NovelToon NovelToon
Bad Girl Transmigrasi

Bad Girl Transmigrasi

Status: sedang berlangsung
Genre:Mafia
Popularitas:23.8k
Nilai: 5
Nama Author: Lensi Simajuntak

Bad girls transmigrasi
Deskripsi
Bagaimana jadinya jika seorang gadis yang sering di juluki sebagai bad girls,harus bertransmigrasi ke dalam raga seorang gadis cupu. Athena adalah seorang gadis yg cantik,baik dan ramah,ia memiliki Q yang sangat tinggi,gadis itu sangatlh pintar di bagian akademik maupun non akademik,ia juga sangatlah jago bela diri. Dulu gadis itu sangatlah ramah pada siapapun,tetapi sekarang gadis sudah berubah yang dulunya sangatlh murah senyum,sekarang ia hanya menampilkan wajah datarnya,semua itu bermula dari keluarga yang sering mengabaikan dirinya dan selalu menyalahkan kehadirannya di dalam keluarga tersebut,bahkan dirinya pun di usir dan di telantarkan. Dirinya pun merencakan balas dendam pada seluruh keluarganya,terutama saudaranya yang selama ini memfitnahnya,tetapi semua rencananya gagal karena gadis harus mengalami kecelakaan yang membuat gadis itu harus kehilangan nyawanya. ** Sementara ada seorang gadis cupu yang juga tidak di harapkan kehadirannya

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Lensi Simajuntak, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

pesona ica

Sebuah motor sportnya melaju dngn kecepatan tinggi membelah jalanan ibu kota.pemilik benar² tidak memberikan kesempatan pada pengendara lain,sehingga banyak mengumpat pada sosok tersebut,dan sepengendara lain pun tidak mengetahui siapa sosok di balik helm fullface warni hitam tersebut. Karena si pelaku hanya memakai seragam atasnya dngn jelana jins warna hitam.

Sedangkan sosok tersebut diam² tersenyum miring,dan dia pun tidak menghiraukan umpat- umpatan tersebut,karena menurutnya itu penting.

motor itu pun terus melaju,untuk menuju sekolah SMA DHARMA, orang tersebut adalah seorang gadis yang tidak lain ICA EMIRA BINTARA.

Motor yang Ica lakukan baru saja sampai di parkiran SMA DHARMA,sekolah swasta yang populer dan lengkap dngn segala fasilitasnya.

Setelah menuruni motornya,gadis itu bergegas menuju toilet untuk menggantik celananya dngn rok,guna mematuhi aturan sekolah.

Kedatangannya pun jadi pusat perhatian,dan banyak para lelaki yang menatap dgn ttpan binar. Seluruh siswa pun semakin heboh karena gadis itu mengendari motor sport dngn harga fantastis,menurut siswa² yang tidak mengenal Ica,itu mungkin hanya bayaran hasil jual tubuh si cupu pikir mereka semuan

"ha! Itu BENARAN si cupu?"

"bjirr! Si cupu bawa motor! Baru tahu gue kalo dia bisa bawa motor".

"anjirt!!! OMG! Mimpi apa gue semalam! Ternyata si cupu bisa motor!".

"Gila! Keren sih anjing, menurt gue"

"what!! si cupu makin cantik aja,jadi iri gue!".

"Lo semua sadar ga? Itu motor harganya mahal Cok!"

"harganya sampai 30 M Cok!".

"elleh! Itu paling hasil jual tubuh dia kali!" .

"iya benar,mana sanggup si cupu beli itu motor,kalo ngga tubuhnya".

"sirik aja Lo markonah! Harusnya Lo bangga dong,lihat si cupu Berubah,gue aja bangga".

"idih! Sorry ya,buat apa gue sirik sama jalang!".

Sementara orang yang jadi bahan pembicaraan,hanya bodoh amat,dan tidak menghiraukan itu semua.karena itu tidak penting,selagi dirinya tidak di usik,beda cerita kalo dirinya sudah di usik,bisa di pastikan orang yang mengusiknya akan di hempaskan dari bumi.

Gadis itu berjalan di koridor sekolah dngn menampilkan wajah datarnya dan jgn lupakan tatapan tajamnya,sehingga banyak yang merasa terintimidasi oleh tatapan tersebut,dan ada juga yang tidak berani menatap wajahnya,karena perubahan gadis sangatlah drastis,yang dulu nya suka menunduk,tali sekarang gadis mengangkat kepala dngn penuh percaya.

Berbeda dengn para inti geng demon yang tidak jauh dari sana bersama seorang gadis,yang tidak lain adalah Jessi,mereka jga memperhtikan ica sedari tadi,bahkan gadis itu tidak meghiraukan keberadaan mereka.

"What! Itu Ica?" Batin Jessi terkejut.karea saudara tirinya itu bisa mengendari motor sport.

"kapan dia bisa bawa motor? Ko gue ngga tahu ya? Itu motor lagi dapat dari mana coba?" Lnjutnya dngn perasaan kesal.

"Dia dapat duit dari siapa? Bukannya papa udah blokir semua ATM nya ya?".

"Ngga nyangka gue,ternyata dia sekeren itu" ujar Doni yang tiba² sambil tersenyum,semua pun mengalihkan tatapannya pada pemuda itu.

"Napa natap gue sampai segitunya?".

"Lo ngga kesambtkan?" Sarkas varo menatap sinis.

"Tadi Lu barusan habis muji si cupu?" Timpal Kenzo dngn suara ketus.

"Lahk! Kenapa? Kan emang benaran ko, dia jadi makin keren! Iya ngga bin" jwb Doni dngn snyum jahilnya yang di layangkan pada bintang yang hanya diam sedari tadi.

"Hmmmm!" Deheman bintang,dan membuat yang lain melongo menatap pada pemuda datar itu.

Doni pun tersenyum bangga,karena dirinya sangat tahu apa yang ada di pikiran pemuda datar tersebut,selama ini mereka berdua diam² mengagumi si cupu.

Bintang pun langsung pergi meninggalkan para teman di sana,karena menurutnya tatapan yang di layangkan pada seolah ingin meminta penjelasan,beda dngn Jessi yang diam² mengepal kedua tangan nya karena dirinya merasa tidak pernah di lirik oleh pemuda datar satu itu.

Semntara afan juga sama kesalnya dngn bintang, menurutnya sahabtanya itu seperti menyembunyikan sesuatu dari nya, "gue harap Lo ngga Suka Sama si cupu! Kalo sampai itu terjadi gue habisi nyawa Lo!" Batinnya mengepal tangnnya kuat².

"Sial! Apa bintang suka sama si cupu? Kalo iya,gue harus gimana dong?" Btin Jessi.  "Gue tunangan sama afan cuman formalitas,agar gue bisa dekat dngn Lo bin, apa Lo ngga sadar kalo gue suka sama Lo?" Lnjutnya dngn perasaan sedih.  Sungguh gadis yang tidak punya harga diri.

***

"Ca,Lo keren bangat anjirt!" Ujar Wulan yang heboh.   "Ngomong² Lo kapan bisa bawa motor?".

"Setahu gue, Lo ngga pernah bisa bawa motor?".

Gadis itu hanya diam,dirinya ingin mengatakan sesuatu pada Wulan,takutnya sahabtnya itu tidak percaya jika dia jiwa lain yang menempati tubuh tersebut.

"Ko Lo diam sih ca, jawab gue dong".

"Gue juga pengen bisa bawa motor" lanjut Wulan yang merengek seperti anak kecil.

Ica pun membuang nafas kasarnya,lalu menatap pada gadis ceweret yang di sampingnya itu,sewaktu di masih menjadi athena,gadis itu selalu ceweret,sampi sekarang dirinya yang berbeda pun tetapi Sama.  "Apa mulutnya ngga capek?" Batin Ica.

"Udah lama gue bisa bawa motor" jawab Ica dngn senyum miringnya.

"Ya,gue cuman nutupin aja selama ini" lanjutnya yang berbohong,padahal sang pemilik tubuh tidak tahu bawa motor.

Wulan pun terbengong mendengar jwaban dari Ica,menurutnya gadis itu semakin hari semakin misterius saja. "Jadi kenapa Lo bernampilan cupu selama ini?".

"Huffhh......gabut doang".

"HA!!!".  "GILA! CUMAN LO DOANG YANG GABUTNYA, SAMPAI NGERUBAH PENAMPILAN JADI CUPU!" teriak Wulan yang melengking sambil geleng² kepala.

"Emang udah gila Lo,ngga habis pikir gue" lanjtnya menepuk jidatnya pelan.

Semntara Ica hanya meluruhkan bahu nya acuh tak acuh,karena dirinya bukan si cupu,melainkan jiwanya yang menempati raga tersebut.  "kaget?".

"Anjing! Ya, kaget lah gue,siapa coba ngga kaget. Saat baru tahu kalo lu itu,bisa bawa motor gede!" Sahut Wulan ketus.

"Biasa aja".

"Mulut lu yang biasa aja!".

Wulan pun baru  menyadari jika alim tidak ada di antara mereka,ia menatap pada Ica. "Lo lihat alim ngga?".  "Ko dari tadi itu bocah ngga nongol- nongol".

Ica hanya mengeleng kepalanya,jika dirinya juga tidak melihat batang hidung Pemuda itu,dalam hatinya ia bersyukur karena tidak ada pemuda itu,jika sudah bersama maka di pastikan pemuda itu tidak akan diam saja.

Wulan pun hanya bisa menghela nafas berat,sudah dua hari pemuda itu tidak menampakkan diri,entah kemana pemuda tersebut,yang bisanya selalu adu bacot dngnnya dan jga Ica.  "Ngga mungkin ketemu geng antraksi kan?" Gumamnya pelan,tapi masih dapat di dengar oleh Ica.

Ica menoleh dan melayangkan tatatapan curiga pada gadis di sampingnya itu. "Antraksi? Apa hubungannya?"batinnya curiga,jika ada sesuatu yang di sembunyikan.

 "Lo ngomong apa?" Ujarnya yang berpura² tidak dengar.

Wulan pun tersentak kaget, "ha! Emang gue ngomong apa?".

"Ngga tahu" shut Ica yang terdengar dingin.perlahan dirinya pun bangkit dan berlalu dari sana,meninggalkan Wulan yang menatap cengo.

"Lah, ko gue tinggal" gumamnya yang menggaruk dahinya yang tidak gatal.

***

Ica sedang berjalan di koridor sekolah dngn wajah datar dan tatapan tajam, banyak yang menatap kagum padanya dan ada juga yang menatap sinis,tetapi dia tidak peduli.saat akan berbelok tiba² ada bola yang terlempar ke arahnya.

"ICAAAAA..AWAAA.."teriak Wulan yang berlari mengejar sahabatnya itu.

Ica yang menyadari hal itu pun langsung menangkap bola tersebut dngn satu tangan.

Syutt!

Semua siswa pun terbengong menatap ketangkasan dan kelincahan yang tidak terbaca  dari gadis itu,menurut mereka itu sangat keren.

Hos hos  hos hos hos....

"Sorry,gue ngga sengaja" ujar seorang pemuda yang tidak lain adalah Doni.ia pun mendonggak kepalanya menatap pada orang yang di hadapannya itu,seketika ia terkejut karena yang di depannya itu adalah orang yang dia kenal.

"Ica?".

Ia pun menyerahkan bola tersebut pada pemuda itu. "lain kali hati-hati"ujarnya terdengar datar,dan jangan lupakan tatapan dingin yang di layakng pada pemuda itu.

"Sorry ca,gue ngga sengaja" sambung Doni yang mengatup kedua tangannya di depan dadanya.

"Hmmm, minggir".

Doni pun menyingkirkan,dan mempersilahkan Ica lewat,sedangkan yang lainnya masih melongo dngn kehebatan gadis itu,bahkan Wulan dan jga inti geng demon pun sama halnya yang menatap cengo pada gadis itu,satu kata yang terpikir untuk gadis itu  adalah keren.

"What! Itu Ica?".   "ANJIRTTT itu sahabat gue,woii Lu keren Cok!" Teriak wulan yang sadar dari rasa kagetnya.

Semuanya pun ikut tersadar,karena suara teriakan yang melengking dari gadis itu.

"Waahhh....keren anjirt! Pesona ica ngga ada tandinggannya".

"Makin hari² makin berdameg itu bocah".

"Bukan cuman berdameg anjirtt! Tapi makin cantik juga"

Ica pun kembali jadi pusat pembicaraan bagi seluruh siswa yang ada di sana,tetapi ia hanya bodoh amat,ia pun terus melanjutkan langkahnya dngn ekspresi wajah yang lebih dingin dari biasanya.

1
Sribundanya Gifran
lanjut thor💪💪💪💪
Lia Marliani
suka karya ma thor.. semangat terus buat berkarya
Alfatih Cell
lanjut thor crazy up up up semangat 💪💪💪
Sribundanya Gifran
lanjut thor💪🙏💪💪
Sribundanya Gifran
lanjut thor💪💪💪💪
Sribundanya Gifran
lanjut up lagi thor💪💪💪💪
lensi juntak: iya, sabar ya. nanti malam aku lanjut.

makasih udah mampir di cerita ku.😊😊😊😊
total 1 replies
IndraAsya
👣👣👣
Renji Abarai
Terpesona☺️
Himura Kenshin
❤️Karakter-karakter dalam cerita ini begitu hidup dan membuatku empati padanya.
lensi juntak: makasih udah mampir,dan udah komen cerita ku.😊😊
total 1 replies
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!