NovelToon NovelToon
MASIH ADAKAH CINTA UNTUKKU?

MASIH ADAKAH CINTA UNTUKKU?

Status: tamat
Genre:Tamat / One Night Stand / Beda Usia / Cinta pada Pandangan Pertama / Cinta Seiring Waktu / Romansa
Popularitas:4.8k
Nilai: 5
Nama Author: Black _Pen2024

# One Night Stand#

" Aku lelah , aku capek, tapi aku sangat mencintaimu ? Apakah kau masih mau kembali melanjutkan kisah kita? Walaupun kita tak seusia? Masihkah ada cinta untuk aku? Masihkah kita tetap lanjutkan kisah manis kita? masihkah kau setia kepada ku? Karena aku sangat mencintaimu???"

Apakah yang akan terjadi selanjutnya jika saat kedua tokoh ini terikat dalam sebuah kisah kasih tak terduga? Apakah mereka masih bisa lanjutkan kisah mereka?

yuk yang paling suka genre Romance dewasa mampir yuk dan baca semua kisah ini jangan skip . Happy reading.🌹💝👍

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Black _Pen2024, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Keputusan ...

Lovely masih merenungkan apa yang dikatakan oleh Gizelle padanya baru saja.

" Saya sepertinya memang harus resign saja hari ini sebelum ada masalah baru datang. Gizelle bukan wanita sembarangan. Tapi dia sama dengan Wina akan menghalalkan segala cara untuk mendapatkan mas Afrizal. Saya sudah lelah ada di circle mereka!!" gunam dan tekad Lovely dalam hatinya.

Tak lama setelah itu dia langsung mengetik surat pengundurannya dan memberikan pada HRD klinik.

Karena tugas dia sudah selesai dan berganti Shift juga, Lovely gunakan untuk pamit sama pihak HRD langsung.

" Sore pak, maaf mengganggu. Saya akan mengundurkan diri saja dari klinik ini pak Danu." ucap Lovely sambil menyodorkan surat pengunduran dirinya.

Pak Danu langsung menatap tajam dan penuh dengan tanya kepada Lovely.

" Ada apa? Kenapa tiba tiba Anda Ingin mengundurkan diri?" tanya pak Danu.

" Maaf pak Danu lama lama saya pusing dengan bau obat di sini. Jadi saya merasa Tidak konsentrasi lagi untuk bekerja. " jawab Lovely.

" Hanya karena itu??? Anda bisa pakai masker jika Tidak ingin terganggu. " selidik Pak Danu pada Lovely.

" Maaf Pak Danu saya tidak lagi mau disini. Jadi mohon maaf sampaikan saja pada dokter B yang sudah memperkerjakan saya di sini. "

Pak Danu tidak lagi memaksa dan beliau langsung menerima surat pengunduran diri Lovely.

" Baiklah dan ini bawa ke meja administrasi bagian keuangan klinik. " ucap Pak Danu sambil menyodorkan secarik kertas dengan tulisan dan tanda tangan beliau.

Lovely pun langsung pergi. Pak Danu menatap tajam punggung Lovely dari dalam kantor dia yang masih tembus pandang karena belum dia tutup dengan tirainya.

" Ada apa sebenarnya yang terjadi? Saya curiga dengan kedatangan nona Gizelle tadi itu. Pasti mereka ada masalah!" gunam monolog Pak Danu di balik meja kerjanya.

" Hallo Dokter B, sepertinya nona lovely dan nona Gizelle ada masalah. Jadi sekarang nona Lovely memilih resign dari kota di sini Dokter!" ucap penjelasan pak Danu pada Dokter B selaku kepala kedokteran di klinik itu.

" Apaaaa Gizelle datang menjumpai Lovely tadi sore???" tanya Dokter B dari sebrang pada Pak Danu.

" Iya benar Dokter. Jadi sekarang nona lovely sudah sah resign dari klinik ini dokter." jelas Pak Danu pada Dokter B di sebrang.

Dokter B pun langsung putuskan hubungan komunikasi mereka secara sepihak, dia kuatir ada apa apa yang terjadi pada Lovely.

" Saya paham sekali bagaimana Gizelle. Jika tadi dia tak menyinggung hati Lovely, pasti lovely juga akan tetap ada di sini. Aapa lagi sih kamu Zelle , kamu selalu buat saya dalam kondisi sulit!!" monolog Dokter B dalam hatinya.

" Saya harus cari Lovely sekarang. " tekad Dokter B .

Tapi terlambat, Lovely kini telah pergi dari rumah kontrakan dia dan pergi selamanya dari rumah itu.

" Hallo... Wulan kamu asa dimana?"

" Hai Love , saya lagi di rumah ini. Ada apa?" tanya Wulan pada sambungan telponnya dengan lovely.

" Iya baiklah saya akan ke rumah kamu saja ya?" jawab lovely.

" Iya , saya tunggu." jawab Wulansari.

Lovely pun langsung menaiki kendaraan umum menuju rumah Wulansari.

...****************...

Lovely tak lama telah menginjakkan kakinya di rumah Wulansari.

Rumah sederhana dengan kios yang di buka di depan teras rumahnya itu sedang ramai pembeli.

Ya , Wulan membuka kedai kue dan minuman segar di depan rumahnya. Dan sudah banyak pelanggan yang datang silih berganti di kedai itu.

Lovely hanya tersenyum melihat sahabatnya yang sedang sibuk dengan para pelanggannya.

" Wah , wah chef kita sibuk sekali?" sapa lovely ramah pada sahabatnya itu.

" Hai love... Haaaaaa saya rindu kamu , kamu jarang sekali main kemari. " ucap Wulan dan langsung datang memeluk sahabatnya itu.

" Saya rindu kamu. Lama kita tidak bertemu dan berkumpul lagi. "

" Iya sejak kamu putuskan untuk buka usaha ini saya jadi kesepian di rumah sendirian Wulan." jelas Lovely.

" Iya ayo kita ke dalam dulu. Kita makan dulu ya?"

" Baiklah kami lagi masak apa?"

" Kebetulan masak kesukaan kamu Lo love." jawab Wulan.

" Wah apa? Sepertinya nikmat. "

" Iya ayo kita makan sambil ngobrol."

Akhirnya keduanya pun makan dan terlibat pembicaraan serius.

Lovely menceritakan semua hal hal yang dia alami selama beberapa hari ini.

Wulan menyimak dengan perasaan yang tak bisa di pastikan. Wulan mulai geram sendiri. Mendengar semua kisah yang diceritakan oleh Lovely.

" Jadi pelakor itu sampai segitunya? Dia datang dan labrak kamu sampai klinik??" tanya Wulan dengan geram.

" Iya jadi lama lama saya mikir saya harus menghindari dia saja. Saya hari ini cukup lelah Wulan. Lelah " keluh Lovely. Mata indah itu kembali berkaca kaca seakan mencoba menahan gejolak emosi yang datang tiba tiba. Wulan yang memahami situasi itu, langsung saja memeluk Lovely yang akhirnya sudah terisak dalam pelukan Sahabatnya.

" Wulan apakah saya harus benar benar melepaskan mas Afrizal ya ? Apakah memang tidak ada lagi kesempatan untuk saya bisa kembali dengan mas Afrizal??? Saya tahu dia sudah punya istri sah dan lagi hamil anak mereka. Tapi jujur sakit rasanya hati saya Wulan... Saya masih sangat mencintai diaaaa... Apakah saya salah???" isak tangis dan tanya putus asa Lovely membuat hati Wulan pun bagaikan di sayat belati dengan dalam. Wulan bisa merasakan duka sang sahabat baiknya itu. Wulan pun juga sedang berpikir... Karena keputusan ini juga sungguh sulit baginya untuk menjawab juga... Tak terasa Wulan pun meneteskan air mata iba di saat sang sahabat masih terguncang dalam tangis pilunya sampai seakan habis napas...

" Love kamu tenang dulu yaaa... lebih baik kamu beberapa hari ini tinggal saja di sini. Saya rasa kamu butuh ketenangan. Jadi tinggallah bersama saya ya, biar kamu sedikit tenang. " ucap Wulan

Lovely pun akhirnya menganggukkan kepalanya tanda setuju .

Wulan pun mengantar Lovely ke kamar dia dan menyuruh dia beristirahat.

" Saya harus berpikir bagaimana supaya sahabat saya ini tidak jadi sedih lagi. Tapi bagaimana ya caranya???" gunam Wulan dalam hatinya.

...ΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩ...

Apakah yang akan di lakukan oleh Wulansari untuk menghibur sahabatnya yang sedang galau dan sedih?

Apakah Dokter B dan Afrizal menemukan Lovely kembali??

Ikuti terus up bab barunya ya... Happy reading... Terima kasih....

1
Riska Apriani
bagus ceritanya 👍
Black_Pen2024 alone again💔: terima kasih kakak
total 1 replies
wulansari
akhirnya happy end...❤️
salam sehat selalu Thor 👍🙏
Black_Pen2024 alone again💔: oke bunda
wulansari: trimakasih 👍 nyimak sj 🙂🙏
total 6 replies
fany_lovely
penggunaan bintang" itu buat apa ya kA💫💫💫
Black_Pen2024 alone again💔: ah hanya iseng hehhe kenapa ganggu ya
total 1 replies
wulansari
Alhamdulillah akhirnya up lagi ditunggu2 yaaa....
semangat 💪 Thor di sehat2 biyar up kelanjutannya 👍 semakin penasaran.... lanjuut....
wulansari: iya yang penting sehat
Black_Pen2024 alone again💔: iya bunda lagi sibuk real
total 2 replies
💫0m@~ga0eL🔱
🌹🌹🌹utk mu biar tetap semangat 💪
💫0m@~ga0eL🔱: masama 🤗🥰
Black_Pen2024 alone again💔: terima kasih banyak Oma
total 2 replies
💫0m@~ga0eL🔱
hmm enak dong rendang
wulansari
cip 👍 semakin buat penasaran sj ...
lanjut Thor....
𝐫𝐚.
🌹Bunga bermekaran hanya untukmu...
𝐫𝐚.: Oke.. dengan setia menunggu kedatangan Kaka/Determined/
Black_Pen2024 alone again💔: makasih bunganya.. aku juga kalo dah selesai kan inj ntar mampir juga ya ke kisahmu
total 2 replies
𝐫𝐚.
Mampir/Smile//Smile/
i give you☕biar semangat begadangnya^^
Black_Pen2024 alone again💔: makasih ya giftnya dan terima kasih adh baca ya dan terima kasih buat smgtnya kamu juga semangat ya
total 1 replies
💫0m@~ga0eL🔱
mampir meramaikan 🙏
💫0m@~ga0eL🔱: masama 😍🥰✌️👌
Black_Pen2024 alone again💔: terima kasih Oma saya sangat bahagia baca sampai end ya Oma dan jangan lupa beri dukungannya buat saya 🙏🙏😘
total 2 replies
wulansari
cip 👍🙂🙏
wulansari
yeaaaa up dikit banget yg panjang dong 🤭bikin penasaran sj nih lanjutannya ...
ayo lanjut Thor🙂👍💪🙏
Black_Pen2024 alone again💔: maaf kmrn tiba tiba delay dan tadi pagi tiba tiba nge bug jadi harus install ulang jadi tulisan author ada yang tak ke save maaf ... nanti saya perbaiki.... terima kasih banyak dukungannya... 🙏🙏
total 1 replies
wulansari
semangat 💪 salam sehat selalu
Black_Pen2024 alone again💔: Amien terima kasih bu
total 1 replies
wulansari
👍💪💪💪💪💪
wulansari
lanjut Thor👍👍👍
sehat selalu 🥀🌹🌹🌹🌹
Black_Pen2024 alone again💔: trima kasih Bu. maaf ya server NT sering delay lama itu saya up sudah mulai kmrn pagi tapi baru muncul jadi maaf y Bu..mohon sabar saya selalu up tapi muncul di laman pembacanya yang lama jadi maaf ya Bu.
total 1 replies
wulansari
itulah cinta kadang kita tidak bisa memiliki 🙁....
lanjut Thor makin penasaran sehat selalu💪🙏
Black_Pen2024 alone again💔: siap Bu coba nulis lagi ya mgkn bisa tambah bab hari ini. di tunggu saja. terima kasih bu
total 1 replies
wulansari
semangat ditunggu kelanjutannya 👍
wulansari
lha gedeg sm afrizal semua mau ga tegas gemesss sdh love km sm dokternya sj heeee,...
semakin penasaran critanya ..
wah Thor semangat jgn sakit biyar bisa up lagi ,...sehat2 Thor 👍💪🙏
wulansari: semangat 💪
Black_Pen2024 alone again💔: yang hari ini sudah saya up ya Bu. terima kasih
total 3 replies
☆☆D☆☆♡♡B☆☆♡♡
semangat
☆☆D☆☆♡♡B☆☆♡♡
💪💪💪💪💪👍🙏
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!