NovelToon NovelToon
My Ex Husband

My Ex Husband

Status: tamat
Genre:Romantis / Komedi / Tamat / Cintapertama / Nikahkontrak / Perjodohan / Nikahmuda / Poligami / Patahhati / Anak Genius
Popularitas:1.5M
Nilai: 4.9
Nama Author: Anggika15

Dia Kyara Anna, perempuan berusia 28 tahun. Seorang single parent dengan satu putri cantik berusia 4 tahun yang ia besarkan sendiri.

Namun lagi-lagi ia harus berdamai dengan ke adaan, ketika pria yang selalu di hindarinya kini kembali datang, dan menginginkan putri mereka.

"Kumohon jangan menghindar Ann!" David berkata penuh permohonan.

Penasaran sama cerita Anna! Yuk mampir.
Jangan lupa untuk selalu memberi dukungan.
Berupa like, komen, dan vote.


~Alur ceritanya maju-mundur ya guys~

Kadang suka ada yang bingung kalo nggak di kasih tau dulu...

Happy reading!!

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Anggika15, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Memulai.

...Flash back 12....

...•••••...

Klek!

Pintu kamar mandi itu akhirnya terbuka, setelah hampir 30 menit tertutup rapat. Kemudian keluarlah Anna, dengan bathrobe dan lilitan handuk di kepala.

Prempuan itu terlihat segar, bahkan wajah nya terlihat sangat cantik tampa makeup sama sekali.

"Bapak mau mandi? saya sudah siapkan air nya untuk berendam."Anna menatap David yang kini sedang menatap layar laptop nya dengan serius.

"Ya!"jawab nya singkat, dengan segera David menutup laptop nya, lalu berjalan menuju kamar mandi berusaha mengabaikan Anna.

Godaan malam ini akan sangat berat, bagaimana pun aku pria normal, nggak ada kucing yang diem aja kalo di kasih ikan di depan mata, oh astaga! gumam David.

Anna menatap nya dengan heran, kemudian menggelengkan kepala dengan sikap David yang terasa semakin dingin.

Prempuan itu berjalan ke arah koper besar yang berisi pakaian nya bersama David, segera membuka nya dan membawa beberapa baju.

Seketika mata Anna tertuju pada pakaian dala* milik David yang terlipat rapih di sisi pakaian dalam milik nya.

"Astaga, apa dia akan melakukan nya malam ini?"hati Anna bedebar, namun bibir nya tersenyum geli, dengan pipi yang sudah tampak merona "Aih, otak ku ini kenapa!"Anna menggerutu, lalu mengetuk kepala nya sendiri beberapa kali.

Sadarlah! berhenti memikirkan hal kotor! kata Anna.

Anna kembali menutup koper tersebut, dan segera memakai pakaian tidur nya.

Setelah selesai, Anna berjalan ke arah tempat tidur berukuran besar itu, lalu naik dan segera berbaring, menggulung tubuh nya dengan selimut tebal yang berada di sana.

Pikiran nya terus melayang, membayangkan kejadian apa yang akan ia lewati malam ini.

"Tidurlah, Anna!"Anna menjengit, ketika jantung nya terus berdebar tak beraturan.

"Kalau dia minta bagaimana? bukan kah pria bisa melakukan hal seperti itu tampa ada rasa cinta! aku bisa menolak, tapi dia suami ku sekarang, dia berhak atas tubuh ku."gumam Anna.

"Aduh! rasa nya aku ingin menghilang saja malam ini!"cicit Anna.

Klek!

Tiba-tiba saja pintu kamar mandi terbuka, hingga membuat Anna semakin terkejut, Anna diam lalu segera menutup mata nya.

Langkah kaki David terdengar sangat jelas, berjalan terus mendekat lalu terdengar berhenti ketika pria itu membawa beberapa pakaian milik nya.

"Ann, kamu tidur?"David bertanya sambil terus mengenakan pakaian nya.

"Iyah!"sahut Anna.

Dengan cepat Anna menutup mulut nya, ketika kekonyolan baru saja dia buat.

David menjengit menatap tubuh Anna yang sudah berbaring di bawah gulungan selimut, lalu mulai berjalan ke arah ranjang dimana Anna berada saat ini.

Suara decitan ranjang terdengar ketika David naik, pria itu sedikit membungkukkan tubuh nya untuk melihat Anna.

"Kamu tidur dengan rambut basah seperti ini?"David menatap Anna yang sudah memejam kan mata.

Anna mengangguk.

Lagi-lagi Anna membuat David tersenyum ketika melihat tingkah Anna, yang terlihat seperti ketakutan malam ini. Dengan sekali gerakan David menarik selimut itu, yang seketika membuat Anna menjerit.

"Aaaaaaa!"kedua tangan nya menyilang, melindungi hal yang paling berharga milik nya.

"Kau ini kenapa?"David tertawa terbahak-bahak, sampai kepala nya mendongak ke atas.

Anna diam, sambil terus memperhatikan David yang kini sedang tertawa lepas, hal yang bahkan belum pernah Anna lihat sebelum nya.

"Kamu konyol!"kata nya lagi.

Perlahan tawa nya terhenti, ketika mata kedua nya saling beradu, menatap satu sama lain dengan tatapan yang tidak bisa di artikan.

"Kamu takut?"David mulai berbicara.

Prempuan itu pun mengangguk.

"Kenapa? apa aku terlihat seperti predator, hem?"ucap nya, lalu mulai merapat lebih mendekat kepada Anna.

"Bukan begitu, aku belum berpengalaman dengan hal seperti ini!"sahut nya lalu membuang pandangan nya.

David diam, namun mata nya terus meneliti wajah cantik yang sedang berbaring di hadapan nya ini.

"Pak, aku mau tidur!"cicit Anna, dia berusaha menghindar.

Tiba-tiba saja Anna bangkit, mendorong tubuh David agar dia bisa cepat menjauh.

Tap!

Pria itu menahan lengan nya, kemudian kembali menarik Anna cukup kencang, sampai gadis itu terhempas begitu saja.

"Mau kemana?"David mengungkung tubuh Anna di antara kedua lengan kekar nya.

Deg!

Nafas Anna mulai memburu, ketika jantung nya kini semakin berdebar.

"Ba-bapak mau apa?"Anna gugup.

Namun bukan nya menjawab, David hanya menatap Anna dengan diam, sampai membuat perasaan Anna tidak karuan.

"Bukan nya, kamu ingin membuat ku jatuh cinta kepada mu?"suara David rendah, namun terdengar sangat menggoda.

"Ya, terus kenapa?"Anna masih berusaha menyembunyikan kegugupan nya, walau sesungguh nya David sudah melihat itu sangat jelas.

"Bagus, maka kita bisa memulai nya sekarang!"ucap nya, kemudian menundukan kepala untuk meraih bibir Anna, namun prempuan itu menghindar.

David diam.

"Jangan sekarang."pinta Anna, lalu mendorong bahu David.

"Tapi aku mau nya sekarang!"sergah David.

"Aku tidak mau! pak, kumohon!"ujar Anna yang terus berusaha menyingkirkan David dari atas tubuh nya.

David menghela nafas, lalu mengalah dan segar menjauh dari Anna.

"Dia tidak tahu yah, menolak suami nya itu dosa."sindir David kepada Anna.

"Aku tahu!"Anna bangkit, lalu menyandarkan punggung nya di kepada ranjang dengan bantal yang menyanggah punggung Anna.

"Terus kenapa kau menolak ku malam ini, Ann?!"David menatap lekat prempuan di samping nya.

"Aku hanya takut."jelas Anna. "Setelah semua nya bapak akan tetap pergi bersama kekasih mu itu, siapa nama nya aku lupa? dan aku yang akan paling di rugikan disini."ucap nya lagi, raut wajah nya tampak sedih sampai ia menundukan kepala.

Anna berusaha menolak perasaan nya, namun dia tidak bisa, David menjadi pria pertama yang ia cintai secara diam-diam.

"Hanya itu?"Pria itu mengulum senyum.

Anna mengangguk. "Bukan nya hubungan kita belum sejauh itu, kita akan saling terikat jika sudah melakukan sesuatu. Dan aku tidak mau itu terjadi, aku tidak mau merebutkan sesuatu yang bahkan sudah menjadi milik ku! namun apalah daya, suami ku masih mencintai kekasih nya."Anna mulai berbicara banyak hal, mengeluarkan segala gundah gulana yang ada dalam hati nya.

David masih membisu, berusaha memahami apa yang Anna khawatirkan saat ini tentang dirinya.

"Ann?"David memiringkan tubuh nya untuk menatap Anna lebih jelas.

"Apa kau kira pernikahan ini hanya main-main, dan aku bisa meninggalkan mu begitu saja?"David bertanya.

Anna menoleh, kemudian tersenyum.

"Apa kamu pikir aku sejahat itu? tidak ada hal lain, selain aku yang sedang membuka diri saat ini."jelas David, lalu di bergerak lebih mendekat.

"Kau ingin membuat ku jatuh cinta bukan? maka kita coba, mulai malam ini! pelan-pelan saja."kata David kepada Anna.

Anna menggelengkan kepala nya, lalu tersenyum.

"Aku hanya takut, sikap bapak yang semakin dingin saja sudah membuat dada ku sesak, padahal sebelum nya sudah lebih akrab. Tapi tiba-tiba bapak berubah."jelas Anna ketika melihat sikap pria itu kepada nya akhir-akhir ini.

David tersenyum.

"Kau sudah lebih dulu menyukai ku?"namun Anna hanya diam, ketika David mempertanyakan hal tersebut. "Ann, jawab!"

"Saya tidak tahu ini cinta atau hanya sebatas suka, jujur saja ini aneh rasa nya! dan tidak pernah aku rasakan sebelum nya."

Aih, jomblo akut! kata David.

Rasa senang di dalam hati David membuncah, hingga kini ia juga merasakan dada nya bergemuruh seperti di hinggapi dibuat kupu-kupu yang mulai berterbangan.

"Karena kau sudah mencintai ku, maka aku akan belajar mencintai mu juga, Kyara Anna."ucap David, kemudian sedikit menarik lengan Anna agar lebih mendekat kepada nya.

Cup!

Satu kecupan mendarat di bibir tipis milik Anna.

"Tidurlah, aku tidak akan memaksa mu untuk melakukan nya malam ini."pria itu tersenyum.

David langsung menarik diri, menatap mata Anna lekat kemudian tersenyum lagi.

"Aku akan tidur di sofa."kata nya, lalu turun dan berjalan ke arah sofa dengan satu bantal yang di bawa nya.

Sementara Anna sedang berusaha menarik kesadaran nya yang beberapa detik membuyar karena David mengambil ciuman pertama nya.

"Bapak bisa tidur disini, kenapa harus disana?"Anna merasa tidak enak hati. "Bagaimana kalau badan bapak sakit semua?!"

"Tidurlah, aku hanya berusaha meredam sesuatu yang mulai bangun, dan ini karena ulah mu!"kata nya, sampai membuat pandangan Anna beralih.

Astaga! Anna mengumpat, ketika melihat sesuatu milik David.

"Matikan lah lampu nya, aku tidak bisa tidur kalau terang begini!"titah David, lalu di jawab anggukan oleh Anna.

"Baiklah."Anna segera meraih saklar lampu yang tidak jauh dari nya.

Trek!

Anna mematikan lampu ruangan itu, lalu mengganti nya dengan lampu tidur.

"Selamat malam."Kata Anna, lalu berbaring.

"Ya, malam."sahut David.

Lalu keadaan pun sunyi, ketika mereka sudah tenggelam kedalam lautan mimpi.

...•••••...

Jangan lupa like, komen, vote, sama hadiah nya guys!

Klik tombol favorite juga, agar kalian tidak ketinggalan setiap eps nya.

Ig. @_anggika15

~I love you readers kesayangan othor~

1
Vitriani
Lumayan
Mom Dee 🥰 IG : damayanti6902
berarti slengki dong si david
Mom Dee 🥰 IG : damayanti6902
menarik ...
Tsalis Fuadah
ada za mohon nikahin aq aq sakit parah,,,,, trs lakinya mau padahal sdh punya istri,,,,, kalo mantannya 5 trs sakit semua emang dikawinin semua?,,,, hanya satu kata utk kasus kasus kek gini g waras
Iponk
sisil?
Iponk
bikin renghap ranjug bacanya. bagai abis lari seputar alun2...
IG: @_anggika15: Whoaaaaaa
total 1 replies
Jessica
seru ceritanya gk berbelit
Nurul Umilhuda
ceritanya sangat menarik
Z@in@ ^ €£ QULUB
hadir
Misar Lakanting
david berada di persimpangan
Aninda Ayu
kalimat
Aninda Ayu
y
Abel Yasmin
good
Abel Yasmin
good
Lina ciello
sek bisa nrima aqis ikhlas
Lina ciello
lungoo ae.. dan ktemu jodo liyo
Lina ciello
dyarrr nyahokk asistenn
Lina ciello
dyarrr.. baguss ann
Lina ciello
ojok sampekk balikan lahh davidd... misal mika. meñinggoy ojom sampek balekk.. malesss nintone 😒
Lina ciello
dasarr wong lanang egois 😒
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!