NovelToon NovelToon
Bertemu Jodoh Di Pesantren Kakek

Bertemu Jodoh Di Pesantren Kakek

Status: tamat
Genre:Teen / Romantis / Tamat / Cintapertama / Nikahmuda / Romansa-Percintaan bebas
Popularitas:6.2M
Nilai: 4.9
Nama Author: Renav Renren

hafiza khayra lubna biasa di panggil kai atau khayra. gadis 17 tahun ini cucu dari kyai pemilik pondok pesantren Al hikmah. sang kakek menyuruh Muhammad Azam Ibrahim atau Gus Azam abi nya khayra untuk kembali ke Indonesia dan mereka pun kembali ke Indonesia.

dan khayra menerus sekolahnya di pesantren milik kakeknya sampai dia menemukan jodohnya di pesantren.


kira-kira siapa ya jodohnya khayra?

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Renav Renren, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

34. memberitahu

di dalam kelas sahabat Kai terlihat sangat khawatir saat tahu kalau Kai sakit. mereka masing-masing hanya bisa bertanya-tanya dalam hati karena masih berlangsung kegiatan belajar. mereka tidak lagi fokus dengan pelajaran saat ini mereka sedang berpikir tentang sakitnya khayra.

saat bel istirahat berbunyi mereka ke kantin hanya membeli makanan yang akan mereka makan di kelas.

" Kira-kira Ning khayra sakit apa ya?." Sarah mengawali pembicaraan saat mereka sudah duduk di bangku di dalam kelas.

" iya ya, apa Ning khayra kepikiran tentang berita miring yang beredar." ucap gina.

" bisa jadi gin, itu yang aku takutkan." ucap nada sedih.

" kasihan Ning khayra kalau sampai benar Ning khayra sakit karena terlalu memikirkan tentang berita miring yang beredar."

" sekarang kita cuma bisa doain semoga Ning khayra cepat sembuh."

" betul dan masalah yang menimpah Ning khayra cepat berlalu."

" amin."

sama seperti para sahabat Kai menghabiskan waktu istirahat di dalam kelas. zafra, Zahra dan nadifa ( anak pertama om Zidan yang sekelas dengan si kembar ) mereka juga sedang istirahat di dalam kelas sambil menjawab pertanyaan teman-temannya tentang gosip yang beredar.

" Ning zafra, Ning Zahra dan Ning nadifa aku mau tanya gosip yang beredar itu nggak benarkan." tanya salah satu santri yang memang sedang berkumpul di kelas zafra, Zahra dan nadifa

" nih ya aku kasih tau gosip yang beredar itu bohong. asal kalian tahu saat ustad Gibran dan orang tuanya melamar kak Kai justru kak Kai nya nggak ada di rumah dan kak Kai juga nggak tahu kalau di lamar sama ustad Gibran. kak Kai menerima lamaran ustad Gibran karena memang ustad Gibran adalah lelaki baik dan Soleh. itu pun karena kakek, nenek , Abi dan umi meyakinkan untuk menerima lamaran ustad Gibran. soal kenapa nikahnya buru-buru dan kak Kai juga masih sekolah. itu semua permintaan kakek Menurut kakek sesuatu niat baik memang harus di segerakan." jelas Zahra yang berapi-api karena kesal kakaknya digosipin yang nggak-nggak.

" oh begitu ceritanya, kasihan ya Ning khayra semoga gosipnya cepat hilang." ucap salah satu santri dan dianggukin oleh yang lainnya.

zafra, Zahra dan nadifa bisa nafas lega karena teman-teman bisa langsung mengerti saat di jelaskan.

siang ini sepulang sekolah semua santri di kumpulkan di aula. banyak yang bertanya-tanya ada apa mereka di kumpulkan. terlebih lagi ada beberapa keluarga pemilik pesantren di sana. ya di sana ada Abah, umah, Abi, Ning Aisyah, ustad Zaki yang sekarang jadi Gus Zaki karena sudah menikah dengan Ning Aisyah, Gus Zidan, Ning Mala serta ustad dan ustazah.

" assalamualaikum." salam Abi

" walaikum salam." ucap para santri.

" sebelumnya saya minta maaf karena meminta para santri berkumpul di sini ada yang mau kami sampaikan dan kami luruskan. jadi kami mendengar ada berita miring yang beredar tentang anak saya. tentang pernikahannya dengan ustad Gibran. mungkin kalian sudah tahu kalau ustad Gibran akan menikahi khayra dua bulan lagi. dan saya di sini ingin menceritakan bagaimana bisa ustad Gibran melamar khayra. kebetulan orang tua ustad Gibran adalah sahabat Abah. dua bulan yang lalu orang tua ustad Gibran datang ke rumah kami pikir memang karena sudah biasa orang tua ustad Gibran mengunjungi Abah. tapi hari itu ternyata ada tujuan lain yaitu mereka datang untuk melamar khayra. kami juga tidak langsung menjawab karena khayra sendiri juga tidak ada di rumah saat itu. baru kami beritahukan mengenai lamaran ustad Gibran ke khayra awalnya khayra ragu karena dia masih sekolah tapi karena menurut Abah sesuatu niat baik memang harus di segerakan jadi lah kami memutuskan pernikahan mereka di selenggarakan dua bulan setelah Aisyah dan Zaki. jadi berita yang beredar itu tidak benar, dan untuk ustad Gibran ada yang mau di sampaikan." ucap Abi.

" assalamualaikum."

" walaikum salam."

" saya hanya ingin meluruskan berita miring yang beredar. yang mengatakan bahwa saya terpaksa menikahi Ning khayra karena terpaksa itu tidak benar. saya sudah suka dengan Ning khayra sudah dari Ning khayra kecil dan saya selalu mencari alasan agar bisa terbang ke Australia saat liburan hanya untuk melihat seorang gadis yang sudah mencuri hati saya yaitu Ning khayra. makanya begitu tahu Ning khayra dan keluarganya pindah ke sini saya pun langsung mengutarakan niat saya untuk mengkhitbah Ning khayra karena saya takut khilaf dan dosa karena saat ini berada di lingkungan yang sama. jadi berita yang beredar sama sekali tidak benar. semoga tidak ada lagi berita seperti ini lagi".

" mungkin ada yang mau bertanya." ucap om zidan.

" baik karena tidak ada yang bertanya silahkan kalian bisa kembali ke asrama. sekali lagi kami minta maaf karena menggangu istirahat kalian. assalamualaikum."

" walaikum salam." para santri membubarkan diri.

1
Salsa Billa
nah ini lah yg harus dibukak mata Para ibuk" yg bilang pesantren plng no 1 pilihan para orangtua, dr kisak ini bisa diambil poin nya , gk semua anak yg disekolah kan di pondok pisa beraklak baik dan jauh dr dunia gosip , sekolah umum jgk gk kalah baik nya dr pondok pesantren, gk serta merta lulusan dr pondok beraklak baik dan jauh dr kata buruk, dan dr sekolah umum gk berakhir buruk aklaknya malah kadang lulusan sekolah umum sangat berbudi pekerti dan punya jiwa sosial nya tinggi dibanding lulusan pondok pesantren
Lismawati Salam
Luar biasa
karyaku
hi kk mendadak menjadi istri ustadz jangan lupa mampir y kk
karyaku
hi kak mendadak menjadi istri ustadz jangan lupa mampir y kk
ولدي انعم
Luar biasa
karyaku: hi kk mendadak menjadi istri ustadz jangan lupa mampir y
total 1 replies
stonekidz
btw agama dr pihak keluarga miciko apaan ya???? dan michiko sndiro agamanya apa???
Hazel Luvena arabella Putri
kenapa khai senyumnya bikin meleleh ya ternyata ustadz gibran bisa selembut itu
Hazel Luvena arabella Putri
kan di khitbah pak ustadz gibran yg sedingin kulkas khai
Hazel Luvena arabella Putri
khayra terpesona entar jodoh lo kay sama ustadz gibran jangan benci ya
Xiena Arabella
wkwkwkwkwk bu anita sadar diri dong mau jd pelakor ya nggak bisa kan hati gibran untuk khayra seorang
Ester Wowor
Luar biasa
Naurah Prilly
mampir
Nila Naila
sangat bagus
Anggun Kamilatus
plis mampir dong ke tempat aku, liat cerita aku 😔
Ricky Iky
lebih seru ceritanya bagus
Risma Farna
Bukannya pas hamil babynya kembar ya??? atau babynya lahir laki2 dua2nya... atau gmn???🤔🤔🤔🤔
Risma Farna
Ini nih ustadzah yg mulutnya ember... kdi timbulkn gosip2 miring... apa dia ada hati ya ma ustaz Gibran
Nia Pratama
curi curi pandang 😁
Ayu Nuraini Ank Pangkalanbun
nah loh ap udah d gidbah sama ust Gibran y
Ayu Nuraini Ank Pangkalanbun
kyk pernah bc novel d keluarga Abi Adam n yg lainnya tp d novel jdl nya ap y LP LG q
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!