NovelToon NovelToon
I'M the mafia

I'M the mafia

Status: sedang berlangsung
Genre:Romantis / Teen / Action / Misteri
Popularitas:145.5k
Nilai: 5
Nama Author: novita puspitasari

"Bercerita tentang kisah Adel seorang mafia yang mengalami sebuah kecelakaan dan menyebabkan dia lupa akan segalanya."



Adelia yang kehilangan ingatannya membuatnya melupakan kehidupan dunia gelap yang ia miliki.





Kehidupan Adelia dimulai saat ia menikah dengan CEO bernama Adrian, pernikahan yang bermula dengan sebuah perjodohan sangat sulit menimbulkan rasa cinta.



Akankah Adelia akan meninggalkan Adrian?


Semua kisah masalalu akan muncul menghantui Adelia bagaikan mimpi buruk. Akankah Adelia bisa mengingat kembali masalalunya?

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon novita puspitasari, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Bab 01

Assalamualaikum warahmatullahi wabarokatuh teman teman. Ini adalah novel pertama saya. Masih tahap belajar dan mungkin ada banyak kesalahan di dalamnya seperti tanda baca dan kata. mohon maaf bila tidak nyaman dengan tulisan saya terimakasih.

Adelia wijaya

Seorang wanita cantik, baik dan mandiri berusia 20 tahun. Adelia merupakan anak tunggal dan tinggal di kota B. Ibunya sudah lama meninggal dunia. Adelia merupakan anak tunggal dari pria paruh baya, bernama Wijaya dan Tuan Wijaya sangat menyayangi adelia.

Bagi Tuan Wijaya, Adelia adalah segalanya dan sumber kebahagiaannya. Meskipun terlahir dari keluarga kaya.

Adelia memilih hidup tanpa bantuan sang ayah. Kemandirian yang dimiliki oleh Adelia membuat sang ayah menjadi khawatir.

Di usianya yang sudah tidak muda lagi, dia mulai memikirkan nasib putri semata wayangnya.

Di suatu malam, Tuan Wijaya dikejutkan dengan kabar buruk. Kabar yang membuat dirinya diam tidak berkutik seakan dunia pun ikut terhenti seperti mimpi.

Kabar bahwa Adelia mengalami sebuah kecelakaan. Mobil nya terperosok ke dasar jurang. Dengan uang yang dimiliki Tuan Wijaya Adelia cepat ditemukan.

Dengan segera Adelia di bawa ke rumah sakit, tapi sayang, Adelia tidak lagi mengingat masa lalu dan Adelia mengalami amnesia.

Tuan Wijaya memanfaatkan kesempatan ini untuk membuat anak semata wayangnya menjauhi kehidupannya. Kehidupan gelap yang selama ini dia jalani. Sehingga Tuan Wijaya membuat berita palsu kepada publik. Bahwa Adelia telah meninggal dunia dalam kecelakaan tersebut.

Tidak hanya itu, Tuan Wijaya membawa Adelia pergi jauh meninggalkan kota B. Hal itu untuk membuat Adelia melupakan semua masa lalunya. Tuan Wijaya merubah kehidupan Adelia yang dulu, Menjadi kehidupan yang baru. Dengan rumah sederhana tanpa mobil dan pengawal pribadi. Tuan Wijaya telah berhasil mengelabuhi anaknya. Tanpa memiliki banyak benda berharga.

Tuan Wijaya sangat menikmati kehidupannya bersama Adelia. Berada di sisi Adelia setiap saat membuat nya bahagia. Hari hari yang dijalaninya setiap hari penuh dengan canda tawa tanpa beban. Selalu bersama, Kemanapun dan di manapun.

Hilangnya keluarga Wijaya dari kota B. Membuat sebagian orang berpendapat, bahwa setelah kepergian putri semata wayangnya, Tuan wijaya bunuh diri, Dan kematiannya di rahasiakan dari publik. Hingga kejayaan Tuan Wijaya hilang tanpa jejak sedikitpun.

Adrian Kusuma

Pria muda dengan paras yang hampir sempurna. Ia adalah satu-satunya pewaris kekayaan dari sang ayah, Adrian merupakan anak dari pasangan agung kusuma dan wina kusuma, sang ibu sudah sangat ingin memiliki cucu. Ia terus memaksa anaknya untuk menikahi gadis yang telah dipilihnya. Sikap dingin dan cuek yang dimiliki seorang adrian, membuat dirinya tidak mudah didekati. Tapi rasa sayangnya terhadap sang ibu, membuat Adrian akhirnya menuruti permintaan sang ibu.

Adrian didampingi oleh dua orang yang dia percayai, Jimmy dan Alex. Semua keperluan dan kebutuhan selalu disiapkan oleh mereka berdua, Pekerjaan adalah prioritas utama dalam hidupnya.

Adrian sangat bertanggung jawab atas perusahaan yang di pimpin karena tidak ingin mengecewakan sang ayah.

Di usianya yang masih menginjak 25 tahun. Adrian sudah bisa dibilang seorang pengusaha muda yang sukses. meski semua itu masih tak luput dari pantauan sang ayah. Tidak sedikit orang yang ingin menjatuhkan Adrian. Namun usaha mereka hanya sia-sia. karena Adrian memiliki banyak orang kepercayaan yang bisa memantau pergerakan musuh dari perusahaannya.

Sebelum lanjut baca, jangan lupa jadikan Favorit dan kasih bintang 5 ya kawan.....

selamat membaca kakak ... tinggalkan like komen di setiap bab terimakasih 🙏

1
Filindra Indra
ayo dong kan nulis lagi...msih setia nunggu cerita selanjutnya low
Zuny Achmad
kak knpa gk dlanjut lagi kak
Dedi Priyanto
sampe skrang gk update2 juga, lama x, berhari2, bahkan udah berminggu kayaknya
☾⃟ℳoon - Moon 🌙
Hadir, semangat
Filindra Indra
kak.masoh setia nunggu kelanjutanyA
meikehans 💕💕
ternyata adel kekasihnya mr.A to...

lanjut up nya thor
Kevin
kalau adel ketemu mr a apa ingatannya akan kembali?
Kevin
semangat up nya thor aku menunggu
Kevin
wah semakin mebarik nih ternyata adel dan kekasih devan berhubungan dekat
Kevin
walah itu dari bunga mawar pengaruhnya dan adel belum mampu menerima tekanan dari masalalu nya
Kevin
ada apa dengan adelia??? semoga nggak kenapa" dia
Kevin
wajar senang karna cewek itu suka dikasih bunga mawar.. ya nggak semua suka sih
Kevin
itu rumah sakit tau malah kalian teriak" hadeh
Kevin
kekasihnya hilang , dan dikira mr a pelakunya astaga devan kau ini janganlah emosi dulu dan cari tau kebenarannya
Kevin
astaga devan ternyata itu orang ...
Kevin
kedatangan mr menjenguk adel hihi mulailah tegang
Kevin
wahh siapa pria itu???
Kevin
wkwkkwwk pasti adel malu tuh sampe nutup muka dengan selimut
Kevin
ekhem udah ngaakuin kalo adelia itu cantik kan
Kevin
jangan bergerak dulu del lukamu belum kering
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!