Perkenalkan Nama ku BUMI, aku penulis pemula. Kebanyakan orang menulis itu membosankan tapi bagiku menulis adalah teman yang bijak, teman paling setia.
Tempat berbagi cerita setiap kisah yang di rasa oleh hati, yang bisa kita baca kemudian hari. Aku selalu memotivasi diriku sendiri dengan setiap tulisan yang ku buat. Menulis adalah terapi terbaik saat kita mulai lelah berbicara. Tulisan ku adalah nasehat terbaik untuk diriku sendiri, semoga tuhan menggerakan hati seseorang untuk mampir kenovel pertama yang ku tulis.
Ini pengalaman pertama aku menulis novel.
Cerita ini mengisahkan kisah cinta mafia cantik untuk Ceo tampan.
Novel ini juga menceritakan pembunuhan percintaan dan misteri.
Banyak misteri di masa lalu antara Mila Louise dan Patir Angkara.
Aku hanya bisa membuat cinderamata untuk semua orang dan menulis puisi untuk orang yang senantiasa mendukung aku untuk tetap menulis. Meski jauh dari kata bagus dan sempurna. Setidaknya aku berusaha membuat karya untuk ku ceritakan pada dunia.
Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon putih gelap, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri
Pembalasan
Patir bergumam dalam hatinya.
Cecunguk sia*** itu tidak pernah kapok-kapoknya setelah apa yang kulakukan selama ini kepadanya, baiklah kali ini aku tidak akan melepaskanmu “Devil” akan aku bumi hanguskan sampai keakar-akarnya agar tidak ada yang menggangu orang-orang yang ku sayangi. Itulah bayaran atas apa yang kau lakukan kepada kekasihku.
Lanjut dalam percakapan bersama Dika. Patir pun menyuruh Dika untuk mengumpulkan orang-orang yang setia kepada Patir Angkara sebanyak mungkin “Besok kita akan menyerang markas utama “Geng Dragon” “Cecunguk sia*** itu sudah mengusik ketenangan ku, kali ini aku tidak akan melepaskannya dan aku akan membumi hanguskan sampai keakar-akarnya,” ucap Patir dengan jelas kepada Dika.
Devil adalah ketua dari “Geng Dragon” yang selalu terlibat konplik di dunia bawah dengan Patir Angkara.
Devil melakukan penculikan kepada Mila Louise karena ingin mendapat keuntungan, karena Devil sangat berambisi ingin menghancurkan Patir musuh bebuyutan nya.
Karena Devil tau Mila adalah kekasih Patir dan orang yang Patir cintai Devil ingin memangfaatkan dan mengambil keuntungan untuk ambisinya namun semuanya gagal, karena Patir menyelamatkan Mila Louise kekasinya.
Patir bergumam lagi dalam hatinya sambil menghembuskan nafasnya, satu masalah belum selesai datang lagi masalah.
Tapi aku tidak peduli siapa pun itu, ketika mereka mengganggu orang-orang yang ku sayangi akan ku kejar kemana pun mereka pergi walau keujung neraka sekali pun.
Tidak akan ku lepaskan dan akan ku hancurkan mereka karena berani-beraninya mereka mengganggu ketenangan tuan yang tampan ini.
Esok harinya persiapan sudah selesai untuk menyerang “Geng Dragon” dan membumi hanguskannya sampai keakar-akarnya, Akhirnya Patir pun berangkat bersama para pengawalnya kemarkas utama “Geng Dragon”
Sesamapainya di markas utama, Patir dan para pengawalnya berpencar untuk mengepung markas itu.
Salasatu bawahan Devil berteriak kita di serang, Devil yang sedang bersantai dengan para wanita pemuas nafsu. Bergumam siapa yang berani menyerang markas ku, apa dia cari mati, berani-beraninya dia mengusik ketenanganku.
Baiklah kita akan hadapi mereka semua, kita tunjukkan kepada mereka semua.
Akhirnya pertempuran itu di mulai, baku tembak pun terjadi dimana-mana. Manusia yang bernyawa pun terjatuh satu persatu di tangan Patir dan devil, pertempuran yang sangat sengit dan berdarah. Darah dimana-mana, sampai pada akhirnya “Geng Dragon” hanya tinggal nama saja, seorang Devil pun akhirnya mati di tangan Patir Angkara. Karena memang Patir sangat kuat dan jauh lebih banyak orang-orang yang Patir bawa dan setia kepada Patir Angkara.
Sebelum Devil Mati di tangan Patir, Patir pun berkata pada Devil “Itulah balasan untuk mu karena berani menganggu kekasih dan ketenanganku.”
Setelah menghancurkan Markas Dragon Patir pun kembali bersama orang-orangnya, tidak butuh waktu lama kematian Devil dan musnahnya “Geng Dragon” tersebar di dunia bawah para mafia.
Devil di kenal sangat licik dan kelicikannya itu membuat dirinya berjaya dan semakin di kenal di kalangan mafia
Setelah Patir sampai di Mansion, Patir pun pergi kekamarnya dan membersihkan tubuhnya, setelah selesai membersihkan tubuhnya Patir pun membaringkan tubuhnya karena kelelahan setelah melakukan penyerangan dan tidak menemui Mila Louise setelah kembali kemansion. Karena sudah sangat terlalu malam Patir kembali kemansion, akhirnya Patir pun tertidur dengan lelapnya.
********************
...Flashback ketika penyerangan terjadi...
Penyerangan yang di lakukan oleh Patir dan Mila Louise seharian itu hanya beristirahat di dalam kamarnya karena masih terauma atas penculikan yang di lakukan Devil yang kini tinggal namanya saja. Karena Patir telah membumi hanguskan sampai keakar-akarnya.
Kadang Mila berdiam di balkon kamarnya bersama pelayan yang di tugaskan menjaganya karena Nisa masih dalam perawatan dan masih terluka. Begitulah yang Mila lakukan seharian itu, sampai sore pun tiba dan Mila pun kembali kebalkon kamarnya untuk menikmati senja, Mila tidak tau saat itu Patir sedang bertarung hidup dan mati.
Sampai malam pun tiba, Mila pun kembali kekamarnya, setelah Mila makan yang di sediakan Pak Maman. Akhirnya Mila pun minum obat dan tertidur mungkin karena epek obat itu.
Sampai pada akhirnya Mila pun bermimpi bertemu dengan kembarannya yang bernama Mika, Mika adalah sosok Kakak bagi Mila Louise. Karena suatu kejadian Mila dan Mika terpisah yang di lakukan sahabat Ayahnya Judo Louise.
Hingga sejak kecil Mila dan Mika terpisah, umur mereka yang waktu itu masih tujuh tahun.
Ayah Mila tidak pernah berhenti untuk mencari Mika sodara kembar Mila Louise sampai kejadian yang menimpa keluarga Louise yang terjadi di puncak.
**********
Sosok Mika.
Mika di temukan di tepi danau oleh sepasang kekasih yang menginginkan anak, karena pernikahan sepasang kekasih itu belum di karunia anak.
sudah menginjak 7 tahun, akhirnya tuhan mengabulkan do'a mereka dan menemukan Mika. Mika pun di temukan dan di bawa kerumahnya untuk di rawat karena keadaan Mika saat itu sedang terluka, jika pasangan kekasih itu tidak menemukan Mika mungkin Mika sudah mati.
Hingga pada akhirnya Mika pun di angkat anak oleh mereka,
Mika hidup bahagia bersama ayah dan ibu angkatnya walau mereka dari keluarga yang sangat sederhana tapi Mika tidak kurang kasih sayang. Karena ayah dan ibu angkat Mika selalu memberi kasi sayang layaknya anak kadungnya sendiri. Hari-hari Mika sungguh penuh warna dan bahagia.
Sampai suatu kejadian yang menimpa kedua orang tua Mika, Mika yang waktu itu sudah berusia sebelas tahun pulang dari sekolah.
Sesampainya di rumah, Mika melihat kedua orang tua angkatnya terbunuh di dalam rumahnya.
Karena sang penjahat yang membunuh kedua orang tua angkat Mika tidak mengetahui Mika,
Mika sangat histeris melihat kedua orang tuanya mati dan berteriak minta tolong-tolong. Warga pun menghampiri Mika, Salaseorang bertanya pada Mika ada apa kau beriak-beriak minta tolong, ucapan Mika terbata-bata Ayah ibu telah mati sambil mengarahkan pandangannya pada rumahnya dan akhirnya Mika pun pingsan.
Warga pun masuk kedalam rumah dan menemukan orang tua angkat Mika telah mati dan menguburkan mayat orang tua mika dengan layak.
Mila di bawa salasatu warga kerumahnya, karena keadaannya pingsan. Seharian itu Mika pingsan belum bangun, hingga Mika terbangun dan berteriak Ayah ibu.
warga yang membawa Mika mendengar Mika sudah sadar dan menghampiri Mika, kau tenangkan dirimu, aku turut berduka cita atas apa yang terjadi pada orang tuamu.
orang tuamu sudah kami makamkan dengan layak, karena sekarang sudah malam kau istirahatlah tenangkan dirimu, besok aku akan mengantarkanmu kemakan orang tuamu. Mika pun berkata “makasih paman sudah memakamkan orang tuaku dan membawa aku kerumah paman”
Baiklah sekarang kau makan, paman sudah menyiapkan makanan untuk mu, pasti kau lapar. Karena seharian ini kau pingsan.
Pasti dia syok
Semoga terlaksana dengan lancar
Ngga papa, yang penting berakhir dengan bahagia huwaaaa
Wah ada yang bantuin, ngga sia sia didik kalian.. Hehe