NovelToon NovelToon
Legenda Pendekar Api (Zhao Ling)

Legenda Pendekar Api (Zhao Ling)

Status: sedang berlangsung
Genre:Reinkarnasi / Budidaya dan Peningkatan
Popularitas:465.4k
Nilai: 4.7
Nama Author: fauzi

Zhao ling adalah seorang yang sangat terkenal di benua langit emas karna di usia nya yang sangat muda dia berhasil mencapai ranah pendekar suci padahal jika ingin mencapai ranah itu setidak nya membutuhkan ratusan tahun.

Zhao ling bukan hanya di kenal sebagai pendekar tingkat suci termuda tapi dia juga mendapat julukan sebagai pendekar api karna memiliki tiga buah api surgawi dari seratus jenis api surgawi dan dia juga di kenal sebagai alkemis tingkat 7 termuda yang pernah ada di benua langit emas.

namun ketika dia ingin meningkatkan kultivasi nya ke ranah pendekar bumi dia harus gagal dalam penerobosan karna tidak sanggup menahan petir kesengsaraan

namun ketika dia mengira dia mati di bawah petir itu ternyata dugaan nya salah dia kembali hidup di tubuh seorang pemuda sampah dari klan Zhao yang bernama sama dengan nya.

bagai mana kelanjutan cerita ini terus ikuti legenda pendekar api (Zhao ling)

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon fauzi, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Pendekar setengah dewa termuda

sedangkan jauh di bagian timur benua tengah terlihat seorang pemuda yang berada di sebuah lava yang memancarkan energi panas yang kuat

"akhirnya tinggal api ini yang perlu aku ambil setelah itu baru aku menuju selatan untuk mengambil api semesta" gumam pemuda itu yang tak lain adalah zhao ling yang telah sampai di tempat terakhir yaitu tempat api kehidupan dan tepat di depan nya kini ada sebuah teratai api yang memancarkan aura kehidupan yang besar.

"api kehidupan bisa menyembuhkan luka dalam seorang pendekar dengan dapat bahkan api kehidupan bisa memperpanjang usia" gumam zhao ling kemudian dia mendekat ke arah api kehidupan dia sama sekali tidak perlu lagi membungkus tubuhnya dengan api yang ada di tubuhnya karna kekuatan tubuhnya sudah sangat kuat bahkan bisa di bilang sangat ekstrim.

Setelah itu zhao ling memilih memurnikan api kehidupan agar dia menyelesaikan semuanya dengan cepat karna dia sudah tidak sabar ingin berkumpul dengan orang tua nya kembali.

zhao ling kemudian menelan api yang berbentuk teratai itu dan memulai memurnikan nya secara perlahan dan waktu mengalir begitu saja.

di tempat lain di sebuah lembah yang gelap terlihat sebuah bangun yang besar disana dengan bertuliskan istana jiwa, di dalam sebuah ruangan terlihat lima orang sedang berkumpul dan salah satunya adalah Wu san.

"jadi maksud mu ke empat orang tua itu sudah berada di ranah pendekar setengah dewa puncak " ucap seorang pria paruh baya yang bernama Mu Kang, dia juga merupakan salah satu ketua dari istana jiwa dengan ranah yang sama.

"iya mereka sudah sangat kuat ini bisa mengacaukan rencana yang sudah di rencanakan oleh tuan kita" ucap Wu san dengan wajah suram.

"huh tenang saja tuan sekarang sedang berusaha menerobos ranah dewa dan aku yakin sebentar lagi tuan akan keluar dan saat itu lah kita akan menguasi benua tengah dan empat benua lainnya" ucap seorang wanita cantik dia bernama Xia Lun dan ranah nya berada satu tingkat di atas Wu san dan Mu kang.

mendengar perkataan wanita itu mereka semua tersenyum dan mereka yakin jika tujuan mereka selama ini pasti akan berhasil tampa mereka sadari jika ada seorang pemuda yang akan menggagalkan itu semua, pemuda itu tidak lain adalah zhao ling, dia kini sudah satu minggu memurnikan api kehidupan dan dia juga sedang menyatukan api itu dengan api tulang dingin dan juga api salju karna kraristik ketiga api itu hampir sama dan hampir saling mendukung.

perlahan tapi pasti ke tiga api itu menyatu dan membentuk teratai dua warna yang berkilau yaitu warna putih dan kuning, setelah menyatunya ke tiga api itu terdengar suara terendam di dalam tubuh zhao ling sebanyak tujuh kali

bom

bom

bom

bom

bom

bom

bom

suara itu akhirnya berhenti dan zhao ling langsung membuka matanya dan tertawa dengan kerasa.

"hahahahahaha ranah pendekar setengah dewa ⭐2 , aku menjadi orang termuda yang mencapai ranah ini hahahahaha" tawa zhao ling dengan keras dia sangat senang karna ranah nya sekarang bahkan bisa di perhitungkan oleh orang kuat lainnya apa lagi dengan kekuatan tempur yang ia miliki dengan ranah nya sekarng mungkin dia sudah setara dengan pendekar dewa.

"sedikit lagi aku bisa menyusul keluarga ku tapi sebelum itu lebih baik aku menyelesaikan masalah ku di sini hahahaha, aku akan memulai nya dengan klan Han karna klan itu yang terdekat dari sini" gumam zhao ling dengan penuh dendam tapi seketika dia teringat jika ke empat sahabat nya sedang menunggunya di bagian selatan.

"huh sepertinya aku harus bersabar lebih baik aku mengambil api semesta terlebih dulu dengan begitu kekuatan ku akan bertambah yang akan mudah untuk menghancurkan ke tiga kekuatan itu" gumam zhao ling dan dia kemudian menghilang dari tempat itu dengan sangat cepat.

sedangkan di klan Yun alam surga terjadi kegemparan karna dua orang pemuda berhasil naik ke ranah pendekar setengah dewa dengan umur belasan tahun ke dua orang itu bahkan di nobatkan sebagai jenius sejati, dan hal itu bahkan tersebar ke seluruh alam surga yang membuat klan pengusaha lainnya menjadi iri tapi mereka tidak bisa berbuat apa-apa karna ada leluhur di klan Yun yang memiliki kekuatan yang besar dan jika mereka berani merebut atau mencelakai nya pasti akan merugikan mereka.

sedangkan di sisi lain alam surga tempat klan penguasa lainnya yaitu klan lin, patriak klan lin yang mendengar kabar kembalinya Yun Li ingin melamarnya kembali tapi ketika mendengar dia sudah memiliki suami bahkan anak membuat klan lin sangat marah tapi meraka hanya bisa diam karna jika perang antar klan terjadi mereka lah yang akan dirugikan.

"bajingan aku tidak Terima di buat malu sepeti ini" teriak seorang pria seumuran dengan ayah zhao ling dia adalah Lin sun tuan muda klan Lin yang di rencanakan akan menikahi Yun Li.

"sabar lah sun er, kita pasti akan membalas nya, di turnamen besar nanti persiapkan murid terbaik kita, kita tidak akan mengejar kemenangan tapi aku ingin membuat dua jenius klan mereka itu menderita bahkan buat mereka menjadi lumpuh bahkan jika itu harus melakukan hal curang sekalipun" ucap pria paruh baya yang bernama Lin tian dia adalah patriak klan Lin.

"huh baik lah ayah aku akan mempersiapkan Fang er sekarang ranah nya sudah di pendekar bumi dan aku yakin dia akan naik ranah kembali sebelum turnamen beberapa tahun lagi" dengus Lin sun lalu dia pergi dari sana.

"bajingan kau Yun chen, beraninya anak mu membuat malu klan ku lihat saja aku akan membuat ke dua cucu mu itu menderita" gumam Lin tian dengan senyuman licik.

ya klan lin memang terkenal akan ke licikan nha dan mereka selalu melakukan segala cara untuk mendapatkan apa yang merak inginkan bahkan jika melakukan hal kotor, tapi tidak ada klan penguasa lain yang ingin melawan klan lin karna kekuatan meraka setara apa lagi klan lin dekat dengan salah satu sekte besar di atas langit, sebenarnya adaa empat sekte besar dan juga empat klan besar.

dan sebenarnya empat sekte besar lah penguasa sesungguhnya di alam surga karna di sekte besar memiliki orang ranah abadi dan salah satunya adalah leluhur klan Yun yang berada di sekte surgawi.

ada empat sekte besar yaitu sekte surgawi, sekte api surgawi, sekte bumi dan sekte awan hitam, ke empat sekte itu memiliki kekuatan setara.

dan sekte surgawi selalu mendukung klan Yun karna orang kuat di sekte surgawi salah satunya adalah leluhur klan Yun sedangkan sekte awan hitam mendukung klan lin karna mereka memiliki sifat yang sama, sekte awan hitam adalah sekte aliran hitam.

sedangkan ke dua sekte lainya adalah aliran netral sama dengan klan huang dan juga klan hao mereka aliran netral tapi semua orang tau jika empat sekte dan empat klan saling mendukung dengan aliansi mereka masing-masing oleh karna itu tidak pernah terjadi perang karna merka memiliki kekuatan yang sama.

1
Albet Jalius
Luar biasa
Albet Jalius
Lumayan
Ahmad Zaki Zulkarnain
mantaaap jiwa lanjut updatenya thor makin seru bikin penasaran sama kelanjutan cerita nya terimakasih
Ali Gilih
oke bisa di lanjutkan thoor update nya..😁
Glastor Roy
up
Ali Gilih
lanjut teruus thoor..🤗
Yulianti Amiruddin
lebih semangat lagi Thor💪💪💪
Glastor Roy
up
Bariton Triono
Luar biasa
Mazz Tama
mantap Thor lanjut... semangat dan selalu jaga kesehatan Thor
Ali Gilih
makin seru ja niih thoor..

up terus pokoknya thoorr..
Rinaldi Sigar
lanjut thor
Glastor Roy
up next tor yg banyak
Glastor Roy
up
Rinaldi Sigar
lanjut
Glastor Roy
yg banyak tor up ya
Rinaldi Sigar
lanjut
Irsa Wahana
lanjutt bikin penasaran aja
Ali Gilih
lanjut thoor..
Glastor Roy
up
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!