NovelToon NovelToon
Menikahi Pacar Adikku Sendiri

Menikahi Pacar Adikku Sendiri

Status: sedang berlangsung
Genre:Romantis / CEO / Cinta setelah menikah / One Night Stand / Hamil di luar nikah / Beda Usia
Popularitas:4.9k
Nilai: 5
Nama Author: CarotVT

Menceritakan tentang Ruby gadis manis yang berpacaran dengan Ares, tapi karena suatu hal. Ia di perkaos oleh kakak Ares yaitu Lucas dan membuat ia hamil anak dari kakak pacarnya. Lucas yang mempunyai harga diri tinggi akhirnya memutuskan untuk menikahi Ruby walaupun itu di tentang oleh adiknya sebagai pacar Ruby.

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon CarotVT, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Hormon kehamilan

" Kak Lucas hiks tolong aku. "

Lucas memindai mencari keberadaan sang istri saat mendengar tangisan istrinya. Cukup lama ia memindai seluruh ruangan itu Sampai akhirnya matanya tertuju pada pojokan ruangan yang terdapat Ruby duduk meringkuk di sana. Lucas segera berlari menghampiri sang istri yang terlihat menangis.

Lucas berjongkok khawatir dengan istrinya ini yang menangis. " Byy, kamu kenapa. Kenapa kamu nangis?. " Lucas benar benar terlihat khawatir dengan Ruby yang menangis.

" Tadi aku gak sengaja injek dia kak hiks. Dia sekarat sekarang. Ini gimana " isak Ruby memperlihatkan tangannya yang sedang mengada pada Lucas. Di atas tangannya ada kupu kupu yang sedang terbaring di atas telapak tangan Ruby. Ya kupu kupu yang entah kenapa bisa ada di ruangan itu dan tidak sengaja di injak oleh kaki sang istri yang membuat kupu-kupu itu sekarat sekarang.

Lucas hanya diam mematung dengan mata membulat sempurna kala melihat kupu-kupu yang ada di telapak tangan Ruby, ia heran kenapa hanya gara gara seekor kupu-kupu  istrinya sampai bisa nangis seperti ini. Ia juga bingung harus berbuat apa menghadapi istrinya ini sekarang.

" Itu cuma hewan gak papa byy, sini biar aku buang aja ya. Kita makan aja yuk Aku udah buat makanan ayok kita makan ya. " Lucas menenagkan istrinya dengan sesekali mengusap air matanya yang jatuh.

Bukanya diem tangisan Ruby malah lebih kencang. " Hiks Kak lucas gak bantu sama sekali. Kalo kayak gini dia bakal mati " isak Ruby dengan air mata yang terus mengalir.

Lucas makin bingung harus bagaimana menenagkan sang istri yang semakin menangis. Ia yang tadi jongkok kini ikut duduk bersama istrinya. " Terus kita harus gimana, mau ke rumah sakit hewan hmm " ujar lucas asal dan mala langsung di angguki oleh Ruby.

Ruby segera mengaguk dan langsung mengusap air matanya. " Ayok kerumah sakit kak " ujar Ruby dengan mengusap air matanya kasar dan mulai berhenti menangis.

Lucas makin terbelakang kaget dengan ucapan asalnya yang ternyata langsung di angguki oleh istrinya. Ia hanya menghela nafas kasar menatap sang istri yang terlihat tersenyum sekarang sambil menatapnya penuh harap. "Yaudah ayok, kita pergi ke dokter hewan ya " ujar lucas bangun dari duduknya.

Kini mereka melangkah keluar dengan Lucas yang menggandeng tangan istrinya. Ia berjalan keluar dari tempat itu berjalan menuju dapur, mengambil toples untuk tempat kupu kupu yang sekarat itu. " Taro sini byy " lucas membuka toples itu agar ruby bisa memasukkan kupu kupu itu.

" Kamu jangan mati dulu ya. " ujar Ruby lembut dan meletakan kupu kupu itu kedalam.

Mereka melangkah pergi keluar dengan membawa toples berisi kupu kupu yang tadi ia bawah. Lucas masi mengandeng tangan istrinya. Ruby pun seperti tidak menolak sama sekali apa yang lucas lakukan.

...ΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩ...

Kini mereka sudah berada di klinik hewan terdekat dari rumah mereka. Lucas segera mendaftarkan kupu kupu yang ada di toples yang istrinya bawah. tidak perlu menunggu mereka langsung masuk kedalam ruangan dimana dokter hewan berada.

Ceklekkkk 

" Permisi...Eh denis. " Lucas kaget dengan dokter di klinik hewan tersebut yang ternyata temanya waktu kuliah dulu.

Denis adalah teman sekaligus sahabatnya dulu waktu di tempat kulia. Mereka sering menghabiskan waktu bersama selayaknya teman walaupun hanya selama 1 thn karena denis memutuskan pindah keluar negri. Tapi Lucas tidak menyangka dengan temannya ini yang sekarang tiba tiba jadi dokter hewan.

" Wih apa kabar bro. " Denis berdiri dan menghampiri teman masa kuliahnya itu sambil berjabat tangan. 

Lucas menjabat tangan sahabatnya juga masi tidak percaya dengan profesi dari temanya ini. " Baik, lu ternyata pindah sekolah ke Singapura buat kulia jadi dokter hewan. Bagus juga. " ujar lucas yang masi memindai penampilan denis

" Mau ngapain kesini, lu gak mungkin punya hewan peliharaan gw tau banget sifat lu yang bahkan gak suka hewan" Ucap doni masi tidak percaya dengan apa yang ia lihat, sampai akhirnya ia sadar kalo Lucas kesini tidak sendirian. " Dia siapa, adik lu? "

" Hallo Aku istri kak Lucas " sahut ruby memperkenalkan diri kepada teman suaminya itu.

" Eh " Denis terbelalak kaget melihat teman super cueknya ini punya istri yang bahkan terlihat masi mudah. " Ini istri lu cas, lu gak jadi pedofil yang nikahi anak smp kan. " doni masi tidak percaya dengan istri Lucas yang terlihat masi mudah seperti anak smp dengan ukuran tubuh yang kecil.

" Ck, dia udah 18 thn. Udah legal kalo gw nikahi. Enteng banget kalo ngomong. " ujar lucas berali menatap istrinya yang masi ada di belakangnya. " Byy, kamu keluar dulu ya bentar. Biar aku aja yang nemenin kupu kupu ini periksa ok. " ujar lucas mengambil toples yang sedari tadi istrinya pegang.

" Tolong ya kak, jangan biarin dia mati. " Katanya yang kemudian melangkah pergi menuju keluar.

" iya "

Setelah Ruby keluar denis menatap penuh tanya pada temannya ini. " Lu nikahi cewek umur 18, anjir gila itu mudah banget. Dia udah lulus sekolah belum____

" Jangan bahas itu dulu. Ini lu bisa hidupin kupu-kupu ini lagi gak. Gw bingung dari tadi istri gw nangisin hewan ini. ni lu sembuhin dah bagaimana pun caranya tolong sembuhin. " Lucas memberikan toples itu ketangan denis.

Denis melihat hewan itu lekat lekat bahkan ia sedikit menggoyang goyangkan toples itu yang terlihat kupu kupu itu sepertinya sudah meninggal. " Ini si udah mati. Lagian gw bukan dokter serangga kali Cas. Gw ini ngobatin mamalia. Lu tau mamalia gak, kucing, anjing bukan serangga kayak gini. Mana udah mati lagi. "ujar denis mengembalikan toples itu lagi.

Lucas memijat pangkal hidung pusing, Ruby pasti nangis lagi dan ia pasti bingung buat nenanginnya. Ia duduk di kursi yang ada di ruangan itu bingung harus menjelaskannya gimana ke istrinya itu." Ck, gw pusing banget ini, lu tau gak istri gw nangis cuma gara gara gak sengaja nginjek tu hewan sialan. Gw bahkan gak tau harus gimana ngomongnya kalo tu hewan beneran mati. " Lucas lagi lagi menghela nafasnya kasar.

" Ya tinggal ngomong aja, lagian paling nanti juga nangisnya berhenti _______

" Gak bisa gitu anjir, gw gak tega liat dia nangis. Apa lagi dia sedang hamil. " Potong Lucas masih bersender di kursi.

" Oh, pantes aja kalo istri lu nangis cuma gara gara kupu kupu yang dia gak sengaja injak." ujar Denis ikut duduk di samping Lucas dan membuat Lucas langsung menoleh pada denis. " Orang hamil hormonnya gak stabil jadi lu gak usah heran dengan istri lu yang tiba-tiba nangis gara gara masalah sepele." 

" Ha, jadi itu normal nis?"

" Iya, tanya aja sama dokter kandungan yang biasa lu periksa. Mungkin istri lu emang hormonnya gitu suka pengen nangis. Ada yang waktu hamil bawaannya marah marah gak jelas sama suaminya jadi lu bersyukur aja."

" Ternyata hamil itu berat ya, gw kira yang berat itu cuma melahirkan. " Lucas menatap langit langit ruangan itu, ia jadi merasa bersalah karena membuat Ruby jadi menderita seperti ini karena dirinya. 

Denis menepuk pundak Lucas memberi dia semangat. " Istri gw juga kayak gitu waktu hamil anak pertama, emosinya selalu meningkat dan membuat aku kesal di buatnya. Bahkan aku pernah memarahi istri gw karena ngidam yang aneh aneh. Tapi gw sadar yang membuat istri gw kayak gitu ya gw. Jadi yah mau gak mau gw harus bertanggung jawab. "

" gw titip kupu kupu nya di sini ya nis, bilang aja ke istri gw kalo tu serangga harus di rawat disini. Nanti gw cari pengganti kupu kupu yang baru. " Lucas mulai berdiri menyusul Ruby yang masi berada di luar.

Tidak butuh waktu lama kini Ruby sudah masuk lagi kedalam ruangan dokter itu. Dengan Lucas yang berada di sampingnya. "Gimana kupu kupunnya dok?" tanya Ruby menatap penuh harap.

" Kita harus merawat kupu kupu ini, aku gak tau kapan dia bakal sembuh. Tapi kamu tenang aja dia pasti akan sembuh. " ujar Denis agar istri temanya ini tenang.

" Tapi dia beneran gak papa kan ."

" Iya dia bakal sembuh jadi kamu gak usah khawatir ya. " Denis berusaha menenangkan istri sahabatnya ini.

" Kita pulang yuk byy, lagian kamu belum makan. Baru makan sandwich aja tadi pagi yuk " Lucas mengajak Ruby untuk pulang bersamanya.

Ruby mengaguk dan berjalan di belakang suaminya untuk pulang kerumah mereka. Mereka melangkah pergi menuju mobil diamana mobil itu terparkir di depan klinik. Mereka segera membuka pintu mobil itu dan pergi meninggalkan klinik hewan tersebut.

1
Reni Anjarwani
lanjut thor doubel up thor
Reni Anjarwani
lanjutt
Reni Anjarwani
keren thor doubel up trs thor
Reni Anjarwani
lanjut thor doubel up
Reni Anjarwani
lanjut thor doubel up thor
Reni Anjarwani
semanggat kak doubel upnya
Reni Anjarwani
lanjut thor doubel up
imay17: insyaallah Minggu aku double UP ya kak. Terus dukung aku dengan cara like, komen, vote 🥰
total 1 replies
Reni Anjarwani
lanjut thor doubel up thor
chiqi17
ceritanya lumayan seru. semangat Thor.
[donel williams ]
Bikin baper nih!
Aimé Lihuen Moreno
Ingin membaca lagi dan lagi.
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!