NovelToon NovelToon
Adventure Server : M.S. War Online

Adventure Server : M.S. War Online

Status: sedang berlangsung
Genre:Action / TimeTravel / Pemain Terhebat / Epik Petualangan / Fantasi Isekai
Popularitas:6.1k
Nilai: 5
Nama Author: Tinta_pudar

Anita adalah seorang siswi SMA yang begitu populer dan terkenal di kelasnya Karena pernah menjuarai E-sport tingkat negara dengan total lebih dari 10 juta peserta.
Sudah banyak game yang dimainkan hingga suatu hari ada salah satu temannya mengajak login kembali di game yang bernama Magic Sword War Online.🔥 tanpa di sadari, Anita terkirim ke dunia fantasi game tersebut🔥. Dimana setiap orang memiliki status dan skill masing-masing,🔥 bagaimana kisah Anita setelah terkirim ke dunia game fantasi tersebut???🔥🔥🔥simak terus petualangan Anita dalam novel berjudul (adventure server : M.S.War online). JANGAN LUPA LIKE DAN KOMEN Ya 🥰🥰🥰

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Tinta_pudar, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Prawita's potion

Kota Mulyanes, adalah sebuah kota yang yang besar. Seperti namanya, kota ini adalah kota penghasil batu mulia terbaik di seluruh benua. Kota ini juga dihuni oleh 700.000 jiwa dengan 30% ras Dwarf, 10% ras Elf dan Demi human sebagai budak yang menempati nya.

*

Sementara itu, pangeran Prasetiya yang baru pulang.

“Kami menghadap Baginda raja!” Ucap pangeran sambil duduk dengan hormat.

“Ya, apakah ada perkembangan?” Ucap raja yang sedang duduk di singgasana.

“Lapor Baginda, kami sudah berhasil menemukan mereka!” Ucap pangeran sambil menundukkan wajahnya.

“Bagus, apakah kalian berhasil membujuknya?” Tanya sang raja dengan tatapan tajam.

“Maaf Baginda, kami tidak berhasil membujuk mereka, tapi kami sudah berhasil membunuh mereka!” Ucap pangeran dengan nada takut.

“Bodoh, kenapa kalian membunuhnya?” Ucap sang raja yang marah sambil berdiri.

“Tapi, Ayah?” Sahut pangeran.

“Diam, bukan kah sudah ku bilang, aku membutuhkan nya untuk melancarkan bisnis kerajaan?” Ucap sang raja menyela penjelasan pangeran.

“Sekarang pergilah!” Ucap sang raja yang marah sambil kembali duduk.

“Baik yang mulia!” Ucap pangeran yang kesal sambil meninggalkan ruangan sang raja.

*

Setelah beberapa jam Ayunda terbang, akhirnya dia sampai dan turun di depan pintu gerbang.

“Maaf nona, jika ingin masuk!” Ucap penjaga yang belum terselesaikan karena dibunuh Ayunda.

Ayunda berdiri di depan pintu sambil meminum potion pemulih mp, hingga tiba-tiba dia merusak pintu masuk kota dengan darah dari 2 orang penjaga yang telah dia bunuh.

“Ada penyusup!” Ucap beberapa prajurit penjaga.

‘Teng…Teng…Teng’

Terdengar suara menandakan kota dalam bahaya.

Ayunda terus berjalan dan membunuh semua prajurit yang mencoba menghentikan nya, terlihat banyak darah yang mengalir di sepanjang jalan yang dilalui Ayunda.

Darah dari mayat prajurit itu terus mengikuti setiap langkahnya, hingga akhirnya Ayunda berhenti di pintu masuk kerajaan.

“Berhenti!” Ucap Baginda raja dari lantai dua istana.

Dan dalam sekejap Ayunda dikepung oleh ratusan prajurit di sekitarnya.

Ketika sang pangeran datang melihat bersama pengawalnya, kemarahan Ayunda semakin mengeludak.

“Siapa kamu, kenapa kamu berani menyerang kota ini?” ucap sang Baginda raja dengan tegas.

Tanpa basa-basi Ayunda langsung melemparkan sebuah belati tepat di wajah pengawal pangeran. Lemparkan tersebut begitu cepat sehingga sulit bagi sang pengawal untuk menghindarinya.

Pangeran Prasetiya yang melihat ini merasa kaget ketika dia menyadari belati tersebut milik Juni yang baru mereka bunuh.

Seketika pangeran mengeluarkan scroll pengikat paksa dan mengarahkannya ke Ayunda.

“Tangkap dia!” Teriak pangeran.

Walaupun Ayunda berhasil di terikat, tapi dia masih leluasa menyerang penjaga yang mencoba mendekatinya.

Para penjaga yang ketakutan akhirnya memutuskan untuk tidak mendekati Ayunda.

“Apa kau mengenalnya?” Ucap sang raja kepada pangeran.

“Tidak ayah, tapi kurasa dia teman dari anak penerus tahta kota Seidableg!” Sahut pangeran.

“Baik nona, ada penawaran menarik untuk mu!” Ucap sang raja.

“Bergabunglah dengan kami untuk menghancurkan kota Seidableg, bantu kami melancarkan bisnis perbudakan melewati kota tersebut!” Ucap Sang raja dengan sombongnya.

Ayunda yang sudah tidak tahan lagi menahan amarahnya tiba tiba menghancurkan pengikat yang menjerat nya. Seketika Ayunda membunuh seluruh prajurit dengan jarum jarum darahnya.

“Kalian lebih sesat dari pada iblis, kalian memang sampah!” Ucap Ayunda sambil terbang.

Pangeran yang ketakutan tidak bisa berbuat apa-apa, begitu pun dengan sang raja.

“Kau tidak bisa membunuhku begitu saja, kekaisaran angkoro akan menghancurkan kota mu!” Ucap sang pangeran yang ketakutan.

Seketika itu Ayunda melemparkan jarum darahnya dengan cepat hingga membuat lubang di kepala pangeran.

“Ingat lah kekaisaran akan mengirimkan ksatria suci untuk memburu mu, dan saat itu terimalah hukum para dewa!” Ucap sang raja yang mencoba membujuk Ayunda.

“Kalian lah yang mengusik kebahagiaan ku, entah itu dewa, bahkan iblis sekalipun, jika dia berani merenggut kebahagiaan ku, maka akulah yang akan menjadi dewa kematian baginya!” Ucap Ayunda dengan tegas hingga tidak terasa air matanya berlinang.

Setelah Ayunda puas mengutarakan isi hatinya, dia tanpa ragu memenggal kepala sang raja.

Hingga akhirnya Ayunda bergegas segera kembali untuk menyembuhkan Juna.

Sesampainya Ayunda di rumah, dia mendapati Juna yang sudah pulih sambil memangku adiknya.

Ayunda pun datang menghampiri Juna dan mencoba menenangkan nya.

“Kau sudah berusaha keras, jangan salahkan dirimu!” Ucap Ayunda mencoba menenangkan Juna sambil mengelus kepalanya.

“Kak,,, kenapa semua yang berharga, pergi meninggalkan ku?” Ucap Juna dengan wajah sedih.

“Ayah, Ibu, kak Yuni, dan Juni, kenapa mereka rela mati demi aku yang tidak berguna ini?” Lanjut ucap Juna sambil terus memandangi wajah adiknya.

“Itu karena mereka sayang padamu!” Jawab Ayunda sambil terus menenangkan Juna.

“Setelah kepergian kak Yuni, Juni lah harta satu satunya yang ku miliki!” Ucap Juna yang menetes kan air mata mengingat kenangan bersama adiknya.

“Dunia ku adalah Juni, jika Juni tiada apa gunanya aku hidup?” Lanjut ucap Juna sambil menangis.

Ayunda yang mendengar ucapan Juna, tiba-tiba langsung menampar nya.

“Dasar bodoh, mereka rela mati karena mereka yakin bahwa kau bisa meneruskan impian nya!” Ucap Ayunda memarahi Juna karena pemikiran nya yang salah.

Ayunda baru tersadar akan sesuatu ketika dia melihat liontin yang di genggam Juna.

“Tunggu, bukan kah aku memiliki item kebangkitan?” Gumam Ayunda yang baru ingat.

Setelah melihat dan mencari item di storage, dia menemukan sebuah item hasil gacha event kemerdekaan yang dicari, dan mengambil 1 dari 3 item tersebut dari storage.

Prawita’s potion.

Word class item.

Adalah sebuah ramuan suci berasal dari inti air kehidupan, memiliki efek menghidupkan kembali orang yang sudah mati dengan 70% keberhasilan.

“Juna, kak Ayunda memiliki sebuah item yang mungkin bisa menghidupkan kembali Juni!” Ucap Ayunda kepada Juna sambil menunjukan potion yang dia pegang.

Tiba-tiba Juna langsung senang mendengar ucapan Ayunda.

“Benar kah kak!” Ucap Juna dengan wajah gembira penuh harap.

“Sekarang bawa tubuh Juni kedalam rumah!” Ucap Ayunda.

Tanpa pikir panjang Juna langsung menuruti ucapan Ayunda, dan membawa Juni masuk kedalam rumah. Sesampainya di dalam rumah Juna meletakkan tubuh Juni di atas kasur tempat tidur nya.

“Juna, item ini memiliki 70% tingkat keberhasilan, apakah kamu siap?” Ucap Ayunda seakan takut mengecewakan Juna.

“Selama masih ada harapan untuk menghidupkan kembali Juni, sekecil apapun tingkat keberhasilan nya, kita perlu mencobanya!” Ucap Juna tanpa ragu berharap adiknya bisa hidup kembali.

Setelah Ayunda mendengar perkataan Juna, dia mencoba menuangkan potion tersebut ke atas tubuh Juni.

Dalam sekejap awan dan langit gelap yang mengitari kota Oktavia, terang benderang di atas kota tersebut, seolah ada dewa yang hendak turun.

Juna yang melihat keanehan ini merasa takjub, lalu dia kaget ketika dia kembali melihat Juni.

Tubuh juni yang tadinya terluka, kini kembali bersih dan bersinar.

1
queen.chaa
rank mobile legends ya thor hahah
queen.chaa: haha sama aja atuh🤣
tinta_pudar: boleh 😅
tp aku player nub
total 4 replies
🖤⃝Yuna
wah hebat novelnya tentang game
S. M yanie
semangattttt banggg.. /Determined//Determined//Determined/
S. M yanie
makasih udah bilang aku cantikk/Applaud//Applaud//Applaud/
tinta_pudar: 🥰🥰🥰
begitulah
S. M yanie: hhhhaaaa, mksihhh
total 3 replies
S. M yanie
boing boing itu apa/Sweat//Sweat//Sweat/
S. M yanie: haaaaaiiiisssssssss/Hammer//Hammer//Hammer//Hammer/
tinta_pudar: itu tuh yg kembar di depan mu 😒😒😒
total 4 replies
🍇🍒🍓Viony Chan🍓🍒🍇
semangat kak😄
Sunshine🤎
semangat Thor aku udah subscribe
tinta_pudar: makasih ya udah dukung
total 1 replies
🌸𝗢𝗹𝗶𝘃𝗶𝗮 🍾⃝ ͩSᷞʜͧᴇᷡᴀ🌸
banyak di rumahku, tinggal ambil 🤣
tinta_pudar: apakah seluruh anime jepang tidak memiliki komik sebelum jadi anime?
dan komik itu pasti berasal dari novel😒
novel adalah kerangka dasar dari sebuah animasi.
untuk bahasa pastinya akan ada penerjemah jika novel ini di adaptasi jadi komik.
makanya...
aku butuh kalian para pembaca untuk selalu mendukung dan mengsupport novel ini...
makasih udah mampir
🌸𝗢𝗹𝗶𝘃𝗶𝗮 🍾⃝ ͩSᷞʜͧᴇᷡᴀ🌸: ya iya sih tapi memangnya jika ada negara lain melihat novel mu, mereka mengerti bahasanya?!
total 3 replies
🌸𝗢𝗹𝗶𝘃𝗶𝗮 🍾⃝ ͩSᷞʜͧᴇᷡᴀ🌸
Kira-kira gua masih hidup gak zaman itu?! 🤔
🌸𝗢𝗹𝗶𝘃𝗶𝗮 🍾⃝ ͩSᷞʜͧᴇᷡᴀ🌸: kayaknya
tinta_pudar: mungkin udah jaman anak cucu kita🤧🤧🤧
total 2 replies
♀️Mari_Mar🍀
seru loh..alur cerita nyampek, meski jujur masih asing sama istilah dalam novel. tapi over all masih penasaran.
tinta_pudar: 😁😁😁 semoga betah
total 1 replies
♀️Mari_Mar🍀
Boba? otakku delay/Gosh/
♀️Mari_Mar🍀: hmmmmm
tinta_pudar: ya.... e,,,,to.... pahami sendiri ajj y 😅😅😅
total 4 replies
piyo lika pelicia
1 iklan untuk kakak
tinta_pudar: 😘 makasih
total 1 replies
piyo lika pelicia
cih ratu elf yang jahat 😒
Bening
sempet2 ngerayu si naga jahat
tinta_pudar: iya untungnya aku BKN si naga /Sweat//Sweat/
total 1 replies
Bening
butuh bukan buruh
Bening
3 iklan + 2 bunga
Bening
yang kotor itu si ratu bukan mereka
Bening
pengen nangis
tinta_pudar: aku malah nangis sambil menulis...
ternyata menulis sambil nangis bisa mengganggu konsentrasi 😭😭😭
total 1 replies
Bening
kasihan si juna dan juni
Bening
daffa km sini ku bejekw
tinta_pudar: sabar... sabar...
total 1 replies
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!