NovelToon NovelToon
DIMANA JASADKU

DIMANA JASADKU

Status: sedang berlangsung
Genre:spiritual / Selingkuh / Keluarga
Popularitas:64.6k
Nilai: 5
Nama Author: Putri Leo

demi menemukan jasadnya, Roh dari Wanita bernama Safana harus berkeliaran menjadi hantu, menemui satu persatu orang yang ia kenal, Hingga sebuah kebenaran berhasil ia dapatkan dengan bantuan seorang pengacara muda nan tampan bernama Fatir. kebenaran apa yang mereka temukan ??

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Putri Leo, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Capter 3

.

.

 Saat Safana membuka kedua matanya, Ia tidak menemukan teman wanitanya semalam. ia cukup terkejut saat Matahari sudah meninggi ia baru membuka mata. Taman juga mulai kedatangan anak-anak dan beberapa pengunjung. Safana seperti orang bingung.

perhatian Safana terhenti saat melihat seorang wanita yang usianya juga tidak terlalu jauh darinya tengah melamun menatap kosong. terlihat dari sapaan pengunjung lain, wanita itu adalah manusia.

Perlahan safana menghampiri wanita itu. hingga tak lama Safana melihat Sebuah mobil berhenti ditepi jalan. dari mobil itu keluar seorang pria berjas sembari menggendong anak perempuan.

"Mama..."Teriak anak itu. mengarah pada wanita yang duduk.

Wanita yang dipanggil itu seketika menoleh. "Riska.."

Keduanya saling berpelukan erat dengan penuh kesedihan. Safana yang menyaksikan pun ikut menangis.

"Tuan Fatir.. Terima kasih sudah membantu mendapatkan hak asuh anak saya. "7Ucao wanita itu dengan wajah masih berselimut bahagia bercampur haru.

"Sama-sama Nyonya.. saya sudah mengungkap semuanya. ternyata kematian suami anda memang atas rencana besar keluarganya.."Terang Fatir dengan jelas. sesekali Fatir melirik kearah Safana, yang ikut menangis sesenggukan.

"Itu sudah saya duga.. "Wanita itu mengeluarkan sesuatu dari dalam tasnya. dan segera menyodorkannya pada Fatir.

"Tuan.. saya tidak punya banyak uang. saya hanya punya ini.. tolong diterima.."Fatir menatap kotak perhiasan dihadapannya. lalu ia tersenyum tipis dan menerimanya.

"Terima kasih.. ini saya terima.. tapi,"Fatir memberikan kotak itu pada anak kecil dihadapannya. "Saya berikan Riska lagi.."

"Tapi tuan..-"

"Tidak masalah Nyonya.. semua saya lakukan secara iklas.. notaris masih memproses harta milik suami anda yang sudah disabotase keluarganya.. anda jangan kawatir, hak anda tetap akan menjadi milik anda."terang Fatir.

"Terima kasih banyak tuan Fatir.. anda benar-benar pengacara yang sangat baik.. "Balas wanita itu.

"Kalau begitu saya permisi dulu.."Pamit Fatir yang berjongkok berpamitan dengan Riska.

"Hey gadis manis.. paman pergi dulu ya ?? jaga mamanya"

"Terima kasih paman.."balas Riska.

anggukan Fatir mengakhiri obrolan mereka.

Safana yang memang ada disana sejak tadi mulai tertarik meminta bantuan dengan pria yang berprofesi sebagai pengacara itu, Namun Safana bingung bagaimana bicaranya, sedang sudah pasti manusia tidak akan bisa melihat dia.

Melihat Fatir masuk kedalam mobil, Safana terlihat berlari dan entah keberanian dari mana, safana langsung ikut masuk kedalam mobil dan duduk disisi Fatir.

Fatir pun segera menjalankan mobilnya membelah keramaian jalanan.

Safana mencoba menghadap Fatir, ia melambaikan tangan didepan wajah Fatir.

"Hey tuan.. kau tidak mendengarku ??!!"Safana mulai menyapa. namun Fatir terlihat memang tidak mendengar.

"Hais.. bagaimana aku bicara dengannya ??!!"Safana tidak putus asa, Ia kembali mendekatkan wajahnya ditelinga Fatir.

"Tuan.."Panggil Safana. dan respon Fatir masih sama.

Safana tidak menyerah, ia meniup telinga Fatir hingga beberapa kali. Fatir nampak merespon dan mengusap telinganya.

"Dia kena Tiupanku atau memang telinganya gatal ??"Terka Safana. hingga mobil kembali berhenti didepan sebuah kantor. dari luar Safana bisa melihat jika itu adalah kantornya para pengacara.

Melihat Fatir turun, Safana buru-buru ikut turun. ia terus mengikuti fatir seolah tidak menyerah begitu saja.

Tiba dikantornya, Fatir membuka berkas yang sudah ada dimejanya dan mulai mempelajarinya. ia harus kembali menyelesaikan beberapa kasus tuntutan.

Safana masih terus berusaha bicara, bahkan sesekali Safana mengganggu Fatir dengan menjatuhkan pulpen yang dipegang Fatir, atau bahkan meniupi berkas yang tengah dipelajari oleh Fatir.

"Huh.. kenapa manusia ini tidak merasa aneh sih ?!! seharusnya dia kan takut dan mencari siapa yang mengganggunya ??!!"Omel Safana yang sudah mulai lelah.

.

.

.

1
fatliqa
semangat kak othor untuk membuat karya terbaru nya, aku tahu jika itu bukan yg mudah tapi jika otak kanan bekerja itu akan mudah sekali
Nawfal putri: terima kasih kakak 🙏🙏
total 1 replies
Ristin Nanda
😭😭😭
Eli Juwita105
dikit amad
evi
wusss jurus teleportasi ... clinggggggg......
Andini Marlang
Masyaa Allah ..... Shobahul Khoir semua 💗 selamat menunaikan ibadah puasa juga sholat subuh ya 🤗 Semoga kita selalu dalam Lindungan Allahu Robby 🤲aamiin
evi
safana gak sadar buat orang ketakutan
Eli Juwita105
sama HALIMAH
Ristin Nanda
ya Allah.,...sabar ya fatir.insyaAllah pasti bisa bahagia
Eli Juwita105
yg bercadar siapakah ??
isnaini naini
apa nantinya jodoh fatir putri ustadz ahmad dan wjhnya mirip safana ya
fatliqa
semangat up nya kak
Poetri Ammor
lanjut thor
Zenken Maulana
cerita nya lumayan menghibur
Andini Marlang
yuk Safana ..ikhlas ya , meskipun ikhlas mudah di ucapakan seseorang tapi praktek nya kita bnr2 butuh perjuangan 🥺🥺🥺

Mungkin ini juga jadi jalanMu untuk kembali ke sisi Allahu Robby 💙

maffkan ya Safana 💗💗🌺🌺🌺
Andini Marlang
Mantan suami nya Safana 🥺🥀
mngkin dgn mantan minta maaf , Safana baru bisa pergi dgn Tenang 🥺🥺🥺

crtanya bikin 💔💔💔

sukses sllu ya Thor 🤲
Nawfal putri: terima kasih kakak 🙏🙏
total 1 replies
evi
menangis Bombay q kak 😭😭😭
Nawfal putri
Assalamualaikum...mohon maaf buat reader setiaku🙏🙏 sudah 2 hRi nggak bisa update,didaerahku sedang ada pemadaman listrik yang berimbas keJaringan internet jadi sama sekali nggak bisa buka aplikasi😭😭😭
mohon doanya semoga bisa segera stabil ya 🙏🙏
Wuri Wuryati Tie
papa nya safana kok nga curiga ma si Ridwan,padahal sdh baca buku diary nya difa
Wuri Wuryati Tie
diva mmng terlibat
Wuri Wuryati Tie
lanjut...
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!