NovelToon NovelToon
Aku Bisa Tanpamu

Aku Bisa Tanpamu

Status: sedang berlangsung
Genre:Cintapertama / Nikahmuda / Lari Saat Hamil / Persahabatan
Popularitas:4.7k
Nilai: 5
Nama Author: Minatrigan Gan

Nadira remaja yang baru lulus sekolah SMA dikotanya terpaksa menikah dengan anak juragan sawit untuk meluaskan hutang orang tuanya.
pernikahan tanpa cinta terlaksana agar orang tua bebas dari jeratan hukum.fathir suami kutub tidak pernah memperhatikan atau memperlakukan Dira seperti istri.
disaat Fatir sudah mulai melirik Dira diam diam,di saat itu juga cinta pertama Fatir kembali.
merasa kehadiran nya tidak dibutuhkan lagi dira pergi, kepergian dira awalnya tidak menjadi masalah besar bagi Fathir ada lily disampingnya.
sikap lily berubah saat keluarga Fathir mengalami kesulitan ekonomi.sebagian barang berharga dibawa kabur oleh Lily.
saat mencari perempuan itu Fathir malah bertemu lagi dengan Dira.

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Minatrigan Gan, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

bab 1.

"Ra beneran ya kita bareng?"

Nur sahabat dekat Nadira sejak kecil.rumah mereka juga bersebelahan, mereka selalu bersama kemana pun bahkan makanan dan minuman kesukaan mereka hampir sama.

Tapi masalah laki laki mereka beda,nur lebih suka cowok pendiam dengan senyum menawan.berbeda dengan Dira lebih suka cowok yang banyak bicara macho dan tentunya ganteng menurut nya.sehingga Dira sering disebut jomblo akut karena sejak mereka berteman Dira hanya sekali pacaran itu pun harus putus ditengah jalan karena sakti harus pindah keluar pulau bersama orang tuanya.

"ia nur,kamu panggil aku saja nanti."

mereka sudah janjian ke alun alun disana ada pertunjukan pasar malam.

"Bang ibu mana?"

Dira mencari keberadaan ibunya yang biasanya akan menunggunya pulang sekolah diteras rumah.

"Dimas dirawat dirumah sakit ra".dirga anak tertua di rumah ini, menjawab pertanyaan si adik sambil memainkan ponsel.

"Sakit apa bang?"tadi pagi masih baik baik saja.saat berangkat sekolah Dimas masih bermain bersama teman temannya.

"diserempet mobil pas mau menyebrang jalan.siapa suruh main kejalan raya ucap Dirga".

"Bagaimana keadaan dia bang,dirumah sakit mana?kok abang di sini sih tidak ada khawatir sama sekali ya".

"Ra aku juga capek,baru pulang dari sana.kamu masak gih nanti aku antar nasi buat ibu makan malam."

"Aku ikut ya bang."

"Hhhhhhhhm."

Makanan sudah Dira persiapkan didalam rantang sehingga nanti mereka tinggal berangkat saja.

"Bang ayo kita pergi,?mana tau ibu belum makan siang.kan kasian Dira Sangat dekat dengan ibu dan ayahnya."

"Nanti saja Ra,aku mau tidur sebentar aku harus kerja malam, gantikan ayah."

Dira terdiam,

"kenapa tidak dari tadi si bang tidurnya,aku kan pengen lihat Dimas."

"jam kunjung juga tidak ada ra,sore baru ada makanya Abang pulang bukan tidak mau menjaga dimas dek."

"ya udah, nanti panggil aku ya bang,aku dirumah bibi".dira sering kerumah bibinya membantu di toko roti.setiap hari gadis itu kesana,Dira akan diberi imbalan sehingga tidak lagi merepotkan ibunya yang hanya sebagai karyawan dikebun sawit.

"ra,bibi kira kamu tidak datang nak, gimana keadaan dimas".berita kecelakaan yang dialami dimas tentunya sudah menyebar disekitar tempat mereka tinggal,apa lagi bibi termasuk masih keluarga dekat mereka.

"Belum ada kabar bi,nanti sore kesana sama bang Dirga sekarang tidak ada jam besuk".meski sebenarnya Dira juga sangat khawatir dengan keadaan adiknya tapi dia tetap ceria saat melayani pelanggan yang datang ketoko ini.

"bibi juga malam baru kesana,tunggu paman kamu pulang kerja".toko ini setiap hari ramai,roti yang dijual disini semuanya baru, beragam dan tentunya pasti enak.

'Hai adik manis, pesanan masa sudah ada kan?" suara pelanggan yang tidak dira sukai terdengar.

"Belum mas sebentar ya.Mbak Aini, tolong pesanan mas Tono masukkan ke dus dong".dira sok sibuk karena tidak suka melihat lelaki itu terus menatapnya.

"Seperti biasa kan Ra?"

"Tanya sendiri mbak ada orang nya tuh",dira tetep cuek sehingga aini yang lewat menyenggol gadis kecil itu.

"kamu ini gak usah sok sibuk deh".Dira hanya mengacungkan jempol pada Aini.

"Sore bik,dira mana?"

"Lihat dibelakang, sepertinya lagi bantuin bungkus roti, kalian mau berangkat ya ga"

"ia bi" sambil mencari keberadaan adiknya.

"dek Aini dira mana".padahal Dirga sudah melihat sang adik dipojokkan,dia hanya mencari alasan untuk bicara pada aini si pujaan hati.

1
Ester Hadasa Ruru
Luar biasa
Minatrigan Gan: terimakasih Kaka
total 1 replies
ChopSuey
Makin penasaran sama kelanjutan ceritanya, semangat terus thor 👍
Minatrigan Gan: terimakasih kk
total 1 replies
not
Nggak sabar nunggu kelanjutannya.
LOLA SANCHEZ
Nggak bisa move on. 😭
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!