NovelToon NovelToon
Anak Genius : TWINS PEMBAWA KEBAHAGIAAN.

Anak Genius : TWINS PEMBAWA KEBAHAGIAAN.

Status: tamat
Genre:Tamat / Cintamanis / Anak Genius
Popularitas:8.2M
Nilai: 4.9
Nama Author: Ramanda

Meira Aulia Aqsyah, gadis cantik nan Sholehah berusia 16 tahun yang masih duduk di kelas dua SMA, ia memiliki sifat yang ramah, sopan dan juga ceria hingga banyak teman-temannya senang bersahabat dengannya.

Namun keceriaan itu kini sirna karena sebuah peristiwa yang mengerikan terjadi padanya dan mengharuskan ia pergi dari kota kelahirannya karena sang bunda takut kalau anaknya hamil, tapi akhirnya ketakutan itu pun terjadi, dan Meira Akhirnya menjadi seorang ibu di usianya yang masih sangat muda. dan yang lebih menakjubkan ia memiliki sepasang anak kembar, laki-laki dan perempuan..


"Bagaimanakah kehidupan Meira dan anak kembarnya?..

Ikuti terus ya kisah anak genius ini.
Dan jangan lupa dukungannya 🙏😊

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Ramanda, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

MAHAR KUNCI SURGA

🍃🌹 KALAM AL-QUR'AN 🌹🍃

Allah Ta’ala berfirman,

وَمِنْ آيَاتِهِ أَنْ خَلَقَ لَكُمْ مِنْ أَنْفُسِكُمْ أَزْوَاجًا لِتَسْكُنُوا إِلَيْهَا وَجَعَلَ بَيْنَكُمْ مَوَدَّةً وَرَحْمَةً إِنَّ فِي ذَلِكَ لَآيَاتٍ لِقَوْمٍ يَتَفَكَّرُونَ

Artinya: “Dan di antara tanda-tanda kekuasaan-Nya ialah Dia menciptakan untukmu istri-istri dari jenismu sendiri, supaya kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan dijadikan-Nya diantaramu rasa kasih dan sayang. Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda bagi kaum yang berfikir.”

(QS. Ar-Rum: 21)

πππππππππππππππ🌹ππππππππππππππ

Hari ini adalah hari yang di tunggu-tunggu oleh Daffin, hari yang akan mengukir sejarah baru bagi Daffin, dimana kestatusannya akan segera berganti,

Hari masih pagi, Namun degupan jantungnya sudah mulai berdendang tatkala ia mengingat, hari ini ia akan melantunkan sebuah mahar kunci surga untuk Meira, dan di saat ia ingin memperlancar hafalannya tiba-tiba terdengar suara nyaring bocah kecil yang memanggilnya.

"Biyaah..Biyaaaah!" mendengar suara lengkingan yang memanggilnya membuat Daffin mencari sumber suara tersebut, dan saat ia menoleh ke arah jalan, terlihatlah seorang gadis kecil sedang berlari-lari kearahnya dan bersama pria kecil yang sedang berjalan dengan gaya cold nya.

"Aziah, Azmy?" ucap Daffin lirih, " jangan lari-lari Zia nanti kamu jatuh!" seru Daffin memperingatkan gadis kecil itu, dan tak lama mereka pun sampai di depan gubuk tempat ayahnya tinggal.

"Biyah, katanya Eyang mau datang kok belum sampai sih?" tanya si bawel Azia.

"Masih dalam perjalanan kesini nak, mungkin sebentar lagi juga sampai" jawab sang ayah yang langsung mengangkat tubuh putri kecilnya dan di dudukan di atas pangkuannya.

"Tuhkan benar kata Aa mungkin Eyang masih di jalan, maka sabar atuh Dede" sambug Azmy, yang juga ikut duduk di pangkuan paha sebelah kanan Daffin.

" Iya sayang benar kata Aa Azmy, Ziah yang sabar ya, dan doakan saja agar Eyang terlindungi dalam perjalanannya dan sampai dengan selamat" tutur Daffin lembut.

"Baiklah Biyah, " Bales Azia lalu ia menadahkan tangannya dan, " Ya Allah, lindungilah Eyang putri, Eyang Kakung, dan Aunty' Zani ya Allah, agar mereka selamat dalam perjalanannya ya Allah, dan semoga eyang cepat sampai biar Zia bisa cepat ketemu eyang ya Allah," Doa tulus Aziah membuat Daffin menjadi terharu melihatnya.

"Aamiin!," sambung Daffin dan Azmy, secara bersamaan, lalu Daffin pun langsung mengecup puncak kepala Aziah.

"Terimakasih sayang karena sudah mendoakan Eyang" ucap Daffin pada putri kecilnya.

"Sama-sama Biyah" Balesnya dan ia juga mengecup pipi sang Ayah.

"Baiklah, sekarang bantu Biyah memperlancar hafalan Biyah ya" pinta Daffin pada kedua anaknya.

"Oke Biyah, sekarang kita melantunkan sama-sama ya" bales Azmy.

"Iya sayang, sekarang kita Bismillah dulu ya" ucap Daffin dan di Anggukkan oleh keduanya, dan mereka pun mulai membacakan Surat kunci surga, Secara bersamaan, dan di saat mereka sedang melantun tiba-tiba di depan pondok terdengar Seseorang mengucapkan Salam.

"Assalamu'alaikum?"

"Wa'alaikumus salam" bales Daffin dan Twins. dan saat mereka melihat ternyata..

"Eyaaang!" seru Azia senang dan langsung berlari menghampiri Eyangnya, dan di sambut senang oleh mama Daffin.

"Sayaang, Eyang kangen kalian muah" Bales Nur Aini yang langsung menggendong cucunya dan memberikan kecupan juga padanya, setelah itu ia juga menghampiri Azmy, dan sama seperti Azia, Azmy pun mendapat kecupan dari Eyangnya.

"Alhamdulillah, selamat datang mi, Pi" ujar Daffin yang langsung meraih tangan kedua orang tuanya serta memberikan kecupan di sana.

"Iya nak, Eh tapi kamu kok belum berpakaian sih, ini sudah jam berapa, bukankah habis sholat Jum'atkan nak?" tanya sang papi heran karena Daffin belum bersiap diri, mendengar perkataan papinya Daffin langsung menoleh kearah jam tangannya.

"Astaghfirullah, ternyata sebentar lagi akan memasuki sholat Jum'at ?!" Sentaknya setelah melihat jam tangannya. " Ya sudah Affin berpakaian dulu ya Pi mi!" ucapnya dan ia langsung lari ke kamarnya tanpa menunggu jawaban dari kedua orang tuanya.

Setelah di dalam kamar..

"Astaghfirullah, kenapa waktu begitu cepat ya,?, Haiis ini jantung malah berdisko ria bikin nggak tenang aja!" gumam Daffin, yang sembari memakai baju pengantinnya yang berwarna putih, juga memakai celana berwarna senada juga dan tak lupa juga ia memakai peci putihnya..

Setelah semuanya di rasa telah lengkap Daffin pun menghampiri sebuah cermin kecil yang ada di kamar..

"Alhamdulillah sudah rapi, Bismillah :

نَوَيْتُ بِهِ التَّحَصُّنَ مِنَ الشَّيْطَانِ وَكَسْرَ التَّوْقَانِ وَدَفْعَ غَوَائِلِ الشَّرِّ وَغَضَّ الْبَصَرِ وَقِلَّةَ الْوَسْوَاسِ -

“Aku niat menikah agar terjaga dari syetan, memenuhi hasrat (yang tidak terkendalikan), mencegah godaan-godaan kejelekan, memejamkan pandangan dari perkara haram, meminimalisir godaan-godaan.”

setelah membaca doa niatnya daffin pun langsung kembali menemui kedua orang tuanya,

"Ma, pah Affan sudah siap " ucap Daffin saat sudah di hadapan mereka.

"Maa syaa Allah, gagahnya Anak mama" puji sang mama saat melihat sang anak.

"Kayak papa waktu muda ya mah?" ujar sang papa spontan,

"Eh, papa, hmm tapi tetap gantengan Anak mama" kata mama membuat sang papa jeles.

"Eh, sudah-sudah ayo pah ke mesjid sudah masuk waktu shalat Jum'at" Ajak Daffin pada sang papa, " Ziah Antar Eyang ke rumah Umma ya" ucapnya lagi memberi perintah pada sang putri.

"Oke Biyah!" bales Aziah Sambil memberi hormat.

"Ya sudah Ayo pa, ma kami duluan ya nan6 mama nyusul bareng Meira, ya sudah kami pamit Assalamu'alaikum" pamiit Daffin dan papa,

" iya nak wa'alaikumus salam" setelah mendapatkan jawaban dari Nur Aini, Daffin, Azmy dan papanya langsung pergi menuju ke mesjid.

Sementara Nur Aini, Anzani dan Azia pergi kerumah Maira, karena memang jaraknya tidak terlalu jauh, jadi tak berapa lama mereka pun sampai dan di Sambut oleh Nini uyut dan bunda Meira, mereka sempat mengobrol sebentar hingga sholat Jum'at berakhir,

Setelah mendapatkan panggilan dari salah seorang santri yang di utus pak kyai, Mira, dan yang lainnya pun langsung menuju ke mesjid karena Acara ijab akan di mulai.

sesampainya di sana ternyata semuanya sudah siap.

"Baiklah karena semuanya sudah kumpul sekarang sebaiknya kita mulai dengan mengucapkan basmalah" tutur pak kyai selaku wali nikah Maira. lalu mereka pun sama-sama membaca basmalah..

"Bismillahir Rahmaanir Rohimi"

"Nak Hanan?, karena mempelai wanita Meminta Mahar Surah kunci surga, maka sebelum ijab qobul, nak Hanan harus membacakan surah tersebut, apa nak Hanan sudah siap?" tanya Pak Kyai pada Daffin.

"In syaa Allah saya siap Ki!" jawab Daffin tegas.

"Baiklah kalau begitu, sekarang lantunkanlah nak!" pinta Pak Kyai mempersilahkan Daffin membacakan Surah yang di minta Meira..

DEGH!!!!

********

Bisa nggak ya Daffin??,🤔

Semangat ya Daffin..💪😊

Oke guys Jangan lupa tinggalkan jejaknya ya, kalau memang menyukai ceritanya

DI, VOTE dong, juga Di LIKE' serta DIKOMENTAR Juga biar Author semangat atuh.

Ok guys 😉🙏

1
min hana
tes
Romika Unidechoco
alur ceritanya perempuan yg hafizhoh ..tpi sama suami bgtu
kayaknya kurang nyambung thor.. kan pasti ngerti dia nabi bilang seandainya boleh manusia sujud sma manusiamaka sy akan suruh istri sujud sama suami..tpi kok malah kek gitu ..gk ada sopan2nya
Isma Leny
Semangat ya Thor, ceritanya banyak memberikan pencerahan dan manfaat kepada pembaca. Terima kasih.
Sukesih Sukesih
Luar biasa
Aries suratman Suratman
Iya Thor Musuhnya terlalu cepat dapat karmanya jadi ceritanya kurang Greget, tinggal Erikc coba Author mau dapat karmanya gimana lanjutannya, Terus apakah Rio Jodohnya Elsa ya Thor?
Aries suratman Suratman
Iya baru kali Ini baca Novel Kisahnya penuh dengan Ilmu Hikmah tentang kehidupan Yang Islami,Mudah-mudahan bermanfaat bagi yang membacanya, Dan buat Author sendiri: Terimakasih atas Ceritanya dan semoga Makin sukses
kedepannya, Dan ditunggu kisah yang lainnya 🙋💪👍👏👏👏🥇🥇🥇
Aries suratman Suratman
Aku jadi kasian sama Bundanya Maira peranya sedikit amat Masa anak perempuan satu-satunya Menikah ngga ada peran seorang Ibu
sampai mau Dibawa pulang ke kota Ngga ada Nasehat atau wejangan dalam Rumah tangga
Aries suratman Suratman
Iya Thor ceritanya cepat amat Udah lima tahun kemudian, lalu gimana kisah Davin dalam pencariannya Masa Meira ngga ketemu, padahal Kartu pelajar Meira ketinggalan
Kanza Safira muadziah
Luar biasa
Mat Saleh
males bacanya Dan tdk pas siska sama anaknya cpt mati
Mat Saleh
Mey terlalu lebbay padahal tau agama
Zhu90
Luar biasa
Ira Rachmad
nice story
Hamliah Lia
good job kaka
Hamliah Lia
aku UD ngulang 2 x bagus novel y kk
Alexioporto87 Alexis
mantaplah pkoknya subhanallah
Sas Wati
🥰🥰🥰🥰🥰
Sas Wati
tim yg smbil senyum² sndiri☝️👉
Sas Wati
thor sy sdh kasih vote y.
tp cmn 1😁
Sas Wati
huaaaaaa.
pingin ikut nangis jgk
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!