NovelToon NovelToon
AKAN AKU BALAS KEMATIAN ADIKKU

AKAN AKU BALAS KEMATIAN ADIKKU

Status: sedang berlangsung
Genre:Balas Dendam
Popularitas:2.1k
Nilai: 5
Nama Author: Lanny Nst

Fani ditemukan tak bernyawa didalam koper,sang kakak Fina saat mengetahui adiknya telah tiada sangat terpukul dan ia tidak terima akan kematian adiknya yg sangat tragis,duka mendalam pun dirasaa kan oleh sang ibu,Fina pun berencana akan mencari pembunuhnya dan akan membalaskan rasa sakit adiknya,tapi ia tidak mengetahui siapa pembunuhnya sampai suatu ketika saat ia hendak menemui panggilan polisi Fina pun bertemu dengan Siska,awalnya Siska tidak mau berbicara tapi setelah Fina meminta tolong agar diberi penjelasan Siska pun memberi tahunya bahwa selama ini Fani slalu diperlakukan layaknya budak s*ks oleh majikan,betapa terkejutnya Fina mendengar perkataan Siska,maka ia pun mencari tahu tentang majikan nya tersebut......

Mau tau kelanjutannya ayok yg penasaran boleh dibaca ya dari awal perjalanan Fani dikota sampai ia harus meregang nyawa dikota juga.

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Lanny Nst, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Episode 4

Siska pun akhirnya pulang di jam 11 malam tapi Doni mengantarkannya didepan gang saja karna Siska takut ibu kos melihatnya ,dengan cepat Siska memakai hijabnya kembali dan lalu turun dari mobil dan bergegas pergi.

Ternyata ibu kos memergoki ia yg pulang larut malam,dan menanyakan perihal darimana ia pergi hingga pulang selarut ini tanpa Fani.

"Loh Siska....?"panggil Bu kos

"Ehh(terkejut ia) i-iya Bu!!sambil tebata bata iya menjawab panggilan Bu kos

"Kamu dari mana kok larut banget pulang nya terus mana teman kamu si Fani"tanya ibu kos dengan wajah bingung

"Oh fan-fani ya Bu,dia di kos Bu ta-tadi saya habis makan malam sama teman SMA saya dulu dia ngajak reuni,tapi pas pulang kita kejebak macet Bu makannya agak telat kalau tidak sudah daritadi saya pulangnya Bu??

"Oh begitu yasudah kamu masuk sana udh malam juga kan istirahat ya,ibu mau masuk dulu"

"I-iya Bu silahkan"

Akhirnya ibu kos pun masuk kedalam rumah nya untuk tidur tadi ibu kos seperti biasa mengecek para kosannya apa kaga sudah tidur atau tidak da orangnya.

"Husssshhh,,,,,(menghela nafas)akhirnya pergi juga Bu kos kalau Sampek ketahuan aku pergi sama laki laki bisa di usir aku darisini kan cuman disini yang kosannya murah tapi GPP sih kan yg bayarin om gadun hihihi(sambil ketawa)yaudah deh aku masuk aja Uda capek juga tadi main sama dia"

Siska pun akhirnya masuk kedalam rumah dan melihat suasana sepi ia sangat pelan pelan masuknya takut membangunkan Fani yg sedang tertidur.

"Ckrekkkkk,,,,,,bunyi suara pintu

"Aduh aku harus pelan pelan jangan Sampek Fani bangun,karna kalo dia bangun pastinya banyak banget pertanyaannya ini itu kan aku lagi capek pen istirahat "gimana Siska.

Perlahan lahan ia masuk dan langsung ke kamar mandi buat bersih bersih dan langsung tidur pulas.

Keesokan pagi nya di jam setengah 5 pagi Fani pun bangun untuk melaksanakan sholat subuh tak lupa ia melihat kamar Siska ternyata Siska sudah pulang dan iya sedang tertidur pulas.

"Ternyata Siska sudah pulang ya sudahlah aku mau mandi dulu setelah itu wudhu dan sholat subuh.

Tepat dijam 6 pagi Siska pun bangun dan bergegas mandi karna Harini ada ujian akhir semester di jam 7 pagi di kampusnya.

"Eh sis Uda bangun"

"Eh iya fan aku mau mandi dulu ya"

"Iya sis abistu sarapan ya ni aku Uda masakin juga buat kamu"

"Iya fan"

Siska pun pergi ke kamar mandi dengan cepat ia mandi takut telat juga kan.

"Sudah selesai sis sini sarapan dulu sebelum kita berangkat aku Uda buatin kamu roti bakar"

"Iya fan ini aku mau sarapan"

Siska pun duduk dimeja makan ,dia langsung melahap habis makanya.

"Pelan pelan sis nanti kamu kesedek loh"

"Ehek ehek,,,,,Siska pun tersedak makanannya Fani yg panik langsung memberikan air minum untuk ya.

"Kan Uda aku Blang pelan pelan loh ini masih jam 6 pagi masih ada 1 jam lagi kita dimulai ujiannya"

"Iya fan aku takut telat soalnya kata temen temen sih dosen kita killer loh,aku takut jadinya telat satu menit aja kita ga dibolehin masuk loh"

"Udh berdoa saja ya semoga kita dilancarkan nanti"

"Aminn yasudah yuk berangkat,tau kan kalo pagi bus tuh slalu rame"

"Iya iya ayok"

Mereka pun berangkat ke kampus,tepat di jam 7:40 mereka pun sampai di kampus dan bergegas masuk keruangan kelas mereka.

Sebelum memulai ujian Fani berdoa terlebih dahulu,dan setelah selesai doa dosen pun masuk.

Ternyata benar dosen yg mengawas ujiannya dosen killer ada satu temen mereka cowo tidak diizinkan masuk sebab seharusnya dia duluan yg masuk baru dosen tapi ini malah dosen duluan ya sudah tidak diizinkan masuk deh.

"Selamat pagi anak anak bapak harap kalian sudah sedia mengerjakan tugas dari saya"ucap dosen tersebut

"Siap pak"jawab serentak para mahasiswa

"Baik saya akan bagi kan kertasnya harap konsisten ya"

Dosen killer itu pun langsung membagikan kertas ujian akhir semester mereka satu persatu.

Mereka pun dengan cepat mengerjakannya,sampai akhir nya mereka pun selesai dan mengumpulkannya,

"Baik semua nya sudah selesai saya keluar dulu selamat siang"ucap dosen tersebut

"Selamat siang pak"jawab serentak mahasiswa

Akhirnya kelas selesai Fani dan Siska berniat buat jalan jalan makan siang,dipinggir jalan.

"Fan kira makan dipinggir jalan yuk ,disitu sepertinya enak karna selalu ramai pengunjung"ucap Siska mengajak Fani

"Yasudah Ayuk lah,aku juga penasaran apa seenak itu ya Sampek banyak pengunjungnya"??jawab Fani penasaran

Mereka pun berjalan menuju warung yg ada dipinggir jalan itu,ternyata disana jualan gado gado,dan ya emang terkenal karna gado gadonya sangat enak sekali.

"Pak saya pesan gado gado nya 2 ya???"ucap Siska kepada penjual

"Siang neng"jawab penjual

Tak lama kemudian pesanan mereka pun sampai,Fani dan Siska langsung mencoba nya dan ternyata emang seenak itu gado gado nya.

"Sruttt....wah beneran enak dong pantas saja pengunjungnya ramai terus???ucap Fani

"Hmm,,,iyaiya bener kata kamu enak banget sumpah aku mau bungkus lah buat di kos"kata Siska ia ingin makannya dirumah juga

"Aku juga mau dong Blang dua ya sis"

"Oke fan"

Setelah selesai makan dan pesanan mereka sudah selesai mereka pun kembali ke kos.

Rasanya harini Fani terasa tidak enak badan karna kurang istirahat.

Setelah sampai di kos Fani pun langsung istirahat dia terlihat sangat lelah,beda dengan Siska yg asik dengan ponselnya.

/*Lanjut kecerita Fina ya guyss*/

Tak terasa ternyata Fina sudah semester 3 dan setahun lagi ia akan wisuda.

"Alhamdulillah Bu Fina sudah semester 3 dan bentar lagi Fina wisuda"ucap Fina dengan begitu senang sebab jika ia sudah wisuda ia bisa membatu ibunya mencari uang buat biaya adiknya kuliah disana tapi siapa sangka nasib adiknya buruk.

"Alhamdulillah nak ga terasa ya,kamu bentar lagi wisuda ternyata anak ibu sudah mau bergelar sarjana ekonomi Masya Allah"puji ibunya

"Iya Bu Alhamdulillah doain Fina bisa buat skripsinya ya buk"

"Iya nak ibu pasti akan slalu mendoakan kamu dan adik kamu disana"

"Fani pasti senang mendengar ini Bu"

"Iya nak pastinya"

"Fani belum ada hubungin ibu"

"Belum nak mungkin dia kecapean soalnya kan dia Harini ujian akhir semester "

"Oh iya Bu ya sudah biarkan saja dia istirahat ntar kan dia hubungin kita duluan"

"Iya nak iya"

Mereka pun mengobrol sambil duduk di taman berdua saja,tak terasa hari sudah mulai mendung Fani dan ibunya pun pergi untuk pulang.

Dan benar saja malam hari nya turun hujan yang sangat amat derasnya.

"Fina kemana ya kok gada dikamarnya??ucap ibu ustadzah yg mencari keberadaan Fani.iya pun menanyakan kepada salah satu santri disana

"Lastri...."memanggil salah satu santri Wati nya

"Iya Bu ustadzah ada apa??

"Apa kamu melihat kak Fina"

"Tidak Bu,saya daritadi tidak melihat keberadaan kak Fina emang ada apa ya Bu dikamarnya dia gaadak ibu ada perlu sama dia Uda daritadi ibu mencarinya tapi tidak ketemu,ayok bantu ibu cari kak Fina yuk"

"Ayok buk"

Ternyata Fina pingsan dibelakang pesantren karna sakit kepalanya yg mendalam ia tidak bisa menahannya .

Ibu ustadzah dan Lastri pun mencari Fina dibelakang pesantren alhasil Fina ketemu dengan keadaan pingsan.dan badannya terasa panas banget.

1
Frederick
Ughh, bagus banget, aku suka banget sama tokohnya 😍.
Lanny Nst: terima kasih masukannya kak🤭
total 1 replies
art_zahi
Jelek, bosen.
Layla
Teruskan cerita yang asik ini, thor. Jangan membuatku menangis menunggumu 😭
Lanny Nst: siap kak,pastinya akan seru🤭
total 1 replies
Lanny Nst
Cerita ini sangat seru
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!