NovelToon NovelToon
My Cold Brother Is My Husband

My Cold Brother Is My Husband

Status: tamat
Genre:Teen / Romantis / Tamat / Contest / Dosen / Perjodohan
Popularitas:649.2k
Nilai: 5
Nama Author: Ceritaku

Viki Ricardo, anak angkat Davin Ricardo yang menikah dengan Sakira Amanda. Perjalanan hidup yang cukup rumit hingga memiliki anak bernama Arsila Putri Ricardo.

Setelah hidup bahagia, ternyata di saat Viki tumbuh besar, ia menyadari jika hidupnya di tugaskan untuk melindungi sang adik, yaitu Arsila putri Ricardo, wanita yang sangat ia cintai dan sayangi.

Sejak kecil sudah bersama dan saling menyayangi Arsi merasa menjadi orang paling bahagia, hingga suatu saat Viki berubah dan mulai menjauhinya dan terlihat membencinya.

Apakah mereka akan bersatu?? bagaimana kisahnya, silakan ikutan dari episode pertama yah😘😘. Jangan lupa baca kisah Davin dan Sakira dulu. Because Baby

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Ceritaku, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

07 Kelepasan

Tuk!! Tuk!! Tuk!!

Arsi mengetuk keras pintu ruangan Viki, hingga terdengar sahutan dari dalam.

"Masuk" sahut Viki. Arsi pun menekan knop pintu lalu mendorong masuk.

"Ada apa manggil gue?" tanya Arsi to the poin.

"Biasakan tutup pintu setelah membukanya" ucap Viki dingin. Arsi yang sudah kesal di buat semakin kesal lagi, dengan malas ia meraih daun pintu lalu sekali dorong, pintu ruangan Viki terhempas dan tertutup rapat. Beberapa mahasiswa yang melintas di sana terkejut dengan hempasan pintu ruangan Viki.

"Puas? " ucap Arsi berdiri di depan meja Viki dengan tangan di lipat di depan dada.

"Cepat katakan! apa mau loe? " ulang Arsi menatap kakaknya dengan tatap kesal.

"Kenapa tidak kerjakan tugas dari gue? "tanya Viki dingin. Tak ada terlihat tanda tanda Dosen dan mahasiswa disini.

"Kapan loe ngasih tugas? " tanya Arsi balik.

"Gue sudah peringatkan, fokus sama mata kuliah gue! " balas Viki lagi.

"Gue Fokus, loe ajah yang sok sok jadi dosen dan sengaja buat hukum fue kaya gini" jawab Arsi tak mau kalah, membuat Viki geram.

"Aaa Ap-Apa? " tanya Arsi mulai sedikit panik melihat Viki yang sudH bangkit dari duduknya berjalan mendekatinya.

"Kak... " lirih Arsi ketika ia sudah tak dapat menghindari lagi, tubuhnya sudah mentok pada dinding dengan Viki berada tepat di depannya.

Sialan, kenapa gue jadi gugup gini sih. batin Arsi merutuki dirinya. Matanya melotot menatap wajah Viki yang berjarak beberapa senti dari wajahnya.

Mata mereka bertemu, Arsi menelan salivanya ketika tatapan matanya turun ke bibir sexy Viki. Adegan adegan di dalam drama korea melintas di benak Arsi. Tampa sadar Arsi malah ikut mempersingkat jarak di antara mereka.

Cup~

Viki kaget dengan tindakan adiknya, ia berniat ingin membuat Arsi gugup tapi malah Arsi yang bertindak nekat.

Wajah Arsi memerah, ia tak sanggup menatap mata Viki setelah melakukan hal bodoh dan berdosa itu.

Viki Menguasai keterkejutan nya, seringaian terukir di wajahnya. Di angkatnya sagu Arsi dengan telunjuk agar menatap ke arahnya.

"Gue.. Gu-Gue gak bermaksud.. " ucap Arsi ingin menjelaskan tindakan nya tadi. Ia tidak ingin kakaknya salah faham.

Tuk!! Tuk!! tuk!!!

Selamat. batin Arsi.

"Sial! " umpat Viki pelan, namun dapat di dengar oleh Arsi. Mau tak mau Viki harus melepaskan Arsi kali ini, ia tak bisa melanjutkan rencananya.

"Dirumah akan gue tagih" bisik Viki sebelum ia kembali ke mejanya.

Arsi mengerut, ia tak paham dengan bisikan kakaknya barusan. Apa yang akan dia tagih?? jangan jangan?? Arsi menggeleng cepat, lalu mendekat ke arah Viki.

"Apa yang-... " ucap Arsi terpotong karena suara pintu yang terbuka.

Ceklek.

Seorang wanita cantik berdiri di depan pintu ruangan Viki yang terbuka sedikit. Ia menatap Arsi kaget, lalu di ganti dengan sinis.

"Permisi, apa ada waktu Pak Viki sebentar? " tanya bu Ninda yang tersenyum manis pada Viki, lalu melirik Arsi tak suka.

"Silakan" jawab Viki dingin.

"Saya permisi pak" ucap Arsi sopan, ia tak akan

menjatuhkan martabat Viki sebagai dosen jika di depan orang banyak.

Arsi bergegas keluar dari ruangan pengap itu setelah mendapat anggukan dari Viki.

"Sial!! Sial!! Sial!!, kenapa juga gue pake kelepasan tadi" rutuk Arsi mengingat kecerobohan nya.

"Bodoh banget gue, terpesona segitu amat" ucap Arsi meratapi nasibnya nanti malam. Pasti Viki akan membalasnya. Semakin ngelunjak karena kesalahan nya tadi.

"Arsila!!! " teriak seseorang, membuat Arsi berhenti lalu menoleh.

"Kalian gak masuk mata kuliah bu Ela? " tanya Arsi kaget menatap ketiga sahabat nya sudah ada di hadapan nya, padahal sekarang adalah jam kuliah sama bu Ela. Arsi saja buru buru karena mengingat mata kuliah itu.

"Santai aja Ar, bu Ela hari ini gak masuk" Jawa Egi nyengir.

"Loe dari mana aja? kita cariin gak ketemu ketemu" tanya Meri.

"Abis dari ruangan Dosen kampret gue" jawab Arsi cemberut. Ketiga sahabat nya saling tatap, mereka tidak tahu siapa yang di maksud Arsi.

"Omg, itu loh, dosen baru yang berani cari gara gara sama gue! " ucap Arsi menjawab ke bingungan sahabatnya.

"Emang loe beneran gak tahu tugas? " tanya Egi penasaran.

"Seriusan, gue gak tahu. Entah kapan tu dosen ngasih tugas" jawab Arsi kesal.

"Tadi malam" jawab Meri.

"Lah kan tadi malam gak ada mata kuliah sama dia" dengus Arsi kesal. Mana ada dia ambil jam kuliah malam, dan sekarang dosen alias kakaknya itu menagih tugas padanya.

"Arsi sayang,,, kemarin pak Viki udah bilang setiap jam 8 malam tolong di ceck link yang udah tu dosen kasih kemarin. " jelas Meri penuh kesabaran.

"Seriusan? " tanya Arsi tak percaya, perasaan kemarin Viki tak ada mengatakan hal itu.

"Makanya kuliah tu Fokus" cibir Bayu yang sedari tadi hanya menjadi pendengar baik.

"Bersuara juga loe" timpal Egi yang langsung mendapat tatapan tajam dari Bayu.

Bayu orang nya asik tapi ia lebih suka diem dari pada banyak omong jika menurutnya tidak penting.

"Yaudah yuk ah cabut, pegel gue berdiri terus" ucap Arsi berjalan terlebih dahulu meninggalkan teman temannya yang langsung mengejarnya.

"Tungguin woy!!! " teriak Meri.

Sementara di ruangan Viki Dinda berusaha mencari perhatian Viki. Ia selalu saja mencari topik pembicaraan agar berlama lama berada di ruangan Viki. Sejak melihat Viki pertama kali di kampus ini membuat Dinda yang sudah lama menutup hati kembali membukanya.

"Apa malam ini bapak sibuk? " tanya Dinda malu malu.

"Maaf bu, tapi malam ini saya akan lembur di kantor" jawab Viki sopan. Sebenarnya Viki sudah malas melayani Dinda, sejak kemarin mengganggu waktu luangnya. Viki memikirkan cara apa yang harus ia lakukan agar Dinda segera keluar dari ruangan nya.

Drrrttt Drttttt

syukur siapapun yang nelfon gue, akan gue traktir. batin Viki senang menatap ponselnya yang berdering keras.

"Saya permisi dulu" ucap Viki meninggalkan Dinda di dalam ruangan nya.

"Sial! " umpat Dinda kesal, lalu ikut bangkit dan keluar dari ruangan Viki.

1
Jennifer Jatam
Luar biasa
Jennifer Jatam
Biasa
Diana Taslim
Luar biasa
Safa Almira
suka
Manoy Cagar
mampirr
nurul nazmi
ok
Febri Ana
lanjuutt
Arti Hanny
arsi imuttt,, jd pingin ikutan makan es cream
hps
trus dirumah keluarga arsi ada cctv yang terhubung ke musuh dan mereka gak ada yang tau? waaahhh
diawal cerita tokoh nya digambarkan kuat, mafia, penuh rencana, omongan besar tapi gak ada action. Semua lepas dari pantauan mereka.
ya walau saya yakin diakhir pasti tokoh utama juga yang menang tapi setidaknya ditengah ada la kesiapan mereka menghadapi musuh.
hps
si arsi bacot nya aja yang banyak.
hps
kenapa sih tokoh nya pada sok punya rahasia semua. gak mau saling cerita biar bisa saling menjaga. Sok ingin melindungi, sok ingin buat orang gak khawatir, tapi ujungnya malah nambah masalah
hps
makanya ceritaa. udah gini nyalahin orang.
tya
serius namanya arkan?
hahaha kayak anak gw dong yg pertama arkan,yg ke dua arsy🤣
Enung Samsiah
Egi sama nisa aja
Enung Samsiah
itu Egi blm pke baju ya, 😂😂
Enung Samsiah
ko viki sama arsi mnggil nya gue elu,,, pdhl mnggil nya kaka biar lbih sopan
Enung Samsiah
pasti yuli
auliasilviana
sakira dodol.
viki mendingan jujur aja ke mamamu dah soal nisa
Yati Rosmiyati
harusnya arsi bahagia berukuran Viki bukan sodara kandungnya jadi arsi bisa nikah sama Viki haha🤭
kok malah sedih itu calon imammu arsi🤭
Yati Rosmiyati
aku juga bingung arsi😂
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!