Embun tak pernah menyangka bahwa kejutan makan malam romantis yang dipersembahkan oleh sang suami di malam pertama pernikahan, akan menjadi kejutan paling menyakitkan sepanjang hidupnya.
Di restoran mewah nan romantis itu, Aby mengutarakan keinginannya untuk bercerai sekaligus mengenalkan kekasih lamanya.
"Aku terpaksa menerima permintaan ayah menggantikan Kak Galang menikahi kamu demi menjaga nama baik keluarga." -Aby
Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Kolom langit, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri
Visual Tokoh Utama
Halo pembaca terkasih ....
🤭🤭🤭
Bagaimana kesannya setelah membaca bab 1 sampai sini? Bikin naik turun imun banget yaaaa ...
Berikut adalah Visual Versi Author. Kalau tidak sesuai, teman-teman bisa ngehalu versi sendiri ya .....
Aby
.
.
.
Embun
.
.
.
Vania
.
.
.
Dewa
Luv U bertubi-tubi.
Sehat selalu.
Bahagia Selalu
Sukses selalu
luv u
❤️❤️❤️
benar knp hrs nunggu 6 bln klo hrs cerai lebih baik skrng sama saja mlh buang2 wkt dan energi, bersyukur Embun ga oon🤭