NovelToon NovelToon
Kamu Milikku

Kamu Milikku

Status: sedang berlangsung
Genre:Cintapertama / Ketos
Popularitas:372
Nilai: 5
Nama Author: prince hafid

Aldivo yang mencintai kristal dan menganggap kristal adalah liana tunangan nya yang mengalami kecelakaan beberapa tahun lalu dan dia tidak mengetahui kalau kristal tenyata adalah kembaran liana sampai suatu waktu dia mengetahui kalau kristal bukan liana nya dan Aldivo pun menjauhi kristal dan selalu memaki dan menghina kristal sampai akhirnya kristal pergi meninggalkan nya tanpa kabar dan divo baru menyadari nya setelah kepergian kristal bahwa dia sudah sangat mencintai kristal bukan liana.


Apa divo akan berhasil menemukan kristal, dan apakah kristal mau menerima divo kembali ?

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon prince hafid, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Eps 17

" ApA " kaget aldivo dan bintang barengan.

" JELASKAN " kata divo penuh penekanan.

" ngapain gue jelasin, lo juga gak perduli, yang lo cinta itu kan liana bukan kristal " jawab luna enteng.

" gue bilang jelasin lun, kenapa kristal pulang duluan " geram aldivo.

" males..kalau lo masih penasaran cari tahu aja sendiri " cuek luna.

" LUNAAAA " teriak aldivo geram. Kenan mendorong divo hingga ia mundur beberapa langkah ke belakang.

" lo gak berhak teriakin saudara gue div " kecam kenan yang kesal dan tidak suka kembaran nya di bentak atau di teriakin.Kenan berlari menyusul luna pergi meninggalkan divo berdua dengan bintang.

" SIAAAAL..Awas kamu kristal berani kamu pergi dariku " teriak divo penuh penekanan.Bintang yang melihatnya hanya memandangi divo dengan bingung.

" lo kenapa sih div, kemarin kemarin lo jauhin kristal terus, lo juga selalu nyalahin kristal atas kesalahan apapun dan sekarang kristal pergi lo malah kayak yang kesetanan padahal waktu mau dapetin nya aja lo maksa maksa " kata bintang heran.

" bukan urusan lo " tekan divo.

" emang bukan urusan gue, tapi sebagai teman lo juga kristal gue cuma mau ngingetin lo, lo itu udah ngomong sama kristal kalau lo itu cintanya sama liana dan bukan kristal, lo juga udah nuduh dia pembohong, dan juga jangan lupa setelah acara pelepasan kita di sekolah lo sama liana bakal ngelanjutin pertunangan kalian " setelah mengucapkan kalimat itu bintang pun berlalu meninggalkan divo yang masih berdiam diri entah memikirkan apa.

" gue juga gak tahu kenapa, gue selalu bilang cinta gue cuma buat liana tapi kenapa sekarang gue malah ngerasa kosong denger kristal pulang duluan, sebaiknya gue samperin kristal setelah balik dari sini gue harus mastiin hati gue lagi "

Selesai mereka makan malam, mereka bergegas kembali ke hotel karena besok mereka akan kembali.

Di sisi lain kristal saat ini baru saja mendarat di landasan jet pribadi keluarga kriss tepat nya di belakang mansion.Kristal turun dengan di apit oleh asisten nya amber.Sedangkan laras mengikuti dari belakang.Laras sangat takjub dan terkesima melihat bangunan mewah yang di sebut mansion itu, Indah bagaikan istana.

" wuaaaah, gilaa indah banget, kayak istana " ucap kagum laras geleng kepala.Kristal yang merasa tidak mendengar langkah laras di belakang nya pun menoleh dan melihat laras masih berdiam diri di belakang.

" RAS CEPETAN SINI " teriak kristal memanggil nya.

" oh oke oke sebentar " laras berlari menghampiri kristal.Setelah sampai di samping kristal mereka pun masuk ke dalam mansion bersama.Di dalam para pelayan tidak ada yang tahu kalau nona mudanya sudah kembali jadi tidak ada penyambutan tapi ada salah satu pelayan yang sedang membersihkan vas bunga melihat nona nya datang langsung membungkuk hormat dan akan berlari memanggil yang lain tapi di hentikan oleh kristal.

" Stop ! Tidak perlu ada penyambutan aku ingin memberikan surprise pada grandma " ucap kristal.

" baik nona muda " jawab si pelayan sembari membungkuk hormat.

Kristal kembali melanjutkan langkahnya memasuki mansion.Sampai di atas dia mendengar suara grandma nya sedang menggerutu tidak jelas yang membuat kristal terkekeh geli.

" huuh dasar cucu durhakim, grandma nya di tinggal terus sendirian mana lama lagi di tinggal nya, apa aku telpon cristina ya supaya dia mau mengembalikan kristal lagi padaku, enak aja dia aku yang besarin sekarang mau di ambil huh " gumam grandma Krisa kesal.

" GRANDMAAA, IM COMIING .. " teriak kristal berlari menghampiri grandma nya.

" eeeh dasar ya kamu ngagetin aja sini, grandma jewer kamu udah ninggalin grandma lama banget sekarang pulang gak ngabarin malah ngagetin lagi "

" hehe surprise grandma " ucap kristal memeluk grandma nya erat.

" heem..gimana kabar kamu sayang "

" baik grandma " jawab kristal sembari tersenyum berusaha menutupi luka hatinya.

" kamu gak akan pernah bisa bohongin grandma sayang meskipun mamah kamu yang lahirin kamu tapi grandma yang mengurus dan membesarkanmu " ucap grandma kembali memeluk kristal " grandma akan selalu bersamamu dan menyayangimu sayang, meskipun mereka hanya menganggap kamu sebagai pengganti tapi kamu masih punya grandma, bagi grandma kamu hanya satu satunya tak ada yang bisa menggantikan mu di hati grandma " ucap grandma menenangkan.

" terima kasih grandma memang yang terbaik, kriss cuma punya grandma seorang "

" iya sayang iyaa "

" oh iya aku lupa grandma kenalin ini temen aku laras dia akan tinggal di sini selama dia di jerman bolehkan " tanya kristal mengenalkan laras.

" tentu saja boleh sayang, sini laras duduk sini sama grandma dan kristal " ajak grandma.

" terima kasih nyonya "

" eiits kenapa panggil nyonya..panggil grandma seperti kristal "

" hiks hiks makasih grandma " seru laras terisak sembari berlari dan ikut memeluk kristal dan grandma.

" sayang kenapa kamu nangis hem " tanya grandma masih memeluk laras dan kristal.

" tidak, aku hanya merasa bersyukur karena di pertemukan dengan kristal dan grandma "

Kristal dan grandma hanya menatap bingung, tetapi hanya sementara setelah itu mereka bercerita sambil bercanda membuat ruangan luas itu menghangat dengan tawa mereka.

Ke esokan harinya seperti yang di rencanakan luna , kenan bintang dan divo kembali ke indonesia.Divo yang sebelum nya memang sudah dingin dan datar, menjadi semakin dingin saja setelah mengetahui kalau kristal pulang duluan, tapi mereka masih belum tahu kalau sebenarnya kristal tidak pulang ke indonesia melainkan kembali ke jerman kecuali luna yang memang sudah tahu sejak awal.

Di kediaman permana saat ini tuan geri dan nyonya tina sedang bersantai di gazebo belakang dengan putri mereka. Keluarga itu masih belum menyadari akan kepergian kristal, pelayan yang di titipkan pesan oleh kristal pun tidak memberitahukan nya karena sesuai dengan permintaan sang nona muda nya, jika mereka tidak bertanya tidak perlu di kasih tahu.Sebenarnya pelayan itu juga heran bagaimana bisa orang tua tidak menyadari akan hadir nya sang putri yang sudah hampir seminggu ini tidak ada di rumah.

Hingga saat malam tiba nyonya tina pun masuk kedalam kamar yang di tempati kristal.Dia berencana untuk mengajak nya makan malam bersama karena sudha lama mereka tidak makan bersama.Tapi alangkah terkejutnya saat nyonya tina tidak mendapati putri nya di kamar itu.

" apa kristal masih menginap di rumah luna ya, tapi tumben nginap nya lama " bingung nyonya tina.Beliau keluar dari kamar kristal dan turun untuk menanyakan kepada suaminya mungkin saja kristal ada menghubungi sang suami pikirnya.

" pa, kristal ada menghubungi papa tidak " tanya nyonya tina.

" enggak ma, memang kenapa "

" kristal tidak ada di kamarnya terakhir dia pamitan mau nginap di rumah luna kan? Tapi kok tumben nginap nya lama biasanya cuma satu atau dua hari saja "

" aku dengar kak kriss sedang berlibur dengan teman nya ma pa " kata liana ikut nimbrung.

" berlibur " tanya tuan geri.

" iya pa, aku dengar dari kak divo kebetulan kak divo dan teman teman nya juga ikut berlibur "

" kemana "

" ke swiss, padahal aku juga ingin ikut tapi aku tidak di beri tahu, kak divo juga ngasih tahunya pas sudah di sana saat aku menelpon nya " ucap liana sendu.

" kamu jangan sedih mungkin kristal juga berangkat nya mendadak jadi gak sempat ngasih tahu kamu " kata nyonya tina mencoba menghibur liana.

" tapi kan dia bisa menelpon atau mengirim pesan pada liana ma, masa ga bisa" bantah tuan geri.

" kalau papa cuma ngomong buat bikin kedua putri mama bertengkar sebaiknya DIAM "ucap nyonya tina penuh penekanan.

1
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!