NovelToon NovelToon
Misteri Kost Paling Ujung

Misteri Kost Paling Ujung

Status: tamat
Genre:Tamat / Rumahhantu / Horror Thriller-Horror / Suami Hantu / Iblis / Kumpulan Cerita Horror / Roh Supernatural
Popularitas:1.3M
Nilai: 4.8
Nama Author: novita jungkook

Bau bangkai menyengat selalu datang setiap mau maghrib sampai nanti menjelang isya, Kadang bayangan merah juga melintasi jendela. Lita terpaksa menyewa tempat yang paling ujung karena harga nya yang murah dan ukuran rumah ini lumayan besar, Namun rasa takut Lita berkurang ketika ada seorang pria bernama Sam juga menghuni rumah ini di bagian atas.

Yang membuat Lita merasa aneh, Sam datang nya selalu sore setiap mau maghrib.
Siapa Sam sebenar nya?
Kenapa Sam mau tinggal bersama Lita?

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon novita jungkook, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Bab 20. Di seret iblis

Sayup sayup mata Andrea yang akan terpejam melihat orang yang kepala nya nongol di sela sela baju yang tengah tergantung, Gadis ini agak tidak percaya dengan apa yang sudah di lihat nya. Namun bayangan itu semakin ketara dan malah di selingi dengan tawa, Tawa nya terdengar sangat girang sekali seolah mendapatkan mainan yang sangat bagus. Andrea terduduk dan menatap keadaan kamar nya yang sepi, Kedua teman nya sedang tertidur pulas sambil berpelukan. Sorot mata Andrea kembali pada baju nya yang di gantung dekat jendela kamar, Memang sengaja di buka agar angin masuk supaya baju nya cepat kering sehingga besok bisa di pakai.

Sial nya malah kedatangan sosok yang sangat mereka hindari, Andrea mundur karena kini bukan hanya bayangan lagi yang tampak. Nenek tua itu sungguh menyeringai di sela sela baju sambil menjilati tangan nya yang hitam hanya tinggal tulang belulang saja, Mata nya merah menatap Andrea yang melotot ketakutan. Bahkan sekarang Nenek itu mendatangi Andrea dengan langkah nya yang membungkuk, Rambut panjang putih hingga mencapai dengkul nya karena di bawa membungkuk. Rasa nya Andrea ingin berteriak agar teman nya terbangun dan bisa mengusir setan ini, Nyata nya tubuh Andrea kaku tidak bisa bergerak seperti kayu mati, Sedangkan iblis itu semakin mendekati nya.

"Eheeee, Eheeeee....

Seperti sedang mengejek Andrea yang ketakutan, Kini Nenek itu sudah di atas tubuh nya Andrea. Gadis ini menahan nafas karena perut nya terasa sangat sakit akibat di pijak oleh iblis tua ini, Padahal tubuh nya terlihat kecil kurus kering, Namun ternyata bobot nya sangat lah mengerikan. Tangan Andrea mencengkeram kuat kain selimut yang ada d samping nya, Padahal dia ingin menggapai tubuh Laura yang tepat ada d sebelah nya, Namun semua nya tidak bisa di lakukan akibat tubuh yang kaku tersebut.

"Kau cantik sekaliii...Pasti jantung mu sangat lezat." Iblis tua menjulur kan lidahnya.

"J-jangan ganggu aku." Isak Andrea menangis ketakutan.

"Berikan padakuuu...Aku ingin jantung mu." Jari nya yang runcing menunjuk jantung nya Andrea.

Untung nya gadis ini bisa mengucap kan kalimat allah dan membaca beberapa ayat pendek yang dia hapal, Iblis ini perlahan menjauh karena kepanasan oleh ayat ayat yang Andrea baca. Perlahan Andrea pun bisa bernafas lega karena iblis itu sudah menjauh, Hanya isak tangis nya yang masih terdengar karena gadis ini begitu meratap akibat ulah iblis yang menghantui nya. Bila sudah begini maka dia akan sangat pilu mengingat nasib nya yang jadi orang miskin sehingga malah kost di tempat murah dan banyak setan nya begini. Nyawa setiap saat terancam karena iblis sini memang seperti nya menyukai tumbal, Yang mereka tidak tahu apa kah ini pesugihan atau semacam ilmu setan.

Yang Andrea tidak tahu bahwa sebenar nya Laura juga sedang gelisah dalam tidur nya, Gadis ini merasa bahwa dia tidur di apit oleh dua pocong dengan mata bolong. Laura gemetaran tak bisa berkata kata sangking takut nya, Mau lari pun tidak bisa. Hanya linangan air mata yang keluar karena rasa takut dalam hati nya, Apa lagi para pocong itu mulai bangun dan menjulurkan lidah nya untuk menyeret kaki Laura. Ingin sekali Laura menjerit karena ketakutan akibat tubuh nya yang terseret, Suasana dalam kamar juga berubah seperti berada di tengah kuburan.

"Apa aku mengigau hingga sampai ketengah kuburan rumah ujung." Batin Laura.

Memang rasa nya ini bukan di kamar lagi, Di tengah kuburan yang sudah tua depan rumah nya Lita. Bahkan para iblis mulai bangkit dari dalam kuburan satu persatu, Seperti di film zombi mereka pun keluar dari dalam tanah dengan tubuh yanh sebagian hanya tinggal tengkorak saja, Bau bangkai juga menusuk hidung Laura yang mancung. Ingi sekali rasa nya Laura menjerit keras karena tak tahu lagi harus bagai mana, Tangan nya di tarik oleh rantai yang sangat besar dan di seret dengan kasar, Laura menjerit jerit ketakutan dan suara nya sama sekali tidak keluar. Hanya seperti jeritan di dalam hati saja, Iblis iblis mengelilingi Laura sambil menunjukan wajah mereka yang hancur itu.

"Jadi lah teman kami....

"Jadi lah santapan kami...

"Ayo ikut bersama kami....

Ucapan itu terus mereka katakan kepada Laura yang sudah akan pingsan karena di dera oleh rasa takut yang bertubi tubi, Namun pingsan bukan lah hal yang mudah. Di tengah rasa putus asa nya yang menghadapi banyak iblis ini, Seberkas cahaya terang menghantam para iblis itu sehingga mereka terpental semua nya dan masuk kedalam kuburan kembali. Laura yang berkeringat karena ketakutan itu menatap orang yang baru saja menyelamatkan nya, Lukas cepat membangun kan Laura yang masih terbaring lemas.

"Apa aku memang di tarik setan?" Laura bertanya tak percaya.

"Jangan lupa berdoa sebelum tidur." Ujar Lukas mengulurkan tangan.

"Apa memang karena tidak berdoa? Tapi ku rasa setan sini sangat jahat." Laura mengusap air mata nya.

"Kita harus kuat iman, Jangan menyerah hanya karena gangguan mereka." Nasihat Lukas.

Laura bangun dan membersihkan wajah nya yang terkena tanah kuburan tua, Mengikuti langkah Lukas yang sudah meninggalkan kawasan rumah ujung. Malam ini Lukas memang tidak tidur karena penasaran dengan iblis yang tadi mengganggu nya, Sekalian pula dia mengawasi rumah nya Lita yang paling ujung.

Namun tadi dia melihat sesuatu yang di seret oleh sesuatu, Lukas mengejar nya dan kaget ketika tahu bahwa Laura lah yang di seret oleh iblis yang sedang usil, Ini sudah tidak bisa lagi untuk di biarkan, Setidak nya satu satu harus hilang walau tidak semua nya. Satu saja pasti akan sangat sulit, Apa lagi mau semua nya. Lukas yakin bisa mengatasi ini selagi allah bersama nya, Semua nya bisa di lakukan bila allah meridhoi nya dan melindungi diri nya.

"Masuk lah, Aku akan melihat mu dari sini." Suruh Lukas.

"Kamar ku di lantai tiga, Aku tak akan berani melewati anak tangga." Lirih Laura yang ngeri membayangkan kamar kosong itu.

"Tidak ada apa apa, Aku akan menunggu! Mana bisa aku mengantarkan mu sampai masuk kesana, Nanti orang akan salah paham." Ucap Lukas.

"Baik lah, Terima kasih sudah menolong ku." Laura sangat senang.

Lukas mengangguk dan mempersilahkan Laura masuk kedalam, Sedangkan dia melihat dari depan pintu masuk agar Laura tidak ketakutan. Laura berlari cepat karena dia ngeri membayangkan kamar kosong itu, Padahal sendi nya sudah lemas karena habis bertemu dengan iblis.

1
Aida A. Said
Kecewa
Aida A. Said
Biasa
zabil 1
bahasanya terlalu kaku/Facepalm/
Zara Rahmi
yahhhh udah end yaaa😭😭😭😭😭
Zara Rahmi
aku malah mewekkk😭😭😭😭😭😭😭😭😭😭😭😭😭😭😭😭😭😭😭
Zara Rahmi
sabar pur, sabar pur, jngan meledak dulu pur, bagaimana pun dia adekmu, sabarr putri😞😞😞😞😞🙏🙏🙏🙏🙏
Zara Rahmi
shalat dan membaca alquran itu pelindung yang sangat kuat dari setan iblis sekuat apapun
Zara Rahmi
ngawurrrr lahhhh🤣🤣🤣🤣
Zara Rahmi
haduhhh kalo udah cair itu udah di banting purnama pastinya, tega2nya bekuin kakak sendiri, yaaa walaupun mungkin ngga sengaja, tapi kan purnama ngga pernah kenal sama kata ampun🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣
Rhani's Fatina
sarangeo thor
Zara Rahmi
siluman ular, ratu ular di dunia ghaib, penguasa sungai kematian, galak, bengis, bisa juga ngambek rupanyaaaa🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣, eh kaburrrrrr, entar di banting purnama lagiii, maaf yaaaaa🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣
Zara Rahmi
hahahaahaaaaaa🤣🤣🤣🤣🤣🤣
Zara Rahmi
aduhhh, ada2 aja kelakuannya🤣🤣🤣🤣🤣
Zara Rahmi
hahahahaaaaaa🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣
Zara Rahmi
purnamaaa ayoooo purrrr bantai semuanyaaaaa
Zara Rahmi
ngakakk, eh aku baru tau kalo purnama punya tato ular, owalah iya ya kan ratu ular🤩🤩🤩
Zara Rahmi
akhirnyaaaa emg bagus ini novel, semangat upnya yaaa thorrr, love2
Zara Rahmi
horeeee purnama datenggg, bantai aja pur sampai ke akar2nya🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤩🤩🤩🤩
Zara Rahmi
horeeeeee ada purnamaa turun tangan nihhh, siap2 di bantinggg yakkk para hantuuuu🤣🤣🤣🤣🤣
Zara Rahmi
ampunnnn dehhhh🤣🤣🤣🤣
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!