NovelToon NovelToon
Black And White

Black And White

Status: sedang berlangsung
Genre:Action / Romantis / Fantasi / Reinkarnasi
Popularitas:6.2k
Nilai: 5
Nama Author: Xpyhad

Seorang Pekerja Asal Indonesia yang Mempunyai Fisik Kuat dan Tubuh yang Pendek, Menyukai Bela Diri Pada Masa SMAnya. Dengan Dijuluki Protective Black Shadow Hand. 4 Tahun Lalu Sejak Ditinggal Orang Tuanya Akibat Kecelakaan, Dia Menjalani Kehidupan Seorang Diri Tanpa Mencolok Maupun Romansa.

Kemudian Pamannya Mengajak Dia Untuk Tinggal Bersama Keluarganya DiJepang. Ketika Dia Ingin Kesupermarket dan Melihat Seorang Kasier Wanita, Dia pun Seperti Menyukainya. Akan Tetapi Wanita Itu Memiliki Masalah yang tidak diketahui oleh dia, Setelah Mengetahui Hal Tersebut, Wanita itu Sudah Terbunuh. Kemudian Dia Memutuskan Untuk Mengikutinya Dengan Cara Membunuh Dirinya Sendiri dan Dia pun Percaya Akan Adanya ISEKAI yang Dimana Akan terlahir kembali.

Tirai Kehidupan Di Dunia Lain Dengan Pedang dan Sihir Pun Dimulai...

Konten Ini Berisi Ilustrasi Pribadi.

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Xpyhad, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Kehidupan Keduaku

Kemudian disuatu tempat tidak diketahui...

"selamat anak pertama kalian seorang laki-laki yang sehat"  jawab seseorang

Su-suara siapa itu?! apakah itu hikari atau mungkin sayaka? apakah mereka baik-baik saja? te-tetapi bagaimana bisa, aku melhat mereka sudah terbunuh tepat didepanku. aku berpikir.

"wah. sepertinya dia terlihat kuat sama sepertiku dan besar nanti mungkin aku harus mewarisi tahtaku ini"  jawab seseorang

Aku mencoba membuka kedua mataku secara perlahan.

Di-dimana ini?! tempat ini terlihat seperti ruangan? siapa orang yang memakai mahkota ini dan siapa mereka mereka ini?! a-apa aku terlahir kembali? dan juga kenapa aku bisa mengerti bahasa yang mereka gunakan?! aku berpikir.

"tuan. silakan untuk memberikan nama kepada anak pertama kalian"  jawab seseorang

Hm, nama? untuk siapa? ap-apa jangan-jangan?! ak-aku seorang bayi?! aku berpikir.

"mulai sekarang namamu, leo alfard castorn"  jawab seseorang yang sedang mengendongku

"oh, anakku. ini benar-benar nama yang bagus, aku menyukainya"  jawab seseorang

Tiba-tiba dia berjalan dan membawaku keluar halaman dari ruangan tersebut, ketika aku melihatnya banyak sekali orang-orang yang berada dihadapan dia dan dia berkata.

"para rakyatku serta seisinya, mulai hari ini aku akan memperkenalkan kepada kalian semua. anggota keluarga pertamaku dikerajaan ini, dia bernama leo alfard castorn"

Para penduduk menjawab dengan bersorak.

"wwhhoooaaahhh, hidup pangeran leo"

"hidup pangeran"

"pangeran leo"

Se-sepertinya aku terlahir kembali disebuah kerajaan, terutama semua ingatanku saat didunia sebelumnya tidak ada masalah dan mereka ini mungkin orang tua keduaku. lebih baik aku harus menunggu supaya bisa menggerakkan tubuhku ini dan mencari tahu tentang keberadaannya didunia ini. tunggu aku hikari, kali ini aku pasti akan melindungimu.

Beberapa tahun kemudian...

Ketika aku berada dikamarku.

Sekarang aku berusia lima tahun dan dibelakang ini pembantu pribadiku bernama aleia arlyne yang selalu menemaniku dan membantuku. meskipun tatapannya menyeramkan, akan tetapi dia orang yang baik dan pengertian dan dia mempunyai sihir api, tanah, air, petir bahkan ilmu berpedang.yang diperlihatkan kepadaku saat aku berusia dua tahun. sepertinya dia orang yang hebat, meskipun begitu kenapa dia bekerja sebagai pembantu?

Tidak..lebih baik aku tidak mengatakan hal seperti itu.

tok...tok...tok

"siapa yang mengetuk pintu? lebih baik aku membukanya"  jawab ku.

Tiba-tiba aleia menahanku dan berkata.

"tuan muda, biar saya saja yang membukanya"  jawab aleia

"o-oh yahh, terima kasih" jawab ku.

Ketika aleia membukakan pintu tersebut, kemudian aku menghampiri nya ternyata...

"ternyata ibu, ada apa ibu?" jawab ku

Dia bernama cintilia alfard castorn, dia merupakan orang tua keduaku didunia ini. meskipun dengan wajah senyumannya yang manis akan tetapi saat dia marah benar-benar menyeramkan. terutama saat aku ingin keluar dari halaman, tanpa kusadari dia tepat berada didepanku. bahkan saat aku keluar dari kamarku, ketempat yang ingin tuju juga begitu, saat usiaku satu tahun.

Lebih baik aku tidak ingin mencari gara-gara dengannya. aku berpikir dengan keadaaan panik.

"kenapa kamu belum bersiap-siap?!" jawab cintilia

"memangnya ada apa ibu?" jawab ku

"hari ini semua orang hadir untuk merayakan ulang tahunmu, usiamu sekarang sudah lima tahun. kalau begitu, cepatlah bersiap-siap yang lain sudah menunggu" jawab cintilia

Si-sial aku melupakannya, bisa gawat nanti kalau aku tidak hadir, lebih baik aku hadir saja. aku berpikir.

"ba-baik, a-aku akan segera kesana" jawab ku.

Dengan begitu aku menghadiri acara tersebut.

Disebelahku ini dia adalah seorang raja dinegara ini, sekaligus orang tuaku didunia ini yang bernama askov alfard castorn. dia berperan penuh dalam membasmi pasukan raja iblis bersama dengan seorang pahlawan, itu terjadi sekitar empat puluh tahun yang lalu. aku mengetahuinya sejak ibu bercerita kepadaku.

Meskipun begitu, siapa pahlawan itu? apa aku harus menuju ke perpustakaan selesai acara ini untuk mencari tahu dan mungkin saja aku menemukan sebuah petunjuk tentangnya disana. Aku berpikir.

"hadirin tuan, nyonya serta para tamu sekalian, kami mengadakan acara ini yang tak lain. merayakan ulang tahun putra pertamaku yang berusia lima tahun"  jawab askov.

Seisi ruangan bergemuruh mengucapkan selamat kepadaku.

Mereka pun memberiku sebuah hadiah.

Tiba-tiba kedua orang datang menghampiriku dan memberi rasa hormat kepadaku kemudian mereka berkata.

"senang bertemu denganmu pangeran leo, nama saya donny braumstein sekaligus komandan ksatria dan disebelah saya ini" Jawab donny dengan berbisik kepada orang disebelahnya.

"se-senang bertemu denganmu pa-pangeran leo, nama saya claudia daena dan saya seorang wakil Komandan"  jawab claudia.

Dia terlihat muda dan juga gugup, sepertinya dia baru diangkat sebagai wakil Komandan. Aku berpikir.

"iya, senang bertemu dengan kalian berdua" jawab ku.

Setelah selesai perkenalan, kemudian mereka memberiku sesuatu dan berkata.

"Pangeran leo, saya bersama dengan claudia ingin memberikan hadiah ini kepada anda. meski ini tidak seberapa saya harap anda menerimanya" Jawab donny.

"y-yah, terima kasih, kalian berdua" Jawab ku yang terkejut

"sama-sama, pangeran leo"  jawab donny dan claudia

Ketika aku berada dikamarku, setelah selesai dari acara tersebut.

Ah, capek sekali. hal seperti ini mengingatkanku pada komik-komik yang sudah pernah kubaca sebelumya dan seperti ini rasanya. Aku berpikir.

Lebih baik aku membuka hadiah yg diberi oleh komandan serta wakilnya itu. Aku berpikir.

Kemudian aku membuka dan melihat isi dari hadiah itu dan ternyata isinya berupa sebuah bahan yang berwarna putih? apakah ini bahan seperti monster atau lainnya? dan ini cukup banyak sekali, serta sebuah pedang berukuran sedang.

Tiba-tiba aku mengingat sesuatu, mungkin bahan-bahan ini aku akan membuat seperti jubah yang dulu sering kupakai. sementara pedang ini lebih baik akan aku simpan saja dulu, lagipula aku tidak begitu mahir menggunakannya.

"terima kasih kalian berdua, barang ini benar-benar bermanfaat" Jawab ku.

Hari mulai gelap...

Sebaiknya besok saja aku menuju keperpustakaan dan melakukan beberapa teknik bela diri untuk melatih tubuhku ini. hari ini aku akan beristirahat saja. aku berpikir.

Sepertinya kehidupanku didunia ini masih akan berlanjut.

1
ZEBUL R
Bagus cok
Toram Online
knapa suara nya ah ah ah gak enak bgt dibaca nya
Duta MVP
udh mau dimulai nih dari bau-baunya
Gua Veteran Sistem
up yg bnyk bang kalo bisa
Lord Issei
gue cermati lagi kayanya ini ada g0re nya.apa bakalan ada m4tur3 juga hoho.cuma filing gue aja sry kalo salah.
up bang thor
Gua Veteran Sistem
MC kun
Gua Veteran Sistem
Hoho
Duta MVP
Menarik
Lord Issei
gas
Lord Issei
up
Lord Issei
kwkwk
Lord Issei
up
Ichika
lumayan lambat ceritanya. tpi semangat
Lord Issei
up
Lord Issei
ok
Lord Issei
Bagus
Lord Issei
gas
Ichika
menarik
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!