NovelToon NovelToon
Ada Cinta Di Pesantren

Ada Cinta Di Pesantren

Status: tamat
Genre:Tamat / Cinta pada Pandangan Pertama
Popularitas:95k
Nilai: 4.8
Nama Author: senja ardani

Kisah Cinta seorang santri yang bernama Shifa Assyabiya, masuk pesantren atas dasar keinginan orang tua nya. dan mulai hidup baru nya di pesantren yang jauh berbeda dengan kehidupan bebas nya selama ini.
Lambat laun ia mulai menjalani nya dengan tawakal, setelah bertemu dengan Faisal Gauzali putra dari pemilik pesantgren Al kautsar yang biasa di panggil gus.
Akan kah cinta mereka bisa bersatu..?!

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon senja ardani, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Bab 17

     Pagi ini adalah hari jumat, hari dimana para santri libur tidak ada kelas.

Membuat para santri lebih bersantai, seperti Nindi, tiara dan Via yang lebih memilih untuk melanjutkan tidur nya setelah memaksa sholat subuh. hanya Shafia yang tidak tidur, ia masih terus kepikiran orang tua nya.

Harapan nya untuk bisa menyatukan kedua nya pupus sudah.

Sementara itu di ndalem, Umi Halimah sedang sibuk menyiapkan bekan untuk putra nya yang akan melakukan perjalanan ke kota.

Ya, Sore itu Syekh Achmad medapat panggilan telepon dari sahabat nya pemilik pesantren terbesar di kota,

Beliau bercerita jika pesantren nya tengah mengalami kekurangan pengajar.

Dan saat mendengarkan itu, Syekh Achmad berinisiatif mendaftarkan Faizal untuk menjadi salah satu pengajar di sana. Dan ternyata di setujui oleh Syekh Subhan selaku pemilik pesantren sekaligus teman dekat Syekh Achmad.

 Setelah membiarkan hal itu pada Faizal, ternyata Faizal menyetujui nya.

Faizal menerima tawaran Abi nya karena ia tidak ingin di cap sebagai anak durhaka, karena membantah dan nekat ingin pergi ke kairo meski Umi nya melarang.

Karena selama ini ia memang tidak pernah membantah dan selalu menjadi putra yang penurut untuk Abi dan Umi nya, meski ia memiliki watak yang keras dan dingin.

   Faizal berfikir bahwa menerima tawaran Abi nya adalah yang lebih baik, dari pada ia harus nekat berangkat ke kairo. yang terpenting untuk saat ini ia tidak harus tinggal di pesantren ini untuk sementara waktu, sampai ia bisa menerima kenyataan itu.

 Tok tok tok

Tiba tiba pintu kamar di ketuk dengan begitu keras oleh seseorang, membuat semua penghuni kamar terbangun dan terkejut.

  "Siapa sih, ketok pintu keras sekali" pekik Tiara kesal.

   "Iya, ganggu orang santai saja" sahut Via tak kalah kesal nya.

   "Biar aku saja yang buka"

Shafia berjalan ke arah pintu untuk membuka pintu.

Setelah pintu terbuka langsung.

BRUK

Shafia terjengkang ke lantai karena di dorong oleh ipah.

Ketiga sahabat shafia terkejut bukan main melihat perlakuan Ipah pada sahabat baik nya itu.

  "Woi... apa apaan ini"? pekik Nindi penuh Emosi.

Nindi langsung menghampiri Shafia membantu nya untuk bangun.

Ipan pun tak kalah emosi saat melihat Shafia, ketiga sahabat nya dengan sigap menolong Shafia.

   " Ini semua tu gara gara kamu, wanita sok cantik "! Pekik Ipah sambil menunjuk ke arah Shafia.

Sementara ke empat wanita itu, bingung dengan maksud ucapan Ipah.

    " Apa maksud mu, kenapa sih kamu gak pernah berhenti cari masalah dengan kita" pekik Tiara yang sudah sangat kesal dengan sikap ipah.

    "Ini semua gara gara teman mu itu, Gus Faizal jadi mau ke kairo"

 "Gus Faizal ke kairo"? tanya Nindi.

Keadaan seketika menjadi hening, Shafia dan ketiga sahabat nya mematung.

Ke empat nya sama sama merasa Shok dengan apa yang baru saja mereka dengar.

   " Semua ini karena kamu, kamu sudah membuat orang yang berharga buat ku harus pergi menjauh" pekik Ipah sambil menunjuk nunjuk ke arah Shafia.

   "Hay,, jaga sikap mu ya. marah boleh tapi jangan kasar gitu dong" Tiara tidak Terima sahabat nya di perlakukan seperti itu.

Shafia mencoba menahan sahabat sahabat nya yang mulai terpancing emosi.

Shafia merasa ini bukan saat yang tepat untuk meladeni sikap ipah.

  "Sudah sudah, kalian jangan ribut disini" ujar Shafia mencoba meredam amarah mereka.

  "Siapa yang bikin ribut? aku kesini cuma mau tanya. apa yang sudah kamu katakan sama Gus Faizal sampai dia mau pergi begitu"?

   " Maksud kamu apa, aku tidak mengatakan apa apa" jawab Shafia bingung.

   "Bohong kamu"! bentak Ipah, emosinya meledak ledak.

 " Apa kamu tidak dengar? sahabat ku tidak mengatakan apa apa. jadi sebaiknya kamu pergi dari sini " usir Via pada Ipah.

Ipah masih mematung disana dengan tatapan penuh amarah.

   "Ngapain masih berdiri disitu, cepat pergi dari sini" bentak Tiara.

Sementara itu Nindi sudah terlebih dahulu mengajak Shafia masuk kamar.

Dengan terpaksa Ipah langsung berlari pergi ke kamar nya dengan kesal.

\*\*\*\*\*\*\*\*\*\*\*\*

Siang ini, para santri sudah mulai masuk ke masjid untuk melaksanakan sholat. begitu pun dengan Shafia dan tiga sahabat nya juga sudah masuk.

Dua puluh menit kemudian shalat berjamaah pun sudah selesai dilaksanakan, suasana masjid menjadi riuh.

"Ih,, sedih banget ya, aku jadi gak bisa dengerin suara merdu Gus Faizal lagi"

"Iya, gak jadi gak ada yang nyegerin mata lagi"

"Iya ya, kenapa sih Gus Faizal harus kembali ke kairo"

Kira kira begitu lah percakapan percakapan antara santri yang terdengar di sekitar Shafia.

Shafia menghela nafas, menatap ke arah pintu masjid pria, berharap Gus Faizal akan keluar dari masjid dan kabar jika Faizal kembali ke kairo itu tidak benar.

Tapi nihil, orang yang ia tunggu tak kunjung keluar, dan itu artinya Gus Faizal benar benar ke kairo.

Shafia melangkah dengan lemas, sepanjang jalan semua mata menatap Shafia dengan tatapan tidak suka nya.

Shafia heran kenapa mereka semua menatap nya dengan tidak suka seperti itu.

"Se spesial apa sih dia, sampai sampai Gus Faizal kembali ke kairo karena dia" bisik bisik para santri yang terdengar samar samar di telinga Shafia.

Pikiran Shafia berkelana ke mana mana setelah mendengar pembicaraan santri itu.

"Apakah benar Gus Faizal pergi karena aku" batin Shafia sambil terus berjalan menuju asrama.

Sesampainya di asrama, Shafia masih mematung dan terus melamun di atas ranjang nya.

Membuat semua sahabat nya menatap iba pada Shafia.

"Shafia, ayo duduk sini" panggil nindi.

Shafia tersadar dari lamunan nya.

"A-aku" tanya nya memastikan sambil menunjuk ke arah diri nya sendiri.

"Ya iya lah, memangnya siapa lagi disini yang bernama Shafia" jelas Via.

"Ooooh.. " jawab Shafia.

Membuat ketiga teman nya menggaga melihat sikap Sahabat nya yang satu ini.

Mereka tidak menyangka ada sisi lemot juga didalam diri Shafia yang mereka anggap sebagai santri baru yang cerdas.

"Teryata memang benar ya, patah hati itu membuat seseorang menjadi bego" ujar Tiara mengeleng tidak percaya.

"Sudah lah, Ayo Shafia kamu duduk sini" ucap Nindi.

Shafia mengangguk lalu bergerak mengambil posisi di tempat yang kosong yang disediakan teman teman nya.

"Tadi Umi Halimah memanggil semua panitia santri putri untuk ke ndalem, di sana aku sempat mendengar Umi dan Gus Faizal tengah bercakap. Memang Gus Faizal berencana untuk kembali ke kairo hari ini, tapi Umi Halimah tidak memberi ijin padanya. Namun Gus Faizal ingin tetap pergi untuk sementara dari pesantren ini dan beliau akhirnya tetap pergi, tapi bukan ke kairo melainkan pergi ke pesantren di kota untuk mengajar disana"

"Sepertinya Gus Faizal memang benar benar salah mengartikan ucapan mu Sha, sehingga beliau ingin pergi untuk sementara waktu mencari ketenangan hati" ujar Nindi kemudian.

Shafia hanya diam dengan tatapan kosong, entah apa yang ia pikirkan.

1
Kartini Dena
Kecewa
Kartini Dena
Buruk
Okto Mulya D.
Thor, koq sudah tamat ya.
ditunggu session duanya, anaknya kembar buat kejutan abi n uminya.
Okto Mulya D.
Sweet banget
Deby Ayu
guys, mohon maaf tapi coba kalian baca ceritaku😭🙏🏻 minta tolong banget, aku butuh saran kalian☺️ kritik sama sarannya, soalnya cerita aku udh mangkrak 3 tahun, pliss☺️ kalo ada yang baca komenku, tolong langsung cek profilku ya☺️ makasi banyak 🙏🏻
🌷💚SITI.R💚🌷
Alhamdulillah..tamat jg dan happy ending ya..smg faizal dan shafira samawa trs dan dapat keturunan yg banyak..mksh novely thoor smg sukses trs dengan novel² baruy..
Arya Al-Qomari@AJK
kok seperti novel di aplikasi Paijo ya. tp q lupa judulnya
𝐈𝐬𝐭𝐲
di tunggu kelanjutannya Thor....
Sabaku No Gaara
serius???
end loh ini?
baik lah ...mksh ya kk ceritax
Dimas Satria Wahyu Nugroho
ya kok sdh tamat aja,tapi ada extra part-nya kan Thor? ditunggu yaaa.....semangat Thor💪💪💪
Asshifa Mecca Meddina: lanjut yok bisa yok/Smile//Smile//Smile//Smile//Smile//Smile//Smile/
total 1 replies
Sulastri Oke86
selalu ditunggu kelanjutannya kak
Kasih Bonda
di tunggu kelanjutannya thor semangat
Herman Lim
ahhh lanjut Thor
🌷💚SITI.R💚🌷
Alhamdulillah..faiz sm shafira setelah nikah langsung ngajar dan belajar di kairo plus honey moon ya..sambil menyelam minum air
Kasih Bonda
next thor semangat .
sri Anita asri
Luar biasa
ir
Faizal said : kenapa kalian selalu mengambil keputusan sendiri, kenapa kali tidak bertanya padaku, apakah pendapat ku tidak sepenting itu, hingga segala sesuatu nya kalian putuskan sepihak, kenapa tidak ada yg bertanya padaku, apa yg aku mau, apa yg membuat ku bahagia, apa yg saat ini ku rasakan, apa yg membuat ku sedih 😆😆
ir
kalo aku jadi Shafia bakal ku jawab
" mengejar cinta Allah, ga harus di pesantren bapak mu Gus " gitu sih
ir
Luar biasa
ir
salah mu sendiri Shafia ngasih jawaban menye²
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!