NovelToon NovelToon
Game God Mode On

Game God Mode On

Status: sedang berlangsung
Genre:Sistem / Mengubah Takdir / kelahiran kembali menjadi kuat / Dunia Lain / Penyeberangan Dunia Lain / Hari Kiamat
Popularitas:6k
Nilai: 5
Nama Author: Royhan13

Dunia tiba-tiba berubah karena kemunculan seorang New God, dunia yang awalnya damai dari peperangan manusia berabad-abad menjadi porak poranda karena serangan dari para dewa yang ingin menguasai bumi. Han seorang mahasiswa teknik komputer tidak sengaja mendapatkan chet yang dia gunakan dan menjadi kebal serangan, dengan kemampuannya dia berusaha melindungi dunia, bumi, negara, kota, keluarga dari serangan para dewa.

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Royhan13, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Bab 7

Setelah mempersiapkan semua keperluan berburu kami segera pergi ke luar desa dan sedang menuju pinggir hutan…

[Orang di belakang] “Hai kalian berdua!” karena ada yang memanggil kami meresponnya.

[Han] melihat orang yang memanggilnya adalah anak SMA berandal yang sama saat mereka melakukan tutorial bersama “Haa…Ada apa?” aku menghela nafas penanda tidak suka.

[Bayu] “Emm…, perkenalkan aku Bayu siswa SMA, aku ingin ikut berburu bersama kalian di stage ini. Apa boleh aku ikut?”

[Ayu] “Ah ten…” saat Ayu hendak menerimanya, Han menyerobot ucapannya.

[Han] “Tidak, kami sudah cukup dengan dua orang di kelompok. Kami tidak bisa membawa beban lainya, Ayo Ayu kita harus segera pergi.” Dengan cepat aku pergi meninggalkannya.

[Ayu] yang bingung dengan sikap tidak ramah ku tiba-tiba, memberi tahu anak SMA Bayu yang sedih dengan penolakkan ku memberi tahunya “Aku tidak tahu kenapa dia tiba-tiba marah, tapi akan aku usahakan bicara dengannya.” Dia kemudian menyusul Han.

[Ayu] Dalam perjalanan dia berusaha memulai pembicaraan “Kenapa kamu menolak anak itu ikut kita?” dengan to the poin dia langsung menanyakannya.

[Han] “Haa…., bagaimana aku harus menjelaskannya. Kau lihat penampilan berandalan itu? Dan bagaimana sikapnya menghadapi situasi tidak jelas seperti kemarin?”

[Ayu] “Iya aku tahu itu, namun kamu seharusnya bisa menolaknya lebih lembut lagi bukan? Agar dia tidak trauma dengan sikapmu.”

[Han] diam tidak bicara lagi, aku tidak ingin berdekatan atau berurusan berandal seperti mereka. Dulu saat aku masih di sekolah dasar aku mengalami masa-masa buruk dengan anak-anak bermasalah seperti mereka, aku tidak akan melupakan perbuatan mereka padaku dan berkat mereka aku sadar akan sifat asli orang-orang di sekitarku.

Saat ada teman kelas baikku ingin mengajakku menunjukkan rahasia padaku dan dengan senang hati aku menerima ajakan itu, dia mengajakku ke tempat belakang sekolah yang biasa sepi karena merupakan tempat membuang sampah sekolah. Saat sampai di tempat sepi yang dia tuju itu aku melihat beberapa anak lebih tua juga berandal dengan pakaian tidak rapi dan penu coret-coret pena tidak jelas di pakaian sekolah mereka. Mereka menyambut datang kami dan memberi ucapan selamat bergabung di geng mereka, tanpa basa basi mereka menyuruh kami untuk membeli rokok yang mereka bawa dan menggunakannya di tempat, kata mereka untuk yang baru mencoba memang tidak akan merasakan apa-apa tapi setelah sering melakukanya maka kalian akan merasa nyaman.

Ini salah, aku tahu ini salah dan hendak memberi tahu temanku untuk tidak usah mencoba rokok itu tapi terlambat, aku melihatnya merokok dengan biasa dan sambil di puji sebagai seorang jagoan oleh kakak kelas berandal itu. Aku yang sadar bahwa ini salah langsung pergi meninggalkan tempat itu, aku melaporkan kejadian itu ke guru wali kelasku dan dengan bukti sebatang rokok yang mereka berikan padaku dan keberadaan lokasi sembunyian barang rokok di dalam celah tembok bangunan belakang sekolah, guru merespon dengan cepat dan segera ke lokasi bersamaku untuk menunjukkan tempat anak-anak nakal itu menyembunyikan rokok mereka.

Guru memberi pujian padaku karena berbuat jujur dan tidak ikut adil dalam kenakalan kakak kelas berandal, namun gosip soal diriku di sekolah dan di kelas yang tidak bisa di percaya merahasiakan rahasia temannya menyebar hanya dalam satu hari, terutama karena teman baikku yang terkena hukuman dendam pada ku dan menyebakan sifat ku yang ingin mendapat pujian guru walau harus membocorkan rahasia temanya. Mulai dari saat itu aku selalu di jauhi dan di jadikan bahan omongan gosip mereka, sedang para kakak kelas yang berandal selalu datang ke kelasku untuk membuliku saat guru tidak ada di kelas.

Kehidupan sekolah yang harusnya aku habiskan untuk bermain berakhir menjadi trauma ku, mulai dari tidak memiliki teman, benci saat waktu istirahat, guru yang seperti mengabaikan ku saat istirahat, dan kesulitan berkerja sama dalam tim saat mendapat tugas. Mulai dari sanalah aku sangat sangat membenci anak nakal seperti mereka, dengan mereka membuat kelompok geng karena mereka sebenarnya pengecut saat sedang sendirian dan bangga terhadap perbuat tidak benar yang mereka lakukan sehari-hari, Sifat buruk mereka itu lah yang membuatku tidak menyukai mereka sampai saat ini.

Sekarang [Han] dan [Ayu] sudah sampai di pinggiran hutan tempat lokasi habitat monster babi hutan yang harus di buru untuk menyelsaikan tantangan, dengan sedikit perubahan strategi yaitu [Ayu] naik ke atas pohon untuk melihat dan mencari lokasi monster babi hutan, namun dengan melakukan itu [Ayu] mendapat skill

...[PEMANAH MEMPELAJARI PENGINTAIAN DARI ATAS POHON]...

...[MENDAPAT SKILL JOB: PENGINTAI]...

...[KETERANGAN: DAPAT MELIHAT DENGAN JELAS DARI JARAK 300 METER]...

Setelah [Ayu] mendapat Skill tersebut segera dia bisa menemukan monster babi hutan yang tidak jauh dari tempat mereka berada dan tidak ada player lain yang sedang berburu di sekitar lokasi itu. Mereka kemudian pergi dan bersembunyi di sekitar, [Ayu] memposisikan dirinya di atas pohon agar aman melakukan serangan sedang [Han] akan menghadapi langsung monster babi hutan. Keluar dari balik pohon tempat bersembunyi [Han] melakukan serangan cepat menggunakan tebasan kapaknya mengincar bagian bawah kaki bawah monster yang kemudian membuat luka serius pada serangan pertama, lanjut [Ayu] yang di mudahkan dengan melambatnya gerakan monster menyerang dengan panah tepat di kepala monster babi hutan.

...[BERHASIL MEMBUNUH 1 MONSTER BABI HUTAN]...

...[+ 50 EXP]...

Dengan melakukan strategi yang sama mereka memburu monster babi hutan tanpa hambatan,

...[MISI BERBURU MONSTER BABI HUTAN 12/15]...

[Han] Melihat kondisi [Ayu ]dan memeriksa jendela status tim “Kita istirahat dulu sekarang, terimakasih atas kerja keras mu.”

[Ayu] “Sama-sama, seperti yang ku kira laki-laki itu punya stamina yang jauh lebih baik dari perempuan ya. Han terlihat tidak kelelahan sama sekali.”

[Han] yah itu karena status staminaku tiga kali lipat dari mu berkat menutup [GATE] Kemarin, “Aku akan pergi mengatur material monster di penyimpanan sebentar dan segera kembali.”

[Ayu] “Ok.”

[Han] berjalan pergi dan membuka penyimpanan

...[MENGGUNAKAN SKILL PEMISAHAN BAHAN PADA MAYAT MONSTER BABI HUTAN (12)]...

...[MENUNGGU SEBENTAR…]...

...[SELESAI]...

“Boom…!”

“Braak..!”

Suara ledakkan dan pohon tumbang terdengar di dekat sekitar [Han], dia pun segera mengeceknya dan melihat monster babi hutan yang sedang mengamuk sedang menyerang pohon yang ternyata ada seseorang berada di atas pohon itu. Karena tidak ingin terlalu ikut campur [Han] melihat situasinya dulu saat ini, monster babi hutan yang mengamuk menubrukkan kepalanya berkali-kali ke pohon orang itu bertahan. Setelah di amati orang yang sedang di serang monster adalah murid SMA berandal itu.

[Bayu] Muncul bola api di tangannya “Terima ini BABI SIALAN! FIRE BALL!”

“Daaarr!”

1
vhyy
bagus lanjutkan thor up yg bnyak....
Roy: Makasih bintangnya 👍🤗
total 1 replies
Fendi Kurnia Anggara
up
Fendi Kurnia Anggara
ok thor
Fendi Kurnia Anggara
ok
Fendi Kurnia Anggara
up yoi
Fendi Kurnia Anggara
up
andang permadi
uppp
andang permadi
bagus
Fendi Kurnia Anggara
up
Fendi Kurnia Anggara
yang penting nggak berhenti di tengah jalan
Fendi Kurnia Anggara
ok thor
Fendi Kurnia Anggara
up
Fendi Kurnia Anggara
curang
Fendi Kurnia Anggara
up up
Saga¥
semangat Thor di tunggu lanjutannya
Fendi Kurnia Anggara
up thor
Fendi Kurnia Anggara
up lagi thor
Fendi Kurnia Anggara
up thor lagi
Fendi Kurnia Anggara
up thor
Rahayu Putri pratiwi
hai kak aku mampir nih..

semangat terus ya nulisnya.❤️
yuk saling sport🙂

mampir yuk kak ke cerita aku
👉kekasih halal
👉Jerat cinta gadis tuli
Roy: Wih makasih udah mampir 🤗, pasti aku nanti mampir juga 👍
total 1 replies
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!