 😭😭
Emak Kam: makasih ya sayang
total 1 replies
Amelia
waduh modus nya 😕😕
Emak Kam: terimakasih 🙏 😘
total 1 replies
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!