NovelToon NovelToon
Mengejar Cinta CEO Dingin Sampai Mana?

Mengejar Cinta CEO Dingin Sampai Mana?

Status: sedang berlangsung
Genre:cintapertama / CEO / Kehidupan di Kantor / Office Romance
Popularitas:12.7k
Nilai: 5
Nama Author: ainuncepenis

Ayleen gadis 23 tahun yang bekerja di salah satu Perusahaan Food Product. Perusahaan yang mengeluarkan makanan yang di kemas dan biasa terjual di supermarket yang menjadi kebutuhan sehari-hari.

Ayleen yang sudah bekerja 1 tahun di Perusahaan itu tidak sengaja bertemu dengan seorang pria yang pingsan pada malam hari.

Di awali dari pertemuan itu yang ternyata pria yang di tolong Ayleen adalah CEO pemilik Perusahaan tempat Ayleen bekerja.

Pria yang bermana Alam Andrean Brawijaya, pria berusia 28 tahun. Pria kaya raya, tampan dengan aura dingin seperti pria pembunuh berdarah dingin yang menatap sangat tajam dan terkesan sangat galak.

Akan tetapi membuat Ayleen dengan cepat menyukai atasannya itu dan mengejar sang atasan yang ingin di jadikan target sebagai pacar. Tetapi pasti Alam sangat risih dengan kehadiran Ayleen yang selalu nempel-nempel.

Bagaimana usaha Ayleen merebut hati sang CEO?
Apakah Alam akan luluh pada wanita bar-bar yang terus menghantuinya?
mari kita lihat Noveln

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon ainuncepenis, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Episode 13 Alam mati kutu.

Tidak lama bus itu berjalan. Tiba-tiba berhenti, di depan ada sebuah mobil mewah dan ternyata sang pemilik mobil keluar yang tak lain adalah Alam dan Dellon. Manager yang menjadi pemimpin karyawan itu keluar dari bus dan menghampiri Alam dan Dellon. Mereka berbincang sedikit dan kemudian Alam dan Dellon ikut memasuki bus tersebut.

"Ayo Pak silahkan!" ucap Indra mempersilahkan. Karyawan yang melihat kehadiran Alam langsung berdiri dengan mereka menundukkan kepala. Yang pasti kecuali Ayleen. Karena Ayleen yang sedang tertidur dan sibuk dengan mimpi yang indah.

Indra mengarahkan jalan untuk sang atasan untuk menduduki salah satu kursi. Ayleen yang memang kebetulan duduk 3 baris dari kursi depan.

Alam tempat berdiri di samping Ayleen yang tertidur dengan lelap dan mata Alam sempat melihat Ayleen. Seperti ada rasa syukur bagi Alam dengan Ayleen yang tertidur, jadi Ayleen tidak akan rusuh ketika melihat dia muncul.

"Hmmm, tuan duduk di mana ya," Indra mencari-cari tempat duduk untuk Dellon dan Alam dengan melihat kursi-kursi yang kosong.

"Di sini saja!" Indra yang melihat di sebelah tempat duduk Ayleen kosong, jadi sudah merasa paling cocok untuk sang atasan duduk di sana.

"Sebentar tuan! Saya bangunkan dulu dan tuan Alam dan Pak Dellon bisa duduk di sini," ucap Indra yang ingin membangunkan Ayleen yang hampir saja memegang pundak Ayleen. Namun di tahan Alam.

"Tidak perlu membangunkan dia?" cegah Alam.

"Tapi tuan---"

"Dellon kamu cari tempat duduk untuk kamu. Saya akan di sini," ucap Alam.

"Tuan duduk di sini?" tanya Dellon mematikan, karena tahu Ayleen ada di sebelah bangku kosong itu.

"Apa saya harus mengulang perkataan saya?" tanya Alam.

"Oh iya maaf tuan," sahut Dellon.

"Mari tuan Dellon duduk di sana!" Indra langsung mengarah Dellon

"Baiklah!" sahut Dellon dengan mengangguk yang langsung mengikuti Indra dan sementara Alam yang duduk di samping Ayleen. Alam membuang nafas perlahan ke depan dengan menoleh ke arah Ayleen sebentar yang terlihat seperti curi-curi pandang.

Namun Alam kembali fokus yang mengeluarkan tablet dan melihat beberapa agenda pekerjaan yang sempat tertunda. Tiba-tiba Ayleen bergerak dan tiba-tiba menjatuhkan kepala tepat di bahu Alam yang membuat Alam menoleh ke arah Ayleen dan melihat dengan tidak percaya dengan apa yang barusan di lihat Alam.

Alam mencoba untuk bergeser dan menggerakkan tangan untuk mengembalikan posisi kepala Ayleen. Namun Alam tiba-tiba tidak jadi melakukan hal itu.

Hhhhhh

Hanya terdengar suara hembusan nafas Alam yang seperti tidak ingin mengganggu karyawan yang sering mengganggu dia. Alam tetap ada pekerjaan dan membiarkan kepala Ayleen berada di bahu itu. Walau Alam sedikit kurang nyaman.

Di tengah perjalanan yang sudah melakukan perjalanan setelah 4 jam. Ayleen tiba-tiba bergerak dengan membuka mata perlahan. Ayleen masih belum menyadari jika dia masih tetap ada posisi yang bersandar pada bahu Alam.

Ayleen menguap dengan menutup mulut dengan 1 tangan. Lalu menenggak posisi duduk dengan merenggangkan tangan ke depan yang mengurangi rasa ngantuk. Ayleen memang cukup tertidur sangat lama.

Alam yang masih saja tetap ada pekerjaan itu hanya melirik dengan ekor mata pergerakan wanita yang sejak tadi tidak bisa diam dan untuk mulut Ayleen belum bekerjasama untuk mengoceh.

"Sudah sampai mana ini ruka?" tanya Ayleen. Tidak ada respon jawaban. Suara serak itu terdengar alam seperti ada perasaan yang tidak enak.

"Hey Ruka..." Ayleen yang menoleh ke arah sebelah tidak melanjutkan kalimat yang ingin di ucapkan justru kaget ketika melihat Alam.

"Kamu!" pekik Ayleen dengan wajah kaget. Namun Alam yang terlihat sangat santai dan biasa saja. Walau dia sudah tahu apa akhir dari semua itu.

"Astaga apa aku tidak salah lihat!" Ayleen mengucek-ngucek mata sampai menunduk untuk memastikan wajah Alam yang masih tetap fokus pada tablet.

"Astaga jadi benar! kamu benar-benar Alam!" Ayleen berdecak yang tidur percaya dan seperti biasa tidak punya sopan santun yang memanggil nama sang atasan dengan sebutan mama.

"Ya ampun mimpi apa aku dengan kamu yang sungguh berada di sini!" Ayleen terlihat sangat bahagia dengan suaranya yang sangat berisik.

"Apa kau tidak bisa diam?" tanya Alam dengan menegakkan kepala melihat ke arah Ayleen.

"Bagaimana aku bisa diam jika aku tidak percaya dengan kamu yang sungguh memang nyata di dekatku," jawab Ayleen dengan santai.

"Astaga ini benar-benar di luar dugaan dan aku pikir aku sedang bermimpi. Kamu memang bener-bener sangat mengkhawatirkan ku sampai harus menyusulku," ucap Ayleen dengan percaya diri.

"Hah!" Alam sampai mendengus mendengar Ayleen yang lama-lama memang tidak tertolong tingkat kepedean itu.

"Hey Nona. Apa kau tidak bisa mengurangi kegeeranmu sedikit saja. Apa kau pikir aku tidak punya pekerjaan sampai aku harus menyusulmu. Hey ini adalah proyek pekerjaanku dan melibatkan berbagai karyawan termasuk dirimu. Jadi yang sini bukan hanya kau sendiri!" tegas Alam.

"Tapi kamu bisa naik pesawat atau naik mobil sendiri jika memang ingin mengecek proyek ini," sahut Ayleen dengan tersenyum. Alam terdiam dengan jawaban Ayleen yang pasti akan membuat diam tidak bisa berkutik.

"Sudahlah, aku sudah terbiasa menemui laki-laki yang punya modus seperti ini. Tidak apa-apa. Yang penting aku senang dengan kamu yang telah datang dan duduk di sampingku. Padahal begitu banyak sekali orang-orang dan kamu harus sampai mengusir teman sebangkuku hanya demi kamu untuk duduk di sebelahku," lagi-lagi tingkat kegeeran Ayleen semakin tidak terkendali.

Alam mendengus kasar yang sudah habis kata-kata dengan menghadapi wanita seperti Ayleen.

"Hmmmm, jangan-jangan kamu sudah mulai menyukaiku ya," tebak Ayleen menunjuk alam dengan tetapan Ayleen senyum-senyum seolah ingin mengorek perasaan Alam.

"Kau memang lebih baik tidur," sahut Alam menghela nafas yang merasa tidak ada gunanya berbicara apa-apa kepada Ayleen.

"Oh iya lebih baik tidur, tidur seperti ini maksud mu," Ayleen yang tiba-tiba meletakkan kepalanya di bahu Alam, mengulang kejadian manis itu.

"Apa yang kau lakukan?" tegur Alam dengan menekan suara.

"Bukankah kau menginginkan aku untuk tidur seperti ini," sahut Ayleen yang tidak takut dengan Alam.

"Minggirlah!" tegas Alam menekan suara yang sudah mulai marah.

"Kau masih tetap melakukan itu?"

"Oke tuan pemarah," sahut Ayleen dengan tersenyum tipis yang merasa sangat bahagia. Ayleen masih sedikit menjaga kesopanan dan tidak ingin melanjutkan untuk menggoda Alam. Dia juga takut Alam nanti marah besar. Tetapi Ayleen sangat puas bisa menggoda Alam.

Alam menghela nafas dan kembali fokus pada pekerjaan yang tertunda gara-gara Ayleen.

"Aku yang memang mencari masalah dengan mengambil resiko untuk duduk di sini," batin Alam menyesal duduk di samping Alam.

"Astaga aku sama sekali tidak percaya jika dia akan ada di sini. Wau ini benar-benar luar biasa. Hmmm, aku yakin jika perlahan-lahan hati pria sombong ini akan lelah dan akan menerimaku sebagai pacarnya," batin Ayleen yang tetap tidak mau putus asa dan berusaha untuk menjadi kekasih dari seorang CEO Food Product.

Ayleen memang selalu beruntung. Padahal dia tadi tidur dan tiba-tiba Alam sudah ada di samping Ayleen. Jadi itu bukan salah Ayleen.

Bersambung

1
vitrienoor99
ternyata alam so sweet juga euy.... alam dan ayleen harus waspada ma nenek lampir.... kenapa ya kalau orang jahat kok ga mati mati...... semangat KK updatenya
vitrienoor99
wah alam sekarang udah pintar bergurau sejak punya pacar ayleen.hidup alam jadi berwarna...... semangat KK updatenya
vitrienoor99
ayleen malu malu kucing,tarik ulur alam.gemes banget ma nenek lampir uhhhhh,alam secepatnya kamu harus menyingkirkan nenek lampir dah..... semangat KK updatenya
vitrienoor99
ceritanya menarik,tidak membosanan
vitrienoor99
ayleen benar benar menguji iman alam,untung alam tidak tergoda 😂😂...... semangat KK updatenya
ainuncepenis
makasih kak
vitrienoor99
cie...cie .. cie....alam ternyata romantis juga, beruntung alam dapat ciuman pertamanya ayleen.... semangat kk updatenya
vitrienoor99
alam benar benar menjaga ayleen sampai dibela belain nginep di rumah ayleen..... semangat KK updatenya
vitrienoor99
benar benar nenek lampir harus dimusnahkan alam, jangan biarkan Nenek lampir merajalela, ceritanya semakin seru dan menegangkan, semangat KK updatenya
vitrienoor99
pasti kerjaannya nenek lampir
Aurora
Luar biasa
vitrienoor99
oh ternyata ayleen sakit leukimia, benar kata ayleen harus menikmati hidup dengan bahagia,alam kamu harus kayak ayleen hidup dengan bahagia..... semangat KK updatenya
Felicia amira
semoga alam bisa jatuh cinta dengan ayleen, dan kebusukan Mona cepat terungkap
vitrienoor99
alam bersikap begitu biar ayleen ga dapat masalah sama mona kali ya,jadi pura pura benci..... semangat KK nulisnya
ainuncepenis: Makasih kak
total 1 replies
vitrienoor99
ayleen lawan tuch nenek lampir, jangan mau ditindas.... semangat KK updatenya
Aurora
paling alam
vitrienoor99
lanjut KK, ditunggu updatenya
vitrienoor99
maju terus ayleen, jangan kasih kendor..... semangat KK updatenya
vitrienoor99
apa yang sudah dilakukan nenek peyot ya,ayo ayleen cari tau.... semangat kk
⁽⁽ଘ[♎Le✪🈹]ଓ⁾⁾
Ayleen siap beraksi
penasaran nih apa yg dilakukan Ayleen 🤭🤭😜😜
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!