NovelToon NovelToon
Zilla Story

Zilla Story

Status: sedang berlangsung
Genre:Nikahmuda / Mengubah Takdir
Popularitas:2.4k
Nilai: 5
Nama Author: Qotrun_dilla

halo geys cerita ini menceritakan seorang gadis sederhana kuat dan tangguh dalam hidupnya karna dari kecil dia sudah didik keras dan tegas oleh nenek kakek dan ibunya .
sehingga dia tumbuh jadi wanita kuat tegas tegas sabar ikhlas dan tangguh tentunya.
banyak yang dia lewati saat dia bayi sampai dia dewasa dan punya anak hingga sekarang.
cerita ini asli karyaku sendiri NO PLAGIAT ya guys .mohon dikoreksi karna ini cerita perdanaku karna aku lagi gabut ya hehe
terimakasih dan selamat membaca.😊

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Qotrun_dilla, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Zilla Story

Tak terasa yang aku lalaui segala keadaan dan situasi aku memahami dan aku bisa mengontrol diriku agar aku bisa menjadi versi yang terbaik dari segala yang terbaik.

Tak terasa anak ku sudah 1,5 tahun.ujian hidupku bertambah setiap harinya dari ekonomi,keluarga,mertua, penyakit,dan kerja an suamiku.

Kami selalu sabar dalam setiap ujiannya kadang juga mengeluh tapi manusiawi karna manusia tidak ada yang sempurna pikir ku

Zilla :" aduh mas,kepalaku sakit banget mas nyeri seperti ditusuk jarum, rasanya berat sekali seperti ada beban berat yang menimpa kepalaku."

Mas Lud :" kok bisa dek.sudah minum obat nyeri kepala belum?"

Zilla :" sudah mas.aku sudah meminum obatnya dari tadi malah tapi tidak ada perubahan malah tambah sakit." jelasku pada suamiku.

Mas Lud :" ya Allah,mana muka mu pucet sekali dek.kalau begini trus gimana?rumah ibuk jauh.disini cuma ada ayah mertua .mana ini sudah malam pula,terus anak kita bagaimana?"

Zilla :" coba telpon ayah mas.siqpa tau ayah mau mengasuh anak kita dulu.takutnya malah dirujuk lagi.soalnya aku gak yakin sama kepalaku mas sakitnya lebih dari penyakit saraf otak kecil menurutku bahkan sakitnya luar biasa aku gak nahan huhu." aku sampai menangis berbicara dengan suamiku.

Mas Lud :" yasudah aku telpon ayah."

Suamiku lalu menelpon ayah...

Mas Lud:" assalamualaikum ayah ?yah istriku lagi darurat yah aku langsung mau bawa ke RS dari pada ke puskesmas malah dirujuk kan malah bayar 2*.jadi nyari aman sekalian biar di CT scan kepalanya.takutnya ada masalah serius diotaknya yah."

Ayah :" owh yasudah .tunggu aku pulang dulu."

Mas Lud :" iya yah."

ayah :" wa'allaikumsalam warrohmatullohiwabarrokatuh."

Ayahku langsung mematikan telpon dan otw langsung ke rumah.

Zilla :" bagaimana mas apa ayah pulang?" tanyaku dengan suara lirih.

Mas Lud:" sabar ya dek kamu harus kuat.ini adalah perjalanan untuk menjadi kuat dan tangguh dalam segi mental dan fisik.walaupun kita diterpa ekonomi yang tak menentu kita harus tetep sabar dan bersyukur ya."

Zilla :" iya sayang,aku mengerti insyaallah aku akan lebih bisa menjadi kuat dan tangguh dari sebelumnya.baik fisik ataupun mental sekalipun.makasih ya mas sudah mengingatkan ku terus.sayang banyak banyak.:" jawabku dengan nada lirih lalu suamiku mencium kening ku.

Mas Lud :" iya sayang sama sama."

Cup...

Tak terasa ayah sudah tiba dirumah.lalu ayah berkata...

Ayah :" bagaimana jadi bawa RS Lud?"

Mas Lud :" jadi yah.lalu gimana dengan anakku yah?"

Ayah :" biar aku yang mengasuh sama Bu Lik mu.kalau aku kerja biar sama bulikmu.kalau kamu belum ada uang nih aku kasih uangnya?"

Mas Lud :" yasudah kalau begitu yah.kalau masalah uang jangan kasihkan aku yah.aku minta tolong buat kebutuhan anakku dulu yah ini buat jaga jaga dirs,soalnya filingku setengahnya nanti bayar.kalau dilihat ini gak sesederhana yang kita lihat dan penyakit cukup serius bahkan wajahnya semakin memucat yah.yasudah yah aku tak nyari mobilnya dulu buat ngantar."

Lalu suamiku mencari mobil yang mau mengantar sampai ke RS.

Akhirnya lama lama Keling akhirnya dapat mobil.dan aku segera dibawa ke RS karna kadang aku kelihangan kesadaran karna gak nahan sakitnya kata suamiku.

Setelah sampai di RS langsung dimasukkan IGD.menjalani pemeriksaan dari IKG, CT-SCAN, pengambilan darah dll.

Sementara suamiku mengurus pendaftaran dan lainnya.

1
Emi Purwati
ini dokter atau dukun...🤔🤔🤔 kok komat-kamit..🤣🤣🤭
Emi Purwati
waduh... gen halilintar 🤣🤣
Emi Purwati
hooh😱😱 .. ternyata zila sakti🤭🤭🤭✌️
Qotrun_dilla
oh Tante itu ya memang mulutnya itu pedas kayak boncabe level 20
Qotrun_dilla
Alhamdulillah,memang seperti itu orangnya KK.tidak seperti diriku.
Emi Purwati
waduh.. jatuh bangun, udah kayak lagu aja..😁😁✌️
Emi Purwati
zila sangat optimis sekali.. patut dicontoh..😁😁
Emi Purwati
si Tante julid amat🤣🤣✌️
Zhu Yun💫
Wah bab ini lumayan panjang ya,,, pasti ngetiknya sampai keriting....🤭 Tetap semangat 45 kakak 💪💪💪
Zhu Yun💫
Baru bab awal sudah membuatku sangat terhibur. Semangat update kakak 💪💪💪🥰🥳
Zhu Yun💫: masama kakak 🥰 Semangat 💪💪💪
Qotrun_dilla: terimakasih kakak.
total 2 replies
Emi Purwati
waduuuh.. gk bahaya tah...🤔😂😂😂🤭
Emi Purwati
Setuju sekali kakak,,, dan novelmu sangat menghibur diriku,,, 😊
Qotrun_dilla
jodoh apanya hehe malah sekarang jadi jodoh orang wkwk
Qotrun_dilla
ya begitulah
Qotrun_dilla
aamiin aamiin aamiin ya rabbal Al-Amin ya Allah 🤲. terimakasih support nya kk
Qotrun_dilla
iya memang KK hehe
Emi Purwati
Ya ampun nasibmu Zil,, Zil,,, malang sekali 😅
Emi Purwati
Oke siap kakak... 👍🏻👍🏻👍🏻
Emi Purwati
Wah Zilla,,, dewasa sebelum waktunya ya 🤭
Emi Purwati
aku Aminin juga deh,,, Amin....
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!