NovelToon NovelToon
Dear Revania

Dear Revania

Status: tamat
Genre:Romantis / Teen / Komedi / Tamat
Popularitas:18.6k
Nilai: 5
Nama Author: Nova Sila Saghirah

Wanita yang memiliki beban hidup terus menerus sampai menjadikan dirinya bersifat pendiam dan sering murung.....

padahal pada kenyataannya dia adalah wanita baik namun karena kekerasan yang dirinya dapatkan di sekitar lingkungannya....

membuat dirinya sering merasakan kesedihan dan melamun akibat kerasnya kehidupan.....

Tentang kehidupannya yang penuh ujian membuat dirinya mengerti arti dari sebuah kebahagiaan....

Permasalahan yang dirinya lalui dengan keluarganya membuat dirinya mengerti tentang arti dari sebuah keharmonisan....

Orang-orang yang membencinya membuat dirinya berniat untuk terus bertekad dalam hal kesabaran.....

Tentang seseorang lelaki yang membencinya kemudian mencintai dirinya dengan sepenuh hati.....

Membuat dirinya mengerti tentang arti dari sebuah kasih sayang......

Sampai pada akhirnya dirinya terus berharap untuk selalu bisa merasakan kebahagiaan layaknya seperti manusia pada umumnya.....

Berharap untuk di cintai oleh sosok wanita hebat yang melahirkannya....

Dengan harapan bisa mendapatkan kasih sayang yang tulus dari seorang ibu.....

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Nova Sila Saghirah, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Dear Revania Part 1

Tuhann....

"Aku lelah!aku ingin semuanya berakhir,aku sakit mengingat semua penderitaan yang selalu mereka berikan kepada ku...."

"Aku tidak pernah tau,kesalahan ku terletak dimana?diriku terlalu dibenci dan di asingkan.."

"Mereka terlalu membenciku dan menyakitiku..."

"Tuhan!aku hanya ingin dicintai,dihargai dan diberikan kasih sayang layaknya seperti manusia pada umumnya...."

"Aku benar-benar lelah dan rapuh,jika memang kematian ku bisa mengakhiri semuanyaa dan bisa membuat mereka bahagia..."

"Aku ingin mati!kabulkan doaku jika memang itu terbaik buat mereka semuanya Tuhan!..."

"Pasrah pada keadaan mungkin membuat kita lelah untuk terus melangkah,masalah tentang harus terus berjuang untuk terus bisa hidup,belum lagi ditambah masalah dengan keluarga kita sendiri,ditambah lagi dengan masalah manusia yang selalu menyakiti kita dan membenci,masalah percintaan yang terlalu sadis dan tragis dan terus menyiksa...."

"Berharap suatu saat nanti kebahagiaan datang dan semua penderitaan segera berakhir,hanya itu doa kecil ku,semoga Tuhan mengabulkannya..."

"Namun sekeras apapun aku berjuang untuk terus hidup,terkadang aku juga merasakan jenuhnya kehidupan dan kepahitan diluar nalar yang tidak pernah terpikirkan dan terbayangkan oleh diriku....

Revania Rissa Unaiya biasanya orang memanggil dirinya dengan panggilan Vania,wanita kelahiran februari,usia 21 tahun yang memiliki paras natural,gaya hidup sederhana,kulit putih,rambut panjang,selalu berpakaian sederhana,kebanyakan orang menilai bahwa Vania sangat cantik,tapi mereka terlalu gengsi untuk mengakuinya....

Vania memang sosok gadis cantik,hanya saja dirinya jarang ber make up dan mengurus diri,karna dirinya terlalu sibuk bekerja untuk bisa membiayai kehidupan sehari-harinya.....

Dirinya tinggal di gang komplek perumahan yang sangat sempit bahkan sepeda motor pun sangat sulit untuk melewatinya,bisa dikatakan sangat usang dan sedikit menjijikkan,tapi mau gimana lagi kehidupan vania memang selalu begitu dan apa adanya,sederhana dan sangat jauh dari kekayaan dan kemewahan....

Mama vania bernama Tianti Alfina Unaiya,kebanyakan orang memanggilnya Tianti,tapi banyak orang yang tidak mengenal mama vania,karna sangat jarang bagi Tianti untuk saling berinteraksi dengan lingkungannya sendiri,mama vania lebih suka privasi,karna Tianti tidak mau hidupnya di usik oleh orang lain,suaminya sudah meninggal 10 tahun yang lalu...

Vania tinggal dengan mamanya di sebuah komplek kecil dekat perkotaan,sambil bekerja paruh waktu di sebuah caffe dekat kota selesai dirinya pulang kuliah...

Vania harus bekerja sambil belajar,karna mamanya tidak pernah memberikan uang sepersen pun untuk dirinya,mamanya hanya bisa marah,dan juga kasar terhadap dirinya,selalu membentak dan memukul dirinya.....

Vania tidak pernah tau,alasan mamanya selalu membenci dirinya,ia hanya bisa menangis dan bersabar,walaupun fisik dan mentalnya jadi lemah akibat mamanya yang selalu memberikan penderitaan dan pukulan yang sangat hebat terhadap dirinya....

Akibat kekerasan mamanya terhadap dirinya,ia menjadi gadis pendiam dan selalu murung dan bahkan sering melamun....

Bahkan di kampusnya tidak ada satupun manusia yang mau berteman dengan dirinya,ia sering dibenci dan dibully oleh para anak konglomerat yang terkenal kayanya dikampus ia belajar....

Saat ini Vania sedang menjalankan masa perkuliahan berkat bantuan undangan jalur bidikmisi siswa kepintaran yang terpilih di masa SMA nya dulu....

Universitas Pelita Harapan,siapa yang tidak mengetahuinya kampus bangunan elit yang terletak di kota Tanggerang-Indonesia bahkan kebanyakan mahasiswanya anak para pejabat tinggi yang memiliki perusahaan dimana mana....

Ujian yang sangat menyiksa bagi dirinya,ia di uji dengan segala penderitaan bahkan di kampusnya sendiri,dirinya menjadi sasaran para anak konglomerat,tapi vania terus bersabar terkadang juga sering menangis,tapi vania terus bersabar karna dirinya ingin mewujudkan cita-citanya untuk masa depan yang cerah....

Vania termasuk mahasiswa beruntung dikampusnya itu,hanya saja ia harus mempertahankan nilai IP nya supaya tidak turun agar bidikmisi nya tidak dicabut....

Dirinya termasuk mahasiswa pintar dikampus nya,sekarang ia sudah semester 4 dengan jurusan Ekonomi.....

Vania berusaha berjuang di kampusnya itu dengan segala ujian dan rintangan..

"Hidup memang penuh dengan segala ujian,tapi jangan pernah untuk sekalipun menyerah,karna segala sesuatu hal bakalan indah waktunya..."

"Tuhan menguji setiap hambanya dengan segala ujian,jadi untuk menjadi kuat kita harus banyak bersabar...."

1
kalea rizuky
kasian pdhl dr awal ozi yg paling tulus daripada monyet satu ini
kalea rizuky
najis klo ampek ma rnal
kalea rizuky
dosen mana nih bodoh
kalea rizuky
km ibu yg sangat buruk
kalea rizuky
tolol bgt pantes di bully sama ibuknya aja gk ngelawan wong dia bodoh
kalea rizuky
manusia kayak binatang semua mending pindah tempat kuliah aja lah bdooh lemah bgt ne cwek jd agak males
aisyah spd
Awal cerita yang sangat bagus
aisyah spd
Alur cerita yang sangat bagus dan wajib untuk di baca🙂🤗🥰
Nova Sila Saghirah
makasih, jangan lupa baca novel kedua aku yaa☺🥰
~¥^D^~
ketiak terjadi pembullyian seperti ini kemana para dosennya thor
Nova Sila Saghirah: Dosennya ga mau bantu, karena cuma gadis biasa dan ga punya uang.
total 1 replies
~¥^D^~
gilaa kejam bangeed......
Nova Sila Saghirah: happiness luar biasa kok🥰🤗
jangan lupa baca novel kedua aku ya, like and comment 🥰
total 1 replies
~¥^D^~
oalaaah buk tianti Vania itu juga anak kadungmu Lo kenapa malah jahat seperti itu qm sama Vania.. Vania dri kecil hidup susah tidak dpt kasih sayang ibunya kog anda ibunya malah seperti itu... kembarannya meninggal pun bukan salah Vania... miris bangeed buk pikiran anda pdhl anda org kaya berpendidikan.. sumpah kesel sama ibunya Vania AQ Thor...
~¥^D^~
hhhmmmm kog punya uang banyak mamanya Vania pdhl gag kerja Vania kuliah juga dpt beasiswa uang saku gag dikasih... kog tiba"ngasih uang 100 JT😁😁klo mamanya kaya kan Vania harusnya tw donk Thor.... coba lanjut deh sapa tw nanti ada kejelasannya😁
~¥^D^~
miris sekali Vania... kenapa mamanya Vania seperti itu thor
~¥^D^~
jahat banget geng silsia sama renal....mmmhh berharap ada cerita indah bwt vania
~¥^D^~
mampir thor cerita awal yg bagus...
peto
Aku pengen bisa buat cerita kaya kamu Thor. Kamu selalu bikin orang-orang bahagia karena karyamu dibaca orang lain :)
Nova Sila Saghirah: Makasih🤗Author do'ain semoga kamu juga bisa buat cerita seperti aku🥰🌺
total 1 replies
꧁༒☬Sa̶d̶B∆Y☬༒꧂
semangat thor,ceritanya bagus,..crazy up dong
Nova Sila Saghirah: Makasih,dibaca sampai habis ya☺jangan lupa di sukai juga🤗
total 1 replies
SoftMambo
yah mana sambungannya thor :( rasanya kaya putus sama doi
Nova Sila Saghirah: mohon di baca selalu,hari ini bakalan saya pos lagi☺
total 1 replies
peto
Keren kak 、ゥ、ゥ Semangat terus...
Nova Sila Saghirah: Makasih☺🌺
total 1 replies
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!