Kamu Milikku

Kamu Milikku

pengenalan tokoh

Kristal briliana seorang siswi pindahan dari bandung dia memiliki saudara kembar bernama kristaliana tetapi saudara kembarnya itu telah meninggal karena sebuah kecelakaan yang di lakukan oleh saingan bisnis papa nya.kristal adalah putri dari nyonya cristina benzo yang asli jerman dan juga tuan Geri permana asli bandung. pemilik perusahaan permana group yang bergerak di bidang purniture dan elektronik.Permana group adalah perusahaan ke dua terbesar di Indonesia.

Kristaliana adalah saudara kembar kristal briliana dia adalah tunangan Aldivo sebelum mengalami kecelakaan mobil bersama Aldivo setelah kecelakaan, mereka berpisah karena orang tua aldivo membawa nya pulang ke jakarta dan di rawat di rumah sakit di sana

Aldivo gerhana langit putra tunggal dari nyonya sari srikandi yang berasal dari kota bandung, dengan tuan David gerhana langit yang berasal dari jakarta.Tuan david adalah pemilik perusahaan gerhana group terbesar pertama di Indonesia yang bergerak di bidang pembangunan dan juga perangkat lunak.Aldivo yang melihat kehadiran kristal menganggap bahwa kristal adalah liana nya dan dia tidak tahu kalau sebenarnya liana nya telah tiada.

Kenan brahman sahabat Aldivo putra dari nyonya lisa dan tuan soni keduanya asli dari jakarta.Tuan soni adalah pemilik perusahaan brahmana group terbesar ke tiga di Indonesia. Dan kenan diam diam menyukai laras salah satu teman michael, tapi dia juga tidak menyukai sikapnya yang selalu saja menuruti dan mengikuti michael cs yang selalu membuly.

Bintang Delino sahabat Aldivo putra dari nyonya lilis asli bandung dan tuan Bram Calpino asli dari negara paris.Tuan bram adalah pemilik perusahaan Calpin group terbesar ke empat di Indonesia.Dan bintang sebenarnya menyimpan rasa suka di hatinya terhadap luna, adik teman nya tanpa di ketahui oleh siapapun.

Luna brahman adik kembar dari kenan brahman sahabat kristal setelah pindah ke jakarta.

Geng centil :

Michela Arga adalah putri dari keluarga Arga pemilik perusahaan A.G group terbesar ke 6 di Indonesia.Dan michela adalah salah satu fans fanatik nya Aldivo.

Sandra adalah putri dari keluarga firman yang berada di golongan kelas menengah ke atas orang tua nya memiliki bisnis perhotelan.

Laras adalah putri dari tuan frasetio sedangkan ibunya sudah tidak ada.Tuan fras memiliki usaha di bidang makanan dia memiliki beberapa pabrik pembuatan makanan seperti cemilan dan juga makanan instan lainnya. bisnis tuan fras adalah yang terbesar ke lima di Indonesia, tapi tidak ada yang tahu karena tuan fras tidak pernah sombong dan juga tidak pernah muncul di publik.Laras sebenarnya adalah siswi yang sangat baik tapi dia jadi jahat karena hasutan dari michael dan sarah, laras juga sebenarnya adalah anak yang masih polos dan belum mengenal pergaulan bebas di luaran sana berbeda dengan kedua teman nya michael dan sarah yang sudah akrab dengan pergaulan bebas di luaran sana.

Setelah perkenalan tokoh tokoh di depan, saya akan memulai cerita nya dengan bab selanjutnya.Semoga kalian menyukai cerita kedua saya ini, dan jangan lupa untuk mampir juga ke novel pertama saya yang berjudul " HYUNDYAH MILIK SANG PENGUASA " yang menceritakan seorang desainer sekaligus penyanyi terkenal yang di perebutkan oleh dua pria tampan dan kaya raya sekaligus.

Kalau banyak tyfo dan kekurangan harap di maklum ya, soalnya masih belajar dan belum pengalaman hehe.

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!